Anda di halaman 1dari 12

SISTEM

TERDISTRIBUSI
Sri Sulastri 2201010058
Imam Aryadi Fajrillah 2201010060
Dimas Edgar Mushawawa 2201010079
Yogi Septian Akbar 2201010106
PENGERTIAN

Sistem terdistribusi terdiri dari kumpulan komputer yang terhubungkan bersama-sama dalam suatu jaringan. Jaringan ini
dilengkapi dengan software sistem terdistribusi yang memungkinkan komputer untuk mengkoordinasi aktivitas-aktivitas
dan untuk membagi sumber daya (resource) dari sistem. Sumber daya (resource) dapat berupa hardware, software atau
data.
JENIS SISTEM TERDISTRUBUSI

Client Server
01 Terminal yang digunakan oleh
pengguna
02 Pihak penyedia layanan

Peer Middleware
03 Sistem hubungan antar
komputer secara langsung 04 Komponen perantara client
dan server
01 Client
Peran client adalah mengirimkan pesan berupa permintaan layanan ke server.
Client server memiliki ciri mendasar yang membedakannya dengan perangkat
lunak terdistribusi lainnya. Ciri-ciri Client antara lain :

1. Berbasis Layanan
2. Client tidak perlu mengetahui lokasi fisik server
3. Pertukaran berbasis pesan
4. Konsistensi Data
5. Menggunakan Sumber Daya Bersama
02 Server
Server ini dapat berupa basis data SQL, Monitor TP, server groupware, server
objek, atau web. Secara umum server berperan menerima pesan permintaan
layanan dari client, memproses permintaan tersebut dan mengirimkan hasil
permintaan kepada client.
Topologi Client-Server
03 Peer
Hubungan antar komputer yang terkoneksi secara langsung via jaringan atau Internet.
Pertukaran file dapat dilakukan antar komputer yang terhubung secara langsung
tanpa perantara server jaringan. Masing-masing komputer akan berperan sebagai
server sekaligus client.
Ilustrasi Peer to Peer
04 Middleware
Sesuai dengan namanya, Middleware adalah komponen perantara yang me
mungkinkan client dan server untuk saling terhubung dan ber komunikasi
satu sama lain. Tujuan utama layanan middleware adalah untuk membantu
memecahkan interkoneksi beberapa aplikasi dan masalah interoperabilitas.
Contoh Middleware
MANAJEMEN MANDIRI

01 Otonom
02 Pemantauan

03 Analisis
04 Adaptasi

Pengambilan
05 Ketahanan
06 Keputusan
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai