Anda di halaman 1dari 28

MK

MATEMATIKA
KEUANGAN
MATERI SETELAH UTS
Pertemuan Materi

9 - 10 Barisan dan Deret

11 – 12 Anuitas dan Aplikasinya

13 – 14 Perhitungan Depresiasi

15 Saham dan Obligasi

16 UAS
BARISAN (SEQUENCE)
Barisan (sequence), Un, adalah suatu susunan bilangan yang
dibentuk menurut suatu urutan tertentu

Un : suku ke n Apakah barisan berikut


Un = f (n) ; n = bilangan asli adalah barisan
aritmetika???
Barisan aritmetika, adalah barisan yang antara dua suku 2,5,8,11,….
beurutannya mempunyai selisih yang besarnya sama. 20,25,27,30,….
BARISAN ARITMETIKA

Apakah barisan berikut adalah


barisan aritmetika???
2,5,8,11,14,17,20,23,26,29,…
20,25,27,30,….
DERET (SERIES)
Deret (series), Sn, adalah jumlah semua suku dari suatu
barisan
Sn : jumlah n suku pertama

Deret aritmetika, adalah jumlah semua suku dari suatu


barisan aritmetika
2,5,8,11,14,17,20,23,26,29,…
2+5+8+11+14+…………
2,5,8,11,14,17,....
DERET UKUR
(DERET
GEOMETRI)

Rasio/perbandingan Sama
BARISAN (SEQUENCE)
Barisan Geometri, adalah barisan yang antara dua suku
beurutannya mempunyai rasio/perbandingan yang sama
atau konstan
Apakah barisan
berikut adalah barisan
geometri???

4,16,64,256,...

20,25,27,30,….
BARISAN GEOMETRI
DERET (SERIES)
Deret Geometri, adalah jumlah semua suku dari suatu barisan
geometri
latihan


Total Gaji yang diterima Lionel Messi selama tahun pertama masa kerjanya adalah $
10.000.000,- . Setiap tahun, gajinya meningkat sebesar 10% dari gaji sebelumnya.
Berapakah besarnya gaji yang ia terima setelah bekerja 15 tahun?
Berapakah besarnya gaji yang ia terima pada tahun ke 15?

APLIKASI PENGGUNAAN
KONSEP BARISAN & DERET
● Perhitungan Perkembangan Usaha dan Bisnis
● Perhitungan Penyusutan Nilai
● Perhitungan Bunga Tunggal


CASE 1

CASE 2

● 
Lanjutan...


CASE 3

● 



Anda mungkin juga menyukai