Anda di halaman 1dari 77

Avometer Transistor Resistor Setting Pc Perawatan Pc

Jl. LU Adi Sucipto No.33 Surakarta 57139 Telp.(0271)719401 Fax. 72703 Web: www.smkn2solo.net

KATA PENGANTAR

Puji syukur alhamdulilah kepada Allah SWT atas rahmat, karunia dan ijin-Nya lah akhirnya penulis dapat menyelesaikan buku Tugas Akhir Kelas 10 ini. Buku ini diselesaikan penulis untuk memenuhi tugas akhir Teknik Komputer Jaringan Kelas 10 dan juga menguji seberapa jauh wawasan penulis.

Dalam kesempatan ini penulis juga mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Susanta selaku kepala sekolah SMKN 2 Surakarta 2. Bapak Sutarno selaku guru pembimbing 3. Kedua orang tua yang telah memberi motivasi dan dukungan serta doa 4. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu Penulis sadar bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi kebaikan selanjutnya.

Akhirnya penulis berharap laporan ini dapat memberikan manfaat bagi yang membacanya dan seluruh pihak yang berkepentingan

Surakarta, April 2013 Penyusun

iii

HALAMAN PENGESAHAN
Laporan ini telah diperiksa dan disahkan sebagai salah satu syarat tugas akhir Kelas X Teknik Komputer dan Jaringan SMK Negeri 2 Surakarta pada: Hari : Jumat Tanggal : 5 April 2013

Mengesahkan Pembimbing

Sutarno, S.Pd, MT (NIP. 196702121992031013)

Daftar Gambar
Gambar 1.1 Bentuk Fisik Transistor ..................................................................... Gambar 1.2 Transistor PNP & Simbol .................................................................. Gambar 1.3 Transitor NPN & Simbol ................................................................... Gambar 1.4 UJT.................................................................................................... Gambar 1.5 FET.................................................................................................... Gambat 1.6 Mosfet .............................................................................................. Gambar 1.7 Simbol Mosfet .................................................................................. Gambar 1.8 PNP & NPN ....................................................................................... 1 1 1 2 3 3 4 4

Gambar 1.9 Resistor Kawat ................................................................................. 10 Gambar 1.10 Resistor Batang Karbon.................................................................. 11 Gambar 1.11 Resistor Porselin ............................................................................ 11 Gambar 1.12 Resistor Film Carbon ...................................................................... 12 Gambar 1.13 Resistor Film Metal ........................................................................ 12 Gambar 1.14 Potensiometer ............................................................................... 13 Gambar 1.15 Potensiometer Geser ..................................................................... 14 Gambar 1.16 Trimpot .......................................................................................... 14 Gambar 1.17 NTC & PTC ...................................................................................... 15 Gambar 1.18 LDR ................................................................................................. 15 Gambar 1.19 Multimeter Analog & Digital.......................................................... 17 Gambar 1.20 Avo analog...................................................................................... 17

vi

Gambar 1.21 Konfig Multimeter.......................................................................... 21 Gambar 1.22 Papan Skala Multimeter................................................................. 22 Gambar 1.23 Tes Transistor PNP ......................................................................... 27 Gambar 1.24 Tes Transistor NPN......................................................................... 27 Gambar 1.25 NTC,PTC,POTENSIO,TRIMPOT ....................................................... 28 Gambar 1.26 Simbol Resistor .............................................................................. 29 Gambar 1.27 Warna Resistor............................................................................... 29 Gambar 1.28 Resisitor.......................................................................................... 29 Gambar 1.29 Ukur Rangkaian Seri ....................................................................... 30 Gambar 1.30 Paralel ............................................................................................ 30 Gambar 1.31 Ukur Resistor.................................................................................. 31 Gambar 1.32 kondensator ................................................................................... 32 Gambar 2.1 Kapasitor .......................................................................................... 42 Gambar 2.2 Contoh kapsitor Rusak ..................................................................... 43 Gambar2.3 Close Up ............................................................................................ 43 Gambar 3.1Obeng................................................................................................ 45 Gambar 3.2 Penjepit ............................................................................................ 46 Gambar 3.3 Senter............................................................................................... 46

vii

DAFTAR ISI Halaman Judul .......................................................................................... i Kata Pengantar ......................................................................................... ii Halaman Pengesahan ............................................................................... iii Daftar Isi ................................................................................................... iv Daftar Gambar.......................................................................................... v Daftar Tabel.............................................................................................. vi Bab. I Analog ............................................................................................ 1 1.1 Transistor ....................................................................................... 1 1.1.1 Pengertian ......................................................................... 1 1.1.2 Jenis-Jenis Transistor ......................................................... 2 1.1.3 Perbedaan Transistor NPN & PNP ...................................... 4 1.2 Resistor & Kapasitor....................................................................... 1.2.1 Pengertian Resistor .......................................................... 1.2.2 Rangkaian Seri,Paralel & Campuran Pada Resistor............ 1.2.3 Pengertian PTC,NTC,& LDR ............................................... 1.2.4 Pengertian Kapasitor ........................................................ 1.2.5 Rangkaian Seri & Paralel Pada Kapasitor .......................... 1.2.6 Resistor Tetap & Tidak Tetap ............................................ 1.3 Avometer ....................................................................................... 1.3.1 Pengertian ........................................................................ 1.3.2 Avometer Analog.............................................................. 1.3.3 Avometer Digital .............................................................. 1.3.4 Konfigurasi Multimeter..................................................... 1.3.5 Cara Pembacaan Avometer............................................... 1.3.6 Cara Membaca Resistor .................................................... 1.3.7 Cara Mengukur Resistor Dengan Multitester .................... 1.3.8 Cara Cek Kondensator ...................................................... 6 6 7 8 9 10 10 16 16 17 21 21 24 28 31 31

Bab. II Setting Ulang Pc ............................................................................ 33

2.1 Cara-Cara Mendiagnosis Permasalahan Pc ..................................... 2.1.1 Kerusakan Pada Hardware................................................ 2.1.2 POST................................................................................. 2.1.3 Mendiagnosa Power Supply Yang Rusak........................... 2.1.4 Mendiagnosa Motherboard Yang eror ..............................

33 33 35 40 41

Bab III Perawatan Pc................................................................................ 45 3.1 Perawatan Pc ................................................................................. 3.1.1 Pengertian............................................................................. 3.1.2 Melakukan Perawatan........................................................... 3.1.3 Memeriksa Hasil Perawatan .................................................. 3.1.4 Perawatan Jangka Panjang .................................................... 3.1.5 Perawatan Hardware............................................................. 3.1.6 Memeriksa Hasil Perawatan .................................................. 3.1.7 Tools Untuk Cek Kondisi Pc.................................................... 45 45 47 49 51 52 58 60

Kesimpulan............................................................................................... 66 Daftar Pustaka .......................................................................................... 68

1.1 Pengertian dan Jenis Transistor


Transistor Merupakan komponen elektronika yang terdiri dari tiga lapisan semikonduktor, diantaranya contoh NPN dan PNP. Transistor mempunyai tiga kaki yang disebut dengan Emitor (E), Basis/Base (B) dan Kolektor/collector (C). Fungsi Transistor antara lain : 1. Sebagai penguat arus, tegangan dan daya (AC dan DC) 2. Sebagai penyearah 3. Sebagai mixer 4. Sebagai osilator 5. Sebagai switch

Gambar 1. 1 Bentuk FisikTransistor

Gambar 1.2 Transistor PNP dan Simbol

Gambar 1.3 Transistor NPN dan Simbol


1

Cara menguji transistor dengan Ohmeter, Perhatiakan tabel hasil pengujian : Tabel 1.1 Pengujian Transistor Degan Ohm meter

Kesimpulan menentukan kaki basis,emitor dan kolektor dengan hail pengujian pada tabel sebagai berikut :
o

Dari hasil tabel ditemukan bahwa kaki I adalah kaki Basis, dimana selama pengukuran harus ada kaki acuan (patokan) dan menunjukkan gejala ON, ON kemudian bila dibalik polaritasnya menunjukkan gejala OFF, OFF maka kaki basis ON pada saat dipasang polaritas negative atau OFF saat dipasang polaritas positif maka jenis transistor adalah PNP. Sedangkan untuk menentukan kaki emitor dan kolektor, kita harus menghitung nilai hambatan yang dimiliki oleh emitor dan kolektor. Apabila kaki II hambatannya lebih besar dari kaki III maka dapat kita simpulkan bahwa kaki II merupaka kolektor dan kaki III merupakan emitor.

1.2 Jenis-Jenis Transistor


Transistor mempunyai 3 jenis yaitu : 1. Uni Junktion Transistor (UJT) 2. Field Effect Transistor (FET) 3. MOSFET 1. Uni Junktion Transistor (UJT)

Gambar 1.4 Uni Junction Transistor


2

Uni Junktion Transistor (UJT) adalah transistor yang mempunyai satu kaki emitor dan dua basis. Kegunaan transistor ini adalah terutama untuk switch elektronis. Ada Dua jenis UJT ialah UJT Kanal N dan UJT Kanal P. 2. Field Effect Transistor (FET)

Gambar 1.5 Field Effect Transistor Beberapa Kelebihan FET dibandingkan dengan transistor biasa ialah antara lain penguatannya yang besar, serta desah yang rendah. Karena harga FET yang lebih tinggi dari transistor, maka hanya digunakan pada bagian-bagian yang memang memerlukan. Bentuk fisik FET ada berbagai macam yang mirip dengan transistor. Jenis FET ada dua yaitu Kanal N dan Kanal P. Kecuali itu terdapat pula macam FET ialah Junktion FET (JFET) dan Metal Oxide Semiconductor FET (MOSFET). 3. MOSFET

Gambar 1.6 Bentuk Fisik Mosfet MOSFET (Metal Oxide Semiconductor FET) adalah suatu jenis FET yang mempunyai satu Drain, satu Source dan satu atau dua Gate. MOSFET mempunyai input impedance yang sangat tinggi. Mengingat harga yang cukup tinggi, maka MOSFET hanya digunakan pada bagian bagian yang benar-benar memerlukannya. Penggunaannya

misalnya sebagai RF amplifier pada receiver untuk memperoleh amplifikasi yang tinggi dengan desah yang rendah.

Gambar 1.7 Simbol MOSFET Dalam pengemasan dan perakitan dengan menggunakan MOSFET perlu diperhatiakan bahwa komponen ini tidak tahan terhadap elektrostatik, mengemasnya menggunakan kertas timah, pematriannya menggunakan jenis solder yang khusus untuk pematrian MOSFET. Seperti halnya pada FET, terdapat dua macam MOSFET ialah Kanal P dan Kanal N.

1.4Perbedaan transistor NPN dan PNP

Gambar 1.8 Transistor NPN & PNP

Transistor adalah salah komponen elektronik yang berperan penting dalam perkembangan teknologi, tanpa transistor komputer tidak mungkin diciptakan, dan tanpa transistor pula mungkin radio masih sebesar meja. Transistor memiliki 3 buah kaki atau pin yaitu: Collector (C), Emitter (E) dan Basis (B). Posisi kaki-kaki ini berbeda antara transistor satu dengan yang lain walaupun ada juga yang sama. Transistor secara umum dibagi menjadi 2 macam yaitu PNP dan NPN
4

>>Transistor NPN Prinsip kerja dari transistor NPN adalah: arus akan mengalir dari kolektor ke emitor jika basisnya dihubungkan ke ground (negatif). Arus yang mengalir dari basis harus lebih kecil daripada arus yang mengalir dari kolektor ke emitor, oleh sebab itu maka ada baiknya jika pada pin basis dipasang sebuah resistor. >>Transistor PNP Prinsip kerja dari transistor PNP adalah arus akan mengalir dari emitter menuju ke kolektor jika pada pin basis dihubungkan ke sumber tegangan ( diberi logika 1). Arus yang mengalir ke basis harus lebih kecil daripada arus yang mengalir dari emitor ke kolektor, oleh sebab itu maka ada baiknya jika pada pin basis dipasang sebuah resistor. Transistor memiliki kode-kode untuk setiap jenisnya. Kode standart transistor dapat dilihat dibawah ini: 1. 2SAXXXX menunjukkan transistor jenis PNP bertipe frekuensi tinggi. 2. 2SBXXXX menunjukkan transistor jenis PNP bertipe frekuensi rendah. 3. 2SCXXXX menunjukkan transistor jenis NPN bertipe frekuensi tinggi. 4. 2SDXXXX menunjukkan transistor jenis NPN bertipe frekuensi rendah.

Resistor 1.2.1 Pengertian: Resistor adalah salah satu komponen elekronika yang berfungsi
sebagai penahan arus yang mengalir dalam suatu rangkaian dan berupa terminal dua komponen elektronik yang menghasilkan tegangan pada terminal yang sebanding dengan arus listrik yang melewatinya sesuai dengan hukum Ohm (V = IR). Sebuah resistor tidak memiliki kutub positif dan negatif, tapi memiliki karakteristik utama yaitu resistensi, toleransi, tegangan kerja maksimum dan power rating. Karakteristik lainnya meliputi koefisien temperatur, kebisingan, dan induktansi. Ohm yang dilambangkan dengan simbol (Omega) merupakan satuan resistansi dari sebuah resistor yang bersifat resistif.
Tabel 1.2 Tabel Kode Warna Pada Resistor

Warna

Warna Angka 1

Warna Angka 2 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 6

Warna Angka eksponen 100 101 102 103 104 104 106 107 108 109 10-1 10-2

Warna 3 Toleransi 2% 3% 4% 5% 6% 7% 8% 10% 5% 10%

Hitam Coklat Merah Orange Kuning Hijau Biru Ungu Abu-Abu Putih Emas Perak

1 2 3 4 5 6 7 8 9 -

1.2.2 Rangkaian Seri,Paralel,Campuran Resistor Seri : Contoh Soal:


Berapa nilai resistansi Seri(Rs) dari sebuah rangkaian seri resistor yg terdiri dari 2 buah resistor, yaitu R1:100w dan R2:200w ? Diket: R1:100w R2: 200w Ditanya: Rs= ....... ? Jawab: Rs= R1+R2=100W+200W=300W

Paralel:

Contoh Soal: Berapa nilai resistansi paralel (Rp) dari sebuah rangkaian seri paralel yang terdiri dari 2 buah resistor, yaitu R1=100W dan R2=100W Diket: R1=100W R2=100W Jawab : 1/RP=1/R1 + 1/R2 1/RP= 1/100 + 1/100 1/RP= 2/100 2 * RP= 1*100 2*RP= 100 RP= 100/2 = RP =50W

CAMPURAN
Contoh Soal: Berapa nilai resistansi campuran (Rc) dari sebuah rangkaian seri paralel yang terdiri dari 2 buah resistor, yaitu R1=10W dan R2=10W Diket: R1=10W R2=10W Jawab: Rp= (R1*R2)/(R1+R2) =(10*20)/(10+20) = 200/ 30 = 6,67 W
Tabel 1.3 Satuan Resistor

Simbol K M

Nama Ohm Kilo Ohm Mega Ohm

Besar 1 1000 1000000

1.2.3 Pengertian Ptc,Ntc,Ldr


1. PTC: Singkatan dari Positive Temperature Coeficient,Sifat komponen ini resitif dimana makin tinggi suhu yang mempengaruhi,makin besar nilai hambatannya.PTC biasanya digunakan sebagai sensor dalam peralatan pengukur panas(Termistor).selain itu digunakan sebagai saklar otomatis yang cara kerjanya akan ditentukan oleh suhu disekitarnya. 2. NTC: Adalah singkatan dari Negative Temperature Coeficient,sifat komponen ini resistif dimana nilai resistansinya akan menurun apabila temperatur disekelilingnya naik.Komponen NTC biasanya digunakan sebagai sensor dalam

peralatan pengukur panas(Termistor).Selain itu,juga bisa digunakan sebagai sakelar otomatis yang cara kerjanya akan ditentukan oleh suhu disekitarnya. 3. LDR: Singkatan dari Light Dependent Resistor,yaitu sebuah resistor yang nilai resistensinya akan berubah-ubah sesuai dengan cahaya yang diterimanya.Komponen LDR biasanya digunakan untuk rangkaian-rangkaian sakelar otomatis tertentu seperti lampu taman,lampu jalan,dll,dimana LDR akan bekerja secara otomatis sesuai dengan tingkat cahaya yang ada di depannya.

Kapasitor 1.2.4 Pengertian:


adalah komponen elektronika yang digunakan untuk menyimpan muatan listrik yang terdiri dari dua konduktor dan di pisahkan oleh bahan penyekat (bahan dielektrik) tiap konduktor di sebut keping. Kapasitor atau yang sering disebut kondensator merupakan komponen listrik yang dibuat sedemikian rupa sehingga mampu menyimpan muatan listrik. Prinsip sebuah kapasitor pada umumnya sama galnya dengan resistor yang juga termasuk dalam kelompok komponen pasif, yaitu jenis komponen yang bekerja tanpa memerlukan arus panjar. Kapasitor terdiri atas dua konduktor (lempeng logam) yang dipisahkan oleh bahan penyekat (isolator). Isolator penyekat ini sering disebut sebagai bahan (zat) dielektrik.

1.2.5 Rangkaian Seri & Paralel Pada Kapasitor: Rangkaian Seri:


Kapasitor bila dirangkai seri,nilai kapasitasnya berbanding terbalik dengan nilai masingmasing,semakin banyak rangkaian semakin kecil nilai kapasitasnya,akan tetapi tegangan kerjanya bertambah besar.
9

Rangkaian Paralel:
Kapasitor bila di paralel nilai kapasitasnya akan bertambah besar dan merupakan jumlah dari nilai masing-masing,akan tetapi,tegangan kerjanya tidak berubah. 1 F = 1 Farad = 1.000.000 Mikro Farad = 10^6 uF 1 uF = 1000 nF = 100 KpF 1 uF = 1.000.000 pico Farad = 10^6 pF Nilai kapasitor selain dituliskan dengan kode warna seperti pada resistor, kebanyakan dituliskan dengan simbol-simbol angka seperti ini : 0.1 artinya o.1 uF 0.001 artinya 0.001 uF 102 artinya 10 x 10^2 pF = 100 pF = 1 KpF 203 artinya 20 x 10^3 pF = 200 PF = 20 KpF

1.2.6 Resistor Tetap & Tidak Tetap Resistor Tetap: 1. Resistor Kawat:

Gambar 1.9 Resistor Kawat

Resistor kawat adalah jenis resistor generasi pertama yang lahir pada saat rangkaian elektronika masih menggunakan tabung hampa (vacuum tube). Bentuknya bervariasi dan memiliki ukuran yang cukup besar. Resistor kawat ini biasanya banyak dipergunakan dalam rangkaian power karena memiliki resistansi yang tinggi dan tahan terhadap panas yang tinggi. Jenis lainnya yang masih dipakai sampai sekarang adalah jenis resistor dengan lilitan kawat yang dililitkan pada bahan keramik, kemudian
10

dilapisi dengan bahan semen. Rating daya yang tersedia untuk resistor jenis ini adalah dalam ukuran 1 watt, 2 watt, 5 watt, dan 10 watt. Ilustrasi dari resistor kawat dapat dilihat pada gambar di atas.

2. Resistor batang carbon:

Gambar 1.10 Resistor Batang Karbon

Pada awalnya, resistor ini dibuat dari bahan karbon kasar yang diberi lilitan kawat yang kemudian diberi tanda dengan kode warna berbentuk gelang dan pembacaannya dapat dilihat pada tabel kode warna. Jenis resistor ini juga merupakan jenis resistor generasi awal setelah adanya resistor kawat. Sekarang sudah jarang untuk dipakai pada rangkaian rangkaian elektronika. Bentuk dari resistor jenis ini dapat dilihat pada gambar di atas. 3. Resistor porselin/keramik:

Gambar 1.11 Resistor Porselin/Keramik Dengan adanya perkembangan teknologi di bidang elektronika, saat ini telah dikembangkan jenis resistor yang terbuat dari bahan keramik atau porselin. Kemudian, dengan perkembangan yang ada, telah dibuat jenis resistor keramik yang dilapisi dengan kaca tipis. Jenis resistor ini telah banyak digunakan dalam rangkaian elektronika saat ini karena bentuk fisiknya kecil dan memiliki resistansi yang tinggi. Resistor ini memiliki rating daya sebesar 1/4 watt, 1/2 watt, 1 watt, dan 2 watt. Bentuk dari resistor ini dapat dilihat pada gambar di atas.

11

4. Resistor Film Carbon:

Gambar 1.12 Resistor Film Carbon Resistor film karbon ini adalah resistor hasil pengembangan dari resistor batang karbon. Sejalan dengan perkembangan teknologi, para produsen komponen elektronika telah memunculkan jenis resistor yang dibuat dari bahan karbon dan dilapisi dengan bahan film yang berfungsi sebagai pelindung terhadap pengaruh luar. Nilai resistansinya dicantumkan dalam bentuk kode warna. Resistor ini juga sudah banyak digunakan dalam berbagai rangkaian elektronika karena bentuk fisiknya kecil dan memiliki resistansi yang tinggi. Namun, untuk masalah ukuran fisik, resistor ini masih kalah jika dibandingkan dengan resistor keramik. Resistor ini memiliki rating daya sebesar 1/4 watt, 1/2 watt, 1 watt, dan 2 watt. Bentuk dari resistor ini dapat dilihat pada gambar di atas. 5. Resistor Film metal:

Gambar 1.13 Resistor Film Metal Resistor film metal dibuat dengan bentuk hampir menyerupai resistor film karbon. Resistor tahan terhadap perubahan temperatur. Resistor ini juga memiliki tingkat kepresisian yang tinggi karena nilai toleransi yang tercantum pada resistor ini sangatlah kecil, biasanya sekitar 12

1% atau 5%. Jika dibandingkan dengan resistor film karbon, resistor film metal ini memiliki tingkat kepresisian yang lebih tinggi dibandingkan dengan resistor film karbon karena resistor film metal ini memiliki 5 buah gelang warna, bahkan ada yang 6 buah gelang warna. Sedangkan, resistor film karbon hanya memiliki 4 buah gelang warna. Resistor film metal ini sangat cocok digunakan dalam rangkaian rangkaian yang memerlukan tingkat ketelitian yang tinggi, seperti alat ukur. Resistor ini memiliki rating daya sebesar 1/4 watt, 1/2 watt, 1 watt, dan 2 watt. Bentuk dari resistor ini dapat dilihat pada gambar di atas.

Resistor Tidak tetap: 1. Potensiometer:

Gambar 1.14 Potensiometer Potensiometer merupakan variable resistor yang paling sering digunakan. Pada umumnya, potensiometer terbuat dari kawat atau karbon. Potensiometer yang terbuat dari kawat merupakan potensiometer yang telah lama lahir pada generasi pertama pada waktu rangkaian elektronika masih menggunakan tabung hampa (vacuum tube). Potensiometer dari kawat ini memiliki bentuk yang cukup besar, sehingga saat ini sudah jarang ada yang memakai potensiometer seperti ini. Pada saat ini, potensiometer lebih banyak terbuat dari bahan karbon. Ukurannya pun lebih kecil, namun dengan resistansi yang besar. Gambar di samping adalah potensiometer yang terbuat dari bahan karbon. Pada umumnya, perubahan resistansi pada potensiometer terbagi menjadi 2, yakni linier dan logaritmik. Yang dimaksud dengan perubahan secara linier adalah perubahan nilai resistansinya sebanding dengan arah putaran pengaturnya. Sedangkan, yang dimaksud dengan perubahan secara logaritmik adalah perubahan nilai resistansinya berdasarkan perhitungan logaritmik. Pada umumnya, potensiometer logaritmik memiliki perubahan resistansi yang cukup unik karena nilai maksimal dari resistansi diperoleh ketika kita telah melakaukan setengah kali putaran pada pengaturnya. Sedangkan, nilai minimal diperoleh saat pengaturnya berada pada titik nol atau titik maksimal putaran. Untuk dapat mengetahui apakah potensiometer tersebut linier atau logaritmik, dapat dilihat huruf yang tertera di bagian belakang badannya. Jika tertera huruf B, maka 13

potensiometer tersebut logaritmik. Jika huruf A, maka potensiometer linier. Pada umumnya, nilai resistansi juga tertera pada bagian depan badannya. Nilai yang tertera tersebut merupakan nilai resistansi maksimal dari potensiometer. 2. Potensiometer geser:

Gambar 1.15 Potensio Meter Geser Potensiometer geser merupakan kembaran dari potensiometer yang telah dibahas di atas. Perbedaannya adalah cara mengubah nilai resistansinya. Pada potensiometer yang telah dibahas di atas, cara mengubah nilai resistansinya adalah dengan cara memutar gagang yang muncul keluar. Sedangkan, untuk potensiometer geser, cara mengubah nilai resistansinya adalah dengan cara menggeser gagang yang muncul keluar. Bentuk dari potensiometer geser dapat dilihat pada gambar di samping. Pada umumnya, bahan yang digunakan untuk membuat potensiometer ini adalah karbon. Adapula yang terbuat dari kawat, namun saat ini sudah jarang digunakan karena ukurannya yang besar. Pada potensiometer geser ini, perubahan nilai resistansinya hanyalah perubahan secara linier. Bentuk potensiometer geser dapat dilihat pada gambar di atas dengan komponen yang ditengah. 3. Trimpot:

Gambar 1.16 Trimpot 14

Trimpot adalah kependekan dari Tripotensiometer. Sifat dan karakteristik dari trimpot tidak jauh beda dengan potensiometer. Hanya saja, trimpot ini memiliki ukuran yang jauh lebih kecil jika dibandingkan dengan potensiometer. Perubahan nilai resistansinya juga dibagi menjadi 2, yakni linier dan logaritmik. Huruf B yang tertera pada trimpot menyatakan perubahan nilai resistansinya secara logaritmik, sedangkan huruf A untuk perubahan secara linier. Untuk mengubah nilai resistansinya, kita dapat memutar lubang tengah pada badan trimpot dengan menggunakan obeng. Bentuk trimpot dapat dilihat pada gambar di atas. 4. Ntc & Ptc:

Gambar 1.17 NTC & PTC NTC (Negative Temperature Coefficient) dan PTC (Positive Temperature Coefficient) merupakan resistor yang nilai resistansinya berubah jika terjadi perubahan temperatur di sekelilingnya. Untuk NTC, nilai resistansi akan naik jika temperatur sekelilingnya turun. Sedangkan, nilai resistansi PTC akan naik jika temperatur sekelilingnya naik. Kedua komponen ini sering digunakan sebagai sensor untuk mengukur suhu atau temperatur daerah di sekelilingnya. Bentuk NTC dan PTC dapat dilihat pada gambar di atas. 5. LDR:

Gambar 1.18 LDR

15

LDR (Light Dependent Resistor) merupakan resistor yang nilai resistansinya berubah jika terjadi perubahan intensitas cahaya di daerah sekelilingnya. Pada prinsipnya, intensitas cahaya yang besar mampu mendorong elektron untuk menembus batas batas pada LDR. Dengan demikian, nilai resistansi LDR akan naik jika intensitas cahaya yang diterimanya sedikit atau kondisi sekelilingnya gelap. Sedangkan, nilai resistansi LDR akan turun jika intensitas cahaya yang diterimanya banyak atau kondisi sekelilingnya terang. LDR sering digunakan sebagai sensor cahaya, khususnya sebagai sensor cahaya yang digunakan pada lampu taman. Bentuk LDR dapat dilihat pada gambar di atas.

16

AVO METER(Multimeter) 1.3.1 Pengertian Avometer berasal dari kata AVO dan meter. A artinya ampere, untuk mengukur arus listrik. V artinya voltase, untuk mengukur voltase atau tegangan. O artinya ohm, untuk mengukur ohm atau hambatan. Terakhir, yaitu meter atau satuan dari ukuran. AVO Meter sering disebut dengan Multimeter atau Multitester. Secara umum, pengertian dari AVO meter adalah suatu alat untuk mengukur arus, tegangan, baik tegangan bolak-balik (AC) maupun tegangan searah (DC) dan hambatan listrik. AVO meter sangat penting fungsinya dalam setiap pekerjaan elektronika karena dapat membantu menyelesaikan pekerjaan dengan mudah dan cepat, Tetapi sebelum mempergunakannya, para pemakai harus mengenal terlebih dahulu jenis-jenis AVO meter dan bagaimana cara menggunakannya agar tidak terjadi kesalahan dalam pemakaiannya dan akan menyebabkan rusaknya AVO meter tersebut. Berdasarkan prinsip kerjanya, ada dua jenis AVO meter, yaitu AVO meter analog (menggunakan jarum putar / moving coil) dan AVO meter digital (menggunakan display digital). Kedua jenis ini tentu saja berbeda satu dengan lainnya, tetapi ada beberapa kesamaan dalam hal operasionalnya. Misal sumber tenaga yang dibutuhkan berupa baterai DC dan probe / kabel penyidik warna merah dan hitam. Pada AVO meter digital, hasil pengukuran dapat terbaca langsung berupa angka-angka (digit), sedangkan AVO meter analog tampilannya menggunakan pergerakan jarum untuk menunjukkan skala. Sehingga untuk memperoleh hasil ukur, harus dibaca berdasarkan range atau divisi. AVO meter analog lebih umum digunakan karena harganya lebih murah dari pada jenis AVO meter digital. Multimeter yang diuraikan dalam modul ini adalah multimeter analog yang menggunakan kumparan putar untuk menggerakkan jarum penunjuk papan skala. Multimeter ini banyak digunakan karena harganya relative terjangkau. Jika pada multimeter digital hasil pengukuran langsung dapat dibaca dalam bentuk angka yang tampil pada layer display, pada multimeter analaog hasil pengukuran dibaca lewat penunjukan jarum pada papan skala. Lihat gambar 1 dan gambar 2.

