Anda di halaman 1dari 64

Pendahuluan

Materi

Latihan Soal

Struktur dan Fungsi Sel Penyusun Jaringan pada Tumbuhan


Referensi
Pengertian Jaringan Tumbuhan
Jaringan tumbuhan (plant tissue) adalah sekelompok sel
Pendahuluan
tumbuhan dengan fungsi atau struktur yang sama.

Materi

Latihan Soal

Referensi
Jenis – Jenis M. Primer
jaringan Asal usul
terbentuknya
M. Sekunder
Jaringan
Meristem M. Apikal
Posisi pada
tubuh M. Interkalar
tumbuhan
Jaringan Tumbuhan

Pendahuluan
M. Lateral
Materi
Epidermis
J. Pelindung
Gabus
Latihan Soal

J. Dasar Parenkim
Referensi Jaringan Fungsi
Dewasa Kolenkim
J. Penyokong
Sklerenkim
Xilem
J. Pengngkut Floem
Jaringan Meristem
Merupakan jaringan embrional
Pendahuluan
Sel-selnya mempunyai kemampuan
membelah diri
Materi Sel belum berdiferensiasi/spesialisasi
Berdinding tipis
Latihan Soal
Tersusun rapat tanpa ruang antar sel
Banyak mengandung protoplasma
Vakuola sel sangat kecil bahkan
Referensi
kadang tidak ada
Jaringan Meristem
Pendahuluan
Berdasarkan asal-usulnya, meristem
dibedakan menjadi:
a. Meristem primer: berkembang
Materi secara langsung dari sel-sel
embrionik.
b. Meristem sekunder: berkembang
Latihan Soal dari jaringan dewasa yang telah
berdiferensiasi
c. Promeristem
Referensi
Meristem sekunder merupakan jaringan
muda yang tumbuh dari jaringan yang
telah dewasa/ yang terlah
berdiferensiasi.
Pendahuluan

Materi
Meristem primer merupakan jaringan
muda dari sel-sel inisial yang disebut
Latihan Soal
promeristem.

Referensi

Promeristem adalah jaringan meristem


yang telah ada ketika tumbuhan masih
dalam tingkat embrio. Contohnya pafa
lembaga biji tumbuhan.
Jaringan Meristem
Meristem primer
Pendahuluan
Berasal dari sel embrional, untuk
pertumbuhan primer, yaitu pertumbuhan
Materi memanjang. Daerah di meristem primer akan
terdiferensiasi sebagai berikut:

Latihan Soal  Protoderma menjadi epidermis


 Prokambium menjadi jaringan vascular
(xylem dan floem)
Referensi
 Meristem dasar menjadi korteks
Jaringan Meristem
Meristem sekunder
Pendahuluan
 Hanya terdapat pada Dikotil dan Gymnospermae.
 Merupakan jaringan dewasa yang Kembali aktif membelah untuk
Materi
pertumbuhan sekunder, yaitu pertumbuhan melebar

Latihan Soal

Referensi
Berdasarkan letaknya, jaringan
meristem ada 3 yaitu:
Pendahuluan
1. Meristem lateral : meristem samping
yang ada pada kambium gabus/felogen
Materi
2. Meristem interkalar : meristem
Latihan Soal yang ada diruas-ruang batang,
terdapat pada keluarga rumput-
rumputan/ Poales/ Gramineae
Referensi
3. Meristem apikal : meristem diujung akar
dan ujung batang.
Jenis – Jenis Asal usul
M. Primer
terbentuknya
jaringan M. Sekunder
Jaringan
Meristem M. Apikal
Posisi pada
tubuh M. Interkalar
tumbuhan
Jaringan Tumbuhan

