Anda di halaman 1dari 8

PENILAIAN

RISIKO Dr.
SUESILOWATI.,M.PD.,MMPAR

(RISK ASSESSMENT)
KEMAMPUAN AKHIR YANG
DIHARAPKAN

• Mampu melakukan penilaian risiko


secara tepat.
PENILAIAN RISIKO

• Penilaian Risiko atau Risk


Assessment adalah penilaian suatu
risiko dengan cara
membandingkannya terhadap tingkat
atau kriteria risiko yang telah
ditetapkan.
PERINGKAT RISIKO

1. L : Low Risk (Risiko rendah masih


ditoleransi)
2. M : Moderat Risk (Risiko sedang,
diibutuhkan sebuah tinggakan agar risiko
berkurang)
3. H : High Risk (Risiko yang besar
dibutuhkan perhatian dari manajer puncak)
4. E : Extreme Risk (Sangat berisiko segera
secepatnya dibutuhkan tindakan)
HAL YANG PERLU DIPAHAMI DALAM
MELAKUKAN PENILAIAN RISIKO

• Konteks dan objek dari organisasi


• Risiko-risko apa saja yang bisa ditoleransi, dan bagaimana
resiko yang tidak diterima akan diperlakukan
• Bagaiaman penilaian risiko dapat diintegrasikan ke dalam
proses organisasi
• Metode dan teknik yang digunakan untuk penilaian risiko
terhadapproses manajemen risiko secara kesuluruhan
• Akuntabilitas, tanggung jawab dan kewenangan dalam
melaksanakan penialaian risiko
• Sumberdaya yang memadai untuk melaksanakan
penialaian risiko dan
• Bagaimana penilaian risiko akan ditinjau dan dilaporkan
PRINSIP PENILAIAN RISIKO
MENURUT COSO
• Organisasi menetapkan tujuan dengan kejelasan yang
cukup untuk memungkinkan identifikasi dan penilaian
risiko yang berkaitan dengan tujuan.
• Organisasi mengidentifikasi risiko terhadap pencapaian
tujuan di seluruh entitas dan analis risiko sebagai dasar
untuk menentukan bagaimana risiko harus dikelola.
• Organisasi mempertimbangkan potensi kecurangan
dalam menilai risiko terhadap pencapaian tujuan.
• Organisasi mengidentifikasi dan menilai perubahan
yang signifikan dapat mempengaruhi sistem
pengendalian internal
PRINSIP PENILAIAN RISIKO MENURUT ISO 31000

• Identifikasi Risiko
(Risk Identification)
• Estimasi Risiko
(Risk Estimation)
• Evaluasi Risiko
(Risk Evaluation)
SEKIAN
&
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai