Anda di halaman 1dari 24

MATA KULIAH : KEWIRAUSAHAAN

PERTEMUAN III
POTENSI BISNIS
DAN
KEWIRAUSAHAAN

Pertemuan Ke – 3
_PUSTIKARA_
Mengapa
Wirausaha menjadi
penting dalam
pertumbuhan
ekonomi suatu
negara ?
Peluang Bisnis dengan
memanfaatkan opportunity

“ What’s the meaning of


opportunity ? “
• Sebuah ide, inspirasi atau
kesempatan yang muncul untuk
dimanfaatkan bagi
kepentingan
seseorang dalam kehidupan
sehari hari dalam bisnis.

• Memanfaatkan beberapa
kesempatan yang muncul dari
sebuah kejadian atau “moment”.
Dari manakah peluang
usaha
bisa didapat ?
:: Sumber Peluang Usaha/Bisnis ::

Diri
Sediri
Konsumen Lingkunga
n
Sumber
Opportunity
Gagasan Orang Perubahan
Lain yg terjadi
Informasi
-
informasi
Hobi

Diri
Keahlian
Sendiri

Latar
Belakang
Pendidikan
Usaha
Oran
g Tua

Lingkunga
n
Lingkunga
n Sekitar
Kebiasaan
Tempat
Tinggal
Lanjutan
: Perub. Global

Perub. Lingkungan

Perubaha Perub. Peraturan


n Pemth

Perub. Gaya Hidup

Perubahan Tingkat Informasi


Keluhan-keluhan dari konsumen

Saran-saran dari konsumen

Permintaan khusus dari


Konsume
konsumen dan calon konsumen
n

Angan-angan yang diimpikan


oleh konsumen tentang produk
atau jasa tertentu

Harapan dari konsumen terhadap


produk atau jasa
Contoh :
 Informasi mengenai produk
baru yang sedang trend tetapi
tidak ada di daerah kita.

 Informasi mengenai kebutuhan


pokok yang harganya lebih
mahal dari pada di Informasi
tempat lain untuk yang
produk yang sama. Ini juga Diperole
dapat h
menjadi sebuah peluang karena ada
selisih harga
 Informasi tentang kebutuhan produk
tertentu dan kita tahu dimana
produk itu ada atau diproduksi
Analisis
BISNIS
SWOT
Strengths
 Merupakan kondisi kekuatan yang
terdapat dalam organisasi, proyek
atau konsep bisnis yang ada.

 Kekuatan yang dianalisis


merupakan faktor yang terdapat
dalam tubuh organisasi,
proyek atau konsep bisnis itu
sendiri.
Weakness
(kelemahan)
 Merupakan kondisi kelemahan
yang terdapat dalam organisasi,
proyek atau konsep bisnis yang
ada.
 Kelemahan yang dianalisis
merupakan faktor yang terdapat
dalam tubuh organisasi,
proyek atau konsep bisnis itu
sendiri.
Opportunities
(peluang)
 Merupakan kondisi peluang
berkemban di
g yang masa datang
terjadi. yang terjadi merupakan
 Kondisi
peluang dari luar organisasi,
proyek atau konsep bisnis itu
sendiri. misalnya kompetitor,
kebijakan pemerintah, kondisi
lingkungan sekitar.
Threat
(ancaman)
s
• Merupakan kondisi
yang mengancam
dari luar.
• Ancaman ini dapat
mengganggu
organisasi, proyek
atau konsep bisnis
itu sendiri.
KEWIRAUSAHAAN

Faktor-faktor Produksi

Timbulnya
Perusahaa
membutuhkan
n
Jiwa Kewirausahaan

 Awal berdirinya perusahaan hal yang dibutuhkan


adalah tersedianya faktor-faktor produksi.
 Untuk mengelola dan mengembangkan faktor
produksi, maka dibutuhkan jiwa kewirausahaan dari
pemiliknya.
Kewirausahaan
 Merupakan suatu sikap mental yang berani
menanggung resiko, berpikiran maju dan
berkembang terus menerus dalam jangka panjang.

Klasifikasi Pengusaha

Ditinjau dari sudut pandang dalam


menghadapi resiko:
1. Kelompok Optimis (Risk Seeker)
2. Kelompok Moderate
(Moderate)
3. Kelompok Pesimis (Risk Averter)

Ditinjau dari cara bekerja :


4. Tipe Pemimpin Lapangan
5. Tipe Administrator
Dipandang dari cara pengambilan keputusan :
1. Rasional-analitical
2. Intuitive-emotional
3. Political Behavioral

₡ Tipe rasional-analitycal (Rasional analisis)


Keputusan dibuat secara rasional, sadar, sistematis, dan
analisis.
₡ Tipe intuitive-emotional (Intuitif emosional)
Keputusan dibuat berdasarkan pengalaman, perasaan,
insting dan bawah sadar.
₡ Tipe political-behavioral
Keputusan dibuat dengan mempertimbangkan berbagai
tekanan dari pihak-pihak yang berkepentingan, melalui
penyesuaian dan negosiasi.
Unsur-unsur
Penting
• Unsur Pengetahuan

• Unsur Keterampilan
Unsur
Pentin
g • Unsur Sikap Mental

• Unsur Kewaspadaan
• Unsur Pengetahuan
Mencirikan tingkat penalaran yang dimiliki
seseorang.
• Unsur Keterampilan
Diperoleh dari latihan dan pengalaman
kerja.
• Unsur Sikap Mental
Menggambarkan reaksi sikap dan
mental seseorang dalam menghadapi
suatu situasi.
• Unsur Kewaspadaan
Paduan antara unsur pengetahuan dengan unsur
sikap mental dalam menghadapi keadaan dimasa
Semoga
Bermanfaat....

Anda mungkin juga menyukai