Pendahuluan
M. Lateral
Materi
Epidermis
J. Pelindung
Gabus
Latihan Soal

J. Dasar Parenkim
Referensi Jaringan Fungsi
Dewasa Kolenkim
J. Penyokong
Sklerenkim
Xilem
J. Pengngkut Floem
Jaringan Dewasa
Jaringan dewasa disebut juga jaringan
permanen dan bersifat nonmeristematik.
Pendahuluan
Ciri-ciri:
1. Tidak melakukan aktivitas perbanyakan diri
Materi 2. Sel-sel berukuran lebih besar dibandingkan
sel-sel meristem
Latihan Soal 3. Terdapat ruang antar sel
4. Terkadang sel-selnya telah mati.
5. Sel telah mengalami penebalan pada
Referensi
dindingnya sesuai dengan fungsinya
6. Sel memiliki vakuola yang besar, sehingga
mengandung sedikit plasma sel
Jaringan Dewasa
Pendahuluan
1. Jaringan Pelindung
2. Jaringan Dasar
Materi 3. Jaringan Penguat
4. Jaringan Pengangkut

Latihan Soal

Referensi
Jaringan Pelindung
1. Jaringan Epidermis
2. Jaringan Gabus
Pendahuluan

Materi

Latihan Soal

Referensi
1. Jaringan Epidermis (Pelindung)
Merupakan jaringan yang tersusun dari
lapisan sel yang menutupi permukaan organ
Pendahuluan
tumbuhan.
Fungsi : Melindungi bagian dalam tumbuhan.
Materi Ciri-ciri:
- Terdiri satu sel.
- Memiliki sel yang tersusun rapat.
Latihan Soal
- Dinding sel mengandung lignin, kutikula,
dan pektin (tergantung habitat)
Referensi - Derivat epidermis : stomata,
spina,trikoma, sel kipas, velamen, sel
silika, dan sel gabus.
1. Jaringan Epidermis (Jaringan Pelindung)
DERIVAT EPIDERMIS (YANG TAMPAK)
• Trikoma: modifikasi epidermis berupa rambut, sisik rambut kelenjar, tonjolan,
Pendahuluan
dan lain-lain.
• Spina: modifikasi epidermis berupa duri pada tumbuhan bunga mawar.
Materi lapisan sel mati di bagian dalam jaringan epidermis pada akar udara.
• Velamen:
Fungsinya mengikat oksigen dan menangkap air yang diperoleh. Velamen
umumnya ditemukan pada tumbuhan keluarga Anggrek.
Latihan Soal

Referensi
1. Jaringan Epidermis (Jaringan Pelindung)
DERIVAT EPIDERMIS (YANG TIDAK TAMPAK)
• Stomata:
Pendahuluancelah pada jaringan epidermis/ disebut mulut daun. Berfungsi sebagai
jalan pertukaran gas.
• Sel Kipas: sel terdapat di bagian adaksial daun. Sel-sel tersusun seperti kipas. Sel
kipasMateri
berfungsi dalam proses pembukaan gulungan daun dalam tunas dan untuk
mengurangi penguapan yang berlebih.
• Silika dan gabus: Fungsi keduanya adalah untuk memperkuat batang, kulit
Latihan Soal
batang menjadi keras, dan untuk melindungi jaringan lain agar tidak kehilangan
banyak air.
Referensi
1. Jaringan Gabus (Jaringan Pelindung)
Jaringan pelindung pengganti epidermis
yang rusak pada tumbuhan yang
Pendahuluan mengalami pertumbuhan sekunder /
memiliki cambium.
Materi Terbagi atas 3
- Eksodermis
- Endodermis
Latihan Soal - Peridermis : Felogen, Felem, Feloderma

Referensi
2. Jaringan Parenkim (Jaringan Dasar)
Merupakan jaringan yang memiliki diameter yang
sama ke berbagai arah. Terdapat pada akar, batang,
Pendahuluan daun dan buah:
• Sel hidup dan aktif
Materi • Berdinding tipis, bulat, persegi atau panjang
• Terdapat ruang antar sel
• Bersifat meristemaik karena sel-selnya dapat
Latihan Soal membelah diri bahkan ketika dewasa.
• Pada batang dan akar jaringan parenkim
Referensi terletak pada korteks dan empulur.
• Pada buah, terletak diantara xilem dan floem.
• Memiliki inti sel dan banyak vakuola
2. Jaringan Parenkim (Jaringan Dasar)

