Anda di halaman 1dari 10

Ragam Bahasa

Indonesia
Kelompok 4

• Nadhiva Rahma Riany •230810101091


• Rafael Leo Wanda •230903101050
•kemal beryl suryaloksono •230110401043
•Iqbal Firlana Putra •230710101281
• Syainul rahman •230903101046
Apa sih Ragam Bahasa
itu?
Ragam bahasa diartikan variasi bahasa menurut
pemakaiannya, topik yang dibicarakan,hubungan
pembicara dan lawan bicara, serta menurut medium
pembicaraannya.
Macam Macam ragam bahasa

1. Berdasarkan Media 2. Berdasarkan Situasi

• Ragam lisan • Ragam bahasa resmi


• Ragam bahasa tidak resmi
• Ragam tulis
• Ragam bahasa formal
• Ragam bahasa semi informal
Perbedaan Lisan dan tulis
Ragam Lisan Ragam Tulis

• Memerlukan orang kedua/lawan bicara • Tidak Memerlukan orang kedua/lawan


• Berlangsung cepat bicara
• Tidak harus memperhatikan unsur • Berlangsung lambat
gramatikal, hanya perlu intonasi dan bahasa • harus memperhatikan unsur gramatikal
tubuh • Kesalahan tidak dapat langsung di koreksi
• Kesalahan dapat langsung di koreksi
Ciri ciri Ragam Bahasa
Ciri ciri ragam bahasa resmi
1. Menggunakan unsur gramatikal secara ekplisit dan
konsisten
2. Menggunakan imbuhan secara lengkap
3. menggunakan kata ganti resmi
4. menggunakan kata baku

Ciri ciri ragam bahasa tidak resmi kebalikan dari ragam bahasa
resmi .
Contoh ragam bahasa

Ragam Contoh

• Lisan • Sudah saya baca buku itu.


•Tulis •Saya sudah membaca buku itu.
•Dialek •Gue udah baca itu buku.
•Resmi •Saya sudah membaca buku itu.
•Tidak resmi •Saya sudah baca buku itu.
Ragam baku dan tidak baku
• Ragam baku adalah ragam yang dilembagakan dan diakui
oleh Sebagian besar warga
masyarakat pemakainya sebagai Bahasa resmi dan sebagai
kerangka rujukan norma
Bahasa dalam penggunaannya
• Ragam tidak baku adalah ragam yang tidak dilembagakan
dan ditandai oleh ciri-ciri yang menyimpang dari norma
ragam baku.
Simpulan
Ragam Bahasa adalah variasi bahasa
menurut pemakaian, yang berbeda-beda
menurut topik yang dibicarakan, menurut Sekian dari kelompok kami, kami siap
hubungan pembicara, lawan bicara, orang menerima semua pertanyaan, kecuali
yang dibicarakan, serta menurut medium menerima kenyataan bahwa kita hanya
pembicara. Dalam konteks ini ragam sebatas teman
bahasa meliputi bahasa lisan dan bahasa
baku tulis.
Sekian Terimakasih,
Apa ada pertanyaan?

Anda mungkin juga menyukai