Anda di halaman 1dari 11

PERGAULAN BEBAS

By: Alfidar Genta Ramadhanis


CONTENTS

01 Topic 02 Topic
Pengertian Pergaulan bebas Contoh Pergaulan Bebas

03 Topic 04 Topic
Faktor - Faktor Pergaulan Bebas Cara - Cara Mencegah
Pergaulan Bebas
Topic 1
Pengertian Pergaulan Bebas
Topic Pengertian Pergaulan bebas

Apa sih Pergaulan bebas ?

Pergaulan bebas adalah salah satu bentuk perilaku menyimpang. Istilah "bebas" yang dimaksud
adalah melewati batas-batas norma yang ada. Masalah pergaulan bebas ini sering muncul baik di
lingkungan maupun di media massa. Pada saat ini kebebasan bergaul sudah sampai pada tingkat
yang mengkhawatirkan.

Pergaulan bebas dapat mempengaruhi hubungan sosial remaja dengan keluarga, teman, dan
masyarakat. Mereka mungkin terasing, kehilangan dukungan keluarga, atau bahkan dijauhi oleh
teman-teman. Hal ini dapat mengarah pada isolasi sosial dan konsekuensi negatif dalam
perkembangan sosial mereka.
Topic 2
Contoh Pergaulan Bebas
Topic 2 Contoh Pergaulan Bebas

Contoh

Beberapa contoh dari pergaulan bebas adalah seperti


merokok, mengonsumsi minuman beralkohol,
tawuran, mengonsumsi obat-obatan terlarang, hingga
melakukan seks bebas
Topic 3
Faktor - Faktor Pergaulan Bebas
Topic Add a short description

1 2 3 4

Tingkat kesadaran yang minim Broken home Ekonomi Penyalahgunaan internet


Topic 4
Cara - Cara Mencegah Pergaulan Bebas
Topic 4 Cara - Cara Mencegah Pergaulan Bebas

Selektif dalam memilih teman.


Lingkungan pertemanan cukup Berpendirian kokoh
berpengaruh dalam membentuk
karakter seseorang

Perbanyak kegiatan positif Mendekatkan diri dengan agama


THE END
Itulah Presentasi Dari Saya Mengenai
“ Pergaulan Bebas “

By: Alfidar Genta Ramadhanis

Anda mungkin juga menyukai