Anda di halaman 1dari 17

MEDIA

KOMUNIKASI

KELOMPOK 3

Annisa Aditya
Eva Nurhaliza
Liandry Dea
Yasmine Amira
PENGERTIAN MEDIA KOMUKASI

Media komunikasi merupakan sebuah sarana


atau alat yang dipakai sebagai penyampaian
pesan dari komunikator kepada khalayak.
Media komunikasi sangat berperan penting untuk
kehidupan seluruh masyarakat. Dengan
sederhana, media komunikasi merupakan
perantara dalam menyampaikan sebuah informasi
dari komunikator kepada komunikan yang
memiliki tujuan agar efisien dalam menyebarkan
pesan atau informasi.
Pengertian Media Komunikasi menurut Para Ahli

Badusah, dkk (2000)


Media adalah suatu kaedah atau perantara
berkomunikasi yang berhubungan antara satu sama
lain seperti menggunakan kabar, berita dan gambar
untuk menyebarkan maklumat dan pandangan.

Wikipedia Indonesia
Media komunikasi adalah suatu alat atau
sarana yang digunakan untuk menyampaikan pesan
dari komunikator kepada khalayak.
JENIS-JENIS MEDIA KOMUNIKASI, BERDASARKAN FUNGSI MEDIA

1. Fungsi produksi
Media komunikasi sangant bermanfaat suapaya menghasilkan suatu
informasi.
2. Fungsi reproduksi
Media komunikasi bermanfaat agar bisa memperoduksi ulang serta
menggandakan sebuah informasi.
3. Fungsi penyampai informasi
Media komunikasi memiliki fungsi agar bisa menkomunikasikan serta
menyebarluaskan pesan terhadap komunikan sebagai sasaran
informasi.
1. Efektifitas
Media komunikasi akan membuat FUNGSI MEDIA KOMUNIKASI,
mudah serta kelancaran dalam MENURUT MARSHALL MC LUHAN
menyampaikan sebuah informasi.

2. Efisiensi
Media komunikasi akan
mempercepat penyampaian
didalam sebuah informasi.

3. Konkrit
Media komunikasi akan membantu
mempercepat isi informasi atau
pesan yang mempunyai sifat
abstrak.

4. Motivatif
Media komunikasi akan lebih
memberikan sebuah informasi yang
bisa dipertanggungjawabkan.
Fungsi media Komunikasi, Menurut
Burgon Dan Huffner

1. Efisiensi penyebaran informasi


Penghambatan dalam sisi biaya, pemikiran, tenaga serta waktu.

2. Memperkuat eksistensi informasi


Media komunikasi yang hi-tech bisa membuat informasi atau juga pesan
yang lebih berkesan kepada komunikan.

3. Menghibur
Media komunikasi bisa menyenangkan serta lebih menarik untuk audiens.

4. Kontrol Sosial
Media komunikasi untuk sebuah pengawasan dalam kebijakan sosial.
BENTUK MEDIA KOMUNIKASI
1. Media Cetak
Beragam jenis media komunikasi yang bisa dilakukan melalui sebuah proses percetakan serta bisa dipakai
sebagai sarana menyampaian informasi atau pesan. contoh : buku, surat kabar, majalah, serta brosur.

2. Media visual atau media pandang


Penerimaan pesan yang tersampaikan melalui panca indera dan dapat dilihat . contoh : gambar dan Foto.

3. Media audio
Penerimaan pesan yang tersampaikan dengan melalu indera pendengaran. contoh: Radio dan Tape
recorder.

4. Media Audio visual aid (AVA)


Media komunikasi yang bisa dilihat serta juga bisa didengar, agar mendapatkan informasi secara
bersamaan. contoh : televisi.
Macam-macam Media Komunikasi

Media cetak Media elektronik


1. Surat kabar 1. Radio siaran
2. Majalah 2. Televisi
3. Film
4. Komputer dan internet
PRINSIP MEDIA KOMUNIKASI
1. Mengetahui dengan jelas untuk apa memilih media tersebut.
2. Tidak didasarkan atas kesenangan pribadi.
3. Menyadari bahwa tiap media memiliki kelebihan dan kekurangan, sehingga
dapat dikatakan tidak semua media dapat dipakai untuk semua tujuan.
4. Media yang dipilih disesuaikan dengan materi yang akan disampaikan.
5. Pemakai harus memahami ciri-ciri media sehingga antara media dengan
metode yang digunakan sesuai.
6. Pemilihan media disesuaikan dengan kondisi lingkungan.
Tujuan media Komunikasi
1.Menciptakan iklim bagi penerimaan dan perubahan
nilai, sikap dan perilaku kesehatan.
2.Mengajarkan keterampilan mendengarkan,
membaca, menulis hal-hal yang berkaitan dengan
kesehatan, dan lain-lain.
3.Pengganda sumber daya pengetahuan, kenikmatan
dan anjuran tindakan kesehatan.
4.Membantu pengalaman baru terhadap perilaku hidup
sehat dari statis ke dinamis.
5.Meningkatkan aspirasi di bidang kesehatan.
6.Menciptakan rasa kebanggaan/kesetiaan terhadap
produk dan lain-lain.
KARAKTERISTIK MEDIA KOMUNIKASI