16

Gambar 1.19 Multimeter Analog &Digital

1.3.2 Multimeter AVO Meter Analog

Gambar 1.20 Avometer Analog

Multimeter AVO Meter Analog AVO Meter analog menggunakan jarum sebagai penunjuk skala. Untuk memperoleh hasil pengukuran, maka harus dibaca berdasarkan range atau divisi. Keakuratan hasil pengukuran dari AVO Meter analog ini dibatasi oleh lebar dari skala pointer, getaran dari pointer, keakuratan pencetakan gandar, kalibrasi nol, jumlah rentang

17

skala. Dalam pengukuran menggunakan AVO Meter Analog, kesalahan pengukuran dapat terjadi akibat kesalahan dalam pengamatan (paralax). Keterangan : 1. Meter Korektor, berguna untuk menyetel jarum AVO meter ke arah nol, saat AVO meter akan dipergunakan dengan cara memutar sekrupnya ke kanan atau ke kiri dengan menggunakan obeng pipih kecil. 2. Range Selector Switch adalah saklar yang dapat diputar sesuai dengan kemampuan batas ukur yang dipergunakan yang berfungsi untuk. memilih posisi pengukuran dan batas ukurannya. Saklar putar (range selector switch) ini merupakan kunci utama bila kita menggunakan AVO meter. AVO meter biasanya terdiri dari empat posisi pengukuran, yaitu : - Posisi (Ohm) berarti AVO Meter berfungsi sebagai ohmmeter, yang terdiri dari tiga batas ukur : x1; x10; dan K. - Posisi ACV (Volt AC) berarti AVO Meter berfungsi sebagai voltmeter AC yang terdiri dari lima batas ukur : 10V; 50V; 250V; 500V; dan 1000V. - Posisi DCV (Volt DC) berarti AVO meter berfungsi sebagai voltmeter DC yang terdiri dari lima batas ukur : 10V; 50V; 250V; 500V; dan 1000V. - Posisi DC mA (miliampere DC) berarti AVO meter berfungsi sebagai miliamperemeter DC yang terdiri dari tiga batas ukur, yaitu: 0,25; 25; dan 500. Tetapi ke empat batas ukur di atas untuk tipe AVO meter yang satu dengan yang lain batas ukurannya belum tentu sama. 3. Terminal + dan Com, terminal dipergunakan untuk mengukur Ohm, AC Volt, DC Volt dan DC mA (yang berwarna merah untuk + dan warna hitam untuk -). 4. Pointer (Jarum Meter) merupakan sebatang pelat yang bergerak kekanan dan kekiri yang menunjukkan besaran / nilai.
18

5. Mirror (cermin) sebagai batas antara Ommeter dengan Volt-Ampermeter. Cermin pemantul pada papan skala yang digunakan sebagai panduan untuk ketepatan membaca, yaitu pembacaan skala dilakukan dengan cara tegak lurus dimana bayangan jarum pada cermin harus satu garis dengan jarum penunjuk, maksudnya agar tidak terjadi penyimpangan dalam membaca. 6. Scale (skala) berfungsi sebagai skala pembacaan meter. 7. Zero Adjusment adalah pengatur / penepat jarum pada kedudukan nol ketika menggunakan Ohmmeter. Caranya : saklar pemilih diputar pada posisi (Ohm), test lead + (merah) dihubungkan ke test lead - (hitam), kemudian tombol pengatur kedudukan 0 diputar ke kiri atau ke kanan sehingga menunjuk pada kedudukan skala 0 Ohm. 9. Angka-Angka Batas Ukur, adalah angka yang menunjukkan batas kemampuan alat ukur. 10. Kotak Meter, adalah kotak / tempat meletakkan komponen-komponen AVOmeter. Di sebelah kanan saklar terdapat tanda ACV (Alternating Current Volt), yaitu Voltmeter untuk mengukur arus bolak-balik atau aliran tukar. Batas ukur ini dibagi atas, misal 010 V, 0-50 V, 0-250 V, 0-500 V, 0-1000 V. Bagian atas saklar penunjuk diberi tanda OHM dan ini merupakan batas ukur Ohm meter yang dapat digunakan untuk mengukur nilai tahanan dan baik buruknya alat-alat dalam pesawat. Pada bagian ini terdapat batas ukur, yaitu misal : x1, x10, x100, x1K, x10K. Di sebelah kiri dari saklar terdapat tanda DCV (Direct Current Volt) yang merupakan bagian dari Voltmeter, yaitu bagian yang digunakan khusus untuk untuk mengukur tegangan listrik DC. Batas ukur DCV dibagi atas, misal 0-10 V, 0-50 V, 0-250 V, 0-500 V, 0-1000 V.

19

Pengukuran di bawah 10 Volt dipakai batas ukur 0-10 V. Bila di atas 12 Volt dan di bawah 50 Volt dipergunakan batas ukur 0-50 V. Jika di atas 50 Volt dan di bawah 250 Volt digunakan batas ukur 0-250 V. Bila di atas 250V dan dibawah 500V digunakan batas ukur 500 Volt. Bila lebih dari 500 V dan di bawah 1000V digunakan batas ukur 01000 V. Jika lebih dari itu, maka tidak boleh menggunakan Volt meter secara langsung. Di bagian bawah saklar terdapat tanda DC mA yang berguna untuk mengukur besarnya kuat arus listrik. Batas ukur dibagi atas, misal 0-0,25 mA, 0-25 mA, 0-500 mA. Bila menggunakan alat ukur ini, pertama-tama letakkanlah saklar pada batas ukur yang terbesar / tertinggi, kemudian di bawahnya sehingga batas ukur yang digunakan selalu lebih tinggi dari arus yang kita ukur. Selain itu, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan didalam menggunakan AVO meter : 1. Setiap kali menggunakan AVO meter harus memperhatikan batas ukur alat tersebut. Kemampuan alat ukur (kapasitas alat ukur) harus lebih besar dari yang hendak di ukur. Kesalahan dalam pemakaian alat ukur AVO meter dapat mengakibatkan kerusakan. 2. AC Voltmeter hanya boleh dipergunakan untuk mengukur AC Volt, tidak boleh dipergunakan untuk mengukur DC Volt.Demikian juga sebaliknya. Ohmmeter tidak boleh dipergunakan untuk mengukur tegangan listrik, baik DC maupun AC Volt karena dapat mengakibatkan rusaknya alat ukur tersebut. Jadi, pemakaian alat ukur harus sesuai dengan fungsi alat ukur tersebut. 3. Periksa jarum meter apakah sudah tepat pada angka 0 pada skala DC mA, DCV atau ACV posisi jarum nol di bagian kiri dan skala Ohmmeter posisi jarum nol di bagian kanan.

20

1.3.3 Multimeter AVO Meter Digital AVO meter digital tidak sama halnya dengan AVO meter analog yang menggunakan jarum. AVO meter digital menggunakan display yang langsung dapat menampilkan hasil pengukuran berupa angka-angka. Karena tidak menggunakan jarum, AVO meter digital ini bentuk fisiknya lebih kecil daripada AVO meter analog dan tidak perlu melakukan kalibrasi lagi sebelum melakukan pengukuran. Selain itu, ketelitian di dalam pengukurannya juga jauh lebih bagus daripada AVO meter analog. AVO meter digital terlihat pada gambar di bawah ini. Konfigurasi multimeter dan control indikator yang terdapat pada sebuah multimeter diperlihatkan pada gambar 3.

Gambar 1.21 Konfigurasi Multimeter

1.3.4 Konfigurasi Multimeter 1. Papan skala: digunanakan untuk memebaca hasi pengukuran. Pada papan skala terdapat skala-skala; tahanandalam satuan ohm, tegangan ACV dan DCV, dan skalaskala lainnya. Lihat gambar .
21

Gambar 1.22 Papan Skala Multimeter

2. Saklar jangkauan ukur: digunakan utuk menentukan posisi kerja multi meter, dan batas ukur (range). Jika digunakan untuk mengukur nilai satuan tahanan (dalam ohm), saklar ditempatkanpada posisi , demikian juga jika digunakan untuk mengatur tegangan (ACV dan DCV) dan kuat arus (mA-A). Satu hal yang perlu diingat dalam mengukur tegangan listrik, posisi saklar harus berada pada batas ukur yang lebih tinggi dari tegangan yang akan diukur. Misalnya, tegangan yang akan diukur adalah 220 ACV, saklar harus berada pada posisi batas ukur 250 ACV. Demikian juga untuk mengukur DCV. 3. Sekrup pengatur posisi jarum (preset): digunakan untuk menera jarum penunjuk pada angka nol (sebelah kiri papan skala) 4. Tombol pengatur jarum pada posisinol (zero adjustment): digunakan untuk menera jarum penunjuk pada angka nol sebelum multimeter digunakan untuk mengukur nilai tahanan. Dalam praktek, kedua ujungkabel penyidik dipertemukan, kemudian tombol diputar untuk memposisikan jarum pada angka nol (sebelah kanan papan skala) 5. Lubang kabel penyidik: sebagai tempat untuk menghubungkan kabel penyidik dengan multimeter. Ditandai dengan tanda + dan - atau common. Pada multimeter

22

yang lebih lengkap dilengkapi juga dengan lubang untuk mengukur h fe transistor dan lubang untuk mengukur kapasitas kapasitor. Batas Ukur (Range) 1. Batas ukur kuat arus: biasanya terdiri dari angka-angka 0,25-25-500 mA. Angka tersebut merupakan nilai maksimal arus yang dapat diukur oleh multimeter. 2. Batas ukur tegangan: biasanya terdiri dari angka-angka 10-50-250-5001000ACV/DCV. angka tersebut merupakan nilai maksimal tegangan yang dapat diukur oleh multimeter. 3. Batas ukur tahanan: biasanya terdiri dari angka-angka X1, X10, dan kiloohm. Angka tersebut merupakan nilai maksimal tahanan yang dapat diukur oleh multimeter. Kriteria Multimeter Kriteria sebuah multimeter tergantung pada: 1. Kekhususan pemakaian, ditentukan oleh tahanan dibagai dengan tegangan, misalnya 20k/v untuk DCV dan 8k/v untuk ACV. 20k/v maka I = E/R = 1/20.000 = x 10-4A = 0,05 mA = 50 A. Multimeter menggunakan arus sebesar 50 A untuk alat pengukur dan akan menarik arus maksimal 50 A dari rangkaian yang diukur. 2. Fungsi tahanannya sebagai penguji transistor untuk menentukan h fe transistor (kemampuan arus untuk menguatkan arus listrik searah sampai beberapa kali), penguji dioda dan kapasitas kapasitor dalam hubungannya dengan pekerjaan perbaikan alat alat elektronik. Persiapan awal yang perlu anda lakukan sebelum menggunakan multimeter adalah: 1. Baca dengan teliti buku petunjuk penggunaan multimeter yang dikeluarkan oleh pabrik pembuatannya.

23

2. Multimeter adalah alat ukur yang dapat digunakan untuk mengukur tegangan, tahanan dan kuat arus. 3. Sebelum dan sesudah digunakan posisi saklar jangkauan ukur harus selalu berada pada posisi ACV dengan batas ukur tertinggi 4. Kabel penyidik (probes) multimeter selalu berwarna merah dan hitam. Masukkanlah kabel yang berwarna merah ke lubang penyidik bertanda + atau out dan dan kabel berwarna hitam ke lubang bertanda atau common. 5. Pada saat akan melakukan pengukuran perhatikan apakah jarum penunjuk sudah berada pada posisi nol. Jika belum lakukanlah peneraan dengan caa memutar sekrup pengatur posisi nol dengan obeng negative. 6. Posisi saklar jangkauan ukur harus pada posisi yang sesuai dengan besaran yang akan diukur. 7. Pada pengukuran DCV kabel penyidik + dan diletakkan sesuai dengan kutub tegangan yang akan diukur 8. Jangan sekali-kali mengukur kuat arus listrik kecuali kita sudah dapat memprediksikan besarnya kuat arus yang mengalir. 9. Untuk mengukur tahanan terlebih dahulu jarum penunjuk ditera pada posisi nol sebelah kanan papan skala dengan menggunakan zero adjustment. 10. Berhati-hatilah jika hendak mengukur tegangan listrik setinggi 220 ACV.

1.3.5 Cara Pembacaan Pengukuran Avo Meter: Cara mengukur tegangan DC

1. Letakan selektor switch (saklar pemilih) pada posisi tegangan DC

24

2. Pilih batas ukur (2.5,10,50,250,1000)dimana harus dipilih batas yang sama atau lebih besar dari tegangan yang akan diukur,misalkan tegangan yang akan diukur 12v maka batas ukur yang harus dipilih adalah 50. 3. Tidak boleh memilih batas ukur yang lebih kecil,karena jarum penunjuk akan bergerak melewati batas maksimum dan dapat merusak moving Coil. 4. Sambungkan kabel probe pada sumber tegangan,kabel merah disambungkan pada bagian positif dan kabel hitam disambungkan pada bagian negative,cara pemasangan seperti itu disebut hubungan paralel,Apabila pemasangan kabel polaritasnya terbalik,maka jarum meter akan bergerak kekiri. 5. Baca papan skala sesuai dengan dimana jarum penunjuk berhenti,cara yang paling tepat membaca adalah secara tegak lurus agar tidak terjadi kesalahan baca. Cara mengukur tegangan AC 1. Letakan selektor switch (saklar pemilih) pada posisi tegangan AC 2. Pilih batas ukur (10,50,250,1000) batas ukur yang dipilih harus yang sama atau lebih besar dari tegangan yang akan diukur,misalkan tegangan yang akan diukur 220v maka batas ukur yang harus dipilih adalah 250,tidak boleh memilih batas yang lebih kecil karena jarum penunjuk akan bergerak melewati batas maksimum dan akan merusak moving Coil. 3. Sambungkan kabel probe pada sumber tegangan secara paralel,untuk tegangan AC kabel merah dan hitam dapat bebas disambungkan pada sumber tegangan karena tegangan AC tidak mempunyai Polaritas (+/-). 4. Baca papan skala sesuai dengan dimana jarum penunjuk berhenti,cara yang paling tepat membaca adalah secara tegak lurus agar tidak terjadi kesalahan baca. Cara mengukur arus DC rangkaian untuk mengukur arus dipasang dengan cara serie dengan beban,beban dapat berupa resistor,lampu atau lainnya. 2. Atur selektor switch (saklar pemilih) pada posis Arus DC 1. Cara mengukur arus agak berbeda dengan mengukur tegangan,dimana

25

3. Atur posisi selektor pada batas ukur yang lebih tinggi dari arus yang akan diukur,batas ukur dapat dipilih yang paling tinggi agar tidak merusak AVO meter,pengaruh pemilihan batas ukur yang terlalu jauh dari arus yang akan diukur hanya mengakibatkan pembacaan yang kurang akurat. 4. Hubungkan kabel secara serie dengan beban,beban dapat di serie pada kabel negative atau pada kabel positive,Apabila pemasangan kabel polaritasnya terbalik,maka jarum meter akan bergerak ke kiri. 5. Baca penunjukan arus pada papan skala arus DC sesuai posisi jarum. Cara mengukur Resistansi komponen dalam keadaan rusak atau baik,serta untuk menentukan berapakah nilai resistansinya,Misalkan sebuah resistor mempunyai kode warna coklat,hitam,merah dan toleransinya adalah emas,Artinya resistor tersebut mempunyai nilai 1000 ohm dengan toleransi 5%,maksudnya resistor tersebut masih dikatakan baik bila setelah diukur nilainya masih diantara kurang atau lebih 5% dari 1000,atau antara 950 sampai 1050 ohm. 2. Atur selektor switch pada posisi ohm 3. pilih batas ukur (range) apakah: x1,x10,x100,atau x1K (sesuaikan dengan nilai resistor) 4. Terlebih dahulu hubung singkat kabel penyidik agar jarum meter bergerak kearah kanan dan dapat diatur supaya menunjukan pada skala maksimum dengan memutar tombol Zero adjust,maksudnya agar pembacaan meter dapat/sesuai dengan skala dan range yang dipakai. 5. mulailah mengukur resistor dengan menghubungkan kabel penyidik pada kedua kaki resistor secara paralel,dengan mengabaikan warna kabel.... 6. Baca papan skala sesuai dimana jarum meter berhenti,dan kalikan pembacaan dengan batas ukur,Misalnya jarum menunjukkan pada skala 10 dan batas ukur menggunakan x100 maka nilai resistor tersebut adalah 1000 ohm. 1. Gunanya mengukur resisitansi adalah untuk mengetahui kondisi suatu

26

Mengukur Transistor Dengan Multitester


Tabel

Batas ukur pada Ohmmeter X10 / X100


Tabel

TRANSISTOR PNP

Gambar 1.23 Tes Transistor PNP

TRANSISTOR NPN

Gambar 1.24 Tes Transistor NPN 27

1.3.6 CARA MENGUKUR RESISTOR Resistor adalah komponen elektronika yang terbuat dari arang yang bersifat sebagai tahanan / penghambat. Satuan Resistor adalah Ohm (). Ukuran lainnya adalah Watt. 1 Mega Ohm (M) = 1.000 Kilo Ohm (K) 1 Kilo Ohm (K) = 1.000 Ohm () Resistor memiliki gelang warna yang merupakan kode ukuran dari resistor tersebut. Resistor terbagi menjadi : a. Fixed resistor ( resistor biasa ) adalah resistor yang ukurannya tetap. b. Variable resistor adalah resistor yang ukurannya dapat dirubah. Variable resistor ada 5 jenis yaitu : Potensiometer Trimmer Potensio (Trimpot) NTC (Negative Temperatur Coefficient) : semakin panas hambatannya semakin kecil PTC (Positive Temperatur Coefficient) : semakin panas hambatannya semakin besar LDR (Light Dependence Resistor) : bila terkena cahaya maka hambatan akan mengecil Fungsi resistor dalam rangkaian elektronika : *Sebagai beban rangkaian *Untuk membagi tegangan atau arus

Gambar 1.25 NTC,PTC,Potensiometer,& Trimpot 28

Simbol Resistor dalam rangkaian

Gambar 1.26 Simbol Resistor

Berikut daftar kode warna resistor

Gambar 1.27 Kode Warna Resistor

Misal Resistor dengan gelang warna :

I. Coklat : 1 II. Hitam : 0 III. Merah : 00 IV. Perak : 10%


Gambar 1.28 Resistor

29

Jadi nilai resistor tersebut adalah 1000 Ohm atau 1 K Ohm dengan toleransi 10% artinya nilai aslinya bisaberkisar antara 900 Ohm 1100 Ohm. Angka 900 didapat dari 1000 (1000 x 10%) dan 1100 Ohm dari 1000 + (1000 x 10%). GABUNGAN RESISTOR Resistor Hubung Seri Resistor yang dihubungkan seri nilai hambatannya adalah Rt = R1 + R2 + R ... Misal : 1K Ohm + 1K Ohm = 2K Ohm

Gambar 1.29 Rangkaian Seri Resistor

Resistor Hubung Paralel Resistor yang dihubungkan paralel hasilnya adalah 1/Rt = 1/R1 + 1/R2 + 1/R ..... Misal : 1K Ohm diparalel dengan 1K Ohm hasilnya adalah 0,5 K Ohm.

Gambar 1.30 Rankaian Paralel Resitor

30

1.3.7 Mengukur Resistor Dengan Multi Tester 1. Pastikan anda sudah melakukan zerro Ohm adj. 2. Putar batas ukur pada Ohmmeter (pastikan batas ukur lebih tinggi atau hampir sama dengan perkiraan resistor yang diukur). 3. Hubungkan probe ke masing-masing kaki resistor (bolak balik sama saja) 4. Lihat penunjukan jarum pada papan skala.

Gambar 1.31 Mengukur Resistor

Kesimpulan Hasil Pengukuran 1. Jarum menunjuk angka sesuai dengan ukuran aslinya : resistor baik 2. Jarum menunjuk angka lebih besar / kecil dari ukuran aslinya : resistor rusak 3. Jarum tidak bergerak sama sekali : resistor putus 4. Jarum menunjuk angka nol : resistor short 1.3.8 CARA CEK KONDENSATOR Sebelumnya muatan kondensator didischarge. Posisikan saklar jangkah pada OHM, tempelkan penyidik merah pada kutub POSITIF dan hitam pada NEGATIF. Bila jarum menyimpang ke KANAN dan kemudian secara berangsur-angsur kembali ke KIRI, berarti kondensator baik. Bila jarum tidak bergerak, kondensator putus dan bila jarum mentok ke kanan dan tidak balik, kemungkinan kondensator bocor.

31

Cara Menguji Kondensator


Gambar 1.32 Pengujian Kondensator

Pemilihan skala batas ukur X 1 untuk nilai elko diatas 1000uF, X 10 untuk untuk nilai elko diatas 100uF-1000uF, X 100 untuk nilai elko 10uF-100uF dan X 1K untuk nilai elko dibawah 10uF.

32

Diagnosa dan pemecahan permasalahan Pc


2.1.1 Kerusakan pada Hardware Masalah dengan komponen hardware perlu penangana yang serius karena sulit dilokalisisr dan disingkirkan tanpa tools yang tepat, keahlia dan pengalaman yang menunjang. Berikut penjelasan akan masalah yang sering terjadi dan cara mengatasinya: a. Kerusakan pada Power Supply Gejala : Setelah dihidupkan PC tidak bereaksi apa-apa, tidak ada tampilan di monitor, tidak ada lampu indikator yang menyala, kipas power supply tidak berputar, lampu indikator pada monitor tidak menyala. Solusi : Periksalah apakah kabel terhubung dengan benar dan steker terpasang dengan baik pada soketnya, periksa juga apakah ada tombon on/off dibelakang tepatnya dibelakang Power Supply sudah dalam posisi on, jika sudah yakin terpasangan dengan benar tapi tetap tidak aa respon untuk meyakinkan silahkan anda ganti kabel power dengan yang anda yakin bagus. Masalah terjadi karena tidak adanya tegangan listrik yang masuk, kerussakan ada pada kabel power. Masalah : Setelah dihiduplan PC tidak bereaksi apa apa, tidak ada tampilan di monitor, tidak ada lampi indikator yang menyala, kipas power supply tidak berputar, lampu indikator pada monitor menyala. Solusi : Lakukan seperti langkah diatas, tetapi jika masih belum ada respon berarti masalah ada pada power supply, silahkan ganti dengan PS yang rusak dengan PS yang baru.

33

Note: Jika kerusakan hanya pada PS saja, setelah mengganti dengan yang baru, komputer akan kembali bekerja dengan normal. Kecuali jika ada masalah pada komponen yang lainnya seperti motherboard, VGA card dan Memory. b. Kerusakan pada Mother Board Gejala : Setelah dihidupkan, tidak ada tampilan di monitor, lampu indikator di panel depanmenyala, lampu indikator monitor berkedip kedip, kipas power supply dan kipas processor berputar, tidak ada suara beep di speaker. Solusi : Langkah pertama lepas semua kabel power yang terhubung ke listrik, kabel data ke monitor, kabel keyboard/mouse, dan semua kabel yang terhubung ke CPU, kemudian lepas emua ekrup penutup casing, Dalam keadaan casing terbuka silahkan anda lepaskan juga komponen lainnya, yaitu kabl tegangan dari power supply yang terhubung ke Mobo, harddisk, floppy. Hati hati dalam pengerjaannya. Begitu juga dengan ard yang menempel pada Mobo ( VGA, Sound atau Card lainnya). Sekarang yang menempel pada casing hanya Mobo saja. Silahkan anda periksa mobo nya dengan teliti, lihat Chip ( IC ), elco, transistor dan yang lainnya apakah ada yang terbakar. Jika tidak ada tanda tanda komponen yang terbakar kemungkinan mobo masih bagus, tapi aa kalanya mobo tidakjalan karena kerusakan pada program yang terdapat di BIOS. c. Kerusakan pada Harddisk Gejala : Pada saat CPU dinyalakan kemudian melakukan proses POST setelah itu proses tidak berlanjut dan diam beberapa saat tidak langsung masuk ke OS, dan kemudian di layar monitor ada pesan harddisk error, harddisk failure setelah itu muncul pesan press F1 to continue setelah kita menekan tombol F1 tidak masuk OS dan muncul pesan Operating System Not Found.
34

Solusi: Periksa kabel tegangan dan kabel data yang masuk ke harddisk apakah longgar, sebaiknya dikencangkan, kemudian nyalakan dan coba anda dengarkan apakah suara yang keluar dari harddisk normal, jika tidak normal berarti harddisk rusak di controllernya. Gejala: Pada saat CPU dinyalakan kemudian melakukan proses POST setelah itu muncul pesan operating system not found. Solusi : Ada kemungkinan OS rusak, bisa diatasi dengan install ulang atau jika OS anda menggunakan windows 2000/XP ada fasilitas repairnya. Atau ada kemungkinan juga harddisk anda tidak terdeteksi dan lakukan langkah diatas. Gejala : Harddisk bad sector Solusi : Ada beberapa faktor penyebab rjadi bad sector diantaranya: tegangan listrik tidak stabil, sering terjadi putusnya aliran listrik secara mendadak, setelah pemakaian tidak di shut down, pemakaian yang terlalu lama. Ada 2 jenis bad sector yaitu fisik dan software. Untuk mengatasinya ada beberapa cara diantaranya menggunakan software untuk menghinlangkan bad sector.

2.1.2 POST(Power On Self-Test)


POST (Power on Self-Test) yaitu test yang dilakukan oleh PC untuk mengecek fungsifungsi komponen pendukung PC apakah bekerja dengan baik. POST dilakukan PC pada saat booting, jika PC mengalami suatu masalah maka akan dapat terdeteksi gejala kesalahannnya melalui POST, PC akan memberikan pesan/peringatan kesalahan dalam bentuk suara yang dihasilkan melalui speaker atau tampilan visual di monitor. Selain
35

itu pesan/peringatan kesalahan juga dapat dideteksi melalui kinerja dari PC, misalkan PC tidak hidup walaupun sumber listrik AC sudah terhubung dan tombol power sudah ditekan. POST memungkinkan user dapat mendeteksi, mengisolasi, menentukan, dan menemukan kesalahan sehingga dapat memperbaiki penyimpangan atau kerusakan yang terjadi pada PC. Mekanisme POST disediakan oleh semua produk PC atau motherboard dan tersimpan di dalam ROM atau flash ROM BIOS. Secara umum proses dan prosedur yang dilakukan dalam POST pada semua produk motherboard sama. Terdapat beberapa perbedaan yang menjadikan ciri dari produk motherboard tertentu, tetapi pada dasarnya tetap sama. 1) Prosedur POST (Power on Self-Test) POST dilakukan sesaat setelah komputer dihidupkan dan mulai booting, proses ini dilakukan oleh BIOS. Adapun urutan prosedur POST adalah sebagai berikut : a) Test Power Supply ditandai dengan lampu power hidup dan kipas pendingin power supply berputar. b) Secara otomatis dilakukan reset terhadap kerja CPU oleh sinyal power good yang dihasilkan oleh power supply jika dalam kondisi baik pada saat dihidupkan, kemudian CPU mulai melaksanakan instruksi awal pada ROM BIOS dan selanjutnya. c) Pengecekkan terhadap BIOS dan isinya. BIOS harus dapat dibaca. Instruksi awal ROM BIOS adalah jump (lompat) ke alamat program POST. d) Pengecekkan terhadap CMOS, CMOS harus dapat bekerja dengan baik. Program POST diawali dengan membaca data setup (seting hardware awal) pada RAM CMOS setup, sebagai data acuan untuk pengecekan. e) Melakukan pengecekkan CPU, timer (pewaktuan), kendali memori akses langsung, memory bus dan memory module. f) Memori sebesar 16 KB harus tersedia dan dapat dibaca/ditulis untuk keperluan ROM BIOS dan menyimpan kode POST.
36

g) Pengecekkan I/O controller dan bus controller. Controller tersebut harus dapat bekerja untuk mengontrol proses read/write data. Termasuk I/O untuk VGA card yang terhubung dengan monitor. Jika ada salah satu prosedur POST yang tidak berhasil dilewati maka PC akan menerima pesan/peringatan kesalahan dari POST. Pesan/peringatan kesalahan berupa kode beep yang dikeluarkan melalui speaker yang terhubung dengan motherboard atau tampilan di layar monitor sesuai dengan standar masing-masing motherboard. 2) Pesan/Peringatan Kesalahan POST (Power on Self-Test) Pesan/peringatan kesalahan hasil POST berupa tampilan performance PC, visual di monitor dan beep dari speaker. Sesuai dengan urutan prosedur POST yang dilakukan oleh BIOS maka gejala-gejala permasalahan yang muncul adalah sebagai berikut: Pesan/Peringatan Kesalahan 1. CPU dan Monitor mati, tidak ada beep: Instalasi fisik ke tegangan listrik AC 110/220V2. Power supply 2. CPU hidup, Monitor Mati, Tidak ada beep: Instalasi kabel data dari VGA card ke Monitor, Monitor 3. CPU hidup, Monitor Mati, ada beep: Disesuaikan dengan beep Prosedur test POST yang telah dilakukan untuk memastikan bahwa unit power supply dan monitor bekerja dengan baik. Jika tahap ini dapat dilewati maka bios mulai meneruskan POST selanjutnya. Adapun hasil dari POST selanjutnya ditunjukkan dengan kode beep apabila ditemukan permasalahan. Bunyi kode beep yang ditunjukkan sesuai dengan BIOS yang digunakan. Kode Beep AWARD BIOS Pesan/Peringatan Kesalahan 1. 1 beep pendek: PC dalam keadaan baik 2. 1 beep panjang: Problem di memori
37

3. 1 beep panjang 2 beep pendek: Kerusakan di modul DRAM parity 4. 1 beep panjang 3 beep pendek : Kerusakan di bagian VGA.

