Anda di halaman 1dari 14

KEGIATAN AKADEMIK

UNIVERSITAS AISYAH PRINGSEWU


OLEH
WAKIL REKTOR I
.

SEJARAH UNIVERSITAS AISYAH PRINGSEWU

KEGIATAN AKADEMIK GELAR LULUSAN


Aspek Legal
Surat keputusan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor: 131/D/0/2009 tentang ijin
penyelenggaraan program-program studi dan pendirian Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKes) Aisyah
Pringsewu Lampung.

Surat keputusan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor:
435/M/Kp/VII/2015 tentang perubahan lokasi akademi medica bakti nusantara dari sigli Kabupaten Pidie
Provinsi Aceh ke Kabupaten Pringsewu Lampung.

Surat keputusan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor:
100/KPT/I/2018 tentang pengalihan pengelolaan Sekolah Tinggi Teknologi Bengkulu Di Kota Bengkulu Dari
Yayasan Sapta Bakti Bengkulu ke Yayasan Aisyah Lampung.

Surat keputusan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor: 417/KPT/1/2019
tentang izin penggabungan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Aisyah Pringsewu di Kabupaten Tanggamus, Sekolah
Tinggi Teknologi Aisyah di Kabupaten Pringsewu, dan Akademi Kebidanan Medica Bakti Nusantara di Kabupaten
Pringsewu menjadi Universitas Aisyah Pringsewu di Kabupaten Pringsewu Provinsi Lampung yang di selenggarakan
oleh Yayasan Aisyah Lampung.

Home
UAP & WARNA UNGU

Universitas Aisyah Pringsewu


LAMBANG UAP

Lambang UAP sebagaimana dimaksud memiliki makna sebagai berikut:


a)Mata pena : Melambangkan Keilmuan
b)Buku : Tridharma Perguruan Tinggi
Buku Warna Merah : Melambangkan Keberanian
Buku Warna Biru : Melambangkan Kejayaan
Warna Ungu : Melambangkan keberanian untuk mencapai kejayaan/kesuksesan
c)Warna ungu adalah perpaduan antara warna merah dan warna biru. Warna Merah melambangkan keberanian dan
warna biru kejayaan/kesuksesan. Sehingga dapat disimpulkan filosofi warna ungu adalah keberanian untuk mencapai
kejayaan/kesuksesan UAP dalam mengembangkan pendidikan
PROGRAM STUDI
No Program Studi Jenjang Fakultas
1 Keperawatan S-1 Kesehatan
2 Profesi keperawatan Profesi Kesehatan
3 Magister keperawatan Magister Kesehatan
4 Pendidikan Profesi Bidan Profesi Kesehatan
5 Kebidanan S1 Kesehatan
6 Kebidanan D-3 Kesehatan
7 Kebidanan S-2 Kesehatan
8 Rekam Medis dan Informasi Kesehatan D-3 Kesehatan
9 Farmasi S-1 Kesehatan
10 Gizi S-1 Kesehatan
11 Rekayasa Perangkat Lunak S-1 Teknologi dan Informasi
12 Tehnik Informatika S-1 Teknologi dan Informasi
13 Teknik Elaktronika D-3 Teknologi dan Informasi
14 Akuntansi S-1 Sosial dan Bisnis
15 Psikologi S-1 Sosial dan Bisnis
16 Pendidikan jasmani dan kesehatan S-1 Keguruan dan Ilmu Pendidikan

17 Pendidikan Bahasa Inggris S-1 Keguruan dan Ilmu Pendidikan

18 Pendidikan Teknologi Informasi S-1 Keguruan dan Ilmu Pendidikan


KEGIATAN AKADEMIK
KEGIATAN AKADEMIK

SK Rektor Nomor : 1633/UAP.RK/DI/TA/VI/2023 tentang Kalender


01
Akademik Universitas Aisyah Pringsewu T.A 2023/2024
02
Jumlah pertemuan perkuliahan

Bentuk Pembelajaran
03

04 Waktu Studi

05 Gelar Lulusan
Jumlah Pertemuan perkuliahan
BENTUK PEMBELAJARAN
LAMA WAKTU STUDI

• Program Diploma III, minimum 108 SKS yang dijadwalkan untuk masa studi 6
semester dan dapat ditempuh dalam waktu kurang 6 semester dan batas studi
selama lamanya 10 semester.
GELAR LULUSAN
GELAR LULUSAN

No Program Studi Jenjang Gelar


1 Keperawatan S-1 S.Kep
2 Profesi keperawatan Profesi Ners
3 Magister keperawatan Magister M.Kep
4 Pendidikan Profesi Bidan Profesi Bdn
5 Kebidanan S1 S.Keb
6 Kebidanan D-3 Amd.Keb
7 Kebidanan S-2 M.Keb
8 Rekam Medis dan Informasi Kesehatan D-3 Amd.RMIK
9 Farmasi S-1 S.Farm
10 Gizi S-1 S.Gz
11 Rekayasa Perangkat Lunak S-1 S.Kom
12 Tehnik Informatika S-1 S.Kom
13 Teknik Elaktronika D-3 Amd
14 Akuntansi S-1 S.Akt
15 Psikologi S-1 S.Psi
16 Pendidikan jasmani dan kesehatan S-1 S.Pd
17 Pendidikan Bahasa Inggris S-1 S.Pd
18 Pendidikan Teknologi Informasi S-1 S.Pd
TERIMA KASIH...

Anda mungkin juga menyukai