Anda di halaman 1dari 7

ANTI

BULLYIN
G
SMK BRAWIJAYA DURENAN
Apa itu bullying/perundungan?
Bullying merupakan segala bentuk penindasan atau kekerasan yang
dilakukan dengan sengaja oleh satu orang atau sekelompok orang
yang lebih kuat atau berkuasa dengan tujuan menyakiti dan
dilakukan terus menerus.

Perundungan (bullying) terjadi karena penyalahgunaan kekuatan


dan kuasa yang dilakukan oleh seseorang ataupun kelompok dimana
akan menyerang seseorang yang lemah.
Bullying dapat menghambat proses perkembangan seseorang dan
menyebabkan seseorang korban perundungan tidak dapat
berinteraksi dengan baik.
Penindasan Fisik
1 Bentuk kekerasan yang
APA SAJA JENIS dilakukan seseorang terhadap
BULLYING? seseorang yang lebih lemah
dengan maksud membuat
orang itu takut, dan tidak
berdaya serta dapat
Penindasan Verbal
menyebabkan luka-luka 2 Dilakukan dengan kata-kata
hingga kematian.
pernyataan, julukan dan
tekanan psikologis yang
menyakitkan atau
merendahkan salah satunya
dengan melakukan
penghinaan kepada orang lain
Penindasan Dunia Maya
3 Perundungan elektronik atau
APA SAJA JENIS lebih dikenal dengan cyber
BULLYING? bullying suatu perundungan
yang sangat populer di media
sosial, tujuannya adalah
Penindasan Seksual
menjatuhkan seseorang yang
dirasa memiliki popularitas. 4 Kadang tindakan
pelecehan dikategorikan
perilaku agresif atau
verbal. Penindasnya akan
mengomentari,
menggoda, berusaha
mengintip bahkan
menyentuh korban secara
seksual
DAMPAK BULLY BAGI KORBAN

1 2 3 4

Kurang percaya diri Menyebabkan Depresi dan Berfikiran untuk bunuh


dan menjadi tertutup masalah fisik emosional diri

35 655 7
Korban perundungan
Menjadi menyakiti Mempengaruhi hasil
cenderung sulit untuk
diri sendiri pembelajaran
percaya kepada
orang lain
Upaya Pencegahan Bullying

Mengembangkan Ikut membantu


Saling mendukung
budaya satu sama lain teman yang menjadi
pertemanan yang korban
positif

Merangkul teman
Memahami dan Menanamkan rasa
yang menjadi menerima perbedaan empati kepada
korban bullying tiap individu sesama
Semua adalah teman, harus saling melindungi,
mengasihi dan menyayangi

THANKYO

Anda mungkin juga menyukai