Anda di halaman 1dari 4

Translated by Mas Aji K (1130 6144 017 FMIPA UNY) from a book titled Introduction to Solid State Physics

s 8th Edition written by Kittel, Charles

Bab 4. Fonon I. Vibrasi Kristal (hal.90)

Vibrasi Kristal dengan Basis Monoatomik Misalkan ada vibrasi elastis dari sebuah Kristal dengan satu atom dalam sebuah sel primitif. Kita ingin menemukan frekuensi dari sebuah gelombang elastis dalam bentuk persamaan vektor gelombang yang mendeskripsikan gelombang elastis dan dalam bentuk konstanta elastisitas. Solusi matematis yang paling sederhana adalah dalam arah perambabatan [100], [110], dan [111] dalam Kristal kubik. Ini adalah arah-arah dari tepi kubik, diagonal muka dan diagonal ruang. Ketika sebuah gelombang merambat melalui salah satu arah ini, seluruh bidang dari atom bergerak (dalam fase) dengan perpindahan secara parallel/tegak lurus dengan arah vektor gelombang. Kita dapat mendeskripsikan dengan sebuah satu koordinat us, perpindahan dari bidang s dari titik kesetimbangannya/equilibrium. (Dalam kasus satu dimensi). Untuk setiap vektor gelombang ada tiga mode seperti solusi untuk us, satu untuk polarisasi longitudinal (gambar 2) dan dua untuk polarisasi transversal (gambar 3).

Kita mengasumsikan bahwa respon gelombang elastik Kristal adalah fungsi linear dari gaya. Hal tersebut equivalen terhadap asumsi bahwa energi elastik adalah sebuah fungsi kuadratik dari perpindahan relatif dari setiap dua titik dalam Kristal. Bentuk dalam energi yang linear dalam perpindahan akan lenyap dalam equilibrium. - Dengan melihat nilai minimum pada gambar 3.6 kubus dan bentuk yang lebih tinggi (higher-order terms) bisa di abaikan untuk deformasi elastis yang cukup kecil. Kita mengasumsikan bahwa gaya pada bidang s yang disebabkan oleh perpindahan bidang s + p adalah tegak lurus terhadap selisih us + p - us dari perpindahan mereka. Untuk ringkasnya, kita misalkan hanya interaksi tetangga terdekat (nearest-neighbors interactions), dengan p = 1. Total gaya pada s dari bidang s 1:

Persamaan ini adalah linear dalam perubahan (in the displacements) dan merupkan bentuk dari hukum Hooke. Konstanta C adalah gaya konstan antara bidang tetangga terdekat dan akan dibedakan untuk gel. Tranversal dan longitudinal. Hal tersebut tepat bila kemudian menganggap C seperti yang didefinisikan untuk satu atom dari suatu bidang, sehingga Fs adalah gaya satu atom dalam bidang s. Persamaan dari gerak sebuah atom dalam bidang s adalah:

Dimana M: massa sebuah atom. Kita mencari solusi dengan semua perpindahan yang memiliki ketergantungan waktu (the time dependence) exp(-it). Lalu menjadi: dan (2)

Ini adalah sebuah persamaan yang berbeda dalam perpindahan u dan memiliki solusi gelombang berjalan dengan bentuk:

Dimana a: ruang antara bidang (plane) dan K: vektor gelombang (vectorwaves). Nilai yang digunakan untuk a akan bergantung pada arah K. Dengan (4), kita memiliki dari pers. (3):

Kita batalkan

dari kedua sisinya, sehingga tersisa:

Dengan identitas (trigono)

kita memiliki hubungan dispersi

Batas dari zona Brillouin pertama terletak pada kita tunjukkan dari (7) bahwa slope/kemiringan dari vs K adalah 0 (nol) pada batas zona (the zone boundary):

Pada untuk Arti spesial dari gelombang-vektor fonon yang terletak pada batas zona adalah dibangun/developed dalam (12) berikut. Dengan bantuan identitas trigono, (7) boleh ditulis sbb:

Anda mungkin juga menyukai