Anda di halaman 1dari 8

Kecerdasan

Interpersonal Anak Usia


Dini
Disusun oleh kelompok 7:

1) Fariqotul Mahtubah ( 2022050400008)


2) Sitti Zainubah ( 2022050400021 )
3) Nuzulur Rohmah ( 202205040000 )
Pengertian kecerdasan intrapersonal anak usia dini

Menurut gardner kecerdasan interpesonal adalah kemampuan


seorang anak untuk membedakan atau memilah individu-individu
sekitarnya dan untuk merasakan suasana hati mereka atau dalam
artian mengerti perasaan mereka
Ciri-ciri anak yang memiliki kecerdasan
interpersonal yang tinggi yaitu:

1. Berteman dan berkenalan yang mudah.


2. Suka berada di sekitar orang lain.
3. Ingin tahu mengenai orang lain dan ramah terhadap orang asing.
4. Menggunakan mainannya bersama dan berbagi makanan dengan teman-temannya.
5. Mau muji teman atau orang lain.
6. Mengajak teman untuk bermain atau belajar.
Kecerdasan interpersonal mempunyai tiga bentuk :

1. Social sentivity
( sensivitas sosial ) yaitu kemampuan untuk mampu merasakan dan mengamati reaksi atau
perubahan orang lain yang di tunjukkannya baik secara verbal maupun non verbal

2. Social insight
Merupakan kemampuan seseorang untuk memahami dan mencai pemecahan masalah
yang efektif dalam suatu interaksi sosial, sehingga masalah-masalah tersebut tidak
menghambat apalagi menghancurkan relasi sosial yang telah di bangun.

3. Social communication
Merupakan penguasaan keterampilan komunikasi untuk menggunakan proses
komunikasi dalam menjalin dan membangun hubungan interpersonal yang sehat.
Cara mengembangkan kecerdasan
interpersonal pada anak

1. Mengembangkan dukungan kelompok.


2. Menetapkan aturan tingkah laku.
3. Memberi tanggung jawab di rumah.
4. Bersama-sama menyelesaikan konflik.
5. Melakukan kegiatan sosial di lingkungan.
6. Menghargai perbedaaan pendapat antara anak dan teman sebaya.
7. Menumbuhkan sikap ramah dan memahami keragaman budaya lingkungan sosial.
8. Melatih kesabaran menunggu giliran.
9. Berbicara serta mendengarkan pembicaraan orang lain terlebih dahulu.
Dampak negatif bagi anak-anak yang gagal dalam mengembangkan
kecerdasan interpersonal

Anak akan mengalami banyak hambatan dalam dunia sosialnya, akibatnya


mereka mereka mudah tersisihkan secara sosial, seringkali konflik interpersonal
juga menghambat anak untuk mengembangkan dunia sosialnya secara matang.
Pentingnya kecerdasan interpersonal

Kecerdasan interpersonal merupakan salah satu bentuk kecerdasan yang memiliki


peran penting dalam kehidupan manusia karena manusia tidak bisa menyendiri,
banyak kegiatan dalam hidup yang terkait dengan orang lain.
Motto dan persembahan dari kelompok 7

“ Orang lain gak akan bisa faham struggle dan masa sulitnya kita yang mereka
ingin tahu hanya bagian succes storiesnya. Berjuanglah untuk diri-sendiri,
walaupun tidak ada yang tepuk tangan, kelak di masa depan kita akan sangat
bangga dengan apa yang kita perjuangkan hari ini, tetap berjuang ya ! ”

Sekian terimakasih

Anda mungkin juga menyukai