Anda di halaman 1dari 7

CEGAH BULLYING

APA ITU BULLYING ?


BULLYING
Bullying adalah suatu tindakan atau perilaku kekerasan yang
dilakukan secara sengaja oleh satu orang atau kelompok yang
lebih kuat ke orang yang lemah. Tujuan dari bullying ini
untuk menyakiti orang lain dan dilakukan terus menerus yang
membuat korban menderita
contoh bullying

Menjambak Mengejek

Cyberbullying
Mendorong
CEGAH BULLYING
Jalin pertemanan dengan banyak
orang

Selalu percaya diri

Tidak menunjukkan sikap takut atau sedih

Tidak terpancing untuk melawan


etika yang baik supaya tidak menjadi
PERUNDUNG

Menghargai perbedaan Menanamkan rasa saling peduli


Tidak mengejek atau menghormati Kita sesama manusia harus saling
seseorang mungkin dari perbedaan mengingatkan teman untuk selalu melakukan
penampilan, bahasa dan lain-lain tindakan yang terpuji
TERIMAKASI
Apakah ada pertanyaan?

Anda mungkin juga menyukai