Dibedakan berdasarkan fungsinya menjadi:


Pendahuluan 1. Parenkim asimilasi (klorenkim):
mengandung klorofil
2. Parenkim penimbun: mampu menyimpan
Materi cadangan makanan yang berbeda sebagai
larutan di dalam vakuola, bentuk padat
atau cair di dalam sitoplasma.
Latihan Soal
3. Parenkim air: mampu menyimpan air.
4. Parenkim penyimpan udara (aerenkim):
Referensi ruang antar selnya besar.
2. Jaringan Parenkim (Jaringan Dasar)

Parenkim asimilasi (klorenkim): mengandung


Pendahuluan klorofil

Materi

Latihan Soal

Referensi
2. Jaringan Parenkim (Jaringan Dasar)

Parenkim penimbun: mampu menyimpan


Pendahuluan cadangan makanan yang berbeda sebagai
larutan di dalam vakuola, bentuk padat atau
cair di dalam sitoplasma.
Materi

Latihan Soal

Referensi
2. Jaringan Parenkim (Jaringan Dasar)

Parenkim air: mampu menyimpan air.


Parenkim penyimpan udara (aerenkim): ruang antar
Pendahuluan selnya besar.

Materi

Latihan Soal

Referensi
2. Jaringan Parenkim (Jaringan Dasar)

Dibedakan berdasarkan bentuknya:


Pendahuluan 1. Parenkim palisade, bentuknya panjang dan tegak
2. Parenkim bunga karang, bentuknya seperti bunga
karang
Materi 3. Parenkim bintang, bentuknya seperti bintang
dengan ujung saling berhubungan
4. Parenkim lipatan, dinding sel melipat ke dalam.
Latihan Soal

Referensi
3. Jaringan Penyokong/penguat

Pendahuluan

Materi

Latihan Soal

Referensi
3. Sklerenkim (Jaringan Penguat)
 Terdiri atas sel-sel yang
Pendahuluan bersifat mati dan seluruh
bagian dinding selnya
Materi mengalami penebalan.
 Letaknya adalah dibagian
Latihan Soal korteks, perisikel, serta
diantara xilem dan floem.
Referensi
 sebagai alat penyokong dan
pelindung.
3. Sklerenkim (Jaringan Penguat)
Berdasarkan bentuk dan sifatnya,
Sklerenkim dikelompokan menjadi:
Pendahuluan
1. Serabut sklerenkim/fiber; sel-
sel yang panjang dan sempit
Materi yang berujung runcing.
Contoh: serabut yang dibuat
karung goni
Latihan Soal
2. Sklereid: sel-sel tumbuhan
yang telah mati, berbentuk
Referensi bulat dan bervariasi dan
berdinding keras yang tahan
terhadap tekanan. Contoh:
tempurung kelapa.
3. Kolenkim (Jaringan Penguat)
Merupakan jaringan mekanik yang
menyokong organ pada saat tumbuh
Pendahuluan
dan berkembang.
• Tersusun dari Sel hidup
Materi • Mampu mengadakan aktivitas
meristem.
• Tidak ada ruang antar sel
Latihan Soal • Dinding sel terdiri dari selulosa,
pektin, hemiselulosa, dan tidak
berlignin
Referensi • Mampu menghilangkan penebalan
dinding.
• Isi sel dapat mengandung
kloroplas dan tanin
Jaringan Dasar

Pendahuluan

Materi

Latihan Soal

Referensi
5. Jaringan pengangkut (Xilem dan Floem)

Pendahuluan Floem
 Struktur mirip dengan xylem
 Dinding sel mengalami
Materi penebalan selulosa dan pektin
 Mengangkut senyawa organik
hasil fotosintesis ke seluruh
Latihan Soal tubuh tumbuhan
 Tersusun dari sel buluh tapis, sel
pengiring, parenkim floem dan
Referensi serabut floem
5. Jaringan pengangkut (Xilem dan Floem)

