Anda di halaman 1dari 26

KEBIJAKAN DASAR

KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA


(K3)

Oleh :
ROSNIDAR, S.K.M
Dasar Hukum
1. UU No 1 Tahun 1970 Tentang
Keselamatan Kerja
2. UU No 13 Tahun 2003 Tentang
Ketenagakerjaan
3. PP No 50 Tahun 2012 tentang
SMK3
SINGKATAN TUJUAN
DARI

KE SELAMAT CELAKA
AN KE SEHAT SAKIT
AN KERJA
TEMPAT KERJA / HUBUNGAN
KERJA
HARAPAN
SEMUA SELAMAT
&
SEHAT

Berangkat dari rumah

Di tempat kerja

Kembali ke rumah
Diri sendiri
Siapa yang
RUGI ??? Keluarga
Majikan
Tempat kerja

I Masyarakat

Lingkungan
dll.
Dimana tempat terjadinya potensi
bahaya (hazards)?

 Di Kampus.
 Ditempat ibadah.
 Mall
 WC
 Kendaraan
 …………………..
 …………………..
 Di tempat kerja.
Jenis Potensi Bahaya (Hazard)

Hazard indentifikasi
(mengenali Potensi
Bahaya)
“HAZARD”
Adalah suatu obyek dimana
terdapat energi, zat atau
kondisi kerja yang potensial
dapat mengancam keselamatan

Hazard dapat berupa


 : bahan-bahan , bagian-
bagian
mesin, bentuk energi, metode
kerja atau situasi
“DANGER”
Kondisi
(pesawat/mesin/instalasi/
proses/lingkungan/cara kerja
dll) teridentifikasi melalui
pemeriksaan/pengujian/analisis
disimpulkan menunjukkan
melampaui nilai batas aman.

Danger lawan katanya


adalah Safe atau
PENGERTIAN :

Permen 3/98 : suatu


kejadian (event) yg tdk
dikehendaki dan tdk diduga semula yg
dpt menimbulkan korban manusia
dan atau harta benda.

PP No 44 / 2015 : adalah
kecelakaan yang terjadi
dalam hubungan kerja, termasuk
kecelakaan yang terjadi dalam
perjalanan dari rumah menuju
tempat kerja atau sebaliknya dan
penyakit yang disebabkan oleh
lingkungan kerja.
Kecelakaan / accident
Peristiwa / kejadian
Tidak diinginkan
kerugian
Latar Belakang
PentingnyaK3
 Keinginan untuk selamat dan
terhindar dari Kecelakaan ( Accident
Free ).
 Keinginan untuk terhindar dari
kerugian materi akibat kecelakaan
( Bussiness Interuption ).
 Memenuhi ketentuan hukum
( Compliance with Law).
 Desakan dari pihak luar dan tuntutan
masyarakat. ( Costumer satisfaction ).
HAM
Upaya K3
Hazard Danger Incident Exposure Consequence

ZAT, TIDAK
ENERGI
INVESTIGASI
PROSES ANALISIS
Memenuhi
Syarat REKOMENDASI/
K3 PERBAIKAN
YA

SAFE

HAZARD
(Potensi Bahaya)
Safe

Aman

Danger
(Bahaya)

Accident
Kecelakaan
Ilustrasi
SAFE/AMAN

SAFE/AMAN adalah suatu kondisi


sumber bahaya telah
ter- identifikasi dan
telah
dikendalikan
ke tingkat yang
Prinsip Pencegahan Kecelakaan

Tindakan
Identifikasi &
analisa potensi Pengendalian
bahaya bahaya
HAZARD CONTROL
Urutan pengendalian Bahaya
 Eliminasi ( dihilangkan)
 Substitusi ( Ganti)
 Enginering (rekayasa teknik)
 Administrasi
 PPE ( alat Pelindung diri /APD)
Jenis Uraian Prosedur Pelaks.
Pekerjaan Kerja kerja pekerjaa AMAN
n
Identifikasi
Syarat K3 Inspeks
Hazard i K3

Konsep
K3
Ref: UU, Pert, Standa r

“safe production”
Menurut ILO
langkah yang dapat ditempuh untuk
mencegah Kecelakaan kerja :

1. Peraturan perundagan
2. Standarisasi
3. Inspeksi
4. Riset teknis
5. Riset medis
6. Riset psikologis
7. Riset statistik
8. Pendidikan
9. Latihan
10. Persuasi
11. Asuransi
12. Penerapan ditempat kerja
Syarat-syarat (Rekomendasi K-3)
Metoda pencegahan kecelakaan :
 Eliminasi (hilangkan)
 Subtitusi (Ganti)
 Rekayasa/ enginering
 Pengendalian administratif
 Alat Pelindung Diri (APD)

Syarat tersebut harus mengacu prinsip sebagai berikut :


- Efektif dalam menghindari terjadinya kecelakaan.
- Dapat dilakukan atau dikerjakan.
- Biaya yang dikeluarkan seminimal mungkin ( Murah ).
- Tidak mengganggu proses produksi dan pemeliharaan
Pencegahan Faktor Manusia
 Pemilihan Tenaga Kerja
 Pelatihan sebelum mulai kerja
 Pembinaan dan pengawasan selama
kegiatan berlangsung
Pencegahan Faktor Teknis
 Perencanaan Kerja yang baik.
 Pemeliharaan dan perawatan peralatan
 Pengawasan dan pengujian peralatan
kerja
 Penggunaan metoda dan teknik Kerja
yang aman
 Penerapan Sistim Manajemen Mutu
Rambu rambu K3
ALAT PELINDUNG DIRI
Alat Pelindung Diri selanjutnya disingkat APD adalah suatu alat yang
mempunyai kemampuan untuk melindungi seseorang yang
fungsinya mengisolasi sebagian atau seluruh tubuh dari potensi bahaya
di tempat kerja.

Anda mungkin juga menyukai