Anda di halaman 1dari 8

Bab 5

penerapan
fiqih
muamalah
dalam
asuransi,
perbankan,
Anggota kelompok:

kelompok 1. Sri Tanjung

2. Sarah Adelia

1
3. Alya zahra Amanda

4. Suyanti Aprilia

5. Aufa Nisa Batrisya


materi bahasan
A. Asuransi syariah
B. Bank syariah
C. Koperasi syariah
D. Penerapan karakter (menumbuhkan
jiwa kewirausahaan dan kepedulian sosial
A.asuran
si syariah
Asuransi Syariah adalah usaha saling
melindungi dan tolong-menolong diantara
sejumlah orang/pihak melalui investasi dalam
bentuk aset dan /atau tabarru' yang
memberikan pola pengembalian untuk
menghadapi risiko tertentu melalui akad yang
sesuai syariah.
B. bank syariah
bank syariah adalah bank yang beroperasi
sesuai dengan prinsip syariah yang
mengacu pada syariat Islam, dengan
berpedoman utama kepada Alquran dan
hadis. Terdapat dua jenis bank syariah,
yaitu Bank Umum Syariah (BUS) dan
Bank Pembiayaan Rakyat Syariah
(BPRS).
C. koperasi
syariah
Koperasi Syariah adalah Koperasi yang kegiatan usahanya meliputi
simpanan, pinjaman, dan pembiayaan sesuai prinsip syariah,
termasuk mengelola zakat, infaq/sedekah, dan wakaf.
Fungsi Koperasi Syariah adalah untuk membantumembangun
keahlian para anggota maupun masyarakat luas agar lebih sejahtera
keadaan sosial ekonominya.
D. penerapan
1 . J I WA K E W I R A U S A H A A N 2. KEPEDULIAN SOSIAL

karakter
Bagaimana caranya untuk mengembangkan jiwa kewirausahaan dikalangan penerapan karakter kepedulian sosial dapat
muda mudi? dimulai dengan cara mengikuti kegiatan-kegiatan
Menumbuhkan minat berwirausaha dikalangan mahasiswa dapat dilakukan di masyarakat seperti gotong royong
dengan berbagai cara, antara lain : membersihkan jalan dan parit, bekerjasama dalam
(1) tercapainya capaian pembelajaran dalam kurikulum yang berkaitan dengan tugas kelompok dll.
kewirausahaan berupa penciptaan produk baru hasil karya mahasiswa
(2) mengikuti Program Kreativitas Mahasiswa (PKM)
(3) membuat inkubator bisnis
(4)kunjungan industri
(5)partisipasi dalam setiap kegiatan yang berkaitan dengan perkembangan
kewirausahaan
Terimaka
sih

Anda mungkin juga menyukai