Anda di halaman 1dari 8

FUNGSI BAHASA

INDONESIA SEBAGAI
BAHASA NASIONAL
KELOMPOK 8
Vigren Songgigilan
Matthew Jerliver Imanuel Mumu
Yosia Hongli Piring
Gladys Agnesia Sepang
Sherina C. M. Wenur
Agres Febriwani Sigiro
Alya Rachel Lourine Kalangi
Nisia Eunike Tewu
Muhammad Ridho Alfarizky
Siti Nadzria Mokodongan
Bahasa???
Menurut kamus besar Bahasa Indonesia, bahasa berarti
sistem lambang bunyi yang arbitrer, yang digunakan oleh semua
orang atau anggota masyarakat untuk bekerjasama, berinteraksi,
dan mengidentifikasi diri dalam bentuk percakapan yang baik,
tingkah laku yang baik, sopan santun yang baik.
.
Sej arah Bahasa Indonesi a
• Bahasa Indonesia ditetapkan sebagai bahasa nasional pada 18
Agustus 1945.
• Bahasa Indonesia menjadi bahasa pemersatu bangsa dengan
beragam budaya ini.
• Perbedaan utama bahasa daerah dengan Bahasa Indonesia adalah
jangkauan dari penggunaan bahasa tersebut.
Bahasa Indonesia sebagai
Bahasa Nasional
• Bahasa Indonesia tidak mengikat pemakainya untuk sesuai dengan
kaidah dasar.
• Pemakaian Bahasa Indonesia dalam konteks bahasa nasional dapat dengan
bebas menggunakan ujaran baik lisan, tulisan ,maupun lewat kinesiknya.
Fungsi Bahasa Indonesia
Sebagai Bahasa Nasional

Lambang Kebanggaan Nasional Lambang Identitas Nasional


Bahasa Indonesia di jadikan sebagai
Bahasa Indonesia yang
identitas kewarganegaraan seseorang dan
mempunyai nilai-nilai sosial
juga dapat membedakan antar negara lain,
budaya luhur bangsa yang
yaitu karakter, kepribadian, dan watak
mendasari rasa kebangsaan.
sebagai bangsa Indonesia.
Fungsi Bahasa Indonesia
Sebagai Bahasa Nasional
Alat Perhubungan Antarwarga,
Antardaerah, dan Antarbudaya Alat Penghubung Antar Budaya
dan Antar Daerah
Dengan bahasa Indonesia, masyarakat
Bahasa Indonesia sebagai alat pemersatu suku,
dapat berhubungan satu dengan yang lain budaya dan daerah memungkinkan keserasian di
sedemikian rupa sehingga antara suku-suku, budaya dan bahasa di Nusantara,
kesalahpahaman sebagai akibat tanpa harus menghilangkan indentitas kesukuan dan
perbedaan latar belakang sosial budaya kesetiaan kepada nilai-nilai sosial budaya serta
dan bahasa tidak perlu dikhawatirkan. latar belakang bahasa daerah yang bersangkutan.
Thank
You!

Anda mungkin juga menyukai