Anda di halaman 1dari 10

NEGARA LAOS

By: Kelompok V
Anggota Kelompok 5 (Laos):

Gantika Citra Arum


Haryanti Auliya Rahmat
Muhammad Farel Fadilah
Muhammad Faturrahman
IDENTITAS NEGARA
• Presiden: Thongloun Sisoulith
• Ibu Kota: Vientiane
• Bahasa Utama: Lao, Perancis, Inggris
• Agama Utama: Buddha, animisme
• Penduduk (2022): 7,2 juta jiwa
• Mata Uang: Kip
• Hari Kemerdekaan: 2 Desember
• Lagu Kebangsaan: Pheng Kat Lao
Laos adalah negara republik berdaulat, dan sebuah negara yang terkurung daratan di Asia Tenggara
terletak di timurlaut dari Thailand, serta barat dari Vietnam. Sekitar 70% dari area geografisnya terdiri
dari gugusan pegunungan, dataran tinggi, plato, dan sungai-sungai.

Negara Laos memiliki total area sebesar 236.800 kilometer persegi dan dihuni oleh sekitar 7,2 juta
penduduk. Hal tersebut menjadikan Laos sebagai salah satu negara paling tidak padat penduduk di Asia.

APA ITU LAOS?


LETAK
ASTRONOMIS DAN
GEOGRAFIS
NEGARA LAOS
Letak Astronomis Laos berada pada 14°LU –
22°LU dan antara 100°BT – 108°BT, sedangkan
Letak Geografis Laos berada terletak di Asia
Tenggara dan dikelilingi oleh negara-negara Asia
Tenggara lainnya.

Berikut adalah batas wilayah negara Laos:


- Batas utara wilayah Laos adalah China dan
Vietnam.
- Batas timur wilayah Laos adalah Vietnam dan
Kamboja.
- Batas selatan wilayah Laos adalah Kamboja.
- Batas barat wilayah Laos adalah adalah
Myanmar dan Thailand.
KEADAAN ALAM
NEGARA LAOS Ibu Kota Laos, Vientiane

Laos terletak di daratan Asia Tenggara, Laos


beriklim tropis dengan suhu rata-rata tahunan
26°C dan tidak memiliki garis pantai, wilayah
Laos sebagian besar berbukit-bukit dan
bergunung-gunung, terutama di bagian timur
dekat Pegunungan Annam yang memisahkan Laos
dengan Vietnam.

Wilayah datar terdapat di sekitar tepian Sungai


Mekong. Ibukota sekaligus kota terbesar Laos,
Vientiane, terletak di bagian utara di tepi Sungai
Mekong. Laos berada di bagian dalam
semenanjung Indocina. Laos dihimpit oleh
daratan atau tidak memiliki lautan.
KEADAAN PENDUDUK
NEGARA LAOS
Jumlah penduduk Laos sekitar 7,2 juta jiwa. Penduduk Laos terdiri dari berbagai suku bangsa. Adapun
bahasa yang digunakan penduduk adalah bahasa Lao. Laos memiliki beberapa agama yaitu Buddha,
Kristen, Islam, dan Animisme. Mayoritas Agama di Laos adalah Buddha sebesar 67% dari populasi
penduduk Laos. Etnis Bangsa yang banyak ditemukan yaitu etnis Laosian (60 %), suku gunung 35%, dan
suku lainnya hanya 5%. Hampir 40% penduduk Laos masih buta huruf.
Laos memiliki berbagai sumber daya alam yang melimpah sehingga terdapat sektor pertambangan (timah
dan emas) dan industri (pengolahan kayu, pariwisata). Pendapatan per kapitanya tercatat US$ 5.700.
Namun semenjak Laos mulai melepas control ekonomi dan mengijinkan berdirinya perusahaan swasta
pada tahun 1986 dan juga saat pemerintah Laos menetapkan kebijakan perubahan jangka panjang dalam
struktur ekonomi Laos dengan membuka kesempatan untuk 17 penanaman modal asing dan swasta,
persaingan pasar bebas, dan lain-lain pada tahun 1991, perekonomian Laos pun berkembang pesat.

Pertanian merupakan kegiatan utama di Laos (41% dari pendapatan negara). Hasilnya berupa: Padi,
Jagung, Tembakau (di dataran Vientiane), Kopi (Plato Bolovens), Kapas (di selatan), dan tanaman
sampingan seperti pisang, kelapa, pepaya, dan lain-lain. Laos juga memiliki sumber-sumber tambang
mineral, seperti timah, tembaga, emas, dan perak, tetapi belum dapat dimanfaatkan secara maksimal.
Hasil hutan utama adalah kayu jati dan kayu-kayu keras lainya.

PEREKONOMIAN NEGARA LAOS


KERJASAMA
DENGAN
INDONESIA
Hubungan antara Indonesia dan Laos telah
tumbuh secara mengesankan sejak Laos
bergabung menjadi anggota ASEAN pada tahun
1997. Indonesia melalui kerjasama bilateral,
membantu Laos pada pengembangan kapasitas di
berbagai sektor, melalui beasiswa dan pelatihan
bagi siswa Laos.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai