Anda di halaman 1dari 14

BST :

Osteoarthritis Genu
P R E S E P T O R : A M I R A C H M I , D R . , S P. K F R
Kelompok 7 2022

1 2 1 0 0 1 2 2 6 5 8 N A B I L L A A Z M I H E R M AWA N
12100122597 RUMAISHA UMMU SYUHADA
Identitas Pasien
Nama : Ny.A
Usia : 70 tahun
Jenis kelamin : Perempuan
Pekerjaan : Ibu rumah tangga
tanggal pemeriksaan : 5 Juni 2023
Keluhan utama
Nyeri pada lutut kanan
Riwayat Pasien
Sekarang
Pasien mengeluhkan nyeri di area lutut sebelah kanan yang sudah dirasakannya sejak 2
bulan yang lalu. Nyerinya terasa seperti “tertarik”. Nyeri yang dirasakannya tidak menjalar.
Pasien menyangkal adanya keluhan tambahan seperti kebas dan kesemutan. Pasien
mengatakan nyerinya terasa dan semakin parah ketika berjalan, berkurang ketika
diistirahatkan. Nyeri yang dirasakannya tidak sampai mengganggu aktivitas sehari-harinya.

Aktivitas pasien sehari-hari sebagai ibu rumah tangga; mengepel, menyapu, mencuci piring,
memasak.
Riwayat Penyakit
Terdahulu
Pasien pernah dilakukan proses pengambilan cairan di bagian lutut
pada 29 mei 2023
Pemeriksaan Fisik
• Keadaan umum : tampak sakit ringan
• Kesadaran : Compos mentis
• TB : tidak dilakukan pemeriksaan
• BB : tidak dilakukan pemeriksaan
• BMI : -

• Vital Sign
⚬ Tekanan darah : tidak dilakukan pemeriksaan
⚬ Nadi : tidak dilakukan pemeriksaan
⚬ Pernapasan : tidak dilakukan pemeriksaan
⚬ Suhu : tidak dilakukan pemeriksaan
H e a d t o To e
• Kepala : tidak dilakukan pemeriksaan
• Leher : tidak dilakukan pemeriksaan
• Mata : tidak dilakukan pemeriksaan
• Hidung : tidak dilakukan pemeriksaan
• Mulut : tidak dilakukan pemeriksaan
• Tenggorokan : tidak dilakukan pemeriksaan
• Thorax : tidak dilakukan pemeriksaan
• Paru-paru : tidak dilakukan pemeriksaan
• Jantung : tidak dilakukan pemeriksaan
• Abdomen : tidak dilakukan pemeriksaan
• Ekstremitas : tidak dilakukan pemeriksaan
Pemeriksaan Lokalis
• Inspeksi
⚬ Cara berjalan : slightly antalgic gait
⚬ Postur : tinggi sejajar, tidak ada deformitas
⚬ Bentuk lutut : normal
⚬ Kemerahan :
⚬ Edema : +/-
• Palpasi
⚬ Kalor : tidak dilakukan pemeriksaan
⚬ Atrofi : -/-
⚬ Krepitasi : tidak dilakukan pemeriksaan
⚬ Nyeri tekan (-)
• Lain-lain
⚬ Grinding test : tidak dilakukan pemeriksaan
⚬ Lachman test : tidak dilakukan pemeriksaan
⚬ Apley test : tidak dilakukan pemeriksaan
⚬ Drawer test : tidak dilakukan pemeriksaan
⚬ Pemeriksaan ROM : tidak terbatas
Pemeriksaan
Penunjang
• X-ray lutut
• Pemeriksaan lab : kadar asam urat
Diagnosa Banding
• Gout arthritis
• Rheumatoid arthritis
Diagnosa Kerja
Osteoarthritis Genu Dextra

88 77 66 %
% %
Diagnosa Fungsional
• Impairment : Nyeri pada lutut
• Disability : Terganggu saat berjalan
• Handicap : -
TERIMAKASIH
Let's work together
www.reallygreatsite.com

Anda mungkin juga menyukai