Anda di halaman 1dari 14

RASIO DAN PERBANDINGAN

BAGIAN 1 : R A S I O

Kelas Matematika
Addin Grahaddin Affandi, S. Si.

Sumedang, 2 Maret 2022


Tujuan Pembelajaran
Setelah melaksanakan pembelajaran ini, siswa diharapkan dapat:
1. Menjelaskan pengertian dan penulisan rasio.
2. Menyederhanakan rasio yang melibatkan bilangan desimal dan
pecahan campuran.
3. Menuliskan rasio dengan cara mengubah satuan.
4. Mengidentifikasi rasio yang senilai.
5. Menggunakan rasio dalam penyelesaian masalah nyata.
Ilustrasi Rasio :
Membuat Kopi Hitam yang Enak
1. Takaran Kopi dan Gula
Biasanya untuk 1 sendok kopi hitam membutuhkan 2 sendok
gula agar rasa pahit kopinya bisa berkurang.
Rasio = 1 : 2

2. Takaran Kopi dan Air


Untuk 55 gram kopi dibutuhkan air sebanyak 1000 ml
Rate = 1 : 18
Jika menggunakan takaran ons, maka 1 ons kopi
membutuhkan 30 ml air
Rate = 1:30

Sumber:
https://senangkopi.com
Ilustrasi tentang Definisi Rasio
Perhatikan kuantitas-kuantitas Perhatikan persegi panjang
berikut yang dituliskan dengan berikut:
satuannya:
panjang : 10 cm
harga : 2.500 rupiah
berat : 3 kg
Definisi Rasio
Perhatikan gambar berikut:

“Rasio merupakan
perbandingan antara
dua kuantitas yang
memiliki satuan sama”.
Ayo Kita Coba Pembahasan :
Tuliskan perbandingan antara 11
liter terhadap 12 liter
menggunakan kata terhadap,
tanda titik dua dan sebagai bentuk
pecahan.
Ayo Kita Coba Pembahasan :
Tuliskan rasio 12 terhadap 42
dalam bentuk yang paling
sederhana.
Ayo Kita Coba Pembahasan :
Tuliskan rasio terhadap dalam
bentuk yang paling sederhana.
Ayo Kita Coba Pembahasan :
Tuliskan rasio terhadap dalam
bentuk pecahan yang paling
sederhana.
Ayo Kita Coba Pembahasan :
Tuliskan rasio 1,2 km terhadap
800 m dalam bentuk pecahan
yang paling sederhana.
Rasio yang Senilai
Garis bilangan rangkap berikut
menyatakan rasio yang senilai dengan
24 : 30.

Isilah kotak kosong dengan bilangan


yang tepat.
https://www.geogebra.org/m/gvxVk8Tk
Ayo Kita Coba Pembahasan :
Tentukan nilai x sehingga pecahan
berikut senilai dengan rasio 7 : 9.

https://www.geogebra.org/classic
/DmHn5smt
Alhamdulillah
Link post test : https://forms.gle/aEeNCLssV5aTS1VK7

Anda mungkin juga menyukai