Anda di halaman 1dari 19

PUISI

RAKYAT
UNSUR-UNSUR PUISI
RAKYAT
• BAIT
• BARIS
• SUKU KATA
• RIMA
• SAMPIRAN
• ISI
PENGERTIA
N
BAIT ADALAH SATU KESATUAN DALAM PUISI YANG
TERDIRI ATAS BEBERAPA BARIS

BARIS ADALAH DERET DALAM BARIS YANG TERDIRI DARI


KATA-KATA

RIMA ADALAH PENGULANGAN BUNYI DALAM PUISI BAIK


DI AWAL, TENGAN, DAN AKHIR
CONTOH bait dan baris
dalam puisi
BARIS 1 PADA BAIT 1
BARIS 2 PADA BAIT 1 Kala kita terhenti
BARIS 3 PADA BAIT 1 Tatapan yang seolah menarik kembali BAIT 1
BARIS 4 PADA BAIT 1 Teringat sisa memori
Tentang kisah yang pernah kita lalui
BARIS 1 PADA BAIT 2
BARIS 2 PADA BAIT 2 Akankah akan membawa kita kembali
BARIS 3 PADA BAIT 2 Atau meninggalkan lalu pergi
BARIS 4 PADA BAIT 2 Namun, halnya detik waktu BAIT 2
Rindu selalu tentangmu
2
CONTOH RIMA
Kala kita terhenti Pada bait 1, baris pertama
Tatapan yang seolah menarik kembali sampai keempat memiliki rima
Teringat sisa memori (pengulangan bunyi yakni, vokal i
Tentang kisah yang pernah kita lalui

Akankah akan membawa kita kembali Pada bait 2, baris pertama dan
atau meninggalkan lalu pergi kedua memiliki rima (pengulangan
Namun, halnya detik waktu bunyi) yakni, vokal i.
Rindu selalu tentangmu
sedangkan, baris ketiga dan
keempat memiliki rima
(pengulangan bunyi) yakni, vokal u
2
PENGERTIA
N
SAMPIRAN ADALAH BARIS DALAM PANTUN YANG
BERFUNGSI SEBAGAI PIJAKAN UNTUK MASUK PADA
BAGIAN INTI.

ISI ADALAH BARIS DALAM PUISI (PANTUN, SYAIR,


GURINDAM, DLL) YANG MEMUAT INTI SARI.
CONTOH SAMPIRAN DAN
ISI PADA PANTUN
Buah delima buah duku Sampiran
Masak dipetik manis sekali
Ayah bunda sayang padaku
Karena aku anak berbakti isi

