Anda di halaman 1dari 5

Kumpulan soal Pilihan Ganda Fisika Created by : Arif Sartono ____________________________________________________

Gelombang Elektromagnetik

Petunjuk : Pilihlah satu jawaban yang paling tepat ! 1. Energi panas dari matahari sampai di bumi merambat dengan cara radiasi. Energi itu merambat dalam bentuk . A. aliran fluida panas B. perambatan gelombang elektromagnetik C. gerakan partikel dalam ruang hampa D. getaran partikel-partikel udara E. perambatan gelombang mekanik dalam udara Di bawah ini adalah beberapa sifat gelombang elektromagnetik : 1.) merambat tanpa medium 2.) kecepatannya bergantung pada medium 3.) tidak dibelokkan oleh medan magnet 4.) tidak dapat menunjukkan gejala polarisasi Yang benar adalah A. (1), (2) dan (3) D. hanya (4) B. (1) dan (3) E. (1),(2),(3) dan (4) C. (2) dan (4) Kelompok gelombang elektromagnetik di bawah ini mempunyai urutan frekuensi makin rendah, yaitu A. sinar-X, sinar gamma dan sinar ultra ungu B. sinar ultra ungu, sinar merah dan sinar infra merah C. sinar infra merah, sinar-X dan sinar ungu D. sinar ungu, sinar kuning dan sinar hijau E. sinar merah, sinar kuning dan sinar hijau Pada suhu 1000 K sebuah benda memancarkan energi maksimum pada panjang gelombang tertentu. Jika suhu benda naik menjadi dua kalinya, maka panjang gelombang yang memberikan pancaran energi maksimum itu berkurang dengan ( C = 2,9.10-3 m.K) A. 1500 nm D. 1050 nm B. 1450 nm E. 1000 nm C. 1200 nm Gelombang elektromagnetik adalah suatu gelombang yang : 1.) dapat merambat di ruang hampa 2.) dapat dibelokkan oleh medan listrik dan medan magnet 3.) dikategorikan transversal 4.) dibangkitkan oleh potensial listrik melalui tabung sinar katoda Pernyataan yang benar adalah . A. (1), (2) dan (3) D. hanya (4) B. (1) dan (3) E. (1),(2),(3) dan (4) C. (2) dan (4)

2.

3.

4.

5.

___________________________________________________________________________________________ Editor : Arif Sartono web : http://www.vcka.com or http://www.fisika.co.nr e-mail : arifsanur@yahoo.com 1 of 5

Kumpulan soal Pilihan Ganda Fisika Created by : Arif Sartono ____________________________________________________

6.

Sebagai sarana komunikasi gelombang radio terletak di dalam daerah frekuensi orde . A. 1014 Hz 1016 Hz D. 10 4 Hz 107 Hz B. 1011 Hz 1014 Hz E. 10 2 Hz 104 Hz C. 107 Hz 1011 Hz Gelombang elektromagnetik termasuk gelombang . A. transversal B. longitudinal C. mekanik D. selalu bermuatan E. selalu monokhromatik Berikut ini yang bukan termasuk gelombang elektromagnetik adalah . A. bunyi B. sinar-x C. cahaya D. sinar gamma E. infra merah Gelombang elektromagnetik dapat mengalami : 1.) polarisasi 2.) interferensi 3.) difraksi 4.) refraksi Yang benar adalah ... . A. (1), (2) dan (3) D. hanya (4) B. (1) dan (3) E. (1),(2),(3) dan (4) C. (2) dan (4)

7.

8.

9.

10. Di bawah ini yang bukan termasuk gelombang elektromagnetik adalah ... . A. sinar gamma D. sinar ultra violet B. sinar-x E. gelombang radio C. sinar katoda 11. Gelombang elektromagnetik berikut ini yang memiliki panjang gelombang paling pendek adalah ... . A. sinar merah D. sinar hijau B. sinar jingga E. sinar biru C. sinar kuning 12. Cahaya kuning monokhromatik yang memiliki panjang gelombang 600 nm merambat di udara, jika cepat rambat gelombang ini 3 108 m.s 1 , maka frekuensinya adalah . D. 2 1014 Hz A. 5 1015 Hz B. 5 1014 Hz E. 2 1013 Hz C. 5 1013 Hz

