Anda di halaman 1dari 95

1.

Analisa dan Evaluasi


Wiring APP
Lingkup Bahasan / Mata Ajar

01 ANALISA DAN EVALUASI WIRING APP


Pengertian fungsi APP, Perlengkapan APP, Macam-macam APP, Klasifikasi Sambungan Listrik,
Ketentuan Peralatan, Prinsip Kerja kWh Meter, Prinsip Kerja kVArh Meter, Diagram Rangkaian dan
Penandaan Terminal, Alat Bantu kWh Meter, Alat Pembatas, Pengawatan APP, Pemeriksaan dan
Pengujian, Penyegelan, Analisa Wiring APP (Study Kasus)

02 PEMBACAAN DAN EVALUASI KWH METER AMR


Pengenalan Meter Elektronik dan AMR, Pembacaan dan Evaluasi Data AMR

03 ANALISA DAN EVALUASI DLPD


Analisa dan Evaluasi Billing Management, Permasalahan, Mekanisme Pemeriksaan DLPD, Study Kasus

04 PRAKTIK (WIRING APP, DLPD)


Praktik APP Pengukuran Langsung, Praktik APP Pengukuran Tidak Langsung, Praktik Aplikasi
Pembaca Meter dan DLPD

www.pln.co.id |
Hasil Belajar

“Setelah mengikuti mata pelajaran ini peserta mampu memahami cara


menganalisa dan evaluasi wiring APP dengan baik dan benar sesuai dengan
ketentuan yang berlaku.”

www.pln.co.id |
Pengertian APP (1)
APP merupakan singkatan dari Alat Pengukur dan Pembatas, adalah alat yang digunakan untuk
keperluan transaksi energi listrik.

• Pengukuran :
Yang dimaksud dengan pengukuran ialah untuk menentukan besarnya pemakaian daya dan
energi listrik
Alat pengukur : meter kwh, meter kVArh, meter kva maksimum, meter arus, meter tegangan

• Pembatasan :
Yang dimaksud dengan pembatasan ialah untuk menentukan batas pemakaian daya sesuai
daya tersambung .
Yang termasuk alat pembatas : MCB, MCCB, NFB, Fuse , OCR + PMT.

www.pln.co.id |
Pengertian APP (2)
Pembatasan didasarkan pada arus yang besarnya adalah Arus nominal.
In = ; Ampere  untuk fasa tunggal

In = ; Ampere  untuk fasa tiga

Dimana :
S = daya terpasang (VA)
V = tegangan nominal (Volt)

www.pln.co.id |
Perlengkapan APP

Yang dimaksud dengan perlengkapan ialah barang-barang yang memungkinkan


dipasangnya alat pengukur dan pembatas, sehingga dapat berfungsi sesuai dengan
yang disyaratkan.
• Perlengkapan APP :
kotak / lemari app, trafo arus (ct), trafo tegangan (pt) meter arus, meter
tegangan dan saklar waktu.
• Kotak / lemari APP :
adalah suatu kotak atau lemari dengan ukuran / ukuran tertentu yang
didalamnya berisi app dan perlengkapannya.
• Segel :
berfungsi sebagai pelindung untuk mencegah agar alat / komponen yang
dilindungi tidak dibuka oleh orang yang tidak berwenang.
www.pln.co.id |
Macam-macam APP Sesuai Standar PLN
(SPLN 55 - 90)
* APP tipe I A : pengukuran TR kwh 1 fasa : 5/20 A
* APP tipe I B : pengukuran TR kwh 1 fasa : 20/60 A, 50/100 A
* APP tipe III A : pengukuran TR kwh 3 fasa tarif tunggal : 3x20/60 A ; 3x50/100 A
* APP tipe III B : pengukuran TR kwh dan kVArh 3 fasa tarif ganda : 3x20/60 A ;3 x 50/100 A
* APP tipe IA khusus : pengukuran TR 3 P-4 W menggunakan CT, tarif tunggal 100 - 300 A
* APP tipe IB khusus : pengukuran TM-TR kwh dan kVArh 3 P-4 W menggunakan CT, tarif tunggal 100-
500 A, 600-1000 A
* APP tipe IC khusus : pengukuran TM-TR kwh dan kVArh 3 P-4 W menggunakan CT, tarif ganda 100-500
A, 600-1000 A
* APP tipe IIA khusus : pengukuran TM kwh 3 P-3W menggunakan CT dan PT tarif tunggal
* APP tipe IIB khusus : pengukuran TM kwh 3 P-4 W menggunakan CT dan PT tarif tunggal
* APP tipe IIC khusus : pengukuran TM kwh dan kVArh 3 P-3 W menggunakan CTdan PT tarif tunggal
* APP tipe IID khusus : pengukuran TM kwh dan kVArh 3 P-4 W menggunakan CT dan PT tarif tunggal
* App tipe II E khusus : pengukuran TM kwh dan kVArh 3 P-3 W menggunakan CT dan PT tarif ganda
* APP tipe II F khusus : pengukuran TM kwh dan kvarah 3 P-4 W menggunakan CT dan PT tarif ganda