Kucing tirus Sampiran


Mandi di papan
Badan Kurus
Kuranglah makan isi

2
macam-macam puisi rakyat
PANTUN ADALAH PUISI EMPAT LARIK/BARIS DALAM 1 BAIT
YANG BERSA JAK/BERIMA AB-AB
SYAIR ADALAH PUISI EMPAT LARIK/BARIS DALAM SATU
BAIT YANG MEMILIKI RIMA AA-AA atau AA-BB
GURINDAM ADALAH PUISI DUA LARIK/BARIS DALAM SATU
BAIT YANG MEMILIKI SA JAK/RIMA AA. KEDUANYA
MEMILIKI HUBUNGAN SEBAB AKIBAT
macam-macam puisi rakyat
TALIBUN ADALAH PUISI MELAYU KLASIK YANG BARISNYA
BERJUMLAH GENAP, LEBIH DARI 4 BARIS (6,8,10,12 DST)
SELOKA ADALAH PUISI MELAYU KLASIK YANG BERUPA
SINDIRAN/EJEKAN BAIK SECARA SERIUS ATAU HANYA
SENDA GURAU.
MANTRA ADALAH RANGKAIAN KATA YANG MAMILIKI
IRAMA TERTENTU
KARAKTERISTIK PUISI
RAKYAT
PANTUN SYAIR
• SETIAP BAIT TERDIRI DARI 4 • SETIAP BAIT TERDIRI DARI 4
LARIK/BARIS LARIK BARIS
• SETIAP LARIK/BARIS TERDIRI DARI • SETIAP BARIS TERDIRI ATAS
8-12 SUKU KATA 8-12 SUKU KATA
• SETIAP BAIT MEMILIKI BAGIAN • TIDAK MEMILIKI BAGIAN
SAMPIRAN DAN ISI SAMPIRAN (HANYA
• SAMPIRAN TERDAPAT PADA BARIS TERDAPAT ISI)
1 DAN 2 • BAIT MEMILIKI PERSA JAKAN/
• ISI TERDAPAT PADA BARIS 3 DAN 4 RIMA AAAA ATAU AABB
• SETIAP BAIT MEMILIKI
PERSA JAKAN AB-AB
KARAKTERISTIK PUISI
RAKYAT
GURINDAM
• BAITNYA TERDIRI DARI 2
BARIS/LARIK
• SETIAP LARIK/BARIS TERDIRI DARI
8-12 SUKU KATA
• SETIAP BAIT MEMILIKI
PERSA JAKAN AA
• TIDAK MEMILIKI BAGIAN
SAMPIRAN (HANYA ISI)
• BERISI TENTANG NASEHAT
STRUKTUR SYAIR
Kala kita terhenti
Tatapan yang seolah menarik kembali ISI
Teringat sisa memori
Tentang kisah yang pernah kita lalui

Akankah akan membawa kita kembali


Atau meninggalkan lalu pergi
Namun, halnya detik waktu ISI
Rindu selalu tentangmu

2
STRUKTUR PANTUN
Buah delima buah duku Sampiran
Masak dipetik manis sekali
Ayah bunda sayang padaku
Karena aku anak berbakti isi

Kucing tirus Sampiran


Mandi di papan
Badan Kurus
Kuranglah makan isi

2
STRUKTUR GURINDAM
• Jikalau engkau belajar kitab
• Maka haruslah patuhi adab isi

• Jika berilmu janganlah angkuh


• Nanti dirimu akan terjatuh isi

2
KAIDAH
KEBAHASAAN
KALIMAT BERITA
CONTOH: BURUNG MERPATI WARNANYA PUTIH
BUAH SALAK RASANYA SEPAT

KALIMAT PERINTAH
CONTOH: TUNTUTLAH ILMU SAMPAI TUA
DENGARKAN SELALU NASEHAT GURU

KALIMAT SARAN
CONTOH: BAIKNYA BERPIKIR SEBELUM BERTINDAK
LEBIH BAIK MENAHAN DIRI
KAIDAH
KEBAHASAAN
KALIMAT A JAKAN
CONTOH: AYO KAWAN KITA BELA JAR
MARI KAWAN KITA MEMBACA

KALIMAT LARANGAN
CONTOH: JADI ORANG JANGAN MALAS
JANGAN MELAWAN NASEHAT IBU

KALIMAT TANYA
CONTOH: BINATANG APA TANDUKNYA DI KAKI?
LEBAR KEPALA DARIPADA BADAN, APAKAH
ITU?
KAIDAH
KEBAHASAAN
KALIMAT PARTIKEL -LAH
CONTOH: AYOLAH MERAWAT JAGA BUMI KITA
MULAILAH DARI SEKARANG

KALIMAT PARTIKEL -KAH


CONTOH: SUDAHKAH ENGKAU BERSYUKUR?
DI MANAKAH LETAK SURGAMU?
TUGAS
MEMBUAT
SYAIR/PUISI
BUATLAH SEBUAH PUISI DENGAN ATURAN BERIKUT:
• terdiri dari 2 bait
• setiap bait terdapat 4 baris
• rima AAAA / AABB
• TEMA PUISI TENTANG CITA-CITA
SELAMAT
MENGERJAK
AN!

Anda mungkin juga menyukai