Anda di halaman 1dari 14

Dosen : Nurul Hermina, S.E, M.

Bagaimana cara perusahaan membangun dan mengelola bauran produk dan lini produknya? Bagaimana cara perusahaan mengombinasikan produk-produk untuk menciptakan co-brand yang kuat atau

ingredent brand

Strategi Produk membutuhkan

pengambilan keputusan yang terkoordinasi antara bauran produk,lini produk,pengemasan dan pelabelan

Manfaat Inti (Core Benefit) Produk Dasar (Basic Product) Produk yang diharapkan (Expected Product) Produk yang ditingkatkan (Augmented product) Calon Product ( Potential Product)

1.

DAYA TAHAN DAN WUJUD - Barang Yang Tidak Tahan Lama (Non Durable Goods) - Barang Tahan Lama (Durable Goods) - Jasa (Service)

2. BARANG KONSUMEN - Barang Sehari hari ( Convinience Goods) - Barang Toko (Shopping Goods) - Barang Khusus (Specialty Goods) - Barang Yang tidak dicari ( Unsought Goods)

3. BARANG INDUSTRI - Bahan baku dan suku cadang (materials and parts) Adalah barang-barang yang seluruhnya masuk ke produk produsen. - Barang Modal (Capital items) Terdiri dari Instalasi dan peralatan - Perlengkapan Dan Layanan Bisnis ( Supplies and business service) Adalah barang dan jasa berumur pendek memeudahkan pengembangan atau pengelolaan produk jadi.

Merek atau produk dapat didiferensiasikan berdasarkan :


Dimensi Produk yaitu : Bentuk fitur,produk,kinerja,kesesuaian,tahan lama,keandalan,kemudahan untuk diperbaiki,gaya, rancangan Dimensi Jasa yaitu ; kemudahan untuk dipesan,pengiriman,instalasi,pelatihan pelanggan,konsultasi pelanggan,pemeliharaan dan perbaikan.

Hierarki produk

Need family, kebutuhan inti. Contoh: keamanan Family product, kelas produk yang bisa memenuhi kebutuhan inti. Contoh: tabungan, gaji Product class, mempunyai ikatan fungsional. Co: instrumen keuangan Product line, kelompok produk dalam kelas produk yang saling terkait erat,karena mempunyai fungsi yang sama, Contoh: asuransi jiwa Product type, kel barang dalam lini produk memiliki salah satu kemungkinan bentuk produk tsb. Co: asuransi berjangka Item /Barang atau Product variant : unit tersendiri dalam suatu merk atau lini produk yang dapat dibedakan berdasarkan ukuran,harga,penampilan : asuransi jiwa berjangka yang dapat diperpanjang

BAURAN PRODUCT (PRODUCT MIX)

Bauran dan sistem produk Sistem Produk (Product system) adalah sekelompok barang berbeda tapi saling melengkapi. Bauran Produk (Product mix/Product Assorment) adalah kumpulan produk dan barang yang ditawarkan penjual tertentu pada pembeli yang terdiri dari beberapa lini produk Sebagian besar perusahaan menjual lebih dari satu produk. Bauran Produk dikelompokkan 4 aspek/dimensi :
Lebar Panjang Kedalaman Konsistensi

Keempat dimensi tersebut dijadikan sebagai alat mengembangkan strategi pemasaran apakah dipertahankan,dipanen atau diberhentikan

BAURAN PRODUCT (PRODUCT MIX) cont

Analisis Lini Produk


Untuk menganalisa lini produk dan menentukan berapa banyak sumber daya manusia yang diinvestasikan dalam lini tersebut perlu memperhatikan :
Penjualan dan laba Profil pasar. Harus menganalisa bagaimana lini tersebut diposisikan terhadap lini pesaing.

PERENTANGAN LINI PRODUK

Perubahan komponen produk bauran melalui perentangan lini atau memeperpanjang lini produknya melampaui cakupannnya sekarang terdiri dari 1.Perentangan ke pasar bawah. Dilakukan karena ingin memperkenalkan lini dengan harga yang lebih rendah 2.Perentangan ke pasar atas. Dilakukan untuk memperoleh pertumbuhan yang lebih besar, margin laba yang lebih tinggi, atau memposisikan diri sebagai produsen lini yang lengkap 3. Perentangan dua arah (Pasar bawah dan atas)

PERENTANGAN LINI PRODUK (CONT)


4. Pengisian lini. Motifnya adalah memperoleh tambahan laba, berupaya memuaskan penyalur, memanfaatkan kapasitas yang berlebih, upaya menjadi perusahaa, yang terlengkap, menutup lubang agar tidak terisi pesaing 5. Modernisasi lini. Penonjolan jenis produk, dan pemangkasan. Lini produk perlu di modernisasi agar tidak kalah saing dengan produk lain.

Penetapan harga bauran produk


Penetapan harga lini produk. Penetapan harga pilihan feature Penetapan harga produk pelengkap Penetapan harga dua bagian. Terdiri atas tarif tetap ditambah biaya pemakaian yang tidak tetap. Penetapan harga produk sampingan Penetapan harga penggabung produk

Penentuan Merek bersama dan merek ramuan


Penentuan merek bersama, dimana dua atau lebih merek terkenal digabung dalam satu produk patungan atau dipsarkan bersama dalam satu mode. Merek ramuan, adl kassus khusus dari merek bersama seperti penciptaan ekuitas merek untuk bahan-bahan, komponen, atau suku cadang yang mungkin terxakup dalam produk bermerk lain

Anda mungkin juga menyukai