www.pln.co.id |
Klasifikasi Sambungan Listrik
Berdasarkan golongan tarif cara penyambungan listrik diklasifikasikan dalam 3
(tiga) golongan :
a. Sambungan tegangan rendah
b. Sambungan tegangan menengah
c. Sambungan tegangan tinggi

www.pln.co.id |
Ketentuan Peralatan (1)
• Trafo tegangan ( PT )
Kelas 0,5
• Trafo arus ( CT )
Untuk pengukuran tegangan rendah kelas 1
Untuk pengukuran tegangan menengah / tinggi kelas 0,5 bila digunakan untuk
pengukuran dan pembatasan daya harus mempunyai 2 kumparan skunder
• Meter tegangan
Mengukur tegangan fase-fase dan fase netral digunakan dari kelas 2 atau yang
lebih teliti

www.pln.co.id |
Ketentuan Peralatan (2)
• Meter Arus Maksimum
Meter arus yang dapat menunjukkan arus terukur maksimum yang digunakan
selama interval 15 menit
Kelas 2 atau yang lebih teliti

www.pln.co.id |
Ketentuan Peralatan (3)
• Meter kWh
 Pada sambungan tegangan rendah
o Meter kwh fasa satu 2 kawat atau fasa tiga 4 kawat
o Kelas 2 untuk pengukuran langsung
o Kelas 1 untuk pengukuran menggunakan trafo arus
 Pada sambungan tegangan menengah
o Meter kwh fasa tiga 3 kawat untuk JTM fasa tiga 3 kawat
o Meter kwh fasa tiga 4 kawat untuk JTM fasa tiga 4 kawat
o Kelas 1 atau yang lebih teliti
 Pada sambungan tegangan energi
o Meter kwh fasa tiga 3 kawat
o Kelas 1 atau yang lebih teliti
www.pln.co.id |
Ketentuan Peralatan (4)
• Meter kVArh
Digunakan dari kelas 3 atau yang lebih teliti

• Meter kVA Maksimum atau kW Maksimum


Meter yang dapat menunjukkan daya maksimum dengan interval 15 menit (nilai daya
terukur maksimum untuk tiap-tiap bulan sama dengan 4 kali nilai tertinggi dari
kVArh atau kwh yang dipakai selama tiap 15 menit terus menerus dalam bulan
tersebut)
Kva maksimum dapat juga digunakan meter arus maksimum berdasarkan rumus :
o I maks = ; untuk sistem fasa tiga 4 kawat
o I maks = ; untuk sistem fasa tiga 3 kawat

