Anda di halaman 1dari 12

MATH

Pengaruh Pajak Terhadap Kesejahteraan


KELOMPOK 2

1. Amanda Azalia 2101558

2. Diva Amanda Putri 2107572

3. Raden Arif Hidayatullah 2106568

4. Rayi Prahasa Al Ihsani 2107827

5. Zahra Medina Setyorini 2100977


APA ITU
PAJAK?
Pajak adalah pungutan wajib dari
rakyat untuk negara. Setiap sen
uang pajak yang dibayarkan
rakyat akan masuk dalam pos
pendapatan negara dari sektor
pajak. Penggunaannya untuk
membiayai belanja pemerintah
pusat maupun daerah demi
kesejahteraan masyarakat.
DASAR HUKUM PAJAK

pasal 23A UUD 1945 dan peraturan lainnya seperti UU No. 28 Tahun
2007 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan.
BAGAIMANA
PENGARUH PAJAK
TERHADAP
KESEJAHTERAAN?
Pajak selama ini dikenal sebagai sumber penerimaan negara

terbesar.Indonesia misalnya, sejak tahun 2007 hingga 2019

lebih dari 70 persen penerimaannegaranya berasal dari

pajak. Pada tahun 2019, penerimaan pajak negara

Indonesiamencapai Rp 1.545,3 Triliun dengan total

kontribusi terhadap total penerimaannegara mencapai

78.9%
QUESTION:

Apakah anda setuju dengan pernyataan ini : Jika dikenakan


pajak maka harga produk akan naik tetapi tidak akan
mempengaruhi keseimbangan pasar.
1. Masyarakat
2. Pemerintah
QUESTION:
Pihak mana saja yang terpengaruh
3. PNS
pajak? Apa saja pengaruhnya?
01 Fungsi permintaan akan suatu barang Pd = 15 - Q
sedangkan penawarannya Ps = 0,5Q + 3. Terhadap barang
tersebut
dikenakan pajak 3 per unit. Berapa harga keseimbangan
dan jumlah keseimbangan
sesudah pajak, kemudian tentukan masing-masing nilai
pajak konsumen,
pajak produsen dan jumlah pajak yang diterima oleh
pemerintah!
JAWABAN
Sebelum Pajak Sesudah Pajak Pemerintah
Pd = Ps Pst = 0,5Q + 3 + 3 T = t(Qt)
15 - Q = 0,5Q + 3 Pst = 0,5Q + 6 =3x6
15 - 3 = 0,5Q + Q T = 18
Pd = Pst
12 = 1,5Q Konsumen
15 - Q = 0,5Q + 6
Q=8 15 - 6 = 0,5Q + Q
Tc = (Pt - Pe) Qt
Pd = 15 - Q 9 = 1,5Q = (9 - 7).6
P = 15 - 8 Q=6 Tc = 12
p=7 Pd = 15 - Q Produsen
P = 15 - 6 Tp = T - Tc
P=9
E(8,7) = 18 - 12
E(6,9) Tp = 6
02 Fungsi permintaan akan suatu barang Qd = 30 - P
sedangkan penawarannya Qs = 2P - 12 terhadap barang tersebut dikenakan pajak

9 per unit. Berapa harga keseimbangan dan jumlah keseimbangan

sesudah pajak, kemudian tentukan masing-masing nilai pajak konsumen,

pajak produsen dan jumlah pajak yang diterima oleh pemerintah!


JAWABAN
JAWABAN
Sebelum Pajak Sesudah Pajak Pemerintah

Konsumen

Produsen

Anda mungkin juga menyukai