Anda di halaman 1dari 11

PEDOMAN

PEMERIKSAAN
SURVEI HARGA
2023 PRODUSEN

JAKARTA, JANUARI 2023


Sumber: https://unsplash.com/photos/5fNmWej4tAA
Sumber Gambar:
PEDOMAN lihat buku pedoman teknis halaman

PEMERIKSAAN
FUNGSI DAN TUGAS PENGAWAS/PEMERIKSA

Fungsi Pengawas/Pemeriksa Tugas Pengawas/Pemeriksa Tingkat Pusat

❖ Aspek lapangan: petugas pengawas/pemeriksa ❖ Memonitor pemasukan data entri dari


mempunyai tanggungjawab dalam hal ketepatan seluruh provinsi dan melakukan konfirmasi
waktu dan sasaran, kelancaran pelaksanaan ke provinsi apabila terjadi ketidakwajaran
pencacahan, serta bertanggungjawab atas isian
pemasukan dokumen sesuai target yang ❖ Memeriksa kesesuaian KBLI dan KBKI
ditetapkan komoditas
❖ Melengkapi editing-coding isian setelah
❖ Aspek kualitas: petugas pengawas/pemeriksa
melakukan konfirmasi ke provinsi
mempunyai tanggungjawab terkait kualitas isian
❖ Memeriksa usulan penggantian sampel dan
dan kewajaran isian sesuai dengan petunjuk yang
melakukan approval sampel pengganti yang
ditetapkan, sehingga dapat menghasilkan data
memenuhi kriteria sampel HP, HPT, dan HPJ
yang berkualitas.

2
PEDOMAN lihat buku pedoman teknis halaman

PEMERIKSAAN
FUNGSI DAN TUGAS PENGAWAS/PEMERIKSA

Tugas Pengawas/Pemeriksa Tingkat Provinsi Tugas Pengawas/Pemeriksa Tingkat Kabupaten

▪ Mendistribusikan form Suplemen-SHP, kuesioner HP, HPT ▪ Menerima form Suplemen-SHP, kuesioner Survei HP, HPT
dan HP-J ke kabupaten sesuai dengan alokasi sampel dan HP-J kemudian mendistribusikan kuesioner tersebut
kabupaten/kota. ke pencacah.
▪ Memastikan responden sesuai dengan kriteria
▪ Memonitor pemasukan data entri dari seluruh kabupaten perusahaan yang memenuhi kriteria responden Survei
yang menjadi tanggungjawabnya.
HP, HPT dan HP-J.
▪ Memeriksa data hasil entri baik itu kelengkapan dan ▪ Mengawasi jalannya pelaksanaan pendataan Suplemen-
kewajaran isian. Apabila terjadi ketidakwajaran isian, SHP, Survei HP, HPT dan HP-J agar sesuai prosedur yang
lakukan konfirmasi ke kabupaten. ditetapkan.
▪ Menyampaikan usulan penggantian sampel ke BPS RI ▪ Memonitor pemasukan data entri dari seluruh petugas
secara resmi melalui email. Sampel pengganti yang yang menjadi tanggungjawabnya.
diusulkan berdasarkan direktori perusahaan yang telah ▪ Memeriksa data hasil entri baik itu kelengkapan dan
disampaikan pada awal tahun. Pengawas meneruskan kewajaran isian. Apabila terjadi ketidakwajaran isian,
respon penggantian sampel dari BPS RI ke kabupaten/kota. lakukan pengecekan dokumen, dan atau konfimasi ke
petugas pencacahan.
▪ Mengajukan usulan penggantian sampel ke BPS RI
melalui BPS Provinsi.

3
PROSEDUR PEMERIKSAAN
DOKUMEN

Kegiatan Pokok Pemeriksaan


❑ Memeriksa Isian Blok I: Pengenalan tempat, apakah sudah diisi dengan benar dan jelas
❑ Memeriksa isian Blok II: Keterangan pemberi jawaban dan petugas
❑ Memeriksa isian Blok III yang meliputi kewajaran isian dan konsistensi isian antar kolom, antar rincian, dan antar
blok
❑ Memastikan komoditas yang dicacah adalah komoditas paket diagram timbang IHP
❑ Melakukan pengisian kode KBLI dan KBKI
❑ Mengisi Blok II pada keterangan petugas pemeriksa setelah semua rincian per blok yakin telah diperiksa dengan
benar
❑ Memastikan jumlah dokumen memenuhi target sampel

Petunjuk Umum Pemeriksaan


❑ Memeriksa penulisan isian
❑ Memeriksa isian kotak dari kode yang dilingkari
❑ Memeriksa isian kolom dari pilihan jawaban kode yang tersedia
❑ Memeriksa kewajaran setiap isian data. Misal nama komoditas, kualitas, satuan, harga, perubahan harga, dll)
❑ Memastikan isian harga sudah dalam rupiah (Rp.). Jika masih dalam mata uang asing, maka konversikan sesuai
dengan kurs tanggal pencacahan.
4
SALAH
Klasifikasi Survei
Masih ditemukan komoditi yang salah klasifikasi
survei, contoh HPT namun komoditi yang dicacah
adalah produk industri.

Tidak hanya diperlukan kejelian di lapangan,


namun juga approval di pusat.

Perhatikan paket komoditi


di DT untuk masing-masing
jenis survei.
Masih ditemukan komoditi yang salah kelompok
TIDAK komoditi, meskipun jenis surveinya sudah benar.

Masuk Paket Komoditi Tidak hanya diperlukan kejelian di lapangan,


namun juga approval di pusat.

Perhatikan paket komoditi di DT untuk


masing-masing kelompok komoditi.
BERAS
Kelompok 3.3.1.1
Sejak tahun 2022, untuk kelompok 3.3.1
komoditi beras sudah tidak lagi menjadi target
sampel di 34 provinsi. Alokasi pengganti sudah
pernah diberikan melalui surat.

Harap mencari sampel


pengganti sesuai
dengan target yang
Surat DSH : B-111/06210/ VS.190/12/2021 telah ditentukan
tanggal 17 Desember 2021
Masih ditemukan komoditi yang salah kelompok
SALAH komoditi, meskipun jenis surveinya sudah benar.

Kelompok Komoditi Tidak hanya diperlukan kejelian di lapangan,


namun juga approval di pusat.

Perhatikan paket komoditi di DT untuk


masing-masing kelompok komoditi.
HARGA
komoditi
Perlu diperhatikan pada saat melakukan
pendataan, harga yang dicatat dalam satuan
RUPIAH.

Jadi ketika ditemukan harga seperti di


samping, perlu dilakukan konfirmasi.

Konfirmasi untuk harga-harga yang


PERHATIKAN ! satuannya tidak sesuai (harusnya
dalam RUPIAH)
Isian data harga komoditi yang
kelebihan atau kurang angka NOL 🡪
RH akan ekstrim
Perubahan harga yang terjadi HARUS merupakan hasil

PERUBAHAN dari perubahan harga dari spesifikasi komoditi yang


SAMA.

Harga Komoditi Jika perubahan harga yang terjadi disebabkan oleh


perubahan kualitas, maka kondisi tersebut harus
dikonfirmasi ulang.

Pastikan harga yang dicatat


setiap bulannya berasal
dari spesifikasi komoditi
yang SAMA
Terima Kasih!
www.bps.go.id

Foto oleh: Ir. Andi Pranowo (BPS Kabupaten Blitar)

Anda mungkin juga menyukai