Dimana E = tegangan nominal

www.pln.co.id |
Ketentuan Peralatan (5)
• Pemutus Arus
Harus memenuhi spesifikasi :
 Prinsip kerja kurva gabungan termal dan tanpa waktu tunda
 Karakteristik teknis
o Frekuensi 40 - 60 hz
o Kapasitas kerja : 6 kA pada 220V dan cos  = 0,85
o Tegangan kerja : dapat kerja s.d. 440 V ac
 Jenis pemutus arus
• Untuk pembatas s.d. 100 A dipakai MCB (mini circuit breaker)
• Untuk pembatas diatas 100 Adipakai MCCB (Moulded Cast Circuit
Breaker), pelebur TR, pemutus tanpa pelebur (NFB = No Fuse Breaker)
yang bisa di setel

www.pln.co.id |
,,

www.pln.co.id |
Ketentuan Peralatan (6)
• Pelebur
Sebagai pembatas arus untuk penyambungan TR dan TM harus mempunyai
karakteristik
Arus Nominal Waktu
Arus Lebih
( In ) Lebur Catatan
( Amper )
( Amper ) ( Jam )
 60 1,3 In 1 Tidak putus dalam waktu 1 jam

 60 1,3 In 2 Tidak putus dalam waktu 2 jam


2,0 In 2 Putus dalam waktu maksimal 2
jam

www.pln.co.id |
Ketentuan Peralatan (7)
• Rele
Karakteristik yang harus dipenuhi :

Pada Arus Harus Jatuh Catatan


1,05 x In Sesudah 1 jam Tidak jatuh dalam waktu 1 jam
1,20 x In Sebelum 1 jam Jatuh dalam waktu maksimal 1 jam
1,50 x In Sebelum 2 menit Jatuh dalam waktu maksimal 2 menit
4.00 x In Pemutusan Momen Jatuh seketika

www.pln.co.id |
Ketentuan Peralatan (8)
• Catu Daya Pemutus Tenaga
Untuk pemutus menggunakan tenaga PMT dengan rele sekunder guna
mengerjakan kumparan pembuka (tripping coil) catu daya diperoleh dari :
 Batere + charger
 Trafo arus

www.pln.co.id |
Ketentuan Peralatan (9)
• Kotak atau Lemari APP
 Harus tahan keausan mekanik dan tahan panas
 Macam-macam kotak atau lemari app
o Tipe I untuk sambungan TR fasa-satu
o Tipe III untuk sambungan TR fasa-tiga
o Tipe I khusus sambungan TR mengukur TR dan sambungan TM
pengukuran TR menggunakan CT-TR pasangan luar atau dalam
o Tipe II khusus untuk sambungan TT atau TM pengukuran TT dan TM
menggunakan CT / PT pada sambungan TT atau TM pasangan luar
dan dalam

www.pln.co.id |
Ketentuan Peralatan (10)
• Blok Terminal
 Jumlah terminal 4 untuk tipe 1
 Jumlah terminal 8 untuk tipe 3 dengan kumparan arus 25 A, 60 A dan 100
A, diameter lubang 4, 5 dan 6 mm
 Jumlah terminal 16 untuk tipe 1 khusus dengan kumparan arus 5 A
 Jumlah terminal 26 untuk tipe 2 khusus dengan kumparan arus 5 A

www.pln.co.id |
Ketentuan Peralatan (11)
• Tutup Pelindung APP
 APP tipe I dan III
o APP tipe I dan III dari bahan plastik transparan, tahan cuaca, tahan
benturan, tidak mudah terbakar, tidak mudah berubah warna
o Hanya dapat dilepas dengan merusak segel
o Dilengkapi jendela transparan yang dapat dibuka / ditutup menggunakan
gembok / kunci
 APP tipe I dan II khusus
o Dari bahan metal tahan benturan dan tahan karat
o Dilengkapi jendela transparan
o Dilengkapi gembok / kunci dengan anak kunci yang tidak bisa dipalsu

www.pln.co.id |
Ketentuan Peralatan (12)
• Segel
 Dari bahan logam, plastik atau campuran keduanya
 Harus ada lambang pln, nomor registrasi dan tidak dapat dipakai ulang
 Yang harus disegel adalah : Terminal ct, pt, meter, blok terminal, kotak atau
lemari dan tutup pelindung

www.pln.co.id |
kWh Meter
Prinsip Kerja kWh Meter (1)
kWh Meter Adalah alat pengukur energi listrik yang mengukur secara langsung
hasil kali tegangan, arus factor kerja,kali waktu yang tertentu (V.I cos φ t) yang
bekerja padanya selama jangka waktu tertentu tersebut.

www.pln.co.id |
Prinsip Kerja kWh Meter (2)
Konstruksi kWh Meter

www.pln.co.id |
Prinsip Kerja kWh Meter (3)

Keterangan Gambar :
M = Magnit permanent
Cp = inti besi kumparan tegangan
Wp = kumparan tegangan yang dapat dianggap sebagai reaktansi murni, karena
lilitan cukup besar
Cc = Inti besi kumparan arus
Wc = kumparan arus
Ip = arus yang mengalir melalui Wp
I = Arus beban yang mengalir melalui Wc
F = Kumparan penyesuaian fasa yang diberi tahanan R
RGS = Register
1L & 2S = Terminal sumber daya masuk
2L & 1S = Terminal daya keluar

www.pln.co.id |
Prinsip Kerja kWh Meter (4)
Ф1 ditimbulkan oleh arus I mengalir di kumparan Wc
Ф2 ditimbulkan oleh arus Ip mengalir di kumparan Wp dan Ip lagging 90 0
terhadap tegangannya

φ V

Sin  = Cos φ

Ф1

Ф2

Gambar 2
Dengan mengambil persamaan moment alat ukur type induksi :
T = KW Ø1. Ø2 Sin 

www.pln.co.id |
Bagian - Bagian kWh Meter
1. Badan (Body)
2. Kumparan Tegangan
3. Kumparan arus
4. Elemen Penggerak/piringan
5. Rem Magnit
6. Roda Gigi dan Alat Pencatat (Register)
7. Name Plate
8. Terminal Klemp

www.pln.co.id |
Papan Nama kWh MeterBadan (Body)
• Nama alat / merek pabrik
• Tipe atau jenis meter
• Tegangan
• Arus
• Frekuensi
• Konstanta meter
• Kelas
• Satuan energi listrik
• Cara pengawatan

www.pln.co.id |
Contoh Papan Nama Meter Tarif Tunggal
Contoh Papan nama Meter tarif tunggal

AWAS MEMBUKA SEGEL DIDENDA

0 0 0 0 0 kWh
MILIK ENERTEC
P L N SCHLUMBERGER

METER kWh FASA TIGA 4 KAWAT JENIS A6C2


PUTARAN
5 (20) A 3 x 220 / 380 V 50 Hz k = 222.2/9
KwH
P. L. N. No. JA3 0014709 00026702

-1986

7810436 BUATAN PERANCIS

www.pln.co.id |
Contoh Papan Nama Meter Tarif Ganda
MILIK
P L N 0 0 0 0 0
L
MECOINDO kWh
ENERTEC N
0 0 0 0 0
220 V ~
KILO WATT HOUR FASA TIGA 4 KAWAT
JENIS A6C1 KELAS 2
50 (100) A 3 x 220 / 380V 50 Hz k = 37 29/33 PUT/kWh
Nn

4885044
www.pln.co.id |
kWh Meter 1 Fasa dan 3 Fasa

kWh meter 1 fasa

kWh meter 3 fasa

www.pln.co.id |
kVArh Meter
Prinsip Kerja kVArh Meter (1)
• Pengertian kVArh
 kVArh yang diukur adalah daya reaktif atau I.E.Sin φ x t.
 prinsip dasarnya adalah membalik polaritas kumparan tegangan kWh
dengan jalan membalikpengawatannya.
• Pengawatan kVArh

www.pln.co.id |
Prinsip Kerja kVArh Meter (2)
• Fungsi kVArh
Untuk mengukur besarnya pemakaian energi reaktif pada konsumen –
konsumen yang mempunyai Cos φ kurang dari 0,85 atau pada konsumen –
konsumen yang mempunyai sudut phasa lebih besar dari 36,860.