___________________________________________________________________________________________ Editor : Arif Sartono web : http://www.vcka.com or http://www.fisika.co.nr e-mail : arifsanur@yahoo.com 2 of 5

Kumpulan soal Pilihan Ganda Fisika Created by : Arif Sartono ____________________________________________________

13. Sinar ultra ungu mempunyai sifat : 1.) bisa menunjukkan gejala polarisasi 2.) frekuensinya lebih tinggi dari frekuensi infra merah 3.) memiliki daya kimia 4.) memiliki energi panas Yang benar adalah ... . A. (1), (2) dan (3) D. hanya (4) B. (1) dan (3) E. (1),(2),(3) dan (4) C. (2) dan (4) 14. Sebuah stasiun radio memancarkan siarannya pada gelombang 108 MHz. Jika cepat rambat gelombang elektromagnetik 3 108 m.s 1 maka panjang gelombang VHFnya adalah ... . A. 27,8 meter D. 30,8 meter B. 28,8 meter E. 32,8 meter C. 29,8 meter 15. Jika tetapan Wien C = 2,9 103 m.K dan suhu sumber saat itu 3190 K, frekuensi gelombang elektromagnetik yang membawa energi maksimum adalah ... . A. 2,5 1014 Hz D. 3,5 1014 Hz B. 2,9 1014 Hz E. 4, 0 1014 Hz C. 3,3 1014 Hz 16. Suatu rangkaian penala radio penerima memiliki induktansi 0,3 H. Radio ini digunakan untuk menangkap siaran dari salah satu pemancar radio. Jika kapasitor variabel yang digunakan ketika itu bekerja pada kapasitas 120 pF, maka panjang gelombang yang ditangkap oleh radio tersebut adalah . ( c = 3 108 m.s 1 ) A. 11,3 m D. 25,2 m B. 18,5 m E. 314 m C. 22,1 m 17. Kuat medan listrik maksimum dari sumber gelombang elektromagnetik adalah 600 N/C. Bila laju gelombang 3 108 m.s 1 dan o = 4 107 Wb. A1.m 1 , maka laju energi rata-rata setiap satuan luas dari gelombang elektromagnetik adalah . watt.m-2. A. 150 D. 3000 B. 300 E. 4500 C. 1500 18. Hipotesa Maxwell tentang gejala kelistrikan dan kemagnetan adalah A. Muatan listrik menimbulkan medan listrik B. Perubahan medan listrik menimbulkan medan magnetik C. Perubahan medan magnetik menimbulkan medan listrik D. Muatan listrik yang bergerak menimbulkan medan magnetik E. Di sekitar kawat berarus listrik timbul medan magnet
___________________________________________________________________________________________ Editor : Arif Sartono web : http://www.vcka.com or http://www.fisika.co.nr e-mail : arifsanur@yahoo.com 3 of 5

Kumpulan soal Pilihan Ganda Fisika Created by : Arif Sartono ____________________________________________________

19. Energi yang dipancarkan oleh lampu pijar 100 watt setiap sekon, 9,9 persennya dipancarkan dalam bentuk foton dengan panjang gelombang 640 nm. Jika h = 6, 6 1034 J .s dan 3 108 m.s 1 , maka banyaknya foton yang dipancarkan oleh lampu itu setiap sekon adalah A. 1,5 1019 D. 4,5 1019 B. 3, 2 1019 E. 6, 4 1019 C. 6, 4 1019 20. Laju energi rata-rata setiap satuan luas dari gelombang elektromagnetik = 1500 watt.m-2. Bila laju gelombang 3 108 m.s 1 dan o = 4 107 Wb. A1.m 1 , maka kuat medan listrik maksimum dari sumber gelombang elektromagnetik adalah N/C. A. 150 D. 600 B. 300 E. 900 C. 450 21. Jika amplitudo medan listrik Em dalam suatu gelombang elektromagnetik dinaikkan menjadi 4 kali semula, maka intensitas rata-rata gelombang akan menjadi . A. sama dengan semula D. 16 kali semula B. 2 kali semula E, 32 kali semula C. 4 kali semula 22. Kelajuan cahaya di ruang hampa 3 108 m.s 1 . Bila merambat dalam suatu medium yang permitivitas listriknya 1011 C/N dan permeabilitas magnetnya 1, 6 106 weber. A1.m 1 , kelajuan cahaya menjadi A. 3, 00 108 m.s 1 B. 2, 75 108 m.s 1 C. 2, 75 108 m.s 1 D. 3, 00 108 m.s 1 E. 1, 25 108 m.s 1

23. Urutan gelombang elektromagnetik berikut ini dengan frekuensi yang makin membesar adalah A. Gelombang radio, infra merah, ultra ungu, sinar-x B. Gelombang radio, ultra ungu, infra merah, sinar-x C. Infra merah, ultra ungu, gelombang radio, sinar-x D. Sinar-x, ultra ungu, infra merah, gelombang radio E. Sinar-x, infra merah, ultra ungu, gelombang radio 24. Suatu rangkaian osilator menghasilkan kuat medan listrik maksimum 2400 N/C. Bila cepat rambat cahaya 3 108 m.s 1 dan permeabilitas magnetik o = 4 107 Wb. A1.m 1 , laju energi rata-rata yang diterima suatu bidang adalah 3 2 A. 32 1013 J .m 2 D. 24 10 J .m B. 5 10 2 J .m 2 13 12 C. 5 J .m 2 10 E. 24 103 J .m 2

___________________________________________________________________________________________ Editor : Arif Sartono web : http://www.vcka.com or http://www.fisika.co.nr e-mail : arifsanur@yahoo.com 4 of 5

Kumpulan soal Pilihan Ganda Fisika Created by : Arif Sartono ____________________________________________________

25. Pernyataan yang paling tepat tentang pemanfaatan gelombang elektromagnetik di bawah ini adalah A. Ultra violet untuk sterilisasi B. Sinar gamma untuk fotografi C. Sinar-x untuk pengobatan D. Radar untuk komunikasi radio E. Infra merah untuk pemetaan bumi 26. Perbandingan jumlah energi yang dipancarkan dalam bentuk radiasi per sekon oleh sebuah benda hitam yang dipanaskan pada suhu 3727C dan 1727C adalah A. 1 : 1 D. 8 : 1 B. 2 : 1 E. 16 : 1 C. 4 : 1 27. Sebuah bintang memancarkan gelombang elektromagnetik menunjukkan intensitas radiasi maksimum berada pada panjang gelombang 580 nm. Jika tetapan Wien = C = 2,9 103 m.K , suhu bintang tersebut adalah A. 5000C D. 2900C B. 4727C E. 1450C C. 4350C 28. Radiasi benda hitam yang tidak dapat dijelaskan teori fisika klasik tentang intensitas radiasi maksimum : 1.) Bergeser ke panjang gelombang pendek bila suhunya naik 2.) Berbanding terbalik dengan panjang gelombang 3.) Terletak pada daerah panjang gelombang cahaya tampak Yang benar adalah A. (1) dan (2) D. hanya (3) B. (1) dan (3) E. (1), (2) dan (3) C. (2) dan (3) 29. Medan listrik maksimum dalam suatu gelombang elektromagnetik di suatu tempat adalah 200 N/C. Cepat rambat gelombang elektromagnetik dalam ruang hampa 3 108 m.s 1 dan permeabilitasnya o = 4 107 Wb. A1.m 1 . Laju energi rata-rata tiap satuan luas gelombang elektromagnetik tersebut adalah ... watt/m2. 900 4 A. D. 4 900 500 3 B. E. 3 300 100 C. 30. Gelombang elektromagnetik dibangkitkan oleh medan listrik dan medan magnetik. Jika medan magnetik maksimumnya bernilai 1,5 107 T , maka medan listrik maksimumnya adalah ... . ( c = 3 108 m.s 1 ) A. 5, 0 1014 N .C 1 D. 5,5 101 N .C 1 B. 2, 0 104 N .C 1 E. 2, 2 104 N .C 1 C. 4,5 101 N .C 1
___________________________________________________________________________________________ Editor : Arif Sartono web : http://www.vcka.com or http://www.fisika.co.nr e-mail : arifsanur@yahoo.com 5 of 5

Anda mungkin juga menyukai