Anda di halaman 1dari 2

VOMITING Vomiting adalah mengeluarkan isi lambung kadang isi usus melalui mulut.

ulut. Muntah adalah hal yang berkaitan dengan psycogenic. Mengakibatkan dehidrasi, elektrolit turun, asam basa tidak seimbang, pneumonia aspirasi (Radang paru karena muntahan masuk paru-paru) Gejala Klinisnya Antara lain : Nausea (Mual), Retching, Vomiting. Pemeriksaan : 1.Selaput Lendir Sepsis : bintik bintik merah pada mukosa Kehilangan darah Dehidrasi Shock Jaundice 2. Mulut : Ada tidaknya kawat atau tali plastic dibawah lidah.biasanya terdapat pada kucing Beri obat penenang : transqulizer atau ketamine intravena femoralis 3-5 mg/bb 3.Auskultasi Jantung Takikardia: frekuensi pulsus>normal Pulsus lemah/hilang (deficit) 4.Nyeri abdomen General menandakan radang peritoneum Lokal menandakan gangguan hati 5.Ukuran organ Hepatomegali Ginjal Masa benda Lambung : apakah terjadi kembung atau tidak 6.Suara abdomen : tidak adanya suara abdomen (perotinitis) 7. Pemeriksaan rektal : tekstur mukosa, karakter feses : 30 % colitis mengakibatkan muntah, adanya melena, dan benda asing, serta kemungkinan toxocara Pengobatan : Cari penyebab spesifik Singkirkan pemicu muntah, kendalikan muntah, pulihkan elektrolit, antiementikum (jangan diberi bila obstruksi usus), beri phenotrazin dan chlorpromazine (bekerja dipusatmuntah dan CTZ)

Anda mungkin juga menyukai