Anda di halaman 1dari 10

Analisis Video

Edukasi Difteri
video waspada penularan
difteri oleh CNN Indonesia
bentuk, metode, dan teknik
komunikasi

penyampaian informasi
dalam bentuk
komunikasi massa
bentuk, metode, dan
teknik komunikasi

menggunakan metode komunikasi


sebagai tindakan satu arah, dimana
sang pemberita menyampaikan
pentingnya untuk waspada tentang
penularan difteri.
unsur dasar komunikasi
yang terlibat

- komunikator
pembawa berita
- pesan
gejala difteri, penyebab kematian oleh
difteri, cara mencegah difteri
- media
Youtube milik CNN Indonesia
keuntungan dan kerugian
bentuk komunikasi

- Keuntungan
1. Informasi tentang penyakit tersebut mudah diakses
dimana saja, kapan saja.
2. Gampang dipahami karena menyertakan pengambilan
video yang mudah dipahami
3. Menarik, sehingga yang melihat video tersebut tertarik
dan ingin mendengarkan informasi yang disampaikan
keuntungan dan kerugian bentuk
komunikasi

-Kerugian
1. Karena disampaikan melalui platform dunia maya,
menjadi susah untuk melihat audiens nyata dan
feedback yang diberikan
2. Akurasi sering terabaikan karena hanya
mengutamakan kecepatan penyampaian, biasanya
tidak seakurat media cetak.
hambatan dalam
proses komunikasi

- mungkinnya orang salah menginterpretasikan


niat dan tujuan dari komunikasi yang dilakukan
sehingga orang akan menyimpulkan sesuai
kehendak masing-masing
- sulitnya memberi feedback terhadap berita
yang diberitakan
kesesuaian komunikasi
verbal dan nonverbal

Berita tersebut menggunakan komunikasi verbal


dan nonverbal. Verbal ditunjukkan dengan
menggunakan bahasa Indonesia yang baku dan
baik sehingga dapat dipahami secara universal,
Nonverbal ditunjukkan dengan cara memaparkan
berita dalam bentuk gambar sehingga audiens
dapat memahami dan membaca sebagai informasi
tambahan
Thank you

Anda mungkin juga menyukai