Anda di halaman 1dari 39

Sesi 03

Persiapan dan
Pelaksanaan Uji
Kesetaraan

Oleh : Sutanto
Tujuan Sesi 03

1. Mengidentifikasi sarana dan


persiapan prasarana
penyelenggaraan UK SDM yang
2. penyelenggaraan
Mengidentifikasi UK mendukung
persiapan
3. Mendeskripsikan tata tertib pengawas, proktor dan
teknisi
UK
4. Mendeskripsikan tata tertib peserta UK
5. Mendeskripsikan prosedur mengikuti UK bagi
peserta
yang belum mencapai kompetensi minimum
Waktu Pelaksanaan
01
Uji Kesetaraan
1. Uji Kesetaraan dilaksanakan selama 1 (satu) hari untuk setiap peserta
2. Alokasi waktu yang disediakan untuk setiap mata uji masing-masing jenjang diatur sebagai
berikut:

Jenjang
Paket A atau bentuk lain yang - Latihan Soal (10 menit)
sederajat - Literasi Membaca (75 menit)
- Numerasi (75 menit)
Rincian
Jenjang Rincian
Jenjang

Paket B dan Paket C atau - Latihan Soal (10 menit)


bentuk lain yang sederajat - Latihan Membaca (90 menit)
- Numerasi (90 menit)
Persiapan Sarana Prasarana
02
Satuan Pendidikan
a. Ruang Uji Kesetaraan

Layak dan Aman


Persiapan Sarana Prasarana
02
Satuan Pendidikan

b. Sarana di Ruang Uji Kesetaraan

a. Perbandingan jumlah komputer dengan peserta adalah 1 : 2 (1


komputer dapat digunakan oleh maksimal 2 orang peserta secara
bergiliran dalam 2 sesi Uji Kesetaraan)
b. Komputer peserta disediakan sesuai dengan jumlah peserta
terbanyak
pada sesi di hari pelaksanaan, ditambah dengan komputer cadangan
c. Spesifikasi teknis sarana yang diperlukan satuan pendidikan
untuk
melaksanakan Uji Kesetaraan mengacu pada petunjuk teknis
(juknis)
pelaksanaan Uji Kesetaraan yang ditetapkan oleh Kementerian.
Persiapan Sarana Prasarana
02
Satuan Pendidikan

c. Penerapan Berbagi Sumber Daya

Penerapan berbagi sumber daya mengacu pada prinsip


gotong royong dan kewajaran dalam pembiayaan
bersama sesuai dengan ketetapan yang dikeluarkan
oleh Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota atau Kantor
Kementerian Agama Kabupaten/Kota.
Persiapan Sarana Prasarana
02
Satuan Pendidikan
Perangkat yang digunakan dalam pelaksanaan Uji Kesetaraan
Persiapan Sarana Prasarana
02
Satuan Pendidikan
Moda Pelaksanaan Uji Kesetaraan
Persiapan Sarana Prasarana
02
Satuan Pendidikan

Status Pelaksanaan Uji Kesetaraan


02 Persiapan Sarana Prasarana
Satuan Pendidikan

Sistem Uji Kesetaraan

Sistem Uji Kesetaraan di Satuan Pendidikan

• Menggunakan sistem pengujian berbasis komputer.


• Moda pelaksanaan dipilih antara moda daring atau semidaring.
• Komputer, jaringan internet, dan instalasi aplikasi disiapkan paling
lambat 14 (empat belas) hari kalender sebelum waktu pelaksanaan.
• Simulasi dan gladi bersih dilaksanakan sesuai dengan waktu
yang
ditetapkan oleh tim teknis Uji Kesetaraan pada Kementerian.
• Daftar Hadir dan Kartu login untuk pelaksanaan Uji Kesetaraan
dicetak
paling lambat 1 (satu) hari sebelum waktu pelaksanaan Uji Kesetaraan.
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK

SDM terdiri dari:


a. Proktor b. Teknisi

c. Pengawa
s
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK
Syarat SDM:
1) Proktor

a. memiliki kompetensi di bidang teknologi informasi komunikasi (TIK);


b. pernah mengikuti pelatihan atau bertindak sebagai Proktor;
c. bersedia ditugaskan sebagai Proktor di satuan pendidikan pelaksana Uji
Kesetaraan;
d. bersedia tidak membawa dan/atau menggunakan perangkat
komunikasi elektronik, kamera, dan sejenisnya ke dalam ruang Uji
Kesetaraan; dan
e. bersedia mengisi dan menandatangani pakta integritas (format
terlampir).
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK
2) Teknisi

memiliki kompetensi di bidang teknologi


a. informasi komunikasi (TIK);

memiliki pengetahuan, keterampilan, dan pengalaman


b. dalam mengelola LAN pada laboratorium di satuan
pendidikan;

pernah mengikuti pembekalan atau bertindak sebagai Teknisi;


c
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK

bersedia ditugaskan sebagai Teknisi di satuan


d. pendidikan pelaksana Uji Kesetaraan;

bersedia tidak membawa dan/atau menggunakan


e. perangkat komunikasi elektronik, kamera, dan sejenisnya
ke dalam ruang Uji Kesetaraan; dan

bersedia mengisi dan menandatangani pakta integritas


f. (format terlampir).
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK
3) Pengawas

a. memiliki sikap dan perilaku disiplin, jujur,


bertanggung jawab, teliti, dan memegang teguh
kerahasiaan;

b. dalam keadaan sehat dan sanggup mengawasi


dengan baik;

berasal dari satuan pendidikan lain;


c.
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK
3) Pengawas

bersedia tidak membawa dan/atau menggunakan


d.
perangkat komunikasi elektronik, kamera, dan
sejenisnya ke dalam ruang Uji Kesetaraan; dan

e. bersedia mengisi dan menandatangani pakta


integritas (format terlampir).
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK
Tugas SDM
1) Tugas Proktor
mengunduh aplikasi pada laman yang telah
a. ditentukan sebelum pelaksanaan;

melakukan instalasi dan konfigurasi aplikasi pada komputer


b. proktor dan komputer klien;

mengoperasikan aplikasi pada komputer proktor dan


c. komputer klien pada saat pelaksanaan;

melakukan login ke dalam laman Uji Kesetaraan


d. untuk pengelolaan data peserta;
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK
Tugas SDM
1) Tugas Proktor
mencetak kartu login pada laman Uji Kesetaraan;
e.
memastikan peserta yang mengikuti Uji Kesetaraan
f. merupakan peserta yang terdaftar;
melakukan sinkronisasi apabila menggunakan moda
g. semidaring sebelum pelaksanaan Uji Kesetaraan;

menangani permasalahan jika terjadi gangguan


h. pada sistem aplikasi Uji Kesetaraan;
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK
Tugas SDM
1) Tugas Proktor

mencatat dan melaporkan permasalahan teknis


i. yang tidak dapat diselesaikan pada laman Uji
Kesetaraan;

membuat dan menyerahkan berita acara


j. pelaksanaan dan daftar hadir ke pelaksana tingkat
satuan pendidikan yang sudah ditandatangani
Proktor dan Pengawas.
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK
Tugas SDM
1) Tugas Teknisi
a. Memastikan sarana prasarana komputer yang akan
digunakan untuk Uji Kesetaraan dapat berfungsi dengan
baik;
melakukan instalasi dan konfigurasi jaringan internet
b. dan jaringan lokal;

c. memastikan jaringan internet dan jaringan lokal


berfungsi dengan baik;

memastikan jalur listrik tertata baik dan tegangan listriknya


d. stabil serta cadangan daya listrik (Unit Power
Supply/UPS) untuk kebutuhan komputer proktor;
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK
Tugas SDM

membantu proktor melakukan instalasi aplikasi pada


e. proktor
komputerdan komputer klien yang akan digunakan
untuk Uji Kesetaraan; dan

melakukan perbaikan/penggantian perangkat komputer


perangkat jaringan yang mengalami
dan kerusakan saat
f. pelaksanaan Uji Kesetaraan.
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK
Tugas SDM
1) Tugas Pengawas
a. membacakan tata tertib pelaksanaan;

memastikan peserta Uji Kesetaraan melakukan


b. latihan menjawab soal menggunakan
aplikasi;

c. memastikan penerapan protokol kesehatan selama


pelaksanaan Uji Kesetaraan;