5. Beep terus menerus: Kerusakan di modul memori atau memori video Kode Beep AMI BIOS Pesan/Peringatan Kesalahan 1) 1 beep pendek: DRAM gagal merefresh 2) 2 beep pendek: Sirkuit gagal mengecek keseimbangan DRAM Parity (sistem memori) 3) 3 beep pendek: BIOS gagal mengakses memori 64KB pertama. 4) 4 beep pendek: Timer pada sistem gagal bekerja 5) 5 beep pendek: Motherboard tidak dapat menjalankan prosessor 6) 6 beep pendek: Controller pada keyboard tidak dapat berjalan dengan baik 7) 7 beep pendek: Video Mode error 8) 8 beep pendek: Tes memori VGA gagal 9) 9 beep pendek: Checksum error ROM BIOS bermasalah 10) 10 beep pendek : CMOS shutdown read/write mengalami errror 11) 11 beep pendek: Chache memori error 12) 1 beep panjang 3 beep pendek: Conventional/Extended memori rusak 13) 1 beep panjang 8 beep pendek: Tes tampilan gambar gagal Kode Beep IBM BIOS Pesan/Peringatan Kesalahan 1) Tidak ada beep: Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang
38

2) 1 beep pendek: Normal POST dan PC dalam keadaan baik 3) beep terus menerus: Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang 4) Beep pendek berulang-ulang: Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang 5) 1 beep panjang 1 beep pendek: Masalah Motherboard 6) 1 beep panjang 2 beep pendek: Masalah bagian VGA Card (mono) 7) 1 beep panjang 3 beep pendek: Masalah bagian VGA Ccard (EGA). 8) 3 beep panjang: Keyboard error 9) 1 beep, blank monitor: VGA card sirkuit Pada PC tertentu menggunakan tone yang pada prinsipnya sama dengan beep untuk memberikan pesan/peringatan kesalahan dalam bentuk suara. Selain beep biasanya pada kondisi tertentu dapat dilihat juga pesan/peringatan kesalahan dalam bentuk text yang ditampilkan pada layar monitor. Text tertulis merupakan bagian dari POST yang dapat dilaksanakan apabila VGA card dan monitor dalam keadaan baikdan terinstalasi dengan benar. User dapat langsung mengetahui masalah yang ada dengan membaca text peringatan. Misalnya yaitu: Keyboard error : untuk masalah pada keyboard CMOS error : cmos battery error atau ada masalah pada setting peripheral HDD not Install : harddisk tidak terpasang Secara umum pesan/peringatan kesalahan yang ditampilkan mudah untuk difahami oleh user. Hanya saja pesan dalam bahasa Inggris. 3) Langkah-langkah mengenal dan mengidentifikasi Pesan/Peringatan Kesalahan melalui POST (Power on Self-Test)

39

Untuk mengenal dan mengidentifikasi pesan/peringatan kesalahan melalui POST para peserta diklat harus memperaktekkan dan mengamati PC dari saat booting hingga selesai proses POST yang dilakukan oleh BIOS dan membaca buku manual setiap komponen PC, terutama motherboard. Dari situ akan diketahui banyak komponen, kegunaan, spesifikasi dan BIOS yang digunakan, termasuk setting pada BIOS nya 2.1.3 Cara mendiagnosa Power Supply yang rusak Sebenarnya ada 3 cara untuk mengetahui apakah PS rusak atau tidak, yaitu : Secara manual menggunakan multimeter Menggunakan power supply tester untuk melakukan tes PSU otomatis. Tes manual dengan menghubungkan ujung kabel output tertentu.

Ketiga metode tersebut sama sama efektif. Langkah langkah Tes manual dengan menghubungkan ujung kabel output tertentu : 1. 2. 3. 4. 5. Lepaskan kabel listrik PSU dari stop kontak. Lepaskan kabel output PSU dari mainboard. Pasang kembali kabel listrik (AC) PSU sehingga dalam PSU terdapat aliran listrik. Siapkan kabel penghubung sepanjang 10-15cm yang kedua ujungnya dikupas. Pegang kabel out utama dari PSU, lalu hubungkan ujung kabel warna hijau

dengan hitam dari salah satu kabel itu. Yang jadi titik tolak logika adalah menghubungkan ujung kabel hijau dengan kabel lain. Sebenarnya boleh juga antara hijau dan merah, hijau dan kuning, yang penting salah satunya adalah hijau. Lihat caranya pada gambar. 6. Jika pada langkah 5 diatas kipas PSU bergerak maka PSU masih baik. Jika tidak

jalan maka PSU rusak.

40

2.1.4 Cara mendiagnosis Motherboard yang error


Motherboard atau Mainboard adalah board atau papan utama tempat komponenkomponen utama seperti microprocessor dan memory (RAM, ROM, BIOS) beserta chip kontroler lainnya. Pada motherboard juga terdapat SLOT Ekspansi yang merupakan tempat untuk memasang card-card tambahan yang berfungsi untuk meningkatkan fasilitas dan kemampuan yang dibutuhkan. Untuk microprossor terpasang pada soket yang sesuai dengan bentuk dan ukuran microprocessor tersebut, seperti soket 370, 470, soket LGA 775, soket A 462 (AMD), soket slot I (Pentium 2 dan 3). Pada motherboard, microprocessor berkomunikasi dengan komponen yang lain melalui suatu bus atau jalur data. Bus ini telah berkembang dari bus 66, 100, 133, 200, 266, 333, 400, 500, 800 MHz. Perkembangan ini untuk mengimbangi kerja microprocessor yang semakin cepat. Slot ekspansipun mengalami perkembangan. Tabel diagram motherboard biasanya telah disertakan pada saat anda membeli CPU/ Mainboard. Motherboard yang kita miliki biasanya tidak berjalan mulus seperti yang diinginkan, terkadang motherboard yang kita gunakan mengalami kerusakan. Karena pada dasarnya peralatan elektronik tidak dirancang untuk hidup selamanya.Hal ini tentunya tidak lepas dari strategi penjualan, siklus usia penggunaan produk-produk yang telah beredar di pasaran, dan juga terbatasnya usia pakai komponen-komponen elektronik. Walaupun motherboard moderen telah dirancang sedemikian rupa agar bisa bertahan hidup lebih lama, namun pasti pada periode waktu tertentu, motherboard tersebut akan rusak juga. Bagaimana dengan anda, dan juga saya yang masih mempunyai motherboard generasi lama yang masih laik jalan hingga sekarang? Dan biasanya pada batas usianya, motherboard akan mengalami beberapa gejala kerusakan. Yang paling umum adalah gejala komputer sulit dihidupkan, atau mati tiba-tiba.

Hang Dan Sering Mati / Merestart (Reset) Sendiri

Periksa Power Supply, coba pakai power supply yang lain apakah masih me-restart sendiri atau hang. Kalau setelah diganti power supply ternyata normal/ bagus, berarti power supply ada masalah. Ganti saja karena kalaupun bisa diperbaiki saya sendiri

41

kurang yakin apakah masih bisa berfungsi dengan baik, karena power supply merupakan komponen yang sangat vital. saya sarankan ganti saja Periksa apakah ada virusnya, program anti virus harus selalu terpasang dan aktifkan auto protect nya. Pada saat hang dan ada pesan blue screen seperti eror vxd at address, biasanya ada masalah di memory. Bersihkan memory tersebut seperti langkah diatas. Coba anda install ulang Windows. Kalau masih hang / me-restart sendiri coba anda periksa di motherboard, anda perhatikan perubahan fisik komponen terutama : 1. elko/kapasitorYang bentuknya bulat hitam ada tulisan kapasitasnya antara 1000 uf/10Volt s/d 3300 uf/10 volt,

Gambar 2.1 Kapasitor

biasanya terlihat, kalau yang rusak terlihat kembung / bengkak dan mengeluarkan cairan atau karat.

42

Gambar 2.2 Contoh Kapasitor. Kiri: Normal, kanan: rusak karena elektrolit bocor

Gamabr 2.3 Close up kerusakan fisik kapasitor.

43

Nyala Tapi Tidak Tampil

Coba anda perhatikan dan dengarkan apakah ada bunyi atau suara bip. Kalau ada, kerusakan biasanya ada di processor, memory dan VGA. 1. Periksa Processor, coba anda pegang pendinginnya apakah panasnya berlebih atau dingin? Kalau panas berlebih berarti kipas processor tidak bekerja dengan baik maka anda ganti, tapi kalau dingin berarti processor tidak bekerja alias rusak. 2. Periksa memory, biasanya kalau memory rusak terdengar suara bip pada speaker sebanyak 3 kali. Dalam keadaan mati, cabut memory bersihkan pinnya menggunakan penghapus pensil sampai bersih, kemudian pasang kembali. 3. Kalau masih rusak berarti ada salah satu IC nya yang rusak. Periksa VGA Card, cabut VGA Card, dalam keadaan mati / off coba anda tekan, ada kemungkinan kurang masuk atau coba anda bersihkan kaki / pin nya. Jika VGA card menggunakan kipas, bersihkan kipas tersebut. 4. Kalau masih tidak tampil coba anda periksa jangan-jangan monitornya yang tidak nyala, untuk memastikannya yang rusak monitor atau CPU, coba anda tekan tuts Numlock pada keyboard, apakah lampu Numlock-nya nyala atau tidak. Kalau nyala berarti kerusakan pada CPU. Yang menjadi standar saya kalau memperbaiki Komputer, saya selalu membersihkannya dari debu, apakah itu motherboard, memory, cdrom,, dll, karena hal tersebut sangat berpengaruh apa lagi kalau komputernya dalam keadaan kotor / lama tidak dibersihkan. Tapi anda harus hati-hati dalam pengerjaannya dan jangan terburu-buru.

44

Bab III : Perawatan Pc


3.1.1Pengertian : Periferal computer merupakan peralatan pendukung dari sebuah PC. Sebuah PC berdiri dari beberapa komponen, dimana masing masing komponen memiliki fungsi sendiri dan saling berkaitan. Walaupun komponen PC terletak dalam sebuah case computer, namun masih banyak kotoran yang dapat mengganggu fungsionalitas komponen baik dari debu maupun serang serangga. Untuk membersihkan kotoran tersebut dapat digunakan peralatan bahan sederhana seperti : Kain Kering (Sebaiknya Katun) Cairan pembersih/cleaner Disk cleaner Penyedot debu mini CD cleaner

Dan alat alat yang diperlukan adalah : a. Obeng : Kita hanya butuh 2 obeng kecil : 1 dengan kepala pipih (-/minus) dan 1 lagi dengan kepala kembang (+/plus). Biasanya kurang dari 6 inci panjangnya .

Gambar 3.1 Obeng


45

b. Penjepit : penjepit mungil dengan cengkeraman yang bagus tak ternilai harganya untuk memasang dan melepas jumper dan untuk mendapatkan kembali sekrup yang hilang. Penjepit dengan ujung datar lebih berguna disbanding yang ujung runcing.

Gambar 3.2 Penjepit c. Senter : Meskipun dalam ruangan yang terang, terkadang kita sulit untuk melihat kabel kabel kecil dan konektor pada casing pc. Oleh karena itu, senter dibutuhkan untuk member penerangan pada saat kita sedang membongkar atau merakit pc agar saat tidak cukup terang kita dapat menggunakannya.

Gambar 3.3 Senter d. Wadah Komponen : Wadah kecil yang berpenutup dapat digunakan untuk menyimpan jumper / sekrup. Contoh : cangkir plastic atau botol obat lama yang masih utuh atau memadai. e. Tang barujung runcing : Tang kecil berujung runcing berguna untuk merenggut bagian bagian dan menekuk kawat dan potongan logam. f. Botol Semprot : Untuk berjaga jaga agar saluran ventilasi dan interior PC bebas dari debut untuk mencegah kelebihan panas. Sejauh ini botol semprot

46

merupakan cara mudah untuk melakukannya. Botol semprot tersedia di banyak took computer dan elektronik. g. Gelang Antistatik : satu sentakan listrik static yang bergerak dalam tubuh kita dan PC dapat memaggang sirkuit mesin. Bila anda menambah atau melepas hardware atau melakukan pekerjaan apapun dibagian dalam casing PC, kenakan peranti gelang antistatic. Salah satu ujung terhubung ke pergelangan anda, dan ujung lainnnya terhubung ke tanah. h. Pengencang mur dan alat khusus lainnya : Banyak peralatan computer yang mencakup pengencang mur, pelepas chip, dan peralatan khusus lainnya. Ini hanyalah peralatan tambahan karena obeng dan penjepit sudah mencukupi untuk sebagian besar pekerjaan. 3.1.2Melakukan Perawatan PC Seperti kata pepatah, mencegah lebih baik dari pada mengobati. Dengan perawatan preventive kita bisa menekan permasalahan yang akan muncul seminimal mungkin. Perawatan secara teratur akan mengurangi beberapa permasalahan seperti crash system, kehilangan data bahkan sampai kerusakan komponen komputer. Pada beberapa kasus kita memperbaiki sistem yang rusak karena tidak adanya perawatan preventive yang dilakukan. Dalam dunia bisnia, perawatan ini akan menambah nilai jual komputer karena sistemnya masih berjalan dengan baik. Ada 2 tipe perawatan yang bisa kita lakukan, yaitu perawatan pasif dan perawatan aktif. Kita sebut pasif, karena perawatan ini lebih mengarah kepada faktor lingkungan dan benda benda non komputer yang membantu kinerja pc kita. Sedangkan perawatan aktif adalah perawatan yang kita lakukan dalam tubuh pc itu sendiri. Metode Perawatan Pasif Perawatan ini meliputi langkah-langkah yang biasa kita gunakan untuk melakukan proteksi sistem terhadap lingkungan yang normal, baik secara fisik dan elektrikal. Hal fisik meliputi temperatur yang baik, thermal stress dari power, kontaminasi debu atau asap dan gangguan lain seperti getaran atau guncangan. Hal elektrikal meliputi ESD (electro-static discharge)/listrik statis, kebisingan power dan gangguan frekwensi radio.
47

Tahap-tahap melakukan perawatan pasif : Memilih lokasi untuk komputer yang bebas dari polusi udara seperti asap, debu, kotoran dan polusi yang lain. Memperkecil kemungkinan terjadinya variasi suhu di dalam ruangan. Misalnya, dengan memberi AC atau tidak menempatkan komputer dekat jendela agar komputer tidak terkena sinar matahari secara langsung. Menyediakan outlet ground dari power yang sudah stabil dan bebas dari gangguan elektris dan interferensi. Hal ini berfungsi menghindari listrik statis. Bila memungkinkan, jauhkan komputer Anda dari pemancar atau sumbersumber frekwensi radio. Ada baiknya juga, pada fase persiapan lokasi instalasi komputer, kita bisa memperhatikan beberapa faktor di bawah ini : Sediakan sirkuit (MCB) tersendiri untuk aliran listrik komputer Anda Sirkuit harus diperiksa dengan baik tentang low resistance ground, tegangan yang memadai, bebas dari interferensi dan bebas dari naik turunnya tegangan. Sirkuit tiga kabel harus ada. Namun bila tidak, gunakan adapter tambahan ground untuk menyesuaikan penempatan ground pada soket dua kabel Untuk mengurangi resistansi, hindari pemakaian panjang kabel yang tidak perlu. Permasalahan power low noise akan menambah resistansi sirkuit yang mengikuti ukuran kabel dan panjangnya. Bila memungkinkan, sediakan power sirkuit terpisah untuk peralatan non komputer seperti: AC, coffee maker, mesin copy, laser printer, pemanas ruangan, vacum cleaner dan peralatan lain. Metode perawatan aktif Intensitas melakukan perawatan aktif sangatlah tergantung dari lingkungan dan kwalitas komponen komputer. Bila lingkungan kita kotor dan berdebu, kita harus
48

membersihkan komputer paling tidak tiga kali dalam sebulan. Namun untuk lingkungan kantor normal, pembersihan komputer dapat dilakukan beberapa bulan sekali dalam setahun. Namun jika kita membuka komputer setelah satu tahun ternyata di dalamnya telah penuh debu, ada baiknya kita memperpendek interval pembersihan. Tahap-tahap melakukan perawatan aktif : Untuk non Operating System : Membersihkan debu CPU dan monitor dengan vacuum cleaner Membersihkan keyboard dan mouse Membersihkan konektor dan kontak pada konektor slot, konektor power supply, konektor keyboard, konektor mouse dan konektor speaker. Untuk perawatan Operating System : Melakukan Back up data dan file-file penting pada waktu yang terjadwal Melakukan clean up dengan menghapus semua file temporer, seperti: *.tmp, *.chk, ~*.*, file-file dari recycle bin, web browser history dan temporary internet files. Melakukan scandisk Melakukan defragmentasi file Melakukan checking dan updating anti virus 3.1.3Memeriksa hasil perawatan PC Windows menyediakan banyak utiliti dan wizard berguna untuk troubleshooting dan perawatan PC. Banyak di antaranya bisa diakses dari menu System Tools: Klik Start>Programs>Accessories*>System Tools (istilah dan path yang sesuai bervariasi bergantung versi Windows Anda). a. Scan Disk: Seperti yang tergambar pada namanya, ScanDisk memeriksa hard disk terhadap fragmen file yang keliru letak dan daerah kerusakan fisik. Periksa hard drive Anda secara teratur dengan ScanDisk. Kenaikan mendadak pada jumlah program yang mengalami error bisa berarti kerusakan hard disk.
49

1.

2.

b. Windows XP tidak punya utiliti ScanDisk. Untuk memeriksa suatu drive di XP, klikkanan di Explorer, pilih Properties, pilih tab Tools, dan klik Check Now pada `Errorchecking`. Anda akan diberitahu bahwa utiliti itu butuh hak eksklusif ke beberapa file Windows dalam disk. Bila Windows menanyakan apakah Anda ingin melakukan pemeriksaan saat restart berikut, klik Yes kemudian OK. c. Disk Defragmenter: Defragmen hard drive secara teratur untuk menjaganya berjalan lebih cepat dan untuk meningkatkan peluang Anda memulihkan data jika drive tersebut mengalami crash. d. System Monitor: Program kecil yang luar biasa ini membantu Anda melacak banyak jenis parameter kinerja. Anda dapat melihat grafik real- time yang menampilkan available RAM, virtual memory, CPU usage, dan statistik lainnya. System Monitor terutama bagus untuk melacak sumber problem memori dan mengidentifikasi program mana yang paling membuat stres sistem Anda. (Di Windows XP, Anda bisa menemukan System Monitor dengan memilih Start*Control Panel>Administrative Tools>Performance>System Monitor.) e. System Information: Utiliti ini merupakan jembatan ke beberapa tool troubleshooting paling kuat di Windows. Pada Windows 9x, Anda akan mendapati System File Checker, Registry Checker, dan System Configuration Utility pada menu Tools di System Information. Di XP, tool di System Information mencakupkan Network Diagnostics dan System Restore. f. Manual, driver, dan software: Selamatkan segala sesuatunya! Anda mungkin dapat mengatasi problem PC dengan mengetahui satu setting utama atau nomor model, atau dengan menginstall ulang program. Manual yang dicetak mungkin menjadi satu-satunya sumber nomor telepon bantuan teknis Anda. Jangan mengira Anda dapat mendownload saja sebarang file yang mungkin Anda butuhkan kapan saja dari Internet: Sebuah file di tangan berharga dibanding dua di Web. g. Windows Resource Kit: Anda tidak perlu menghabiskan US$ 50 atau lebih untuk buku referensi Windows seukuran buku telepon itu. Anda hanya perlu berkonsultasi dengan CD Windows 9x. Di tools\reskit\setup folder, Anda akan mendapati salinan online Windows Resource Kit dari Microsoft). Pergilah ke Microsoft TechNet (untuk Windows XP Professional Resource Kit.
50

Yang sifatnya rutin dan wajib dilakukan adalah: a. Backup data - membuat cadangan data. b. Update anti-virus Anti-virus HARUS rutin di-update, agar dapat selalu menangkal virus-virus baru yang terus bermunculan setiap hari. Kunjungi secara rutin situs pembuat antivirus yang digunakan. c. Secara fisik membersihkan komputer baik bagian luar maupun dalam casing dari debu dan benda-benda asing lainnya, yang dapat mempengaruhi kinerja dan fungsi perangkat komputer. d. Memastikan sistem pendingin dan sirkulasi udara dalam casing berjalan dengan baik sehingga temperatur komputer bisa terjaga. Untuk komputer yang beroperasi 24 jam nonstop disarankan diletakkan di ruangan yang menggunakan pendingin (AC) e. Defrag sebaiknya tidak terlalu sering dilakukan. Defrag biasanya hanya dilakukan jika proses baca-tulis ke harddisk terasa lambat, akan menginstal program besar, atau akan mengkopikan file ukuran besar ke harddisk. Hard disk saat ini sudah sangat kencang, sehingga data yang terfragmentasi biasanya tidak akan banyak memperlambat. Komputer yang lambat seringkali disebabkan karena hal lain; kekurangan memory, ada virus, dan sebagainya. Lagipula full defrag sangat intensif, sehingga jika sering-sering dilakukan maka akan memperpendek umur hard disk. f. Berhenti menggunakan Microsoft Outlook, maka Anda akan selamat dari berbagai virus yang ada. Gunakan software lainnya seperti Eudora (http://www.eudora.com) atau Pegasus Mail (http://www.pmail.com) g. Antivirus yang pada dasarnya relatif sama, yang penting anda melakukan update secara rutin seperti diterangkan di atas. Selain antivirus komersial tersedia juga anti-virus yang gratis.

3.1.4 Perawatan tahunan Komputer dan Jaringan mencakup :

51

1. System Back-up (membuat salinan/copy untuk data-data penting perusahaan yang ada pada komputer, dan back-up copy diserahkan ke pelanggan untuk disimpan ditempat yang aman). 2. System Optimization (defragmentasi data, membuang sampah-sampah yang ada pada komputer, memperbaiki kesalahan setting) 3. System Rebuild (membangun dan menata ulang kembali sistem yang rusak oleh faktor yang tidak disengaja, supaya sistem dapat bekerja kembali seperti semula) 4. System Upgrade (menambah fungsi, memperbaharui sistem yang ada sesuai dengan permintaan pelanggan, testing stabilitas untuk hardware dan software sebelum pemasangan) 5. Training (pelatihan, pengarahan dan konsultasi untuk pemakai supaya dapat mengoperasikan komputer dengan baik dan benar) 6. Pembersihan Virus (melacak dan membersihkan virus dari komputer dan jaringan) 7. System Security (pemasangan dan perubahan password, untuk pengamanan sistem dan data penting perusahaan dari orang luar yang tidak berkepentingan). 8. Penyelesaian Darurat (meyediakan personil untuk segera bertindak dalam waktu singkat, supaya sistem dapat bekerja kembali seperti semula) 9. Personil stand-by di lapangan (Bila sistem yang berjalan belum stabil, menempatkan personil sebagai support teknis dan pemantauan kerja sitem yang ada sampai semua masalah terselesaikan 10. Konsultasi (menyediakan konsultasi, analisa dan saran secara professional untuk segala hal yang berhubungan dengan komputer) 11. Perawatan Hardware Komputer (merawat hardware komputer, membersihkan komputer, mengurangi kerusakan pada hardware) 12. Mengganti barang-barang komsumtif (mengganti tinta printer, mouse, floppy disk yang rusak, dll) 3.1.5 Melakukan perawatan PC
52

Prosedur Pembersihan Komponen pada Periferal Untuk melakukan pembersihan komponen pada PC harus melalui cara atau prosedure tertentu. Antara satu komponen dengan komponen yang lain berbeda sehingga memiliki urutan atau aturan tersendiri dalam metode pembersihannya. Berikut beberapa komponen PC yang perlu dilakukan perawatan : a. Casing Casing dapat diibaratkan dengan bangunan atau rumah, dari sebuah komputer, sehingga kekuatan dan keindahan sebuah komputer secara fisik terletak pada casing PC. Pada casing PC biasanya terdapat power supply, fan dan led indikator beserta saklar atau tombol-tombol power dan reset. Permasalahan yang sering terjadi dalam case komputer adalah debu yang terbawa oleh fan casing komputer itu sendiri atau sarang serangga. Kotoran tersebut selain menggangu keindahan juga dapat berdampak jelek pada fan dan komponen lain pada motherboard. Sehingga perlu dilakukan pembersihan secara rutin. Alat yang digunakan untuk membersih kan case komputer cukup dengan kuas atau dengan penyedot debu mini. Untuk bagian sudut terutama bagian depan perlu diperhatikan pengkabelan yang mudah lepas akibat hentakan terutama pada bagian kabel untuk tombol saklar. Pada bagian belakang yang perlu dibersihkan adalah pada bagian ventilasi atau tempat fan. Karena disinilah debu semua mengumpul akibat hembusan angin yang dibawa oleh fan. b. Floppy Drive Floopy drive atau disk drive merupakan komponen komputer yang digunakan untuk penggerak floopy atau disket sebagai media penyimpan data. Disk drive sangat mudah terkena debu atau kotoran yang terbawa oleh disket sehingga dapat menganggu fungsionalitas disk drive. Gejalagejala yang muncul akibat disk drive kotor adalah disket tidak dapat dibaca dan kadang-kadang error. Cara untuk membersihkan disk drive cukup dengan disk cleaner. Langkah-langkah pembersihannya adalah sebagai berikut:

Operasikan sistem komputer. Masukkan disk cleaner yang telah diberi cairan pembersih ke drive A.
53

Pilih drive A:\ sehingga komputer akan membaca drive A. Karena piringan disket diganti dengan kertas tisu yang diberi cairan pembersih maka head akan tersentuh oleh tisu tersebut sehingga akan membersihkan head dari kotoran debu atau kotoran yang lain.

c. CD-Rom dan CD-RW CD-Rom atau CD-RW merupakan alat yang umum digunakan saat ini untuk membaca dan menulis data ke CD. CD-Rom dan CD-RW merupakan komponen yang sangat murah dibandingkan dengan data yang dapat disimpannya. Masalah yang sering mengganggu pada CDROM dan CD-RW terletak pada optik atau lensanya. Langkah yang digunakan untuk membersihkan optic atau lensa dari debu atau kotoran lain adalah dengan menggunakan CD cleaner. Prinsip kerja dari CD cleaner mirip dengan disk cleaner, hanya bentuknya saja yang berbeda. Langkah-langkah pembersihannya adalah sebagai berikut:

Operasikan sistem komputer Masukkan CD cleaner, CD cleaner akan berputar dan sikat atau sirip yang melekat pada disk atau piringan akan menyikat optic atau lensa pada CD-Rom atau CD-RW.

d. Hard Disk Hard disk merupakan komponen yang penting dalam sebuah komputer, karena sistem operasi dan semua program beserta data-data tersimpan dalam harddisk. Hard disk merupakan barang yang mudah rusak. Untuk melakukan perawatan dilakukan dari sisi hardware dan software. Untuk perawatan hard disk dari sisi hardware, perlu ditambahkan sebuah fan untuk mengurangi panas pada hard disk. Fan ini sangat direkomendasikan untuk hard disk dengan kecepatan 7200 rpm ke atas. Selain itu perlu diperhatikan pengaturan kabel data agar sirkulasi udara dapat berjalan lancar. Untuk perawatan dari sisi software, cukup dengan tool-tool yang telah tersedia ketika menginstall sistem operasi. Tool tersebut meliputi scandisk, dan disk defragmenter. Selain tool tersebut juga terdapat tool yang digunakan untuk melakukan low-level
54

format. Low level format digunakan untuk melakukan konfigurasi ulang pada hard disk meliputi pengaturan head, cylender, dan sector. Low level format merupakan format dari segi fisik. Untuk masing-masing merk hard disk memiliki program tersendiri untuk low level format. Untuk merk Seagete mengggunakan SGATFMT4, Quantum menggunkan zerrofill atau zdisk, maxtor dengan mud dan untuk western digital dengan wd_diag. Scandisk adalah tool yang digunakan untuk memeriksa struktur file sistem, tabel lokasi file (file allocation table), dan dapat untuk mengetahui ada tidaknya bad sector. Scandisk akan berjalan dengan otomatis setiap start jika komputer tidak dimatikan dengan benar atau terjadi kegagalan listrik. Disk defragmenter adalah tool yang digunakan untuk mengatur struktur atau tata letak file sehingga akan mengurangi fragmentasi sebuah space hard disk. Disk defragmenter perlu dilakukan secara berkala hal ini akan meningkatkan performa sistem dan ruang hard disk.

