Anda di halaman 1dari 7

P R O PO S A L PEMBANGUNAN POLIKLINIK DI DESA BAHARU KECAMATAN BINJAI

LATAR BELAKANG TUJUAN Tujuan pendirian poliklinik adalah : 1. Mempercepat pemberian pelayanan kesehatan. 2. Mengatasi dengan cepat kecelakaan kerja. 3. Memberikan kemudahan bagi karyawan untuk berobat, pelayanan KB, dan mempercepat rujukan. 4. Menyediakan program pengobatan sesuai dengan kondisi lingkungan setempat. 5. Memberikan jaminan kesehatan secara berkesinambungan dan berkelanjutan kepada seluruh karyawan / karyawati perusahaan. 6. Menekan biaya kesehatan yang harus dikeluarkan. 7. Meningkatkan produktifitas dari para karyawan / karyawati perusahaan. 8. Memperkecil angka indisipliner dengan alasan sakit. 9. Menciptakan komunikasi dan saling pengertian dengan perusahaan. 10. Menghindari terjadinya wabah dan penyakit menular. Manfaat Lain Kami akan membatu pengurusan Administrasi Jamsostek spt 1. Adm Jaminan Hari Tua 2. Adm Jaminan Kecelakaan Kerja 3. Adm Jaminan Kematian 4. Adm.Jaminan Pelayanan Kesehatan * 5. Pelatihan P3K & K3 * Kamipun akan memberikan pelatihan P3K dan K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja) baik oleh tenaga medis kami dan tenaga Ahli K3 sertifkasi depnaker yang kami punyai khususnya untuk karyawan baru. *

LOKASI Lokasi poliklinik berada dalam lingkungan perusahaan sendiri dengan. Perusahaan cukup memberikan 1 Ruangan kepada kami. Selanjutanya peralatan medis dan lainnya menjadi tanggung jawab kami

FASILITAS POLIKLINIK, OBAT-OBATAN DAN ALKES Untuk keperluan poliklinik, disediakan fasilitas, obat-obatan dan alkes yang diperlukan dari pihak kami, sehingga pihak perusahaan tidak perlu menyediakan lagi. a) Fasilitas yang disediakan Alat-alat yang diperlukan untuk pemeriksaan dan tindakan. Alat-alat yang diperlukan untuk kebutuhan administrasi. b) Obat-obatan dan alkes yang disediakan Obat-obatan dan alkes yang disediakan sesuai standar poliklinik seperti :

1. Anti biotik 2. Anti alergi 3. Anti jamur 4. Anti virus 5. Anti radang 6. Anti asma 7. Anti kejang 8. Anti rematik 9. Anti vertigo 10. Anti spasmodik 11. Anti migrain 12. Anti hipertensi 13. Obat batuk 14. Obat flu 15. Obat maag

17. Penyetop diare 18. Infeksi saluran kencing 19. Obat sariawan 20. Obat laksativum 21. Vitamin 22. Salep kulit 23. Obat telinga 24. Obat mata 25. Spuit / suntikan 26. Cairan infus 27. ATS (anti tetanus serum) 28. Suntik KB 3 bulan 29. Pil KB

16. Analgetik

SISTEM PELAKSANAAN 1. 2. 3. 4. Perusahaan cukup menyediakan tempat poliklinik Fasilitas di dalam poliklinik akan disediakan Perusahaan wajib memberikan data-data karyawan/karyawati yang akan disertakan Perusahaan diwajibkan membayar premi berdasarkan jumlah karyawan/karyawati dengan sistem pembayaran di akhir setiap bulannya 5. Poliklinik hanya memberikan pelayanan kepada karyawan/karyawati yang terdaftar saja

SISTEM PELAYANAN Sistem pelayanan terdiri dari 3 (tiga) macam paket, yaitu : 1. PAKET I BIAYA PER BULAN Rp. 5,000,000,- / bulan Rp. 14,000,- / orang/jiwa Rp. 13,000,- / orang/jiwa Rp. 11,500,- / orang/jiwa Rp. 10,500,- / orang/jiwa Rp. 8,000,- / orang/jiwa

JUMLAH KARYAWAN ( ORANG ) Dibawah 500 karyawan 500 s/d 700 750 s/d 850 900 s/d 1,000 1,050 s/d 2,000 2,500 s/d 3,500

Pelayanan dilakukan dalam 10 jam denga sistem : - Dokter umum dalam 4 (empat) hari kerja selama 4 jam - Perawat selam 6 (enam) hari kerja, yaitu : Senin s/d Jumat selama 10 jam dan hari sabtu selama 6 jam

Adapun pelayanan yang akan diberikan : - Rawat jalan ( termasuk obat-obatan dan suntikan ) - Tindakan dan perawatan luka - Operasi bedah minor - Observasi dengan menggunakan infus dan oksigen - Pemeriksaan kehamilan dan pemberian vitamin - Pelayanan KB - Medickal Check Up dasar secara berkala ( setiap tahun sekali ) - Membuat laporan bulanan kunjungan pasien dan laporan tahunan hasil Medickal Check Up

2. PAKET II JUMLAH KARYAWAN ( ORANG ) Dibawah 500 karyawan 500 s/d 700 750 s/d 850 900 s/d 1,000 1,050 s/d 2,000 2,500 s/d 3,500 BIAYA PER BULAN Rp. 5,500,000,- / bulan Rp. 15,000,- / orang/jiwa Rp. 13,500,- / orang/jiwa Rp. 12,500,- / orang/jiwa Rp. 11,500,- / orang/jiwa Rp. 9,000,- / orang/jiwa

Pelayanan dilakukan 12 jam dengan sistem : - Dokter umum selama 6 ( enam ) hari kerja, yaitu : Senin s/d Jumat selama 4 jam dan hari sabtu selama 2 jam - Perawat selama 6 ( enam ) hari kerja, yaitu : Senin s/d Jumat selama 12 jam dan hari sabtu selama 6 jam Adapun pelayanan yang akan diberikan : - Rawat jalan ( termasuk obat-obatan dan suntikan )

- Tindakan dan perawatan luka - Operasi bedah minor - Observasi dengan menggunakan infus dan oksigen - Pemeriksaan kehamilan dan pemberian vitamin - Pelayanan KB - Medickal Check Up dasar untuk karyawan secara berkala setiap tahun sekali dan untuk seleksi calon karyawan baru - Membuat laporan bulanan kunjungan pasien dan laporan tahunan hasil Medickal Check Up

3. PAKET III JUMLAH KARYAWAN ( ORANG ) Dibawah 500 karyawan 500 s/d 700 750 s/d 850 900 s/d 1,000 1,050 s/d 2,000 2,500 s/d 3,500 BIAYA PER BULAN Rp. 6,000,000,- / bulan Rp. 15,500,- / orang/jiwa Rp. 14,500,- / orang/jiwa Rp. 13,500,- / orang/jiwa Rp. 12,500,- / orang/jiwa Rp. 10,000,- / orang/jiwa

Pelayanan dilakukan 12 jam dengan sistem : - Dokter umum selama 6 ( enam ) hari kerja, yaitu : Senin s/d Jumat selama 8 jam dan pada hari Sabtu selama 2 jam - Perawat selama 6 hari kerja, yaitu : Senin s/d Jumat selama 12 jam dan hari sabtu selama 6 jam Adapun pelayanan yang akan diberikan : - Rawat jalan (termasuk obat-obatan dan suntikan) - Tindakan dan perawatan luka

- Operasi bedah minor - Observasi dengan menggunakan infus dan oksigen - Pemeriksaan kehamilan dan pemberian vitamin - Pelayanan KB - Medickal Check Up dasar untuk karyawan secara berkala setiap tahun sekali dan untuk seleksi calon karyawan baru - Membuat laporan bulanan kunjungan pasien dan lapora tahunan hasil Medickal Check Up

4. PAKET IV JUMLAH KARYAWAN ( ORANG ) Dibawah 500 karyawan 500 s/d 700 750 s/d 850 900 s/d 1,000 1,050 s/d 2,000 2,500 s/d 3,500 BIAYA PER BULAN Rp. 12,000,000,- / bulan Rp. 26,500,- / orang/jiwa Rp. 24,000,- / orang/jiwa Rp. 21,000,- / orang/jiwa Rp. 19,500,- / orang/jiwa Rp. 15,000,- / orang/jiwa

Pelayanan dilakukan 24 jam dengan sistem : - Dokter umum selama 6 ( enam ) hari kerja, yaitu : Senin s/d Jumat selama 10 jam yang dibagi dalam 2 shift dan hari Sabtu selama 6 jam - Perawat selama 6 ( enam ) hari kerja, yaitu : Senini s/d Jumat selama 24 jam dibagi dalam shift dan hari sabtu selama 12 jam Adapun pelayanan yang akan diberikan : - Rawat jalan (termasuk obat-obatan dan suntikan)

- Tindakan dan perawatan luka - Operasi bedah minor - Pemeriksaan kehamilan dan pemberian vitamin - Pelayanan KB - Medickal Check Up dasar untuk karyawan secara berkala setiap tahun sekali dan untuk seleksi calon karyawan baru - Membuat laporan bulanan kunjungan paien dan laporan tahunan hasil Medickal Check Up

PENUTUP Demikian proposal ini kami sampaikan, semoga penawaran dengan maksud yang baik ini mendapat sambutan untuk kerjasama dari Perusahaan Bapak/Ibu pimpin, sehingga kita dapat bersama-sama menciptakan kondisi yang produktif dan berkualitas dan mempunyai kontribusi yang nyata dalam kemajuan perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin. Atas perhatian dan kerjasama yang baik kami ucapkan terima kasih.

Hormat Saya

Bambang Sujatmiko Pimpinan

Anda mungkin juga menyukai