PendahuluanXilem
 Tersusun atas tabung-tabung
pembuluh
 Berfungsi
Materi menyokong dan
mengangkut air serta garam
mineral dari akar menuju bagian
Latihan
atas Soal
(daun)
 Tersusun dari trakeid, trakea,
parenkim dan serabut
Referensi
sklerenkim.
Pendahuluan

Materi

Latihan Soal

Referensi
Pendahuluan

Materi

Latihan Soal
a. Kolateral terbuka : antara floem dan xylem ada kambium (dikotil)
b. Kolateral tertutup : antara floem dan xylem tidak ada kambium (monokotil)
c. Amfivasal : floem dikelilingi xylem
Referensi
d. Amfikibral : xylem dikelilingi floem
e. Radial : floem dan xylem selang-seling
5. Jaringan pengangkut (Xilem dan Floem)
Berdasarkan letak xilem dan floem, berkas
Pendahuluan pengangkut dibedakan menjadi:
1. Tipe kolateral: floem berada di luar bagian
xilem. Tipe kolateral ini dibedakan menjadi
Materi
3, yaitu: kolateral Terbuka, kolateral
Tertutup, dan bikolateral.
Latihan Soal 2. Tipe konsentris, jika xilem dikelilingi floem
atau sebaliknya. Ada 2 jenis, yaitu tipe
Referensi konsentris amfikibral, dan konsentris
amfivasal
3. Tipe radial, jika letak xilem dan floem
bergantian sesuai dengan jari-jari lingkaran,
5. Jaringan pengangkut (Xilem dan Floem)
Berdasarkan letak xilem dan floem, berkas
Pendahuluan pengangkut dibedakan menjadi:
1. Tipe kolateral: floem berada di luar bagian
xilem. Tipe kolateral ini dibedakan menjadi
Materi
3, yaitu: kolateral Terbuka, kolateral
Tertutup, dan bikolateral.
Latihan Soal 2. Tipe konsentris, jika xilem dikelilingi floem
atau sebaliknya. Ada 2 jenis, yaitu tipe
Referensi konsentris amfikibral, dan konsentris
amfivasal
3. Tipe radial, jika letak xilem dan floem
bergantian sesuai dengan jari-jari lingkaran,
Pendahuluan
Struktur dan fungsi jaringan pada Organ tumbuhan

Materi

Latihan Soal

Referensi
Vascular
cylinder

endodermis
pericycle

phloem
xylem
cortex

epidermis
Pendahuluan root hair
50 µm
b. Vascular cylinder

Materi Zone of phloem


endodermis

maturation Casparian
water and
minerals
strip

xylem of
vascular
cylinder

Latihan Soal pericycle

Zone of
elongation c. Casparian strip

Referensi
procambium
ground
Zone of meristem
protoderm
cell division root apical meristem
protected by
root cap

root cap

a. Root tip
Pendahuluan

Materi

Latihan Soal

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Akar tumbuhan
Fungsi Akar, yaitu :
1. Melekatkan tumbuhan dengan media tumbuh/tanah
Pendahuluan 2. Menyerap zat hara
3. Penyimpanan cadangan makanan, contoh:
bengkuang, wortel
Materi 4. Pernapasan contoh: akar napas pada bakau
Jaringan penyusun akar, dari luar ke dalam yaitu :
Epidermis, Korteks, Endo- dermis Stele/silinder pusat
Latihan Soal

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Akar tumbuhan

Jenis akar
Pendahuluan
•Akar tunggang pada tumbuhan dikotil dan Gymnospermae
•Akar serabut pada tumbuhan monokotil
Materi

Latihan Soal

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Akar tumbuhan
Akar berfungsi untuk menegakkan
Pendahuluan
tumbuhan dan menyerap air dan garam-
garam mineral.
Secara umum akar terdiri atas :
Materi Tudung Akar berfungsi untuk melindungi
promeristem dan membantu penetrasi
Latihan Soal akar yang tumbuh ke dalam. -> sel
Parenkim
Epidermis akar (epiblem/ lapisan pilifer)
Referensi akan berkembang menjadi rambut akar.
Rambut akar berfungsi untuk absorbsi air
dan garam mineral.
Organ pada Tumbuhan
- Akar tumbuhan

Pendahuluan Korteks, tersusun dari sel-sel parenkim.


