Anda di halaman 1dari 14

By Zam Zam R 4311100063

Diantara sekian banyak Sifat Fluida, ada beberapa sifat yang memiliki hubungan erat dengan dunia Hidrokarbon Density Specific Gravity API Gravity Viscosity Flash Calculation Flow Rate

Density atau Massa Jenis adalah perbandingan massa per satuan volume suatu zat. Satuan dari density adalah Kg/m3 atau lb/ft3.

Specific Gravity adalah rasio dari density suatu zat dengan density zat referensi Pada Petroleum, Specific Gravity sering dihitung dengan API Gravity

API (American Petroleum Insitute) Gravity merupakan satuan yang digunakan dalam mengukur Specific Gravity pada petroleum, satuannya adalah oAPI
oAPI

Pada zat dengan fase gas, untuk menghitung Specific Gravity nya pada keadaan STP digunakan rumus Sedangkan untuk mengukur density nya, jika tekanan dan temperatur dianggap standar, maka akan diperoleh rumus

atau

dengan Z adalah Compressibility Factor yang dapat dicari dari grafik

Viscosity merupakan tahanan dari suatu fluida terhadap deformasi yang disebabkan oleh suatu tegangan Viscosity sering diidentikkan dengan kekentalan Harga viscosity pada minyak dirumuskan oleh Beggs Robinson sebagai
Dengan x = y(T)-1,163 T = Temperatur y = 10z z = 3,0324-0,02023 . G G = API Gravity dari minyak

Flash Calculation adalah perhitungan yang digunakan dalam proses dimana terjadi kesetimbangan antara uap dan cairan (VLE=Vapour Liquid Equilibrium) Contohnya adalah pada fluida yang masuk ke dalam separator dan terpisah menjadi uap dan cairan
Dengan KN= Konstanta perbandingan gas dan cairan VN= Jumlah mol zat N pada fase gas V = Jumlah mol total pada fase gas LN = Jumlah mol zat N pada fase cairan L = Jumlah mol total pada fase cairan

Flow Rate atau Laju Aliran adalah jumlah banyaknya aliran yang melewati suatu tempat dalam waktu tertentu Flow Rate dapat berupa Mass flow rate, Volumetric flow rate, maupun Molar flow rate Flow Rate juga dapat berupa Gas flow rate maupun Liquid Flow rate

Untuk menghitung Gas flow rate (Qg), pertama harus mencari dulu Molar flow rate nya (V)

Dengan VN= Jumlah mol zat N pada fase gas, didapat dari Flash Calculation LN = Jumlah mol zat N pada fase cairan, didapat dari Flash Calculation

Untuk menghitung Liquid flow rate (Ql), pertama harus mencari dulu Molar flow rate nya (L), juga Molar Weight (MW) dan Specific Gravity (SG)

Anda mungkin juga menyukai