Anda di halaman 1dari 77

SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN

JASA1
KD 33.Menganalisis penyusunan siklus akuntansi
pada perusahaan jasa
Indikator yang ingin dicapai :
 Mendeskripsikan karakteristis perusahaan jasa
 Mengklasifikasikan bukti-bukti transaksi pada perusahaan jasa
 Menerapkankan mekanisme debit-kredit dan aturan saldo
normal
 Mengelompokkan kode akun pada perusahaan jasa
 Menentukan siklus akuntansi perusahaan jasa
PETA KONSEP PEMBELAJARAN

P
DEFINISI PERUSAHAAN JASA
 Perusahaan jasa adalah organisasi bisnis yang aktivitasnya menghasilkan
atau memberikan dan menjual layanan jasa yang bersifat bukan barang
dan tidak berwujud fisik kepada para pelanggannya. Perusahaan jasa
memberi layanan jasa kepada masyarakat dan sebagai imbalanannya
perusahaan memperoleh penghasilan
 Perusahaan jasa adalah merupakan suatu unit usaha yang kegiatannya
memproduksi produk yang tidak berwujud “jasa” dengan tujuan untuk
mendapatkan laba atau keuntungan dengan melayani masyarakat.
 Contoh bisnis jasa : kantor akuntan, bengkel, reparasi
TV/Radio, laundry, taylor, foto copy, jasa pengiriman barang,
salon kecantikan, dan perusahaan jasa lainnya.
KARAKTERISTIK PERUSAHAAN JASA
1. Tidak memiliki PRODUK FISIK
Perusahaan jasa menjual produk yang praktis tidak
terlihat, maka mereka tidak memiliki persediaan.
Produk yang dijual oleh mereka akan sulit dilihat,
tetapi pelanggan dapat merasakan kebaikan
layanannya.
2. Layanan yang berbeda atau HETEROGEN
Pelayanan yang berbeda karena setiap tidak semua
konsumen tidak memiliki masalah yang sama persis,
karena tergantung pada kebutuhan konsumen dan
harga yang ditetapkan oleh perusahaan..
KARAKTERISTIK PERUSAHAAN JASA
3. Tidak ada HARGA POKOK PENJUALAN
Harga yang ditetapkan oleh perusahaan jasa berbeda-
beda tergantung dari jenis jasa yang ditawarkan dan
kebutuhan konsumen. Tidak adanya kegiatan produksi
produk merupakan salah satu ciri perusahaan jasa.

4. Tidak ada PERSEDIAAN STOCK


perusahaan jasa tidak memiliki produk yang
sebenarnya, ia menjual jasa yang tidak dapat disimpan
di masa depan. Pasokan dan permintaan untuk layanan
seringkali terkait erat. Pelayanan atau manfaat harus
diberikan atas permintaan konsumen.
KARAKTERISTIK PERUSAHAAN JASA
5. Keterlibatan PERUSAHAAN JASA dan KONSUMEN
Perusahaan jasa dan konsumen umumnya memerlukan
hubungan supaya jasa yg diberikan mampu benar-
benar menjawab keluhan dan apa yang diinginkan oleh
konsumen..
BUKTI TRANSAKSI