Dapat berdiferensiasi menjadi eksodermis
Materi
(ke luar). Sedangkan lapisan dalam korteks
akan berdiferensiasi menjadi endodermis.
Stele akar terletak di bagian dalam
Latihan Soal epidermis. Stele terdiri dari perisikel,
berkas pembuluh, dan parenkim.
Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Batang

Pendahuluan

Fungsi:
• Materi
Menghasilkan dan menyangga daun
• Tempat menyimpan makanan. Misal, tebu, sagu, aren
•Latihan
AlatSoal
perkembangbiakan secara vegetatif
• Alat transportasi (pengangkutan air dan unsur hara dari akar
• Referensi
Memperluas tajuk tumbuhan untuk efisiensi penangkapan
cahaya matahari
Organ pada Tumbuhan
- Batang
Ciri-ciri:
• Merupakan sumbu tubuh tumbuhan
Pendahuluan
• Berbentuk panjang bulat.
• Materi
Tumbuh ke atas menuju cahaya
• Mengadakan percabangan sepanjang hidupnya
• Umumnya
Latihan Soal tidak berwarna hijau. Kecuali pada tumbuhan
berumur pendek seperti tumput dan ketika batang masih
muda.
Referensi

Jaringan penyusun batang, dari luar ke dalam yaitu : Epidermis/


felogen , Korteks, Stele/silinder pusat
Organ pada Tumbuhan
- Batang
Jaringan penyusun batang, dari luar ke dalam yaitu : Epidermis/
Pendahuluan
felogen , Korteks, Stele/silinder pusat

Materi

Latihan Soal

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Batang
Jaringan penyusun batang, dari luar ke dalam yaitu : Epidermis/
Pendahuluan
felogen , Korteks, Stele/silinder pusat

Materi

Latihan Soal

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Batang

Batang berfungsi untuk menopang daun, bunga, dan buah.


Pendahuluan
Secara umum Batang memiliki:
 Epidermis:
Materi satu lapis sel yang tersusun rapat tanpa ruang.
Epidermis memiliki berbagai macam modifikasi, yaitu stomata,
trikoma, silika, dan sel gabus.
Latihan Soal
 Korteks, tersusun dari parenkim, kolenkim, sklerenkim.
 Stele (silinder pusat), tersusun atas perikambium (perisikel),
Referensi
parenkim, berkas pengangkut dan empulur.
Organ pada Tumbuhan
- Daun

Pendahuluan Fungsi:
 Tempat untuk fotosintesis
Materi
 Tempat menyimpan bahan makanan
 Respirasi
 Menyerap energi cahaya matahari
Latihan Soal  Tempat terjadinya transpirasi
 Tempat terjadinya gutasi
Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Daun
Ciri-ciri:
Pendahuluan
Mempunyai sifat yang dapat dilihat dari
beberapa aspek, seperti :
Materi • bangun daun (circumscriptio),
• ujung daun (apex folii),
Latihan Soal • pangkal daun (basisfolii),
• pertulangan daun (nervatio),
Referensi • tepi daun (margo folii),
• daging daun,
• warna daun.
Organ pada Tumbuhan
- Daun

Pendahuluan
Daun lengkap terdiri atas :
Materi
1. Lamina/ helai daun
2. Pelepah
3. Tangkai daun/ petiole
Latihan Soal

