Anda di halaman 1dari 1

Manakah zat perantara yang lebih cepat merambatkan gelombang, zat padat atau gas?

Pada zat padat cepat rambat bunyi lebih cepat jika dibandingkan dengan cepat rambat
bunyi pada udara, meskipun partikel penyusun zat padat jauh lebih rapat dibandingkan dengan
zat gas maupun zat cair. Hal itu terjadi karena pengaruh elastisitas bahan, yaitu pada zat padat
disebut dengan modulus elastisitas (E). Pada zat padat, semakin besar modulus elastisitas (bahan
tersebut semakin tidak elastis) maka cepat rambat bunyi semakin besar. Contohnya pada besi
yang mempunyai modulus elastis yang lebih besar dari pada tembaga (besi lebih tidak elastis
dibandingkan dengan tembaga), sehingga cepat rambat bunyi semakin besar pada besi.
Pada gas cepat rambat lebih kecil dari zat padat akibat pengaruh temperatur. Semakin
tinggi temperatur maka cepat rambat bunyi semakin besar. Hal itu dikarenakan semakin tinggi
temperature maka kerapatan udara semakin rendah sehingga gelombang bunyi dapat merambat
lebih cepat. Selain itu juga pada temperatur yang sama cepat rambat bunyi berbedabeda
tergantung dari zat penyusunnya. Pada gas hydrogen lebih cepat dari pada gas helium dan gas
oksigen.
Mengapa pada zat cair cepat rambat gelombang besar?
!egitu juga halnya cepat rambat bunyi pada zat cair, dipengaruhi oleh modulus !ulk.
Semakin besar nilai modulus bulk pada zat cair maka cepat rambat bunyi pada zat cair tersebut
akan semakin besar.
Apa penyebab adanya warna bunyi?
Penyebab "arna bunyi adalah beberapa hal berikut.
a. Perbedaan sumber bunyi, misalnya suara satu orang dengan orang lainnya.
b. Perbedaan bahan, misalnya berbahan kayu atau logam.
c. Perbedaan bentuk, misalnya berbentuk bulat atau panjang.
d. Perbedaan ketebalan bahan, misalnya ka"at senar tebal dan ka"at senar tipis.
#engan demikian, "arna bunyi menentukan bunyi yang dihasilkan oleh setiap sumber bunyi.
$ika "arna bunyinya berbeda akan dihasilkan bunyi berbeda pula meskipun nadanya sama.

Anda mungkin juga menyukai