Anda di halaman 1dari 10

LEMBAGA SOSIAL

KELOMPOK SOSIAL
Merupakan hasil dari interaksi sosial antar individu

Tujuan individu berinteraksi adalah untuk memenuhi kebutuhannya

Kebutuhan tersebut semakin mudah diwujudkan melalui kelompok sosial misalnya pembagian
kelas X IPS dan IPA untuk mempermudah penyampaian ilmu pengetahuan yang dibutuhkan
dalam dunia kerja nantinya.
Dalam perkembangan kelompok, membutuhkan pedoman tingkah laku agar tujuannya
memenuhi kebutuhan individu tercapai tanpa kekacauan.

Hal ini kemudian mendorong munculnya lembaga sosial


LEMBAGA SOSIAL
Merupakan wadah dari sekumpulan norma atau kaidah yang mengatur pendukungnya dalam
rangka mewujudkan kebutuhan masyarakat yang bersifat khusus.

Untuk memfungsikan sekumpulan norma ata gagasan perilaku itu, setiap lembaga sosial
memiliki beberapa asosiasi atau organisasi
LEMBAGA ASOSIASI/ORGANISASI

Perkawinan KUA

Agama Masjid, Gereja, Pura

Pendidikan Perguruan Tinggi, SMA, SMP, SD

Pemerintahan Partai, Parlemen


PROSES PERTUMBUHAN
LEMBAGA
Nilai sosial terinternalisasi dalam perilaku warga masyarakat membentuk norma sosial.
Sejumlah norma yang ada di masyarakat terinstitusionalisasi menjadi lembaga sosial
KARAKTERISTIK LEMBAGA
SOSIAL
• Memiliki simbol sendiri
• Memiliki tata tertib dan tradisi
• Usianya lebih lama dari individu pembentuknya
• Memiliki alat kelengkapan
• Memiliki ideology
• Memiliki tingkat kekebalan/ daya tahan
FUNGSI LEMBAGA SOSIAL
• Fungsi Manifes (nyata)
• Fungsi Laten

Contoh Lembaga Politik


JENIS LEMBAGA SOSIAL
• Lembaga Keluarga
• Lembaga Pendidikan
• Lembaga Politik
• Lembaga Ekonomi
• Lembaga Agama
SELESAI

Anda mungkin juga menyukai