Anda di halaman 1dari 19

KLOROPLAS

GROUP 5 1. Brilian Alkautsari ( 05 ) 2. Ghea Greselda ( 08 ) 3. Iqrimah Wardhani ( 12 ) 4. Novitasari Suryaning Jati ( 26 )

Daun
Daun dapat diibaratkan sebagai pabrik pembuat makanan pada tumbuhan. Pada tanaman tingkat tinggi struktur daun diadaptasikan untuk memaksimalkan penyerapan cahaya dan pertukaran karbondioksida.

Irisan Daun

Struktur Daun
Pembuluh Angkut (xilem dan floem) Parenkim Palisade Parenkim Spons Kutikula ( tumbuhan tertentu ) Epidermis Stomata Sel penjaga ( Guard Cell )

Kloroplas adalah ..
Organella pada sel tumbuhan dan alga yang mengandung pigmen klorofil dan enzim fotosintesik yang menggunakan energi dari cahaya matahari untuk membuat molekul molekul makanan.

Rata rata setiap sel tanaman mengandung 50 kloroplas dan sel pada jaringan dalam daun ( disebut mesofil ) dapat mengandung antara 450.000 sampai 800.000 kloroplas pada setiap milimeter persegi daun.

Struktur Kloroplas .
Membran ganda Membran luar Membran Dalam Ruang Antar membran Stroma Granum Membran Tilakoid Lumen Tilakoid Klorofil Lamella DNA Ribosom Plastoglobulin Pati

Fungsi struktur pada kloroplas .


Membran luar dan membran dalam Membran dalam dan membran luar merupakan membran fosfolipid Stroma Stroma adalah cairan yang berada di dalam kloroplas dan membantu mendukung struktur kloroplas Stroma berisi protein, enzim, DNA, RNA, gula fosfat, ribosom, vitamin-vitamin, dan juga ion-ion logam seperti mangan (mn), besi (fe), maupun tembaga (cu)

Granum (jamak: grana)


Tersusun atas kumpulan tilakoid, terlibat dalam reaksi terang dan penyimpanan ATP

Thylakoid
Merupakan tempat terjadinya reaksi terang Klorofil terletak di dalam tilakoid

Klorofil adalah ..
Kumpulan molekul molekul yang menyerap cahaya matahari atau energi cahaya ( yang dinamakan pigmen fotosintetis ) Pigmen ini memberikan warna hijau pada daun

Chlorophyll vs. Hemoglobin

Light absorption of chlorophyll

Perbedaan pigmen klorofil a dan klorofil b


Rumus Kimia Gugus Cahaya Pengikat yang diserap Absorbsi Maksimu m Peran dalam reaksi terang

Klorofil a

C55 H72 O5 N4 Mg

CH3

Menyerap cahaya biruviolet dan merah.

673 nm

Paling banyak terdapat pada Fotosistem II


Paling banyak terdapat pada Fotosistem I

Secara langsung

Klorofil b

C55H70O6N4 Mg

CH

Menyerap 455-640 cahaya biru nm dan oranye dan memantulka n cahaya kuning-hijau.

Secara tidak langsung

Pigmen pigmen lain yang ada pada tanaman

PIGMENT Phycocyanins Phycoerythrins Carotenoids

COLOUR Blue-Grey Red YellowOrange

ABSORPTION PEAK / nm 560 to 660 550 to 570 430 to 570

Perbedaan fotosintesis pada alga dan tumbuhan tingkat tinggi


Prosesnya selalu dimulai dengan penyerapan energi cahaya oleh protein berklorofil yang disebut pusat reaksi fotosintesis. Pada tumbuhan, protein ini tersimpan di dalam organel yang disebut kloroplas, sedangkan pada bakteri, protein ini tersimpan pada membran plasma.

Kloroplas dan fotosintesis

Anda mungkin juga menyukai