www.pln.co.id |
Prinsip Kerja kVArh Meter (3)
Pada titik A
Besar sudut φ =0
Maka besar Cos φ =1
Sehingga kVA = kW
Sedangkan kVAR nya adalah = 0
Pada titik B
Sudut 2 semakin besar, sehingga Cos menjadi
lebih kecil dari 1
kVA akan menjadi lebih besar dari kW,
sedangkan kVAR nya menjadi lebih besar dari
0 (nol).
www.pln.co.id |
Prinsip Kerja kVArh Meter (4)
• Pengawatan kVArh 3 Fasa 4 Kawat

www.pln.co.id |
Prinsip Kerja kVArh Meter (5)
• Pengawatan kVArh Induktif dan Kapasitif

www.pln.co.id |
Diagram Rangkaian
dan Penandaan
Terminal
Diagram Rangkaian dan Penandaan Terminal (1)

www.pln.co.id |
Diagram Rangkaian dan Penandaan Terminal (2)

www.pln.co.id |
Diagram Rangkaian dan Penandaan Terminal (3)

www.pln.co.id |
Diagram Rangkaian dan Penandaan Terminal (4)

www.pln.co.id |
Diagram Rangkaian dan Penandaan Terminal (5)

www.pln.co.id |
Diagram Rangkaian dan Penandaan Terminal (6)

www.pln.co.id |
Diagram Rangkaian dan Penandaan Terminal (7)

www.pln.co.id |
Diagram Rangkaian dan Penandaan Terminal (8)

www.pln.co.id |
Diagram Rangkaian dan Penandaan Terminal (9)

www.pln.co.id |
Diagram Rangkaian dan Penandaan Terminal (10)
• Cara pengawatan kWh meter dibedakan menurut jumlah elemennya :
 Fase tunggal, 2 kawat mempunyai 1 elemen
 Fase tiga, 3 kawat mempunyai 2 elemen
 Fase tiga, 4 kawat mempunyai 3 elemen

• Klasifikasi kWh meter


 kWh meter kelas 0,5 dipakai sebagai meter standard
 kWh meter kelas 1 dipakai untuk pengukuran skunder (memakai trafo ukur)
 kWh meter kelas 2 dipakai untuk pengukuran primer (tanpa trafo ukur)

www.pln.co.id |
Diagram Rangkaian dan Penandaan Terminal (11)
• Batas-batas kesalahan kWh meter yang ditentukan oleh kamar tera PLN

www.pln.co.id |
Alat Bantu kWh Meter
Transformator Arus (CT)
• Suatu alat listrik yang berfungsi untuk mengubah besar arus tertentu (di lilitan
primer) ke besaran arus tertentu lainnya (di lilitan sekunder) melalui suatu
kopling elektro megnetis.
• Pemeriksaan Spesifikasi Transformator Arus (CT)
• Pengujian polaritas CT
• Pengujian Rasio

www.pln.co.id |
www.pln.co.id |
www.pln.co.id |
Transformator Tegangan (PT)
• Alat pengubah besaran listrik (tegangan) dari suatu harga ke harga yang lain
yang tertentu besarnya.
• Berfungsi sebagai alat pembantu dalam pengukuran tegangan
• Pemeriksaan spesifikasi Transformator Tegangan (PT)
• Pengujian polaritas PT
• Pengujian Rasio Transformator Tegangan

www.pln.co.id |
www.pln.co.id |
Batas Kesalahan Tegangan dan Pergeseran Fasa

www.pln.co.id |
Alat Pembatas
Pembatas Arus Untuk Sambungan Tegangan
Rendah
• Pembatasan arus atau daya tersambung dilakukan dengan pemutus
tenagan (MCB, ACB, CB) atau pengaman lebur (sekering, fuse), dengan
jumlah pembatas sama dengan jumlah phasa sambungan.
• Khusus untuk tarif P-3 dan R-3 dengan daya diatas 200 kVA maka
pembatas arus/dayanya menggunakan pemutus tenaga (Circuit Breaker
atau Air Circuit Breaker) tegangan rendah yang dilengkapi dengan Relay
Arus Beban Lebih tiga phasa

www.pln.co.id |
www.pln.co.id |
Mini Circuit Breaker ( MCB ) Sebagai
Pembatas Arus (1)
• Sebagai pembatas arus beban lebih dan arus hubung singkat diatur dengan
Standard PLN ( SPLN ) nomor 108 tahun 1993.
• Elemen bimetal pada MCB mampu memutuskan arus beban dalam waktu :
 Lebih dari satu jam, apabila arus beban 5 % lebih besar dari arus
pengenalnya pada keadaan dingin.
 Kurang dari satu jam, apabila arus beban 20 % lebih besar dari arus
pengenalnya pada kondisi panas.

www.pln.co.id |
Mini Circuit Breaker ( MCB ) Sebagai
Pembatas Arus (2)
• MCB dilengkapi dengan komponen-komponen sebagai berikut :
 Kotak terminal kabel untuk menjamin keeratan sambungan kabel
 Kontak tetap yang memberikan ketahanan tinggi terhadap operasi saklar
dan arus hubung singkat.
 Kontak bergerak yang dilapisi oleh perak untuk meningkatkan kondutifitas.
 Sistim transmisi mekanis yang menjamin kecepatan pembukaan dan
penutupan dari kontak.
 Elemen bimetal untuk proteksi arus beban lebih.
 Pemutus magnetis untuk proteksi arus hubung singkat
 Ruang busur api (Arc-chamber) untuk membantu memadamkan bunga api
pada saat terjadi arus hubung singkat.

www.pln.co.id |
Mini Circuit Breaker ( MCB ) Sebagai
Pembatas Arus (3)
• Standard arus pengenal yang dipakai di PLN adalah :
63, 80, 100, 125, 160, 200, 225, 250, 300 Ampere.

www.pln.co.id |
Mini Circuit Breaker ( MCB ) Sebagai
Pembatas Arus (4)

www.pln.co.id |
Skema Rangkaian MCB OFF ON
OFF
ON

ARUS
ARUS LEBIH
HUB. SINGKAT

Ke
MEKANIS
HAMMER
MEKANIS
Pelanggan
TRIP
HAMMER
TRIP

THERMIS

Elektro
magnit

Sekrup penyetel
Ambient temperatur

Sumber Listrik PLN

www.pln.co.id |
Pembatas Arus Untuk Sambungan Tegangan
Menengah (1)
• Dilakukan dengan salah satu dari 2 (dua) alternatif berikut :
 Tiga buah pengaman lebur tegangan menengah.
 Sebuah pemutus tenaga tegangan menengah yang dilengkapi dengan relay
beban lebih 3 ( tiga ) phasa yang memiliki karakteristik waktu yang
mengacu kepada rumus cold-start dari karakteristik thermis Relay beban
lebih (Over Load Relay) yang disesuaikan pada arus nominal untuk daya
tersambung (In)

www.pln.co.id |
www.pln.co.id |
Pembatas Arus Untuk Sambungan Tegangan
Menengah (2)
 Khusus untuk pelanggan I-3 tanur busur maka relay pembatas disetel pada
115 % dari daya kontraknya.
 Instalasi tenaga harus dipasangi pengaman hubung singkat menggunakan
relay pengaman hubung singkat (Relay Arus Lebih, Over Current Relay).
 Setelan arus dan setelan waktu relay arus lebih tidak boleh menggagalkan
karakteristik yang dibentuk oleh relay pembatas daya.

www.pln.co.id |
Pengawatan APP
Pedoman Pengawatan APP (1)
• Tidak boleh ada terminasi yang tanpa sepatu kabel
• Kekencangan baut pengikat
• Untuk terminasi tanpa sepatu kabel yang digunakan pada terminal system
sentak.
• Jika menggunakan kabel serabut tanpa sepatu kabel, ujung kabel harus
disolder dengan timah agar ujung serabut menyatu
• Warna kabel harus sesuai dengan warna standar
• Beri tanda/nomor kabel agar mudah mengeceknya saat pemasangan dan
pemeriksaan

www.pln.co.id |
Pedoman Pengawatan APP (2)
• Bagian-bagian yang dilalui arus (terminal, sepatu kabel, kabel) harus terbuat
dari bahan tembaga.
• Tidak dibenarkan bagian kabel terbuka tanpa isolasi
• Ikatlah kabel-kabel yang menuju suatu terminal masukkan kedalam pipa
plastik fleksible
• Panjang kabel pengawatan dari terminal satu keterminal lainnya harus sesuai
• Tidak boleh ada penyambungan sepanjang kabel pengawatan
• Gunakan peralatan keselamatan kerja selama melaksanakan pengawatan.

www.pln.co.id |
Persiapan Pelaksanaan Pengawatan (1)
• Siapkan diagram satu garis atau diagram pengawatan APP TM.
• Siapkan alat perkakas pemasangan antara lain :
 Tang Pres
 Tang Kombinasi
 Tang Potong
 Tang Kupas Kabel
 Obeng Plus dan minus dengan beberapa ukuran
 Bor Tangan
 Kunci Pas
 Solder
 Palu

www.pln.co.id |
Persiapan Pelaksanaan Pengawatan (2)
Siapkan material/komponen sesuai jenis APP yang akan dikerjakan, antara lain :
a. Meter kWh tarif Ganda atau Tunggal j. Ties Mount
b. Meter kVArh k. Lemari APP
c. Time Switch / Lonceng l. Sepatu Kabel
d. Meter Arus m. Isolasi
e. Meter Tegangan n. Label Marker (Angka atau Huruf)
f. Selektor Switch o. Trafo Arus
g. Terminal Blok p. Trafo Tegangan
h. Saluran Kabel / Pipa fleksibel q. Rele / pembatas arus
i. Kabel Penghantar
www.pln.co.id |
Pemasangan Alat Pengukur dan Pembatas
• Pemasangan Alat Pengukur
 Tempat Pemasangan Alat Pengukur
 Posisi Meter

• Pemasangan Alat Pembatas


 Tempat Pemasangan Alat Pembatas
 Posisi Alat Pembatas

www.pln.co.id |
Pemeriksaan dan
Pengujian
Pemeriksaan dan Pengujian (1)

A. Pemeriksaan Visual
B. Pemeriksaan Pengawatan
C. Pemeriksaan Resistans Isolasi
D. Pemeriksaan Urutan Fase
E. Pengujian Trafo Arus
 Memeriksa Polaritas
 Memeriksa Rasio Transformator Arus (CT)
F. Pengujian Transformator Tegangan (PT)
 Pengujian Polaritas PT
 Pengujian Ratio PT

www.pln.co.id |
Pemeriksaan dan Pengujian (2)

www.pln.co.id |
Pemeriksaan dan Pengujian (3)

G. Pemeriksaan relay tarif ganda dan saklar waktu (time switch)


 Memeriksa Relay Tarif Ganda pada Meter kWh
 Memeriksa Saklar Waktu (Time Switch)
H. Pemeriksaan Putaran Piringan
I. Pengujian Relay
J. Pengujian Pemutus Tenaga (PMT)
K. Pengujian (Pengukuran) Tahanan Pentanahan
L. Pemeriksaan Faktor Kali

www.pln.co.id |
Pemeriksaan dan Pengujian (4)

www.pln.co.id |
Penyegelan
Penyegelan
• Dilakukan setalah pemeriksaan/pengujian dilakukan dan dinyatakan baik.
• Tujuan Penyegelan:
 Menghindari salah satu cara pencurian melalui APP
 Sebagai bahan data atau bukti apabila terjadi kelainan dalam temuan
pelaksanaan P2TL
• Bagian-bagian yang disegel
 Tutup meter kWh  Tutup Relay Sekunder
 Tutup meter kVarh  Kotak APP
 Tutup terminal meter  Tutup terminal sekunder
 Tutup Transparan CT/PT

www.pln.co.id |
Analisa Wiring APP
(Study Kasus)
Prinsip Kerja kWh Meter
Fluks Tegangan Kumparan tegangan