BUKTI TRANSAKSI INTERNAL BUKTI TRANSAKSI EKSTERNAL

Bukti pencatatan untuk transaksi yang Bukti pencatatan untuk transaksi yang
terjadi di dalam perusahaan itu sendiri, terjadi antara perusahaan dan pihak lain di
dibuat perusahaan untuk kepentingan luar perusahaan, seperti pembelian barang,
perusahaan sendiri dan tidak berhubungan penerimaan piutang, pembayaran utang
dengan pihak luar perusahaan, dan biasanya dan lain sebagainya.
berbentuk memo. Misalnya : faktur, nota, cek, kwitansi, bukti
Misalnya : memo yang dibuat oleh manajer pengeluaran kas, bukti penerimaan kas,
bagian pembukuan berkaitan dengan bukti penjualan, dan bukti pembelian
penyusutan aset tetap, pemakaian
perlengkapan, penggunaan bahan baku, dan
pengambilan barang.
MEKANISME DEBET dan KREDIT
Analisis DEBET dan KREDIT
01 Januari 2020, Tn. Dede investasi Rp 10.000.000 sebagai modal awal usaha
“FHP”
Analisis :
Investasi …….. Uang Kas + HARTA +
DEBET
Modal ………... Modal + MODAL +
02 Januari 2020, Dibeli
KREDITperlengkapan toko 1.600.000 dibayar
tunai. Analisis :
Beli perlengkapaan ..... Perlengkapan+
HARTA+ DEBET
Bayar tunai ………....... Kas - HARTA -
KREDIT
Analisis DEBET dan KREDIT
03 Januari 2020, Dibeli peralatan senilai Rp 7.800.000 dibayar tunai 5.800.000,
sisa:esok
Analisis
Beli peralatan.. Peralatan + HARTA+ DEBET
Bayar tunai …. Kas - HARTA - KREDIT
Sisa bayar …… Utang + UTANG + KREDIT
04 Januari 2020, Diterima hasil usaha hari ini sebesar Rp 2.000.000
Analisis :
Hasil usaha .... Pendapatan +PENDAPATAN +
KREDIT
Uang tunai ..... Kas + HARTA +
DEBET
Soal Latihan 1.
01 Juni 2020, Nn.Rita menginvestasikan uang kas sebesar Rp8.000.000,00 san kendaraan roda
dua sebanyak 3 uni untuk kepentingan usahanya senilai Rp40.000.000,00.
03 Juni 2020, Dibeli perelngkapan salon dengan tunai senilai Rp250.000,00.
05 Juni 2020, Nn.Rita membeli perelatan salon dengan harga total Rp4.000.000,00 yang dibeli
secara tunai senilai Rp2.500.000,00 sedangkan sisanya dengan pelunasan 2 bulan
kemudian.
06 Juni 2020, Salon Rita membayar iklan dibayar dimuka 1 tahun dari bulan Juni 2020 sampai
bulan Mei 2021 dengan total biaya iklan sebesar Rp1.200.000,00 .
07 Juni 2020, Salon Rita menerima pendapatan jasa dari pelanggannya sebesar Rp800.000,00.
17 Juni 2020, Salon Rita menerima faktur atas tagihan seniai Rp2.500.000,00 untuk Ny.Sinta atas
jasa pelayanan tata rias dan penataan rambut yg telah dilakukan salon Rita.
19 Juni 2020, Salon Rita mendapat dana pinjaan dari sebuah bank dengan total pinjaman yang
diterima Rp5.000.000,00.
23 Juni 2020, Nn.Rita sebagai pemilik salon mengambil uang tunai untuk keperluannya senilai
Rp400.000,00.
DIMINTA : Buatlah analisis debet/kredit atas transaksi di atas dengan benar !
Siklus Akuntansi PERUSAHAAN JASA
TAHAP PENCATATAN
 Bukti transaksi
 Jurnal umum
SIKLUS  Buku besar
AKUNTANS
I TAHAP PENGIKHTISARAN
PERUSAHA  Neraca saldo  Jurnal penutup
 Jurnal penyesuaian Buku besar penutup
N JASA
 Kertas kerja  Neraca saldo penutup

TAHAP LAPORAN
 Laporan laba/rugi
 Laporan perubahan modal
 Neraca
SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN
JASA
TAHAP PENCATATAN 2
 DEDE SUHERMAN, MM
KD 33.Menganalisis penyusunan siklus akuntansi
pada perusahaan jasa
Indikator yang ingin dicapai :
 Menganalisis tahap pencatatan akuntansi pada perusahaan jasa
 Menganalisis pencatatan dalam jurnal umum pada perusahaan
jasa
PETA KONSEP PEMBELAJARAN

P
DEFINISI JURNAL UMUM
 Jurnal umum adalah laporan keuangan yang terdiri dari catatan dua
kolom untuk mencatat transaksi debit dan kredit. Transaksi ini dicatat
berdasarkan periode yang telah ditentukan.
 Jurnal umum berarti buku harian perusahaan atau bisnis yang berisi
tentang transaksi keuangan secara kronologis. Karena sistemnya mirip
dengan buku harian pada umumnya, maka dari itulah jurnal umum
disebut sebagai langkah pertama sebelum membuat jurnal atau laporan
keuangan yang lain.
MANFAAT JURNAL UMUM
1. Menyediakan INFORMASI keuangan
Jurnal umum bermanfaat untuk menyediakan
informasi terkait seluruh transaksi yang terjadi selama
periode tertentu. Gunanya, agar bisa membuat laporan
keuangan yang lain dari patokan debit dan kredit.

2. Dibuat secara KRONOLOGI


Jurnal umum merupakan jurnal yang dibuat secara
kronologis atau sesuai dengan urutan waktu terjadinya
tiap transaksi, sehingga bisa dengan mudah
menganalisisnya. Terutama, jika lupa akan transaksi di
hari kemarin, cukup melihat dari jurnal umum.
MANFAAT JURNAL UMUM
3. Mencegah kesalahan sebelum posting BUKU
BESAR
Jurnal umum berguna untuk mencegah adanya
kesalahan atau ada transaksi yang belum dicatat
sebelum data tersebut dimasukkan ke dalam buku
besar.
FUNGSI JURNAL UMUM
1. Fungsi HISTORIS
Jurnal menggambarkan kegiatan perusahaan sehari-hari
secara berurutan dan terus menerus. Pencatatan setiap
transaksi dilakukan berdasarkan tanggal terjadinya
transaksi.
2. Fungsi PENCATATAN
Jurnal digunakan untuk mencatat setiap transaksi yang
terjadi dalam perusahaan. Tiap perubahan kekayaan,
modal, biaya, dan pendapatan harus terlebih dahulu
dicatat ke dalam jurnal umum.
Tujuannya adalah agar pembuatan laporan keuangan
dapat dilakukan secara lengkap.
FUNGSI JURNAL UMUM
3. Fungsi ANALISIS
Pencatatan dalam jurnal merupakan hasil analisis
transaksi berupa pendebitan dan pengkreditan akun yang
terpengaruh. Analisis ini mengenai penggolongan nama
akun, pencatatan dalam pendebitan ataupun pengkreditan
beserta jumlahnya.
4. Fungsi INFORMATIF
Catatan dalam jurnal memberikan penjelasan mengenai
bukti pencatatan transaksi yang terjadi.
FUNGSI JURNAL UMUM
5. Fungsi INSTRUKSI
Catatan dalam jurnal merupakan perintah untuk
mendebit dan mengkredit akun sesuai dengan catatan
dalam jurnal. Pencatatan dalam jurnal umum bukan
sebatas dokumen transaksi dalam perusahaan tetapi
bersifat instruksi.
CARA MEMBUAT JURNAL UMUM
PADA PERUSAHAAN JASA
1. Memahami SALDO NORMAL akun transaksi
Sebelum benar-benar membuat jurnal umum, Anda
perlu mengerti tentang saldo normal akun transaksi.
Hal ini bertujuan untuk mencegah adanya kesalahan
dalam pencatatan, terutama penentuan debit dan
kredit nantinya.
MEKANISME DEBET dan KREDIT
2. Simpan BUKTI TRANSAKSI setiap kali
Jika ada suatu transaksi, jangan langsung dilupakan
atau bahkan buktinya dibuang begitu saja. Simpan
dengan baik hingga catat semuanya di jurnal umum.
Jangan sampai ada kesalahan perhitungan di akhir
dengan perencanaan bisnis di awal.

