Anda di halaman 1dari 19

UKURAN 5TH

GRADE
NILAI
SENTRAL
KELOMPOK 2 :
1. ANANDA KAKA WIDYANTORO
2. HALIZA ZEIN KURNIAWATI DWI HARIYANTO
3. MEIRENDRA ADITYA AVIENS PUTRA
4. NADIA AFIFATUL KHASANAH
PENGERTIAN NILAI
SENTRAL
Nilai sentral suatu rangkaian data adalah nilai dalam
rangkaian data yang dapat mewakili data tersebut. Suatu
rangkaian data biasanya memiliki tendensi (kecenderungan)
untuk memusat pada nilai sentral ini.
SYARAT NILAI SENTRAL
● Representatif: harus memberikan gambaran yang
akurat tentang lokasi pusat data.
● Stabilitas: harus relatif stabil terhadap perubahan
dalam data.
● Sensitif terhadap Pemusatan: Ketika data
terkonsentrasi di sekitar titik tertentu, harus dapat
mendeteksi pemusatan tersebut.
● Interpretabilitas: sebaiknya mudah diinterpretasikan
dan dimengerti
● Konsistensi: Jika data diambil dari populasi yang
sama, seharusnya konsisten dari satu sampel ke
sampel lainnya.
● Pemungutan Data yang Mudah: mudah dihitung
dan dihitung berdasarkan data yang tersedia.
MACAM MACAM UKURAN NILAI
SENTRAL
MACAM MACAM UKURAN NILAI
SENTRAL
MACAM MACAM UKURAN NILAI
SENTRAL
MACAM MACAM UKURAN NILAI
SENTRAL
MACAM MACAM UKURAN NILAI
SENTRAL
MACAM MACAM UKURAN NILAI
SENTRAL
MACAM MACAM UKURAN NILAI
SENTRAL
MACAM MACAM UKURAN NILAI
SENTRAL
MACAM MACAM UKURAN NILAI
SENTRAL
MACAM MACAM UKURAN NILAI
SENTRAL
MACAM MACAM UKURAN NILAI
SENTRAL
HUBUNGAN ANTARA MEAN
MEDIAN MODE
Jika rata-rata, median dan modus memiliki nilai
01 yang sama, maka nilai rata-rata, median dan
modus akan terletak pada satu titik dalam kurva
distribusi frekuensi. Kurva distribusi frekuensi
tersebut akan terbentuk simetris
HUBUNGAN ANTARA MEAN
MEDIAN MODE
02 Jika rata-rata lebih besar dari median, dan median
lebih besar dari modus, maka pada kurva
distribusi frekuensi, nilai rata-rata akan terletak di
sebelah kanan, sedangkan median terletak di
tengahnya dan modus di sebelah kiri. Kurva
distribusi frekuensi yang terbentuk
adalah menceng kanan atau kemencengan
positif.
HUBUNGAN ANTARA MEAN
MEDIAN MODE
03 Jika rata-rata lebih kecil dari median, dan median
lebih kecil dari modus, maka pada kurva
distribusi frekuensi, nilai rata-rata akan terletak di
sebelah kiri, sedangkan median terletak di
tengahnya dan modus di sebelah kanan. Kurva
distribusi frekuensi yang terbentuk
adalah menceng kiri atau kemencengan negatif.
HUBUNGAN ANTARA MEAN
MEDIAN MODE
04 Jika kurva distribusi frekuensi tidak simetris (menceng ke kiri atau ke
kanan), maka biasanya akan berlaku hubungan antara rata-rata median
dan modus sebagai berikut.

Rata-rata – Modus = 3 (Rata-rata – Median)


TERIMAK
ASIH

Anda mungkin juga menyukai