Anda di halaman 1dari 8

TUGAS

Pendapatan Nasional
Dalam suatu perhitungan GNP pada tahun tertentu
diketahui :
GNP 1500
Penyusutan 15
Pajak keuntungan 20
Pajak tidak langsung 35
Pajak personal rumah tangga 10
Pembayaran transfer pemerintah
kepada sektor rumah tangga 30

Tentukan NI dan DI
Diketahui data ekonomi makro sbb:
Pembelian barang dan jasa pemerintah 2.500
Pajak lansung 200
Ekspor 500
Penyusutan 250
Pajak tdk langsung 150
Investasi 1.750
Impor 600
Konsumsi rumah tangga 10.250
net factors income from abroad - 600
Hitunglah GNP, NI, GDP dan DI
Dibawah ini tabel Produk Nasional
Bruto (GNP)
Tahun GNP atas Indeks Harga GNP harga Konstan atas Dasar
dasar berlaku 2006=100 harga Konstan (GNP Riil)
GNP

2013 3.605 647 a.......................

2014 4.405 693 b......................

2015 6.508 912 c...................

2016 10.261 1.263 d...................


Data berikut adalah komponen dalam GNP indonesia

2015 2016
Pengeluaran Konsumsi 10.697 11.501
Belanja Pegawai negeri 1.776 1.759
Gross Invesment 3.637 3.921
Ekspor barang dan jasa 1.444 1.535
Impor barang dan jasa 5.229 5.874
NFIA - 652 -835
Pajak tidak langsung 601 626
Penyusutan 804 837
Dari data di atas maka hitunglah :

Produk Domistik Bruto /GDP a..... b......


Produk Nasional Bruto /GNP c..... d......
Produk Nasional Netto/NNP e...... f......
Investasi Netto g....... H.....
Jelaskan
1. Value Added
2. Net faktor Income from Abroad
3. Gross Domestik Product
4. Injection
Diketahui data ekonomi makro adalah sbb:

Ekspor 25 Pajak tdk langsung 15


Impor 35 konsumsi RT 60
Surplus usaha 35 Gaverment Exspen
20
Total Value added 100 Balas jasa buruh 65
Depresiasi 10 NFIA -2
Gross Invest. 30
Pertanyaan:
a. Dg menggunakan metode produksi hitunglah GDP
atas dasar harga faktor produksi
b. Dg menggunakan metode pendapatan hitunglah
GDP atas dasar harga faktor produksi
c. Hitunglah GNP atas dasar harga pasar
d. Hitunglah Net Domistic Product atas harga pasar
e. Menurut pendapat saudara anggaran pemerintah
dalam keadaan surplus/defisit? Tentukan berapa
besarnya surplus/defisit tsb.

Anda mungkin juga menyukai