• Terbit secara
teratur
Karakteristi
k • Berbentuk
surat kabar komoditi
• Isi pesan bisa
dan majalah
formal dan
informal • Teknologi
audio visual
Karakteristi • Ditampilkan
k untuk publik
Film • Dikuasai oleh
gambaran
fiksi
• Pesan bersifat umum
• Komunikannya
anonim dan heterogen
• Komunikasi
• Tampilan pesan
mengutamakan isi
Karakteristi pesan dalam audio
k Komputer • Komunikasi bersifat visual
dan
Internet satu arah dan umpan • Isi media sangat
balik bervariasi
• Kecepatan • Memiliki
Karakteristi
• Kepandaian yang k Radio dan keluaran yang
beraneka ragam Televisi
sangat luas,
menjangkau
audiensyang
sangat jauh dan
tak saling
mengenal.
KOMUNIKASI DALAM BIDANG
KESEHATAN

Dalam bidang komunikasi kesehatan, media


berperan sebagai media promosi kesehatan dan
media penyuluhan.
Adapun pengertian media dalam komunikasi
kesehatan adalah semua sarana atau upaya untuk
menampilkan pesan informasi yang ingin
disampaikan oleh komunikator sehingga sasaran
dapat meningkat pengetahuannya yang akhirnya
diharapkan dapat berubah perilakunya ke arah
positif terhadap kesehatan
Dari pengertian tersebut,
ketika profesional
komunikasi kesehatan
hendak menyusun strategi
promosi kesehatan atau
penyuluhan tentang
kesehatan hendaknya
memahami dengan baik cara
memilih media dalam
komunikasi kesehatan agar
tujuan yang telah ditetapkan
dapat tercapai.
Secara umum, media atau saluran
komunikasi yang digunakan sebagai
media promosi kesehatan maupun
media penyuluhan kesehatan
meliputi media komunikasi
interpersonal, media komunikasi
massa, dan media komunikasi
digital. Dengan demikian, saluran
atau media yang kerap digunakan
dalam komunikasi kesehatan di
antaranya adalah

Komunikasi kesehatan
sebagian besar
menggunakan saluran
komunikasi interpersonal
sebagai upaya untuk
memengaruhi keputusan
1. Saluran dan perilaku kesehatan
masyarakat. Hal yang
interpersonal paling penting dalam
komunikasi interpersonal
adalah hubungan dan
interaksi yang terjalin
antara individu, petugas
medis, dan sistem
dukungan sosial individu.
2. Media cetak

Yang termasuk media cetak


di antaranya adalah
booklet, leaflet, flyer
(selebaran), flip chart
(lembar balik), rubrik atau
tulisan pada surat kabar
atau majalah, poster, dan
foto yang mengungkapkan
informasi kesehatan. 3. Media
Siaran

Media siaran digunakan


untuk menyampaikan
informasi kesehatan kepada
khalayak luas secara cepat
dengan tujuan untuk
menciptakan dan
mengembangkan
kesadaran masyarakat
terhadap kesehatan. Yang
termasuk media siaran
adalah radio dan televisi.
4. Media luar ruang 5. Media hiburan
Media luar ruang Penyebaran informasi dan pendidikan
meliputi media cetak, kesehatan juga dapat dilakukan melalui
media elektronik media hiburan. Adapun strategi yang paling
seperti reklame atau banyak diterapkan oleh para profesional
videotron, spanduk, komunikasi kesehatan adalah menciptakan
banner, televisi layar kemitraan dengan pihak kreatif suatu stasiun
lebar, umbul-umbul televisi agar informasi kesehatan publik
yang berisi pesan, dapat dimasukkan ke dalam salah satu dari
slogan atau logo jenis program televisi yang ada.
6. Media komunikasi modern 7. Media lainnya
Salah satu pengaruh media baru Media lainnya yang juga kerap
dalam komunikasi adalah komunikasi digunakan untuk menyebarkan
dilakukan melalui internet. Yang informasi dan promosi
termasuk dalam media komunikasi kesehatan di antaranya adalah
modern di antaranya adalah blog, iklan-iklan yang disematkan di
wiki, dan situs jejaring sosial transportasi umum seperti bus
atau mengadakan kegiatan-
kegiatan seperti road show,
pemberian sampling atau
contoh produk kepada
khalayak sasaran secara
gratis, dan pameran.

Anda mungkin juga menyukai