e. VGA Card VGA card atau sering disebut display adapter adalah komponen komputer yang difungsikan untuk mengolah grafik untuk ditampilkan ke dalam layar monitor. Masalah yang sering timbull dalam VGA card adalah panas yang berlebihan, sehingga untuk mengurangi panas yang berlebihan perlu diperhatikan heatsink dan fan nya. Sebagai perawatannya perlu dilakukan pembersihan dari debu atau kotoran yang lain. Untuk membersihkan fan dan heatsink cukup dengan kuas kecil karena fan pada VGA card juga kecil, sehingga harus disesuaikan dengan ukuran fan nya. Selain itu VGA card sering bermasalah pada fan yang berisik atau berbunyi dengan keras. Masalah ini bersumber pada fan yang tidak kencang atau putaran fan tidak stabil. Selain itu juga dapat disebabkan dudukan fan yang tidak kuat sehingga tidak dapat menopang fan dengan baik. Untuk mengatasi hal ini dapat dilakukan dengan membersihkan, dan mengencangkan posisi fan dengan tepat sesuai dengan posisinya. f. Memori / RAM RAM merupakan komponen primer dalam sebuah komputer. RAM bertindak sebagai media penyimpan sementara pada sistem. Besar kecil nya kapasitas RAM tergantung
55

dari kebutuhan sistem yang akan digunakan oleh program. Semakin besar kapasitas RAM maka akan semakin cepat dan stabil program tersebut dijalankan. RAM bermacam macam jenisnya diantaranya yang masih beredar adalah sebagai berikut : EDO RAM (banyak dijumpai pada komputer lama dan mulai jarang ditemukan), SDRAM, DDR SDRAM, dan RDRAM. Antara jenis-jenis tersebut berbeda bentuk fisik dan slot pad motherboard nya. RAM perlu dilakukan perawatan agar selalu bekerja dengan optimal. Gangguan pada RAM terletak pada konektor atau kaki-kakinya, dimana jika RAM sering dilepas dan tersentuh oleh tangan dapat menyebabkan korosi bahkan RAM dapat rusak akibat listrik statis. Untuk membersihkan RAM dari korosi akibat sentuhan tangan dapat dilakukan dengan menggunakan cairan pembersih atau cukup dengan karet penghapus dengan cara menggosokan pada kaki RAM. Selain itu juga perlu diperhatikan pemasangan pada slot RAM, perlu dipastikan RAM tertancap dengan sempurna karena jika tidak, maka selain RAM tidak terdeteksi oleh sistem juga dapat mengakibatkan kerusakan RAM. g. Power Supply Power supply merupakan jantung dari sebuah komputer, karena semua sumber daya listrik dari komponen komputer disupply dari power supply. Power supply berfungsi mengubah arus AC menjadi arus DC untuk didistribusikan ke berbagai macam komponen pada komputer. Daya power supply berkisar 150 watt sampai 350 watt. Untuk daya 150 watt sudah jarang dijumpai karena hanya digunakan untuk komputer yang sederhana tanpa banyak komponen tambahan. Sedangkan jika dalam sebuah komputer yang memiliki beberapa banyak komponen misal: CD-ROM, CD-RW, dan menggunakan banyak hard disk direkomendasikan menggunakan power supply 300 watt atau lebih besar. Perawatan yang perlu dilakukan untuk merawat power supply adalah dengan memperhatikan kelancaran fan pada power supply. Karena fan inilah yang mampu mengurangi panas pada power supply. Selain itu perlu ditambahkan sebuah alat yang sering disebut stabilizer tegangan, karena dengan alat ini akan meringankan kerja dari power supply sehingga akan mengurangi panas yang dikeluarkan oleh power supply. h. CPU (Central Processing Unit)
56

Komponen ini merupakan otak dari komputer, kecepatan dan kecerdasan prosessor tergantung dari kecepatannya (dalam satuan hz). Kecepatan prosesor sangat berkembang dengan cepat sampai saat ini sudah mencapai 3.04 GHZ. Prosessor memerlukan pendingin sangat ekstra. Pendingin prossessor terdiri dari heatsink dan fan pendingin. Prosessor merupakan komponen yang paling panas sehingga perlu dimonitor setiap saat. Untuk perawatan pada prosessor adalah dengan memperhatikan tata letak fan sehingga udara dapat berputar dengan lancar. Kemudian perlu dipilih fan prosessor dengan putaran yang tinggi (minimal 5400 rpm) dan juga perlu dipilih heatsink dengan bahan penghantar panas yang baik, seperti tembaga dan aluminium. Jika sering melepas prosessor jangan lupa untuk selalu mengoleskan silicon grease agar penghantaran panas lebih lancar. a. Motherboard Motherboard merupakan tempat dari semua komponen komputer terpasang. Motherboard digunakan untuk menghubungkan antara komponen satu dengan yang lain. Antara motherboard yang satu dengan yang lain berbeda tergantung dari chipset yang digunakan dalam motherboard tersebut. Fitur yang ditawarkan oleh motherboard sangat beragam mulai dari soundcard onboard, LAN onboard, VGA onboard dan masih banyak fitur yang lain. Semakin banyak fitur yang terdapat dalam motherboard maka semakin banyak panas yang dihasilkan oleh motherboard. Perawatan yang dilakukan pada motherboard adalah dengan menjaga suhu dari motherboard, yaitu dengan memperlancar sirkulasi udara pada system. Karena motherboard tempat tersambungnya berbagai komponen maka kabel-kabel yang tersambung perlu diikat dengan pengikat kabel, selain akan menambah rapi juga akan membuat sirkulasi udara menjadi lancar. Untuk gangguan dari debu dan sarang serangga cukup dibersihkan dengan kuas atau penyedot debu mini dengan menyesuaikan ukuran sikat pada sudut yang sempit, jangan sampai mengganggu komponen yang terpasang, seperti RAM dan prosessor. i. Expansion Card Expansion card merupakan komponen tambahan yang terpasang pada komputer. Expansion card dapat berbagai macam jenis dan fungsinya.

57

Contoh expansion card adalah seperti card LAN, soundcard, tv tunner, VGA card dan masih banyak lagi. Sedangkan menurut jenisnya terdiri dari PCI, ISA, dan AGP. Untuk perawatan expansion card, perlu diperhatikan kaki-kakinya dari pengaruh korosi akibat sentuhan tangan atau penyebab yang lain. Perawatannya cukup dengan cairan pembersih korosi atau denganmenggosok dengan karet penghapus. Selain itu perlu juga dipastikan expansion card terpasang dengan kuat dan sempurna. 3.1.6. Memeriksa hasil perawatan PC 1) Kondisi yang perlu diketahui dari komponen. Dalam mendiagnosis kerusakan pada komponen komputer, terlebih dahulu perlu diketahui keadaan normal dari komponen tersebut. Berikut kondisi dari masing-masing komponen yang perlu diketahui: a) Casing Casing komputer jarang mengalami gangguan karena fungsinya hanya sebagai tempat atau pelindung dari komponen komputer. Sehingga kondisi yang perlu diperhatikan terletak pada kekuatan dan keindahan dari case komputer. Selain itu dalam sebuah case masih terdapat beberapa komponen seperti fan, saklar dan led indikator. Untuk mengetahui kondisi dari komponen ini perlu dilakukan pengecekan langsung di dalam case komputer. Perlu diperhatikan kabel saklar dan led perlu ditata atau diikat dengan rapi . Kebersihan dari case perlu diperhatikan karena case sangat mudah kotor dari debu dan sarang serangga. b) Diskdrive Untuk mengetahui kondisi diskdrive dapat dilakukan dengan mencoba memasukkan disket. Pastikan disket yang digunakan adalah disket yang bagus dan sudah di coba di diskdrive yang masih bagus. Hasil dari pembacaan disket dapat diamati dari lama tidaknya membaca disket dan suara yang dihasilkan ketika membaca disket. Jika pembacaan file cepat dan suara yang dihasilkan halus maka disk drive dipastikan masih bagus. Dan jika suara yang dihasilkan sangat keras dan sering mengalami kegagalan dalam membca file, diskdrive sudah mengalami gangguan sehingga perlu dilakukan pengecekan. Satu hal lagi yang perlu diperhatikan dalam diskdrive yaitu lampu indikator dari disk drive. Lampu indikator ini hanya menyala jika sedang mengakses diskdrive saja. Jika diketahui lampu diskdrive tidak menyala saat mengakses floppy
58

atau menyala terus walaupun tidak mengakses flooppy maka dapat dipastikan diskdrive mengalami gangguan. c) CD ROM atau CD RW Untuk mengetahui kondisi CD ROM atau CD RW masih baik atau tidak, dapat dilakukan dengan memasukkan CD. Dengan memperhatikan kecepatan membaca file dan suara yang dihasilkan ketika membaca sebuah CD dapat diketahui CD ROM atau CD RW masih baik atau tidak. Suara yang bising dan kadang ada suara krak perlu diperhatikan kondisi dari CD-ROM atau CD-RW sudah mengalami gejala kerusakan pada bagian mekanik. Sedangkan jika CD mengalami gangguan ketika membaca CD dapat diakibatkan oleh optik kotor atau mengalami kerusakan. d) Hard disk Kondisi hard disk dapat dilihat dari dua sisi yaitu software dan hardware. Namun untuk keakuratan dan ketepatan lebih baik jika digunakan software. Dari sisi hardware hanya dapat diketahui kondisi hard disk jika sudah mengalami gejala kerusakan yaitu dari suara hard disk yang mulai berisik saat diakses. Sedangkan dari sisi software dapat diketahui kondisi hardware secara lebih mendalam meliputi kondisi ruang kosong hard disk, fragmentasi file, dan ada tidaknya bad sector pada hard disk. Untuk mengetahui kondisi hard disk dapat digunakan tool yang sudah tersedia dalam sistem operasi windows, yaitu scandisk dan disk defragmenter. e) VGA Card Kondisi yang perlu diperhatikan untuk VGA Card yaitu dengan memperhatikan putaran fan pada chipset VGA card tetap lancar tanpa ada bunyi yang berisik. Sedangkan untuk sisi software dapat digunakan tool direct X, dengan tool ini dapat diketahui ada trouble atau tidak. f) Memori Untuk memastikan RAM terpasang dengan benar pastikan tidak adanya bunyi 1,2,dan 3 beep untuk AMI bios, 1-4-1, 14-2, atau 2 beep untuk bios phoenix. Selanjutnya setelah setelah sistem dapat berjalan dengan normal hal yang perlu diperhatikan adalah penggunaan memori oleh sistem. Dengan sebuah tool seperti freeRAM xp pro dapat diketahui kondisi ruang kosong dari RAM, dengan tool ini dapat dilakukan

59

penyegaran terhadap RAM atau pembersihan RAM dari program yang tak terpakai sehingga RAM dapat bekerja optimal. g) CPU (Central Processing Unit) Kondisi CPU yang perlu dipantau adalah penggunaan resource dan suhu pada prosessor tersebut. Untuk suhu prosessor dipengaruhi dari heatsink dan fan yang digunakan. Untuk itu kondisi heatsink harus dipastikan menempel erat dengan prosesor, sedangkan untuk fan harus dipastikan dapat berputar dengan lancar dan memiliki puratan minimum 5400 rpm. Satu hal lagi yang sangat penting adalah penggunaan tegangan pada prosesoor atau sering disebut VCORE. VCORE harus dalam lingkup toleransi, karena jika tegangan kurang atau lebih akan bermasalah pada CPU, semua kondisi di atas dapat dilihat dalam BIOS khususnya pada menu hardware monitor atau untuk motherboard tertentu sudah menyediakan tool untuk memantau kondisi dari suhu dan tegangan prosesor. h) Power supply Untuk kondisi power supply yang perlu diperhatikan adalah tegangan keluaran 12 volt dan 5 volt nya. Untuk mengetahui tegangan ini dapat digunakan multimeter atau dengan melihat dalam BIOS khususnya pada menu hardware monitor. i) Motherboard Kondisi yang perlu diperhatikan dalam motherboard adalah suhu dan fungsionalitas sistem itu sendiri. Untuk suhu dapat diketahui dari hardware monitor atau mengunakan tool bawaan motherboard. Sedangkan untuk fungsionalitas sistem dapat diketahui dengan melihat tampilan hasil pada device manager. j) Expansion card Kondisi secara umum yang perku diketahui pada expansion card adalah posisi expansion card yang telah terpasang dengan sempurna pada pca slot ISA atau PCI dengan benar. Jika komponen ini telah terpasang dengan benar maka komponen tersebut akan terdekteksi oleh sistem, dan selanjutnya tinggal menginstall driver yang sesuai. Komponen yang sudah dikenal oleh sistem akan otomatis terdeteksi dan dapat digunakan oleh sistem PC. 3.1.7 Tool atau program check komponen a) Bios
60

Bios merupakan firmware yaitu sebuah tool yang telah disediakan dalam motherboard. Cara untuk masuk kedalam bios tergantung dari merk bios yang digunakan. Untuk jenis bios AMI AWARD dengan menekan tombol del saat start komputer, sedangkan untuk bios yang lain dengan menekan F2 atau F1 (tergantung optional di BIOS). Bios dapat digunakan untuk mendeteksi hard disk yang terpasang dan dapat juga digunakan untuk mengetahui kondisi suhu dari CPU, dan motherboard. Selain mendeteksi suhu dapat juga digunakan untuk mendeteksi kecepatan putaran fan CPU dan FAN system motherboard. Tegangan juga dapat diketahui dari bios, tegangan yang dapat dimonitor adalah tegangan pada CPU atau VCORE serta, tegangan 3.3 volt, 5.0 volt dan tegangan 12 volt. b) Device manger Device manager digunakan untuk mengetahui kondisi komponen PC secara menyeluruh. Yaitu kondisi bahwa komponen sudah dapat dideteksi oleh sistem atau kondisi komponen tidak mengalami trouble pada drivernya. Device manager juga dapat digunakan untuk menghidupkan dan mematikan komponen untuk keperluan tertentu. Dari device manager inilah dapat dilakukan update driver. c) Disk defragmenter Disk defragmenter merupakan tool bawaan windows, tool ini digunakan untuk merawat hard disk dari file yang terfragmentasi. File yang terfragmentasi akan mengurangi space hard disk dan akan memperlambat sistem. d) DirecxtX DirectX digunakan untuk mendiagnosis secara keseluruhan komponen yang berhubungan dengan multimedia, seperti VGA card, soundcard, dan LAN card. Selain digunakan untuk mengetahui kondisi di atas directX juga dilengkapi dengan tool yang mampu digunakan untuk mendiagnosa sebuah komponen dalam kondisi trouble atau tidak. Untuk VGA card dilengkapi dengan test directdraw dan test direct3D, untuk sound dan music dilengkapi dengan test direct music dan test direct sound. e) Scandisk Scandisk digunakan untuk melakukan perawatan hard disk dan system, meliputi: file alocation table, struktur file, ada tidaknya bad sector dalam hard disk. Tool ini akan
61

otomatis dijalankan saat start ketika terjadi unclean shutdown akibat gagal listrik atau salah menekan tombol power. Tool scandisk dapat dipanggil dari start program accesoriess system tool scandisk. Setelah terlihat gambar di atas maka akan disediakan pilihan untuk memilih drive apa yang akan discan dan juga terdapat dua pilihan jenis scan yang diberikan yaitu standard format dan trough format. Standard format hanya akan mengecek file dan foler yang error, sedangkan through digunakan untuk men-scan file dan folder dari error ditambah dengan scan surface hard disk. Hasil scandisk dapat dilihat seperti gambar di atas, dimana akanditunjukkan hasil report meliputi kapasitas, ruang kosong hard disk, ada atau tidaknya bad sector, jumlah file dan folder termasuk yang terhidden dapat terlihat dalam report scan disk. f) Free RAM XP pro 1.40 Free RAM XP pro 1.40 merupakan freeware, tool ini digunakan untuk memonitor pengunaan dari resource dari RAM, CPU, virtual memory, penggunaan memory secara menyeluruh dalam sistem, dan lama uptime sebuah komputer. Sedangkan perintah go digunakan untuk membersihkan RAM dari penggunaan program yang tak terpakai lagi. Cara merawat Komputer agar tetap awet 1. Tutup Program yang tidak diperlukan. Setiap program yang berhalan embutuhkan memory sehingga semakin banyak program yang berjalan akan semakin banyak memory pula yang tersita. Hal ini selain akan membuat komputer semakin lelet, juga beban kerja komputer menjadi lebih berat sehingga komputer akan cenderung memperpendek umur komponen komputer kita. 2. Ventilas yang cukup. Maksudnya adalah tempatkan monitor maupun CPU anda sedemikian rupa sehinga centilasi udara dari tembok ke monitor / CPU cukup lebar dan udara yang masuk cukup lancar. Ventilasi yang kurang baik akan menyebabkan panas berlebihan sehingga komponen/rangkaian elektronik di dalamnya akan menjadi cepat panas sehingga dapat memperpendek umur komponen tersebut. Oleh karena itu usahakan jarak antara monitor/CPU dengan dinding/tembok minimal 30cm. jika perlu pasang kipas angina dalam ruangan. 3. Install program antivirus dan updatelah secara berkala untuk dapat mengenali virus virus baru pada computer anda sebaiknya program antivirus anda secara
62

berkala. Virus yang terlanjur menyebar di computer anda dapat membuat anda menginstall ulang computer anda. Hal ini selain membutuhkan biaya juga akan menyebabkan harddisk anda akan lebih cepat rusak disbanding apabila tidak sering diinstall ulang. 4. Uninstall atau membuang program yang tidak kita gunakan. Ruang harddisk yang terlalu banyak tersita akan memperlambat proses read/write harddisk anda sehingga beban kerja computer anda akan lebih berat sehingga harddisk juga akan cepat rusak. 5. Pakailah UPS/Stabilizer. Gunakanlah UPS untuk mengantisipasi listrik mati/padam secara tiba tibayang dapat mengakibatkan kerusakan pada komponen computer anda terutama pada harddisk. Jika anda tidak memiliki UPS, gunakanlah stabilizer untuk mengantisipasi dan menstabilkan naik turunnya tegangan listrik. 6. Defrag harddisk anda secara berkala . fungsi defrag adalah untuk menatadan mengurutkan file file harddsik berdasarkan jenis file/data sedemikian rupa agar mempermudah proses readwrite pada computer anda sehingga beban kerja computer anda juga akan lebih ringan yang akhirnya dapat memperpanjang umur harddisk. Caranya klik menu Start >Program>Accessories>System Tool> Disk Defragment. Saat menjalankan fungsi ini tidak boleh ada program lain yang berjalan termasuk screensaver yang aktif kita karena akan mengeacaukan fungsi defrag ini. 7. Aktifkan screensaver pada computer anda. Selain bersifat estetis, screensaver mempunyai fungsi lain yang penting. Monitor menampilkan gambar yang sama untuk beberapa saat maka ada fosfor yang menyala terus menerus. Hal ini dapat mengakibatkan monitor anda bermasalah yaitu gambar menjadi redup/kurang jelas. Lain halnya jika monitor anda adalah LCD,LED yang sudah dilengkapi dengan energy saving, maka screensaver tidak terlalu dibutuhkan lagi. Cara mengaktifkan screensaver dapat dilakukan dengan banyak cara salah satunya klik Start>Control Panel>Display>klik tab screensaver, kemudian pilih sesuai selera.benarnya f 8. Bersihkan Recycle Bin atau file file sampah secara rutin. Sebenarnya file/folder yang anda hapus tidak langsung hilang dari harddisk karena akan ditamping terlebih dahulu di cecycle bin ini dengan maksud agar suatu saatapabila anda
63

masih membutuhkannya dapat mengembalikan lagi. Recycle Bin yang sudah banyak juga akan menyita ruang harddisk yang dapat menyebabkan pembacaan harddisk menjadi semakin lambat. Caranya, jalankan di Windows Explorer > klik Recycle Bin > klik File > klik Empty Recycle Bin Atau dapat menjalankan fungsi Disk Cleanup dengan cara klik Start > Program > Accessories > System Tool > Disk Cleanup > kemudian pilih drive yang mau dibersihkan setelah itu centangilah opsi Recycle Bin kalau perlu centangi juga yang lain ( seperti temporary file, temporary internet file ). Setelah itu klik Ok 9. Pasang kabel ground Casing computer terkadang nyetrum saat dipegang, pasang kabel ground untuk mengantisipasi casing nyetrum. Caranya ambil kabel dengan panjang seperlunya, ujung satu dihubungkan dengan badan CPU (pada casing) sedangkan ujung yg lain ditanam dalam tanah. Hal ini akan dapat menetralkan arus listrik yang nyasar pada komputer anda menjadi hilang dan tidak menyetrum lagi dan hal ini juga dapat membuat komponen elektronik pada komputer anda lebih awet dan tahan lama. 10. Jangan meletakkan Speaker Active terlalu dekat dengan monitor

Hal ini kedengarannya seperti hal biasa dilakukan, karena pada umumnya speker diletakkan dekat di sisi kiri monitor dan sisi kanan monitor agar terlihat lebih rapi. Namun tanpa anda sadari medan magnet yang ada pada speaker tersebut akan mempengaruhi monitor yaitu warna monitor menjadi tidak rata atau belang-belang. Dapat kami sarankan jarak speaker active anda masing-masing sebelah kiri dan kanan adalah 30cm agar medan magnet pada speaker tidak mempengaruhi warna monitor anda. 11. Bersihkan motherboard & periferal lain dari debu secara berkala

Setidaknya enam bulan sekalilah hal ini harus anda lakukan. Buka casingnya terlebih dahulu kemudian bersihkan motherboard dan periferal lain (RAM, Video Card, Modem, Sound Card, CDR/CDRW/DVRW, kipas, dll) dengan sikat halus. Pada saat
64

komputer tidak digunakan tutuplah komputer (monitor, CPU, keyboard/mouse) dengan cover sehingga debu tidak mudah masuk ke dalam komputer anda.

65

KESIMPULAN
I. BAB I

Transistor Adalah komponen elektronika yang terdiri dari tiga lapisan semikonduktor, diantaranya contoh NPN dan PNP. Transistor mempunyai tiga kaki yang disebut dengan Emitor (E), Basis/Base (B) dan Kolektor/collector (C). Avometer adalah alat untuk mengukur atau menguji komponen-komponen penting dalam elektronika, komponen-komponen tersebut memiliki fungsi yang berbeda dan sangat penting dalam elektronika. Avometer dibedakan menjadi dua jenis, yaitu analog dan digital. II. BAB II Jika kita melakukan perbaikan PC pasti kita perlu melalukan diagnosa pada komponenkomponen PC supaya kita tahu penyebab dari kerusakan tersebut. Jika kita sudah tahu penyebabnya, maka yang kita lakukan adalah menemukan solusi untuk dapat memperbaikinya. Dalam melakukan diagnosa tersebut, kita dapat menggunakan POST(Power-on self test), POST akan menampilkan sebuah pesan peringatan di layar monitor atau bunyi beep. Masing-masing pesan dan bunyi beep memiliki arti yang berbeda III. BAB III Melakukan perawatan PC sangatlah perlu dan harus dilakukan secara rutin supaya PC kita tetap Sehat dan tidak mudah rusak. Setiap komponen PC pasti harus dibersihkan dengan cara yang berbeda pula, kita tidak boleh menggunakan sembarang alat untuk membersihkan komponen PC karena dapat berakibat kerusakan

66

SARAN
Kita hendaknya mempelajari dan memahami semua ilmu-ilmu yang telah disampaikan oleh guru supaya kita dapat menerapkannya dengan benar dan baik Saat Memperbaiki Pc, kita hendaknya berhati-hati dan menggunakan peralatan yang sesuai dengan pekerjaannya dan pastikan anda menggunakan perlengkapan keamanan. Jika mengalami kesulitan, maka bertanyalah kepada orang yang bisa atau bahkan ahli dalam menangani masalah tersebut . Jika Ditanya teman Janganlah pelit ilmu, Karena ilmu ditujukan untuk dibagibagi

67

DAFTAR PUSTAKA

1) ________________,

Tips

Merawat

Memory

(RAM)

PC,

http://matarasean.blogspot.com/2013/02/tips-merawat-memory-ram-pc.html Minggu, 24 Maret 2013 Pukul 10:18 2) Arif, Cara Merawat Processor, http://arif43.wordpress.com/2010/01/16/caramerawat-processor/ 3) Nawa, Peter. Minggu, 24 Maret 2013 Pukul 11:21 Tips Merawat Harddisk PC/Notebook,

http://www.onklik.com/2012/10/tips-merawat-hard-disk-pcnotebook/ 4) _______________, Cara Merawat Harddisk Dan Mencegah Dari Kerusakan, http://genreystore.wordpress.com/2012/12/03/cara-merawat-harddisk-danmencegah-dari-kerusakan/ Minggu, 24 Maret 2013 Pukul 12:37 5) _______________, Diagnosa Kerusakan Pada Komputer, http://adultcomp.blogspot.com/2012/10/diagnosa-kerusakan-padakomputer.html Minggu, 24 Maret 2013 Pukul 15:45 6) Buyung, Gejala Kerusakan Dan Cara Memperbaiki Komputer Secara Umum, http://buyung-belajar.blogspot.com/2012/05/gejala-kerusakan-dan-caramemperbaiki.html Minggu, 24 Maret 2013 Pukul 17:07 7) Wahidin, Diagnosa Kerusakan Pada Power Supply Dan Cara Memperbaikinya, http://boy-lozarang.blogspot.com/2013/01/diagnosa-kerusakan-pada-powersupply.html\ Jumat, 29 Maret 2013 Pukul 18:56 8) _______________, Cara Mendiagnosa Kerusakan Motherboard, http://teknisicpu.blogspot.com/2012/06/cara-mendiagnosa-kerusakanmotherboard.html Jumat, 29 Maret 2013 Pukul 19:03 9) ________________, Perbedaan Transistor NPN dan PNP, Minggu, http://kecoakacau.blogspot.com/2010/06/transistor-npn-dan-pnp.html 24 Maret 2013 Pukul 20:09 10) Eko, Tips Cara Merawat Power Supply Agar Awet Dan Tahan Lama, http://blogeko3.blogspot.com/2012/03/tips-cara-merawat-power-supplyagar.html Minggu, 24 Maret 2013 Pukul 20:13

11) ______________,

Kode

Warna

Resistor,

http://rasa-

ilmu.blogspot.com/2012/11/kode-warna-resistor-dan-nilainya.html . Rabu, 27 Maret 2013, Jam 15.37 WIB 12) ______________, 18.00 WIB 13) ______________, Nilai Dan Satuan Kapasitor, http://elektronikaelektronika.blogspot.com/2008/01/nilai-dan-satuan-kapasitor.html . Kamis, 28 Maret 2013, Jam 18.55 14) ______________, Maret 2013, Jam 19.30 WIB 15) Yusuf, Ficky . Bagian Harddisk Beserta Fungsinya, http://fickybrother.blogspot.com/2012/12/bagian-hardisk-besertafungsinya.html . Jumat, 29 Maret 2013, Jam 22.05 WIB 16) Hermawan, Aditnya . Bagian-bagian Harddisk Beserta Fungsi Fungsinya, http://adityahermawan-tkj.blogspot.com/2012/02/bagian-bagian-hardiskbeserta-fungsi.html . Jumat, 5 April 2013, Jam 14.00 WIB 17) ______________, Cara Untuk Defrag Harddisk Dengan Benar, http://jalantikus.com/news/read/112/cara-untuk-defrag-hard-disk-denganbenar . Jumat 05 April 2013 , Jam 13.56 WIB 18) Andy, Perbedaan Disc Clenaer dan CD Cleaner, http://wargalabor.blogspot.com/2009/03/perbedaan-disc-cleaner-cdcleaner.html, Jumat, 05 April 2013, Jam 09.51 WIB Multimeter Atau Avometer, http://www.geocities.ws/nerdi/multimeter_atau_avo_meter.html . Jumat, 29 Kapasitor Dan Induktor, http://medukasi.net/online/2008/kapasitor/kodenikap.html . Rabu, 27 Maret 2013, Jam

Anda mungkin juga menyukai