3. Analisis semua BUKTI TRANSAKSI


Jangan lupa untuk menganalisis bukti transaksi
seperti meneliti tentang kuitansi, invoice, faktur, dan
lainnya. Tujuannya untuk mengetahui adanya
pengaruh terhadap perubahan posisi keuangan.
BENTUK JURNAL UMUM
JURNAL UMUM Hal :
No. Re
Tanggal Keterangan/Akun Debit Kredit
Bukti f

1 2 3 4 5
KETERANGAN
Kolom pertama, jurnal umum dapat diisi dengan tanggal transaksi
1 yang terjadi dalam periode yang ditentukan oleh perusahaan jasa
atau bisnis. Tanggal terbagi menjadi dua kolom kecil. Sebelah kiri
untuk mencatat tahun, sedangkan sebelah kanan untuk mencatat
bulan serta tanggal.
Kolom kedua diisi dengan nomor bukti transaksi. Nomor ini
2 bertujuan untuk menentukan pencatatan tiap transaksi supaya
tidak membingungkan ketika ada transaksi yang sama jenisnya.

Kolom ketiga untuk mencatat nama akun yang nantinya akan


3 dimasukkan ke dalam kolom debit dan kredit. Karena judul
kolomnya merupakan keterangan, maka bisa menuliskan informasi
lainnya atau notes ke dalam bentuk transaksinya.
Kolom keempat digunakan untuk mencatat nomor transaksi yang
4 sudah didebit atau dikreditkan dalam kolom keterangan. Kolom
empat juga perlu diisi ketika suatu transaksi telah dicatat pula di
buku besar..
Kolom kelima diisi dengan jumlah biaya atau dana yang keluar atas
5 tiap transaksi yang telah dicatat di kolom keterangan. Pada bagian
ini, hanya khusus menulis biaya yang didebitkan atau biaya dari
transaksi yang dikreditkan.
CARA MENCATAT DAN MENGANALISIS
BUKTI TRANSAKSI KE DALAM JURNAL UMUM
PADA PERUSAHAAN JASA
TRANSAKSI a.
Tgl 1 Jan 2009, Tn. Dede investasi Rp10.000.000,00
sebagai modal awal usaha bengkel “FHP”
Tgl Keterangan Ref D K
Analisis
Jan 2009 transaksi :
Kas (Harta) + .... (D) Rp
(1)1Kas 10.000
111 10,000
311 10,000
Modal, Tn Dede
(2) Modal Tn.Dede (Modal)
(mencatat modal)
+ .... (K) Rp 10.000
TRANSAKSI b.
Tgl 2 Jan 2020, bengkel FHP membeli perlengkapan
toko secara tunai seharga Rp500.000,00 (faktur
no.010.A)
Tgl Keterangan Ref D K
JanAnalisis
2020 transaksi :
(1)
2 Perlengkapan (Harta) + .... (D)
Perlengkapan toko 113 Rp 500
500
(Harta) - .... (K) Rp 500 111
(2) KasKas 500
(membeli perlengkapan toko)
TRANSAKSI c.
Tgl 3 Jan 2020, membeli peralatan senilai
Rp1.000.000,00 dibayar Rp750.000,00 sisanya minggu
depan
Tgl (faktur no.B03)
Keterangan Ref D K
Analisis transaksi :
Jan 2020
(1)
3 Peralatan (Harta) + .... (D) 121
Peralatan toko Rp 1.0001,000
(2) KasKas(Harta) - .... (K) Rp 750 111 750
(3) Utang
Utangusaha (Kewajiban) + ....
usaha 211(K) Rp 250 250
(membeli peralatan)
TRANSAKSI d.
Tgl 4 Jan 2020, memperoleh pendapatan selama 1
minggu senilai Rp600.000,00.
Tgl Keterangan Ref D K
JanAnalisis
2020 transaksi :
(1)
4 Kas
Kas (Harta) + .... (D) Rp 600
111 600
Pendapatan
(2) Pendapatan usaha
(pendapatan) 411(K) Rp 600
+ .... 600
(menerima pendapatan)
TRANSAKSI e.
Tgl 5 Jan 2020, telah diselesaikan pekerjaan senilai
Ro1.500.000,00 dibayar tunai Rp1.000.000,00 sisanya
minggu depan.
Tgl Keterangan Ref D K
JanAnalisis
2020 transaksi :
(1) Kas (Harta) + .... (D) Rp 1.000
5 Kas 111 1,000
(2) Piutang
Piutangusaha
usaha (Piutang) + 112
.... (D) Rp 500
500
Pendapatan(pendapatan)
(2) Pendapatan usaha +411.... (K) Rp 1.500 1,500
(menerima pendapatan)
TRANSAKSI f.
Tgl 6 Jan 2020, membayar biaya keamanan untuk 2
minggu sebesar Rp450.000,00.
Tgl Keterangan Ref D K
Jan Analisis
2020 transaksi :
6 Beban
(1) BebanKeamanan
keamanan (Beban) + 512.... (D) 450
Rp 450
Kas
(2) Kas 111
(Harta) - .... (K) Rp 450 450
(membayar keamanan)
TRANSAKSI f.
Tgl 7 Jan 2020, Tn. Dede mengambil uang untuk
keperluan pribadi sebesar Rp1.250.000,00 (bukti
01/FH)
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
Analisis transaksi :
7 Pive, Tn. Dede 312 1,250
(1) Prive (Prive) + .... (D) Rp 1.250
Kas 111 1,250
(2) Kas (Harta)
(membayar - ....
prive (K) Rp 1.250
Tn.Dede)
TRANSAKSI g.
Tgl 8 Jan 2020, Tn. Dede membayar utang usaha atas
tranaksi tgl 3 Januari senilai Rp250.000,00
Tgl Keterangan Ref D K
JanAnalisis
2020 transaksi :
8 Utang
(1) Utang usaha
usaha(kewajiban) - ....211
(D) Rp 250
250
(Harta) - .... (K) Rp 250111
(2) KasKas 250
( membayar utang usaha)
TRANSAKSI h.
Tgl 30 Jan 2020, peralata toko yang disusutkan
senilai Rp100.000,00
Tgl Keterangan Ref D K
JanAnalisis
2020 transaksi :
30
(1) Beban
Bebanpenyusutan peralatan
penyusutan (Beban) +510
.... (D) 100
Rp 100
Akum.penyusutan peralatan
(2) Akum.penyusutan (Beban) -.121.1
.... (K) Rp 100 100
JURNAL UMUM Hal :01
No.
Tanggal Keterangan/Akun Ref Debit Kredit
Bukti
Jan. 01 Kas 111 10.000.000 -
Moda, Tn.Dede 311 - 10.000.000
02 010.A Perlengkapan 113 500.000 -
Kas 111 - 500.000
03 B03 Peralatan took 121 1.000.000 -
Kas 111 - 750.000
Utang usaha 211 - 250.000
04 Kas 111 600.000 -
Pendapatan 411 - 600.000
05 Kas 111 1.000.000 -
Piutang 112 500.000 -
Pendapatan usaha 411 - 500.000
Saldo 13.600.000 13.600.000
JURNAL UMUM Hal :02
No.
Tanggal Keterangan/Akun Ref Debit Kredit
Bukti
Pindah Saldo 13.600.000 13.600.000
Jan. 06 Beban keamanan 512 450.000 -
Kas 111 - 450.000
07 01/FH Prive, Tn.Dede 312 1.250.000 -
Kas 111 - 1.250.000
08 Utang usaha 211 250.000 -
Kas 111 - 250.000

30 Beban penyusutan peralatan 510 100.000


toko
Akum.penyusutan peralatan 121.1 100.000
toko
Saldo 25.000.000 25.000.000
Soal Latihan 2.
01 Juni 2020, Nn.Rita menginvestasikan uang kas sebesar Rp8.000.000,00 san kendaraan roda
dua sebanyak 3 uni untuk kepentingan usahanya senilai Rp40.000.000,00.
03 Juni 2020, Dibeli perelngkapan salon dengan tunai senilai Rp250.000,00.
05 Juni 2020, Nn.Rita membeli perelatan salon dengan harga total Rp4.000.000,00 yang dibeli
secara tunai senilai Rp2.500.000,00 sedangkan sisanya dengan pelunasan 2 bulan
kemudian.
06 Juni 2020, Salon Rita membayar iklan dibayar dimuka 1 tahun dari bulan Juni 2020 sampai
bulan Mei 2021 dengan total biaya iklan sebesar Rp1.200.000,00 .
07 Juni 2020, Salon Rita menerima pendapatan jasa dari pelanggannya sebesar Rp800.000,00.
17 Juni 2020, Salon Rita menerima faktur atas tagihan seniai Rp2.500.000,00 untuk Ny.Sinta atas
jasa pelayanan tata rias dan penataan rambut yg telah dilakukan salon Rita.
19 Juni 2020, Salon Rita mendapat dana pinjaan dari sebuah bank dengan total pinjaman yang
diterima Rp5.000.000,00.
23 Juni 2020, Nn.Rita sebagai pemilik salon mengambil uang tunai untuk keperluannya senilai
Rp400.000,00.
DIMINTA : Buatlah pencatatan transaksi di atas kedalam jurnal umum dengan benar !
Selamat belajar kembali
SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN
JASA
TAHAP PENCATATAN 3
 DEDE SUHERMAN, MM
KD 33.Menganalisis penyusunan siklus akuntansi
pada perusahaan jasa
Indikator yang ingin dicapai :
 Menganalisis tahap pencatatan dalam buku besar pada
perusahaan jasa
PETA KONSEP PEMBELAJARAN

P
DEFINISI BUKU BESAR
 Buku besar adalah tahap pencatatan akhir dalam akuntansi yang
menampung ringkasan data yang telah dikelompokkan yang bersumber
dari jurnal umum.
(Gito besar
 Buku Brahmana)
adalah kumpulan akun-akun yang digunakan untuk
merangkum transaksi yang telah dicatat dalam jurnal umum. (Ade
Firmansyah)
 Buku besar adalah satu kesatuan yang saling berhubungan yang diposting
dari akun jurnal yang terjadi dalam periode tertentu kedalam kelompok
akun.
MANFAAT BUKU BESAR
1. Menyeimbangkan berbagai laporan keuangan.
2. Memiliki REKAM JEJAK utama laporan keuangan.
3. Memberikan petunjuk terhadap aktivitas
transaksi yang ganjil atau tidak biasa.
4. Membantu menunjukkan adanya manipulasi
data atau tindak kecurangan dalam
5. pencatatan.
Mengetahui kondisi Kesehatan finansial
perusahaan atau bisnis
FUNGSI BUKU BESAR
1. Alat untuk meringkas data transaksi yang
telah dicatat dalam jurnal umum.
2. Sebagai alat dalam menggolongkan data
keuangan serta mengetahui jumlah atau keadaan
3. rekening.
Sebagai dasar penggolongan transaksi yang
ada pada jurnal umum.
4. Sebagai bahan kelengkapan dalam
penyusunan keuangan
MACAM-MACAM BUKU BESAR
PADA PERUSAHAAN
BUKU BESAR UMUM
1 Jenis buku besar umum merupakan buku yang berisi catatan
transaksi keuangan berupa perkiraan pada suatu periode tertentu
seperti kas, piutang usaha, persediaan utang usaha, dan modal.
Perkiraan-perkiraan ini dibuat untuk mengikhtisarkan pengaruh
transaksi terhadap perubahan aktiva, kewajiban, dan modal
perusahaan. Pencatatan ke buku besar umum dilakukan secara
berkala biasanya pada setiap akhir bulan berdasarkan jurnal
umum/khusus atau hasil rekapitulasi jurnal umum/khusus. Proses
memindahkan catatan dari jurnal ke buku besar dinamakan posting.
BUKU BESAR PEMBANTU
2 Buku besar pembantu alias tambahan merupakan sekelompok
rekening yang khusus mencatat rincian piutang dan utang usaha
yang memberi informasi secara mendetail..
Buku besar pembantu juga terdiri dari dua jenis, yaitu buku besar
pembantu piutang usaha dan buku besar pembantu utang..
BENTUK BUKU BESAR
Bentuk “T”
1
Buku besar bentuk “T” adalah buku besar yang paling sederhana
dan bentuknya seperti huruf “T” besar. Sebelah kiri menampilkan
debet dan sebelah kanan menampilkan kredit. Nama akun ini
diletakkan di kiri atas dan kode akun diletakan di kanan atas.
(nama akun) (no.akun)
Bentuk “SKONTRO”
2
Buku besar akuntansi bentuk skontro adalah buku besar yang biasa
disebut bentuk dua kolom. Skontro berarti menyebelah atau terbagi
dua, yakni debet dan kredit.
Nama Akun : ........... No.Akun : ......
Tgl Ket Ref Jumlah Tgl Ket Jumlah
2020 2020
Bentuk “Staffle Berkolom Saldo Tunggal”
3
Buku besar bentuk staffle memiliki kolom saldo tunggal yang sering
dipakai saat butuh penjelasan dari transaksi yang relatif banyak.
Nama Akun : ........... No.Akun : ......
Tgl Ket Ref D K D/ K Jumlah
2020
Bentuk “Staffle Berkolom Saldo Rangkap”
4
Buku besar bentuk staffle berkolom saldo rangkap hampir sama
dengan bentuk kolom saldo tunggal. Perbedaannya terletak pada
bentuknya, yakni dalam buku ini kolom saldo dibagi dua kolom,
yaitu kolom debet dan kredit.
Nama Akun : ........... No.Akun : ......
Saldo
Tgl Ket Ref D K
D K
2020
CARA MENCATAT
JURNAL UMUM KEDALAM BUKU BESAR
PADA PERUSAHAAN JASA
1 Bentuk “T”
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
1 Kas 111 10,000
Modal, Tn Dede 311 10,000
(mencatat modal)

Kas 111 Modal, Tn.Dede 311


1/1 2020 10.000 1/1 2020 10.000
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
2 Perlengkapan toko 112 500
Kas 111 500
(membeli perlengkapan toko)

Kas 111 Perlengkapan toko 112


1/1 2020 10.000 2/1 2020 500 2/1 2020 500
2 Bentuk “SKONTRO” Hal : 01
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
1 Kas 111 10,000
Modal, Tn Dede 311 10,000
(mencatat modal)

Nama Akun : Kas No.Akun : 111

Tgl Ket Ref Jumlah Tgl Ket Ref Jumlah


2020
Jan 1 Modal, Tn.Dede JU1
10.000
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
2 Perlengkapan toko 112 500
Kas 111 500
(membeli perlengkapan toko)

Nama Akun : Kas No.Akun : 111

Tgl Ket Ref Jumlah Tgl Ket Ref Jumlah


2020 2020
Jan 1 Modal, Tn.Dede JU1 10,000 Jan 2 Perlengkapan JU1
500
Hal : 01
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
1 Kas 111 10,000
Modal, Tn Dede 311 10,000
(mencatat modal)

Nama Akun : Modal, Tn Dede No.Akun : 311


Tgl Ket Ref Jumlah Tgl Ket Ref Jumlah
2020
Jan 1 Kas JU1
10.000
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
2 Perlengkapan toko 112 500
Kas 111 500
(membeli perlengkapan toko)

Nama Akun : Perlengkapan toko No.Akun : 112

Tgl Ket Ref Jumlah Tgl Ket Ref Jumlah


2020
Jan 2 Kas JU1
500
3 Bentuk “Staffle Berkolom Saldo Tunggal”
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
1 Kas 111 10,000
Modal, Tn Dede 311 10,000
(mencatat modal)

Nama Akun : Kas No.Akun : 111


Tgl Ket Ref D K D/ K Saldo
2020
Jan 1 Modal, Tn.Dede JU1 D
10.000 10.000
Hal : 01

Tgl Keterangan Ref D K


Jan 2020
2 Perlengkapan toko 112 500
Kas 111 500
(membeli perlengkapan toko)

Nama Akun : Kas No.Akun : 111


Tgl Ket Ref D K D/ K Jumlah
2020
Jan 1 Modal, Tn.Dede JU1 10,000 D 10,000
2 Perlengkapan toko JU1 D 9,500
500
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
1 Kas 111 10,000
Modal, Tn Dede 311 10,000
(mencatat modal)

Nama Akun : Modal No.Akun : 311


Tgl Ket Ref D K D/ K Saldo
2020
Jan 1 Kas JU1 K
10.000 10.000
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
2 Perlengkapan toko 112 500
Kas 111 500
(membeli perlengkapan toko)

Nama Akun : Perlengkapan toko No.Akun : 112


Tgl Ket Ref D K D/ K Saldo
2020
Jan 2 Kas JU1 D
500 500
4 Bentuk “Staffle Berkolom Saldo Rangkap”
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
1 Kas 111 10,000
Modal, Tn Dede 311 10,000
(mencatat modal)

Nama Akun : Kas No.Akun : 111


Saldo
Tgl Ket Ref D K
D K
2020
Jan 1 Modal, Tn.Dede JU1 10.000
10.000
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
2 Perlengkapan toko 112 500
Kas 111 500
(membeli perlengkapan toko)

Nama Akun : Kas No.Akun : 111


Saldo
Tgl Ket Ref D K
D K
2020
Jan 1 Modal, Tn.Dede JU1 10,000 10,000
Jan 2 Perlengkapan toko JU1 9,500
500
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
1 Kas 111 10,000
Modal, Tn Dede 311 10,000
(mencatat modal)

Nama Akun : Modal No.Akun : 311


Saldo
Tgl Ket Ref D K
D K
2020
Jan 1 Kas JU1 10.000 10.000
Tgl Keterangan Ref D K
Jan 2020
2 Perlengkapan toko 112 500
Kas 111 500
(membeli perlengkapan toko)

Nama Akun : Perlengkapan toko No.Akun : 112


Saldo
Tgl Ket Ref D K
D K
2020
Jan 2 Kas JU1 500 500
Soal Latihan 3.
01 Juni 2020, Nn.Rita menginvestasikan uang kas sebesar Rp8.000.000,00 san kendaraan roda
dua sebanyak 3 uni untuk kepentingan usahanya senilai Rp40.000.000,00.
03 Juni 2020, Dibeli perelngkapan salon dengan tunai senilai Rp250.000,00.
05 Juni 2020, Nn.Rita membeli perelatan salon dengan harga total Rp4.000.000,00 yang dibeli
secara tunai senilai Rp2.500.000,00 sedangkan sisanya dengan pelunasan 2 bulan
kemudian.
06 Juni 2020, Salon Rita membayar iklan dibayar dimuka 1 tahun dari bulan Juni 2020 sampai
bulan Mei 2021 dengan total biaya iklan sebesar Rp1.200.000,00 .
07 Juni 2020, Salon Rita menerima pendapatan jasa dari pelanggannya sebesar Rp800.000,00.
17 Juni 2020, Salon Rita menerima faktur atas tagihan seniai Rp2.500.000,00 untuk Ny.Sinta atas
jasa pelayanan tata rias dan penataan rambut yg telah dilakukan salon Rita.
19 Juni 2020, Salon Rita mendapat dana pinjaan dari sebuah bank dengan total pinjaman yang
diterima Rp5.000.000,00.
23 Juni 2020, Nn.Rita sebagai pemilik salon mengambil uang tunai untuk keperluannya senilai
Rp400.000,00.
DIMINTA : Buatlah posting transaksi di atas dari jurnal umum ke dalam buku besar dengan
benar !
Selamat belajar kembali
Bukti Transaksi
Tahap
Jurnal Umum
Pencatatan
Buku Besar

Tahap Neraca Saldo


Perusahaan
Pengiktisara Kertas Kerja
Jasa
n Jurnal Penyesuaian

Laporan L/R
Lap. Perubahan
Modal
Tahap Neraca
Pelaporan
Jurnal Penutup

Buku Besar Penutup

N.S Setelah Penutup

Anda mungkin juga menyukai