memastikan foto peserta pada kartu peserta/kartu login


d. sesuai
dengan wajah peserta Uji Kesetaraan;
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK
Tugas SDM
1) Tugas Pengawas
e. memastikan peserta yang mengikuti Uji Kesetaraan
merupakan peserta yang terdaftar;

memastikan peserta Uji Kesetaraan menempati komputer


f. klien yang ditentukan;

g. mengawasi pelaksanaan Uji Kesetaraan;

menjaga keamanan dan kenyamanan ruang;


h.
Persiapan Sumber Daya Manusia Yang
03
Mendukung Penyelenggaraan UK
Tugas SDM
1) Tugas Pengawas
i. mencatat perihal yang terjadi pada ruang ke dalam
berita acara pelaksanaan;

membuat dan menyerahkan berita acara


j. pelaksanaan dan daftar hadir ke panitia pelaksana
tingkat satuan pendidikan.
Pelaksanaan
Uji Kesetaraan
0 Tata Tertib Pengawas, Proktor, dan
1 Teknisi
A. Di Lokasi
Pelaksanaan
a. Hadir 45 menit sebelum dimulai;

Menerima penjelasan dan pengarahan dari kepala


b. satuan pendidikan penyelenggara atau panitia
pelaksana tingkat satuan Pendidikan
Seluruh panitia pelaksana termasuk pengawas, proktor,
c. dan
teknisi mengisi dan menandatangani pakta
integritas.
0 Tata Tertib Pengawas, Proktor, dan
1 Teknisi
B. Di Ruang Uji 1) Pengawas
Kesetaraan
a. Masuk ke dalam ruangan 20 menit sebelum
pelaksanaan.

Memeriksa kesiapan ruang Uji Kesetaraan dan


b. memastikan ruangan memenuhi protokol
Kesehatan.
Mempersilakan peserta untuk memasuki ruangan secara bergilir
c. meletakkan
dan tas di bagian depan ruang Uji Kesetaraan,
serta menempati tempat duduk yang telah
ditentukan.
Tata Tertib Pengawas, Proktor, dan
01
Teknisi

1) Pengawas
Mengumpulkan perangkat komunikasi elektronik, alat atau piranti
d. komunikasi dan optik, kamera, kalkulator, dan sejenisnya di
depan ruang Uji Kesetaraan.

e. Membagikan kartu login kepada setiap peserta pada awal sesi.

f. Membacakan tata tertib peserta Uji Kesetaraan

Memimpin doa dan mengingatkan peserta untuk bekerja


g. dengan sungguh-sungguh dan jujur.
Tata Tertib Pengawas, Proktor, dan
01
Teknisi

1) Pengawas

Mempersilakan peserta untuk melakukan login ke dalam


h. aplikasi Uji Kesetaraan.

Mengumumkan token Uji Kesetaraan kepada peserta dan


i. mulai mengerjakan soal.

Membagikan kertas buram kepada peserta Uji Kesetaraan


j. yang membutuhkan;

k. Selama Uji Kesetaraan berlangsung, pengawas wajib:


Tata Tertib Pengawas, Proktor, dan
01
Teknisi

Menjaga ketertiban dan ketenangan


1)
suasana sekitar ruang Uji Kesetaraan, seperti:
(a) tidak merokok di ruang Uji Kesetaraan;
(b) tidak membawa dan/atau menggunakan
alat
atau piranti komunikasi dan/atau kamera
(c) tidak mengobrol; dan/atau
(d) tidak membawa bahan bacaan lain ke dalam
ruang Uji Kesetaraan.
0 Tata Tertib Pengawas, Proktor, dan
1 Teknisi
Memberi peringatan dan sanksi kepada peserta
2 yang
) melakukan kecurangan;
(a)melarang orang yang
ruang Uji Kesetaraan selain tidak berwenang memasuki
peserta;
(b) mengizinkan teknisi memasuki ruang Uji
Kesetaraan
untuk memperbaiki perangkat komputer atau perangkat
jaringan yang mengalami kerusakan saat pelaksanaan;
(c)tidak memberi isyarat, petunjuk, dan/atau
bantuan
apapun kepada peserta berkaitan dengan jawaban,

Setelah waktu Uji Kesetaraan selesai, pengawas


mempersilahkan peserta Uji Kesetaraan untuk berhenti
Tata Tertib Pengawas, Proktor, dan
01
Teknisi

2) Proktor
masuk ke dalam ruangan 30 (tiga puluh) menit sebelum waktu
a. pelaksanaan

memeriksa kesiapan ruang Uji Kesetaraan dan


b. perangkat computer

memastikan komputer Proktor sudah terkoneksi dengan internet


c.

d. menjalankan aplikasi Uji Kesetaraan pada komputer proctor


Tata Tertib Pengawas, Proktor, dan
01
Teknisi

2) Proktor
memastikan komputer klien sudah terkoneksi dengan
e. internet untuk moda daring atau terkoneksi dengan
komputer proktor untuk moda semidaring

menjalankan aplikasi Uji Kesetaraan pada komputer klien


f. pada setiap sesi

melakukan rilis token dan menyerahkan kode token


g. kepada pengawas

h. melakukan pengelolaan Uji Kesetaraan melalui aplikasi


pada
komputer proctor
Tata Tertib Pengawas, Proktor, dan
01
Teknisi

2) Proktor
memantau dan menyelesaikan kendala teknis yang dialami
i. peserta pada saat Uji Kesetaraan berlangsung

mengunggah (upload) hasil pekerjaan peserta setiap sesi


j. melalui komputer proktor apabila menggunakan moda
semidaring
mengecek kelengkapan data dari seluruh responden Uji
k. Kesetaraan baik di satuan pendidikannya maupun
satuan pendidikan yang menumpang.
02 Tata Tertib Peserta UK Peserta Didik

a. Memasuki ruangan setelah tanda masuk dibunyikan, yakni 15 (lima belas)


menit sebelum Uji Kesetaraan dimulai;
b. Memasuki ruang Uji Kesetaraan sesuai dengan sesi dan menempati
tempat duduk yang telah ditentukan
c. Dilarang membawa dan menggunakan catatan dan/atau perangkat
komunikasi elektronik, alat atau piranti komunikasi dan optik, kamera,
kalkulator, dan sejenisnya ke dalam ruang Uji Kesetaraan
d. Mengumpulkan tas dan buku di bagian depan di dalam ruang Uji
Kesetaraan
e. Mengisi daftar hadir
f. Masuk ke dalam (login) aplikasi Uji Kesetaraan dengan menggunakan
nama pengguna (username) dan kata sandi (password) sesuai kartu login
yang diterima dari pengawas
g. Mengerjakan latihan menjawab soal sebelum mengerjakan Uji
Kesetaraan
02 Tata Tertib Peserta UK Peserta Didik

h. Memasuki ruangan setelah tanda masuk dibunyikan, yakni 15 (lima belas) menit
sebelum Uji Kesetaraan dimulai;
i. Mulai mengerjakan soal Uji Kesetaraan setelah menekan tombol mulai
j.Selama Uji Kesetaraan berlangsung, hanya dapat meninggalkan ruangan dengan
izin
dari pengawas ruang;
k. Selama Uji Kesetaraan berlangsung, dilarang:
1) Membuat kegaduhan sehingga mengganggu
kelancaran/ketertiban pelaksanaan Uji Kesetaraan
2) Melakukan kerja sama dengan peserta lainnya atau menyontek
dalam
melaksanakan Uji Kesetaraan
3) Menggunakan alat bantu atau meminta bantuan dari pihak lain
dalam menjawab soal Uji Kesetaraan; dan/atau
4) Menggunakan joki dalam mengikuti Uji Kesetaraan.
Ketentuan Khusus Pelaksanaan
Uji Kesetaraan
Tata Tertib Peserta UK Peserta
02
Didik

1. 2. 3.
Lulusan satuan
pendidikan kesetaraan Peserta sebagaimana Mekanisme Uji
yang belum mengikuti Uji dimaksud pada angka Kesetaraan tersebut
Kesetaraan pada tahun 1 mendaftar dan ditetapkan oleh Kepala
kelulusan dan peserta Uji membayar secara Balai Pengelolaan
Kesetaraan yang tidak mandiri. Pengujian Pendidikan
memenuhi capaian (BP3).
kompetensi minimum
pada ujian sebelumnya
dapat mengikuti Uji
Kesetaraan pada ujian
berikutnya.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai