Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN KERJA PRAKTEK

PROYEK PEMBANGUNAN TERMINAL ANGKUTAN PENUMPANG TIPE A ALAM BARAJO


TINJAUAN PELAKSANAAN PEKERJAAN KOLOM

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Kurikulum Pada Program Strata Satu Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Batanghari Jambi

Disusun Oleh : NAMA NIM : THOMAS PANGHONA : 0900822201013

JURUSAN TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BATANGHARI JAMBI 2012

HALAMAN PERSETUJUAN
LAPORAN KERJA PRAKTEK

PROYEK PEMBANGUNAN TERMINAL ANGKUTAN PENUMPANG TIPE A ALAM BARAJO


TINJAUAN PELAKSANAAN PEKERJAAN KOLOM

Disusun Oleh : NAMA NIM : THOMAS PANGHONA : 0900822201013

Dengan Ini Dosen Pembimbing Kerja Praktek Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Batanghari Menyatakan Bahwa Laporan Kerja Praktek Dengan Judul Dan Penyusun Sebagaimana Tersebut Di Atas Telah Disetujui Sesuai Dengan Prosedur, Ketentuan Dan Kelaziman Yang Berlaku.

DOSEN PEMBIMBING I

DOSEN PEMBIMBING II

Ir. H. AMSORI . M.DAS, M.Eng

SUSIANA, ST, MT

LEMBAR PENGESAHAN
PROYEK PEMBANGUNAN TERMINAL ANGKUTAN PENUMPANG TIPE A ALAM BARAJO
TINJAUAN PELAKSANAAN PEKERJAAN KOLOM

Disusun Oleh : NAMA NIM FAKULTAS JURUSAN : : : : THOMAS PANGHONA 0900822201013 TEKNIK TEKNIK SIPIL

DEKAN FAKULTAS TEKNIK

KETUA JURUSAN TEKNIK SIPIL

Ir. Fakhrul Rozi Yamali, ME

Drs.Rinal .AMK.Ginting, M.Pd, MT

KATA PENGANTAR
Puji dan Syukur penulis panjatkan Atas Kehadirat Allah SWT, dengan segala rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan dan menyusun laporan Kerja Praktek ini. Laporan Kerja Praktek ini disusun untuk memenuhi persyaratan kurikulum program pendidikan pada jenjang Strata Satu (S1) Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Batanghari Jambi. Laporan Kerja Praktek ini disusun berdasarkan dengan kegiatan yang dilaksanakan di lapangan sesuai dengan tinjauan yang diambil oleh penulis selama mengikuti Kerja Praktek Pada Proyek Pembangunan Terminal Angkutan Penumpang Tipe A Alam Barajo dengan Judul Tinjauan Pelaksanaan Pekerjaan KOLOM. Dalam melaksanakan Kerja Praktek di lapangan maupun dalam penulisan laporan, penulis banyak mendapatkan bantuan dan masukan dari berbagai pihak yang sangat membantu, baik bantuan dan masukan secara langsung maupun tidak langsung. Dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada : 1. Bapak Ir. Fakhrul Rozi Yamali, ME selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Batanghari Jambi . 2. Bapak Drs.Rinal .AMK.Ginting, M.Pd, MT selaku Ketua Jurusan Teknik Sipil. 3. Bapak Ir. H. Amsori . M.DAS, M.Eng Selaku Dosen Pembimbing I Kerja Praktek. 4. Ibu Susiana, ST, MT Selaku Dosen Pembimbing II Kerja Praktek. 5. Bapak / Ibu Dosen beserta Staf pada Jurusan Teknik Sipil Fakultas teknik Universitas Batanghari Jambi.

6. Seluruh Staff PT.FITRI INDAH SEJAHTERA. 7. Serta semua pihak dan rekan rekan mahasiswa/i Fakultas Teknik Universitas Batanghari Jambi. Dari penyusunan laporan ini penulis berharap laporan ini dapat bermanfaat untuk rekan-rekan di Fakultas Teknik yang akan melaksanakan kegiatan Kerja Praktek. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan laporan ini masih jauh dari sempurna dikarenakan keterbatasan pengetahuan dan waktu. Untuk kesempurnaan penyusunan Laporan Kerja Praktek ini, penulis juga mengharapkan kritikan maupun saran yang sifatnya membangun demi perbaikan laporan dimasa yang akan datang.

Jambi,

November 2012 Mahasiswa

THOMAS PANGHONA NIM. 0900822201013

Anda mungkin juga menyukai