Anda di halaman 1dari 6

Kurikulum tahun 1964

Felix januarius
(181402651)
Sub-sub materi
Latar belakang lahirnya
kurikulum 1964
Tujuan pendidikan
Prinsip umum pelaksanaan
kurikulum 1964
struktur program kurikulum
Latar belakang lahirnya
kurikulum 1964
Usai tahun 1952 menjelang tahun 1964,
pemerintah menyempurnakan sistem kurikulum di
Indonesia. Kurikulum ini di beri nama rentjana
pendidikan 1964 adalah konsep pembelajaran yang
bersifat aktif, kreatif dan produktif. Yang
ditekankan dalam kurikulum ini adalah anak didik
yang harus berkembang secara harmonis menjadi
manusia pancasila yang bertanggungjawab atas
tercapainya tujuan pembelajaran.
Tujuan pendidikan
Membentuk manusia pancasila
yang bertanggungjawab
Mendidik dan membentuk
kebiasaan sosialis anak didik
Penekanan pada kesiapan mental
anak didik
Prinsip umum pelaksanaan
kurikulum 1964
 Lebih menekankan pada pengetahuan dan kegiatan
fungsional praktis
 Membentuk manusia yang sosialis
Struktur program kurikulum
 Pengembangan moral
 Perkembangan kecerdasan
 Pengembangan emosional/artistik
 Pengembangan keterampilan
 Pengembangan jasmani

Anda mungkin juga menyukai