Anda di halaman 1dari 19

PDT

Pertemuan #3 : Proses

Muhaimin Hasanudin, S.T., M.Kom


Email : muhaimin@itpln.ac.id
Hp : 085810630506
Thread

Client - Server

Agent

Agent

Tugas

Discussion
Kompetensi Umum
• Mahasiswa mengetahui konsep pemprosesan dalam sistem
terdistribusi
Pendahuluan
• Thread adalah sebuah alur kontrol dari sebuah proses.
Implementasi thread
1. Model Many-to-One. Model ini memetakan
beberapa thread tingkatan pengguna ke sebuah
thread. tingkatan kernel. Pengaturan thread
dilakukan dalam ruang pengguna sehingga efisien.
2. Model One-to-One. Model ini memetakan setiap
thread tingkatan pengguna ke setiap thread.
menyediakan lebih banyak concurrency
dibandingkan model Many-to-One.
3. Model Many-to-Many. Model ini memultipleks
banyak thread tingkatan pengguna ke thread kernel
yang jumlahnya sedikit atau sama dengan tingkatan
pengguna.
Single-Threading dan Multi-Threading
• Single-Threading : sebuah lightweight
process (proses sederhana) yang
mempunyai thread tunggal berfungsi
sebagai pengendali / controller.
• Multi-Threading : proses dengan
thread yang banyak dan mengerjakan
lebih dari satu tugas dalam satu waktu.
• Perbedaan antara proses thread
tunggal dengan banyak : proses dengan
thread yang banyak dapat mengerjakan
lebih dari satu tugas pada satu satuan
waktu.
Keuntungan multithreaded
Responsive
• Program tetap bisa berjalan walaupun ada sebagian tugas yang memakan waktu lama
• contoh : web browser tetap berjalan walaupun sedang proses download
Resource sharing
• Multiprocess : butuh implementasi share memory atau message passing untuk berbagi data antar-proses
• Multithread : Antar-thread dalam satu proses sudah berbagi data
Economy
• Multiprocess : butuh alokasi banyak memori dan resource untuk membuat proses baru
• Multithread : antar-thread sudah berbagi resource yang dialokasikan untuk proses
Scalability
• Prosess : Satu processor hanya bisa mengeksekusi satu proses
• Thread : setiap Thread dalam satu proses dapat diekseskusi secara paralel oleh processor yang berbeda
Thread Cancellation
• Thread cancellation adalah tugas untuk memberhentikan thread
sebelum ia menyelesaikan tugasnya.
• contohnya jika dalam program java kita hendak mematikan JVM( Java
Virtual Machine ) maka sebelum JVM-nya dimatikan maka seluruh
thread yang berjalan dihentikan terlebuh dahulu.
• Thread yang akan diberhentikan biasa disebut target thread.
Thread Cancellation
Thread cancellation terjadi melalui 2 cara yakni :
1. Asynchronous cancellation: suatu thread seketika itu juga
memberhentikan target thread.
2. Defered cancellation: target thread secara perodik memeriksa
apakah dia harus berhenti, cara ini memperbolehkan targetthread
untuk memberhentikan dirinya sendiri secara terurut.
Client - Server
• Client/Server adalah arsitektur jaringan aplikasi yang memisahkan
klien dari server
+/- client server
Keuntungan Kekurangan
Backup & Kontrol Terpusat di Server Biaya Pengeluaran
Skalabilitas Kegagalan di Pusat Kontrol
Perawatan Lebih Mudah Jaringan Melambat
Peningkatan Keamanan

https://www.liquidweb.com
/blog/client-server-architecture/
Agent
• Software Agent adalah entitas perangkat lunak yang didedikasikan
untuk tujuan tertentu yang memungkinkan user untuk
mendelegasikan tugasnya secara mandiri, selanjutnya software agent
nantinya disebut agent.
• Agen bisa memiliki ide sendiri mengenai bagaimana menyelesaikan
suatu pekerjaan tertentu atau agenda tersendiri.
• Agen yang tidak berpindah ke host lain disebut stationary agent.
• Agent yang hidup dan bertugas dalam lingkungan jaringan Internet,
melakukan tugasnya yaitu memanage informasi yang ada di Internet.
Contoh Kasus
• Pada sebuah bank, pelayanan nasabah yang menabung dilayani oleh
teller. Masing - masing teller hanya memasukkan data-data nasabah
yang diperlukan dan memasukkan nominal yang ditabungkan
sehingga data secara otomatis akan tercatat.

• Dimanakah proses terjadinya penyimpanan data nasabah?Jelaskan!


Penjelasan Contoh Kasus
• Proses penyimpanan terjadi di SERVER. Mengapa? Sebab jika
masing-masing teller diberi aplikasi penyimpanan maka data
yang ada tidak akan sinkron.

• Misalkan nasabah A akan melakukan transaksi dengan teller


B, kemudian datanya dicatat pada komputer B.

• Jika suatu saat nasabah A akan melakukan transaksi, tetapi


teller B sedang melayani nasabah lain. Apa yang akan terjadi
jika nasabah A tidak dilayani oleh teller B?
Penjelasan Contoh Kasus
• Untuk mengatasi masalah transaksi tsb diperlukan
sebuah server yang tiap teller hanya terdapat aplikasi
yang akan terhubung pada server, dan proses transaksi
dilakukan pada data yang ada pada server.
• Disini terjadi proses terdistribusi, yaitu proses transaksi
yang dilakukan pada server dan didistribusikan pada
tiap komputer yang dimiliki oleh teller.
Daftar Pustaka
• https://cs.ubishops.ca/home/cs409/threads.pdf
• https://www.studocu.com/id/document/universitas-gunadarma/
sistem-terdistribusi/3-proses-sistem-terdistribusi/46037200
• https://www.ilmuskripsi.com/2016/06/process-dan-thread.html
• https://course-net.com/blog/apa-itu
-client-server/#:~:text=Salah%20satu%20kelebihan%20dari%20jaringa
n,terjadi%20kesalahan%20di%20hardisk%20client
.
• https://students.warsidi.com/2017/06/Pengertian-intelligent-
agent.html
Tugas

• Carilah studi kasus mengenai penerapan komunikasi dan proses di


dalam sistem informasi terdistribusi secara lengkap disertai dengan
sumber data!

Anda mungkin juga menyukai