Anda di halaman 1dari 1

Seri belajar AutoLISP.

Mungkin rekan2 masih ada yang bingung,mengapa dan bagaimana pengaturan SNAP (
ENDPOINT,MIDPOINT,dll) di program AutoLISP,berikut saya berikan sedikit informasi.Angka yang tertera
di sebelah kanan tanda SNAP yang berwarna merah,menunjukkan nilai aktif dari suatu fungsi SNAP.Jika
dalam perintah LISP terdapat code ( setvar "OSMODE" 1),berarti SNAP yang berfungsi adalah
ENDPOINT.Dalam beberapa file LISP yang sering saya aplot di forum ini,setting SNAP saya berjumlah 55
( setvar "OSMODE" 55),karena saya terbiasa memakai settingan
ENDPOINT,MIDPOINT,CENTER,QUADRANT,dan INTERSECTION ( 1 + 2 + 4 + 16 + 31 = 55).
Selamat mencoba, semoga bermanfaat, indahnya berbagi.




Seri belajar AutoLISP.
Kali ini kita akan belajar penanganan TEXT di AutoCAD menggunakan AutoLISP.Jika di AutoCAD kita
akan membuat TEXT,maka kita akan ditanya beberapa hal,seperti:titik peletakan,tinggi,rotasi / arah putar
text,lalu text itu sendiri,maka dengan perintah ini kita bisa mengurangi beberapa input sehingga dapat
mempercepat kerja.Yang kita input cukup titik peletakan dan text itu sendiri.Buat saya ini sangat
membantu,semoga bisa juga membantu rekan lain.
Selamat mencoba,semoga bermanfaat,indahnya berbagi.
(DEFUN C:TT5 () (COMMAND "TEXT" PAUSE "5" ""))
(DEFUN C:TT10 () (COMMAND "TEXT" PAUSE "10" ""))
(DEFUN C:TT50 () (COMMAND "TEXT" PAUSE "50" ""))
(DEFUN C:TT100 () (COMMAND "TEXT" PAUSE "100" ""))


coba ketik di command: ALIGN--ENTER--KLIK TITIK PERTAMA KOTAKNYA ( YANG NEMPEL AMA GARIS)--TERUS
KLIK SEKALI LAGI--KLIK TITIK KEDUA ( UJUNG KANAN BAWAH KOTAK)--KLIK UJUNG GARIS SEBELAH KANAN--
KLIK KANAN.....kalau misalkan pengen panjangnya sama dengan garis klik yes--enter....

Anda mungkin juga menyukai