Anda di halaman 1dari 13

KISI-KISI SOAL UAS

MANAJEMEN KEUANGAN
Dosen Pengasuh:
Meuthi An-Nisa Novizar., MBA
1. Menentukan IRR jika arus kas masuk
sama tiap tahun
Tentukan IRR untuk proyek-proyek dibawah ini:
a) Investasi awal $10.000 menghasilkan arus kas
$1.993 tiap akhir tahun selama 10 tahun.
b) Investasi awal $10.000 menghasilkan arus kas
$2.054 tiap akhir tahun selama 20 tahun.
c) Investasi awal $10.000 menghasilkan arus kas
$1.193 tiap akhir tahun selama 12 tahun.
d) Investasi awal $10.000 menghasilkan arus kas
$2.843 tiap akhir tahun selama 5 tahun.
2. Menentukan IRR jika arus kas masuk
berbeda tiap tahun.
Contoh soal:
Tentukan IRR untuk proyek dengan pengeluaran
awal $10.000 yang menghasilkan arus kas bebas
$2000, 5000, dan 6000 masing-masing selama
tiga tahun.
3. Menghitung Payback Period
(periode pengembalian) jika arus kas
bebasnya berbeda-beda tiap tahun
Investasi proyek A dan B masing-masing Rp. 500
juta. Proyek manakah yang akan dipilih jika
menggunakan metode Payback Period?
Tahun Aliran kas masuk Aliran kas masuk
proyek A proyek B
1 250.000.000 100.000.000

2 230.000.000 150.000.000

3 80.000.000 250.000.000

4 50.000.000 75.000.000

5 30.000.000 50.000.000
4. Menganalisis investasi dengan berbagai
metode analisis investasi dlm satu soal
Anda sedang mempertimbangkan proyek yang akan
membutuhkan pengeluaran awal $54.200. Umur
harapan proyek ini lima tahun dan akan menghasilkan
arus kas masuk setelah pajak (bersih) $20.608 tiap
tahun. Jika disc rate 12% dan tingkat pengembalian
yang diharapkan 20%. Hitunglah :
• Periode pengembalian
• NPV
• PI
• IRR
• Apakah proyek ini harus diterima?
5. Menghitung EOQ
• Perusahaan A penjualan 3500 kg jeruk, biaya
pemesanan $ 1000, biaya penyimpanan 5 % dari
harga beli dan harga beli $ 4 /kg.

Dit: EOQ?
Diket:
S= 3500 kg
F= 1000
C= 0,05
P= 4/kg
Besarnya EOQ
• EOQ = 2. F.S
C.P
=  ( 2 x 1000 x 3500) / (0.05 x 4 )
=  7000.000/0,2
=  35.000.000
= 5916,08 kg
Maka pemesanan kuantitas jeruk yang optimal
jumlahnya adalah sebesar 5916 kg (pembulatan)
6. Pengumpulan piutang untuk penjualan yang tidak
berdiskon

Contoh :
Perusahaan ABC melakukan kebijakan kredit atas penjualan
barang dagangannya. Untuk tahun 2007 perusahaan ini
menetapkan penjualan kredit sebesar 60% dari total penjualan
dengan jangka waktu kredit selama 4 bulan . Dari kredit yang di
berikan tersebut pembeli harus mengangsur hutangnya dengan
ketentuan masing-masing sebesar 30 % di bayar pada bulan
pertama dan kedua dan sebesar 20 % masing-masing di bayar
pada bulan ketiga dan keempat setelah bulan penjualan.
Selanjutnya diketahui Penjualan total perusahaan masing2
dari
januari-juni 2007 adalah
5.000, 5.000, 6.000, 6.000, 8.000, 8.000
Ditanya:
a. Tabel penjualan kredit dari penjualan total
b. Rencana pengumpulan piutang 6 bulan
pertama tahun 2007
A. Tabel penjualan kredit dari penjualan total

Bulan Penjualan Penjualan Penjualan


Total Tunai (40%) Kredit (60%)
Januari Rp 5.000.000

Februari Rp 5.000.000

Maret Rp 6.000.000

April Rp 6.000.000

Mei Rp 8.000.000

Juni Rp 8.000.000
B. Perusahaan ABC
Rencana pengumpulan piutang periode Januari s/d Juli 2007
( Dalam Ribuan Rupiah )

Bulan Penjualan Bulan Pengumpulan Piutang


Penjualan Krdit
Jan Feb Maret Apr Mei Juni Juli
(30%) (30%) (20%) (20%)
Jan 3.000 - 900 900 600 600 - -

Feb 3.000 - - 900 900 600 600 -

Mart 3.600 - - - 1.080 1.080 720 720

Apr 3.600 - - - - 1.080 1.080 720

Mei 4.800 - - - - - 1.440 1.440

Juni 4.800 - - - - - - 1.440

Jumlah 22.800 - 900 1.800 2.580 3.360 3.840 4.320


7. Menghitung Total Biaya Persediaan
(tanpa safety stock)
Perusahaan H memiliki data penjualan tahunan 3.4
juta kg terigu, biaya pemesanan Rp 5000, biaya
penyimpanan 2% dari harga beli Rp 1700/kg.
Kuantitas pesanan 200.000 kg.
Ditanya:
a. TCC (total carrying cost)
b. TOC (total ordering cost)
c. TIC (biaya total persediaan/total inventory cost)
a. TCC = C.P.Q/2
Jawab = 0,02 . 1700 . 200.000/2
= 3.400.000
Diketahui:
S= 3.400.000 kg
F= 5000 b. TOC = F . (S/Q)
C= 0,02 = 5000 . (3.400.000/200.000)
P= 1700/kgs = 85.000
Q= 200.000 kg

c. TIC = TCC + TOC


= 3.485.000

Anda mungkin juga menyukai