Anda di halaman 1dari 15

Otak manusia terdiri dari 12 milyar atau lebih sel khusus yang disebut Neuron, yakni unit dasar

sistem saraf. Meskipun neuron berbeda ukuran dan wujudnya, tergantung pada tugas khusus yang harus dilakukannya. Mereka mempunyai persamaan ciri khusus. Dari sel tubuh mencuat sejumlah cabang pendek yang disebut dengan Dendrit . Ia dan seluruh selaput yang menutupi sel tubuh menerima pesan dari neuron yang berdekatan yang secara berurutan dikirim ke neuron lain melalui akson, yakni penyambung sel yang menyerupai tabung panjang dan tipis.Umumnya akson bercabang menjadi ranting yang disebut Terminal Akson. Banyak Akson terutama yang berukuran besar dibungkus dengan lapisan berlemak yang terbentuk dari sel-sel glia yang disebut dengan Selubung Mielin. Salah satu fungsi dari selubung ini adalah mencegah terjadinya gangguan sinyal di antara sel-sel yang letaknya saling berdekatan serta bertujuan untuk mempercepat konduksi dari impuls saraf. Batas batas pada pinggir selubung Meilin membaginya menjadi segmen-segmen dan membuatnya terlihat seperti ikatan sosis yang disebut dengan node. Terdapat 3 jenis neuron yaitu : 1. Neuron Sensorik (neuron aferen) 2. Neuron Motorik (neuron eferen) 3. Interneuron ( neuron asosiatif)

Konduksi Aksonal

Sistem saraf pada umumnya dapat dibagi menjadi 2 yaitu :

a. Sistem Saraf Pusat


terdiri dari : - Otak - Sumsum Tulang Belakang Juga terdapat saraf sensorik dan saraf motorik

b. Sistem Saraf Periferal


terdiri dari : - Sistem Saraf Somatik - Sistem Saraf otonomik Sistem saraf otonomik juga terdiri dari: sistem saraf simpatik sistem saraf parasimpatik

Bagian kortikal yaitu : Bagian Motorik Bagian Somatosensorik Bagian Visual Bagian Yang Berasosiasi Daerah Pendengaran

Anda mungkin juga menyukai