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Daun

Pendahuluan

Materi

Latihan Soal

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Daun

Pendahuluan

Materi

Latihan Soal

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Daun
Berdasarkan penulangannya, daun dibedakan atas:
Pendahuluan
- Melengkung: sirih, genjer
- Menjari: papaya, kapas
Materi - Sejajar: padi, kelapa
- Menyirip: manga, rambutan

Latihan Soal

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Bunga

Pendahuluan
Bagian bunga dibagi atas :
1. Perhiasan bunga
Materi
a. Kelopak bunga/sepal Satuannya
disebut : Calyx
b. Mahkota bunga/ petal
Latihan Soal
Satuannya disebut : Corolla
c. Dasar bunga/ Receptacle
Referensi
d. Tangkai bunga/ Pedisel
Organ pada Tumbuhan
- Bunga
Bagian bunga dibagi atas :
Pendahuluan
2. Organ generatif bunga
a. Putik/ Pistillum
Alat perkembangbiakan betina, yang
Materi
menghasilkan sel ovum Terdiri pula atas:

- Kepala putik/ Stigma


Latihan Soal
- Tangkai putik/ Stylus
- Bakal buah/ Ovary

b. Benang sari/ Stamen


Referensi
Terdiri pula atas:

- Kepala sari/ Anthera


- Tangkai sari/ Filament
Organ pada Tumbuhan
- Bunga

Pendahuluan
Berdasarkan kelengkapannya terbagi atas :
1. Bunga lengkap
Materi
2. Bunga tidak lengkap
 
Berdasarkan organ generatifnya terbagi atas:
Latihan Soal
3. Bunga sempurna, punya dua organ
generatif yaitu benang sari dan putik
4. Referensi
Bunga tidak sempurna, hanya punya salah
satunya.
Organ pada Tumbuhan
- Buah
1. Buah sejati
Buah yang berasal dari penyatuan dua sel gamet (ovum dan spermatozoa)
Pendahuluan
2. Buah semu
Buah yang terbentuk dari modifikasi organ bunga
Materi
Contoh:
- Jambu mete (tangkai bunga)
- Ciplukan (kelopak bunga)
Latihan
- Soal
Strawberry (dasar bunga)

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Buah

Pendahuluan

Materi
Morfologi buah:
Epikarp/ kulit luar
Latihan Soal Mesokarp/ kulit tengah
Endokarp/ kulit dalam

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Buah

Dibedakan pula atas:


Pendahuluan
1. Buah tunggal, terbentuk dari satu bunga yang punya satu bakal buah .
Contoh: mangga
Materi
2. Buah ganda, terbentuk dari satu bunga yang punya banyak bakal buah.
Contoh: sarikaya
3. BuahSoal
Latihan majemuk, terbentuk dari bunga majemuk .
Contoh: nanas dan bunga matahari

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Buah

Pendahuluan

Materi

Latihan Soal

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Buah

Pendahuluan

Materi

Latihan Soal

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Buah

Pendahuluan

Materi

Latihan Soal

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Buah

Buah merupakan perkembangan lebih lanjut dari bakal buah.


Pendahuluan
Dibedakan berdasarkan sifat dinding buah (perikarpium):
1. Buah
Materi kering pecah. Contoh: Famili Fabaceae, kedelai
2. Buah kering tidak pecah. Contoh: padi, jagung
3.Latihan
BuahSoalberdaging. Contoh: jeruk, mentimun. Perikarpium

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Buah
Biji dibedakan menjadi 2 yaitu:
1. Pendahuluan
Edosperma  Monokotil
2. Nonendosperma  dikotil
Materi

Latihan Soal

Referensi
Organ pada Tumbuhan
- Buah

Pendahuluan
• Perkembangan lebih lanjut
dari bakal biji.
Materi
• Kulit biji berfungsi untuk
melindungi embrio dan
endospora.
Latihan Soal
• Struktur kulit biji, tersusun
atas; epidermis, sklereid,
sel-sel parenkim, sel kristal
Referensi
dan sel berpigmen.

Anda mungkin juga menyukai