Priring Aluminium

Magnit permanen

S U

F U
Fluks Arus Fluks Arus

S Beban
Kumparan Arus

www.pln.co.id |
Vektor Diagram

1 2 3 4 6 BEBAN
F
V B
N
I
Φ1 Besar kopel yang bekerja
pada piringan adalah :
TD = K. W.Φ1. Φ2.Sin a
TD ~ W.I. V/ωl .Sin (90 – φ)
φ
a Φ2 TD ~ V.I.Cos φ N = V.I.Cos φ
V/ωL
Kecepatan putaran piringan ber
Banding lurus dengan V.I.Cos φ
www.pln.co.id |
Komponen kWh Meter
Kumparan Tegangan
Berfungsi sebagai pembangkit fluks
Tegangan (фu)

U Kumparan Arus
Sebagai pembangkit fkuhs Arus (фi)
S
Piringan Aluminium
Sebagai tempat integrasi фu dan фi
Serta terjadinya arus foucault sehingga
Timbul momen putar pada piringan.

www.pln.co.id |
Magnit Permanen
,, Berfungsi sebagai pengereman dan mem
Berikan perlawanan putaran ikutan dari
Piringan aluminium.

Kotak Terminal
Sebagai tempat kabel masuk dan keluar
APP dari sambungan rumah ke instalasi

Register /pencatat
0 0 0 0 0 0 Sebagai pencatat / penghitung jumlah
Energi terpakai di tempat pelanggan.

www.pln.co.id |
Fluks Tegangan

Pengawatan Normal
S U

F U
Fluks Arus Fluks Arus

N
I F

www.pln.co.id |
Fluks Tegangan
Fasa dan Netral
Dibalik Posisinya
U S

F S
Fluks Arus Fluks Arus

I F

www.pln.co.id |
kWh Meter 1 Fasa
Kumparan Arus Dibalik

1 2 3 4 6 BEBAN
F
N B

F I

www.pln.co.id |
kWh Meter 3 Fasa
Pengawatan Normal

BEBAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 12
R
S B
T
N

Pr = Ur . Ir . 1x = 1x
Ps = Us . Is . 1x = 1x
Pt = Ut . It . 1x = 1x
P3ф = 3x

www.pln.co.id |
kWh Meter 3 Fasa
R & S Dibalik

BEBAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 12
R
S B
T
N

Ps = Us . Is . 1x = 1x
Pr = Ur . Ir . 1x = 1x
Pt = Ut . It . 1x = 1x
P3ф = 3x
www.pln.co.id |
Kumparan Arus
Fasa R Dibalik

BEBAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 12
R
S B
T
N
Pr = Ur . Ir . (-1x) = -1x
Ps = Us . Is . 1x = 1x
Pt = Ut . It . 1x = 1x
P3ф = +1x

www.pln.co.id |
Kumparan Fasa R & S Dibalik

BEBAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 12
R
S B
T
N

Pr = Ur . Ir . (-1x) = -1x
Ps = Us . Is . (-1x) = -1x
Pt = Ut . It . 1x = 1x
P3ф = -1x
www.pln.co.id |
Fasa R, S, T Dibalik

BEBAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 12
R
S B
T
N

Pr = Ur . Ir . (-1x) = -1x
Ps = Us . Is . (-1x) = -1x
Pt = Ut . It . (-1x) = -1x
P3ф = -3x

www.pln.co.id |
Vektor U & I pada kWh & kVArh 3 FASA
URS URT

Cos 0 = 1
UR
Cos 30 = 0,866
Cos 60 = 0,5
Ir Cos 90 = 0
-US -UT Cos 120 = -0,5
-Is
-It Cos 150 = -0,866
UST Cos 180 = -1
UTS Cos 210 = -0,866
Is Cos 240 = -0,5
It
Cos 270 = 0
US
UT Cos 300 = 0,5
-Ir Cos 330 = 0,866
Cos 360 = 1
-UR

www.pln.co.id |
UTR USR
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai