Anda di halaman 1dari 7

KEBUTUHAN NUTRISI PADA IKAN SELAIS

By : Kelompok 7

Pendahuluan
Budidaya perikanan merupakan salah satu upaya

yang dilakukan untuk meningkatkan produksi perikanan pada masa kini dan mendatang. Sampai saat ini usaha budidaya perikanan sudah menunjukkan perkembangan yang pesat, baik usaha perikanan air tawar maupun usaha perikanan air payau dan laut. Tujuan utama yang ingin dicapai dalam usaha budidaya ikan adalah untuk memperoleh ikan yang berukuran tertentu dalam jumlah yang banyak dengan biaya sekecil mungkin. Informasi kebutuhan nutrisi untuk ikan-ikan budi daya yang tersedia umumnya hanya sebatas kebutuhan nutrien makro, seperti lemak dan protein, sedangkan informasi kebutuhan mikro nutrien, seperti vitamin dan mineral, masih sangat terbatas. Selain itu,

Hasil
Protein

: 10,25-17,81% Lemak : 97,67% - 194,20% (Sumber : Adelina, Idasary Boer, dan Fajar Amandiri Sejati, 2011)

Tabel
Perlakuan (% n-6 dan n-3) Ulangan A 1 2 3 Jumlah Rata-Rata 10,08 10,67 10,01 30.76 10,25a B 10,09 9,44 11,80 31,33 10,44a C 11,36 10,38 12,23 33,97 11,32a D 16,60 18,50 18,32 53,42 17,81b E 11,18 11,86 13,83 36,87 12,29a*

Tabel
Perlakuan (% n-6 dan n-3) Ulangan A B C D E

92,98

97,84

152,49

180,14

94,42

99,83

93,12

142,60

201,14

92,33

100,2

110,96

165,87

201,34

107,27

Jumlah

293,01

301,92

460,96

582,62

294,02

Rata-Rata

97,67a

100,64a

153,65b

194,20c

98,01a*

Penutup
Ikan Selais memiliki Kebutuhan nutrisi yang besar

ditinjau dari protin dan lemak yang dibutuhkan pada saat ikan berukuran benih Semakin besar ukuran ikan maka kebutuhan nutrisi semakin sedikit

Sekian Dan Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai