Anda di halaman 1dari 12

PENDAHULUAN

ANUNG UNTUK BABINSA TRACER COVID 1


CARA PENULARAN

utamanya ditularkan dari orang yang BERGEJALA (simptomatik)


melalui TANPA GEJALA (Asimptomatis)
• melalui droplet saluran napas (batuk, bersin, bicara) Berpotensi menularkan
• kontak dengan benda atau permukaan yang terkontaminasi lalu
2
menyentuh mulut, hidung atau mata
Pelacakan Kontak adalah kegiatan yang dilakukan untuk mencari
APAKAH
PELACAKAN dan memantau kontak erat dari kasus konfirmasi .
KONTAK? Penting karena kasus konfirmasi dapat menularkan ke orang lain
sejak 2 hari sebelum kasus timbul gejala hingga 14 hari sejak timbul
kunci utama gejala
dalam memutus
rantai transmisi

Gambaran jika tidak dilakukan pelacakan kontak


TAHAP 1: BAGAIMANA MENENTUKAN KONTAK ERAT
 Karantina adalah kegiatan memisahkan kontak erat.
KARANTINA Pemantauan dapat dilakukan oleh tracer
 Isolasi adalah kegiatan memisahkan kasus konfirmasi
DAN ISOLASI COVID-19. Pemantauan isolasi dilakukan tracer dan petugas
kesehatan.

Karantina/isolasi dilakukan untuk


menjaga supaya orang-orang di
sekitar kita tidak tertular dan
memudahkan tracer dan petugas
kesehatan untuk memantau
kesehatan orang yang
dikarantina/isolasi.
Mengapa harus melakukan
isolasi/ karantina?

Untuk menjaga supaya


orang-orang di sekitar
kita tidak tertular dan
memudahkan petugas
kesehatan untuk
memantau kesehatan
orang yang
dikarantina/isolasi.
Tahap 1
Identifikasi Kontak: Siapa saja?
Orang yang berkontak dengan kasus konfirmasi/probabel, dengan memenuhi kriteria:
a) Bertemu/tatap muka dalam radius 1 meter dan ≥15 menit
b) Kontak fisik langsung (berjabat tangan, berpelukan dsb)
c) Memberikan perawatan langsung tanpa APD standar.
d) Situasi lain berdasarkan penilaian epidemiologis setempat.

2 hari 14 hari atau sampai kasus diisolasi


Symptomatic: onset
KASUS

2 hari 14 hari atau sampai kasus diisolasi


Tak bergejala: hari
pengambilan swab yang
hasilnya positif

lacak semua yang berkontak erat dengan kasus dalam masa ini
BAGAIMANA MENENTUKAN KONTAK ERAT? (1/1)

A. KASUS KONFIRMASI BERGEJALA, maka tanyakan bertemu siapa saja dalam 2 hari sebelum bergejala
hingga 14 hari setelah bergejala (atau hingga kasus melakukan isolasi) sesuai dengan kriteria kontak erat.

B. KASUS KONFIRMASI TIDAK BERGEJALA, maka tanyakan bertemu siapa saja dalam 2 hari sebelum diambil
swab dengan hasil positif hingga 14 hari setelahnya (atau hingga kasus melakukan isolasi) sesuai dengan kriteria kontak erat.
BAGAIMANA MENENTUKAN KONTAK ERAT? (2/2)
YANG PERLU DIPERHATIKAN DALAM ISOLASI/KARANTINA

• Kamar tidur terpisah


• Kamar mandi
• Ventilasi
(aliran
udara) yang
baik
• Pencahayaan
yang baik • Cuci tangan
dan cukup • Disinfektan/
bersihkan
• Alat makan sendiri permukaan dgn
• Atur penggunaan disinfektan
fasilitas MCK – berkala
physical
distancing, • Bantu lakukan pemantauan harian gejala
menggunakan alat • Selalu berkoordinasi dengan fasilitas
mandi sendiri layanan kesehatan setempat
• Anggota keluarga yang merawat/melayani
memperhatikan protokol kesehatan
Menghitung Masa Karantina
PENUTUP
ANUNG UNTUK BABINSA TRACER COVID 12

Anda mungkin juga menyukai