Anda di halaman 1dari 16

Tradition of Excellence

PERANAN PENYULUHAN
PERTANIAN DALAM
PROSES PEMBANGUNAN

Komunikasi Pembangunan Pertanian (TM 10)


PS Penyuluhan Pertanian
Universitas Jember
Tradition of Excellence

KOSTRATANI SEBAGAI
ARENA PENYULUHAN
PERTANIANTRANSFORMATIF
Tradition of Excellence

PEMBINAAN DAN
KELEMBAGAAN PENYELENGGARAAN PENGAWASAN
Mekanisme Pelaksanaan Dilakukan secara
Penguatan kelembagaan Poktan, Gapoktan Penyuluhan
penyuluhan di Berjenjang,
kecamatan (Balai Kelembagaan Materi dan
Ekonomi Petani Berkelanjutan dan
Penyuluhan Pertanian) informasi Metode
dan di tingkat desa (Pos dan Korporasi Memberikan
Pertania
Penyuluhan
Penyuluhan 2 n 4 Rekomendasi
Desa/Kelurahan)
5 ASPEK
1 3 5

Penyuluh Pemerintah APBN, APBD, DAK


Sumber Pembiayaan Sah
Penyuluh Swadaya Dan Tidak Mengikat
Penyuluh Swasta SARANA, PRASARANA
KETENAGAAN DAN PEMBIAYAAN
PENYULUHAN Tradition of Excellence

TRANSFORMATIF
A. PERUBAHAN MINDSET PETANI

NO PERTANIAN PERTANIAN MODERN


TRADISIONAL

1 Tanam - Petik - Modal- Tanam - Petik - Olah -


Jual (Pasar) Pasar - Korporasi

2 Pertanian sebagai Mempertimbangkan


kewajiban atau aspek bisnis dan
kebiasaan kerjasama/off-taker
Tradition
Lanjutan… of Excellence
B. PERUBAHAN MINDSET PENYULUH PERTANIAN

NO PENYULUH ERA LAMA PENYULUH ERA INDUSTRI/PERTANIAN


4.0
1 LAKUSUSI Orientasi Big Data, IoT, AI
2 Konvensional Maju (Inovatif), Mandiri, Modern
Lanjutan…
Tradition of Excellence
C. TRANSFORMASI BPP

NO BPP ERA LAMA BPP ERA INDUSTRI/


PERTANIAN 4.0

1 Sebagian besar Berorientasi IT


materi dan informasi (KOSTRATANI)
tercetak
Tradition of Excellence

BPP KOSTRATANI
 Fungsi (pusat data  Fungsi (pusat data
dan informasi, pusat dan informasi, pusat
gerakan pemb gerakan pemb
pertanian, pusat MODEL BPP pertanian, pusat
pembelajaran, pusat
konsultasi KOSTRATAN pembelajaran, pusat
konsultasi
agribisnis, pusat I agribisnis, pusat
bangun kemitraan) bangun kemitraan)
belum maksimal; sudah maksimal;
 Belum terkoneksi  Sudah terkoneksi
dengan AWR dengan AWR
Tradition of Excellence

KOSTRATANI

OSTRATANI
adalah pusat kegiatan pembangunan pertanian
tingkat kecamatan, yang merupakan optimalisasi
tugas, fungsi dan peran Balai Penyuluhan
Pertanian (BPP) dengan memanfaatkan IT
dalam mewujudkan kedaulatan pangan
nasional.
Tradition of Excellence

PERAN
KOSTRATANI
1 5
PUSAT DATA PUSAT
D N PENGEMBANGAN
A INFORMASI JEJARING KEMITRAAN

2
P USAT GERAKAN

PEMBANGUNAN
PERTANIAN 4
PUSAT KONSULTASI
AGRIBISNIS

3
PUSAT

PEMBELAJARAN
Tradition of Excellence
Tradition of Excellence
Tradition of Excellence
Tradition of Excellence
Tradition of Excellence

IMPLEMENTASI BPP KOSTRATANI OLEH


TIM KOMANDO STRATEGIS PEMBANGUNAN PERTANIAN
(KEPMENTAN 260 TAHUN 2020)

1. Mendorong Pemerintah Daerah untuk menetapkan Peraturan Gubernur


tentang KOSTRAWIL dan Peraturan Bupati/Walikota tentang KOSTRADA
dan KOSTRATANI;
2. Mendorong Kostratani sebagai pelaksana utama dan pusat gerakan
pembangunan pertanian di tingkat kecamatan;
3. Mendorong sinergitas berbagai program pembangunan pertanian di
tingkat kecamatan;
4. Mendorong pelaksanaan pelaporan program utama Kementan dari
Kostratani ke Kostrada, Kostrawil, dan atau langsung ke Kostratanas
(AWR) secara rutin (tiap minggu);
5. Meningkatkan peran Eselon I lingkup Kementan melalui program dan
kegiatan masing-masing di KOSTRATANI;
Tradition of Excellence

LANJUTAN… …

6. Meningkatkan peran KOSTRADA dalam menterpadukan program dan


kegiatan pembangunan pertanian baik dari pusat dan dari daerah di
KOSTRATANI;
7. Mengawal ketersediaan saprodi, alsintan, teknologi, percepatan tanam
serantak, serapan gabah/produksi pertanian/pengendalian hama,
pengendalian hama, penerapan komoditas unggulan dan potensi ekspor,
pembiayaan, pangan, informasi harga;
8. Pertemuan koordinasi rutin antara PJ Provinsi, PJ Kabupaten/Kota, dan
UPT Pendamping yang tercantum dalam Kepmentan 260 Tahun 2020
tentang Tim Komando Strategis Pembangunan Pertanian;
9. Monitoring, evaluasi dan pelaporan program dan kegiatan pembangunan
pertanian yang intensif di KOSTRATANI.
Tradition of Excellence
Farmers don’t just work
till the sun goes down
They works till the job gets done

IT IS THUS FARMING,
IF YOU DO ONE THING LATE,
YOU WILL BE LATE IN ALL YOUR WORK

Anda mungkin juga menyukai