Anda di halaman 1dari 2

ORTOKLAS

Kategori

: Mineral Silikat

Formula Kimia

: KAlSi3O8

Warna

: Jernih, kehijauan, kuning, keabu-abuan, putih, merah muda

Sifat Kristal

: Dapat berupa anhedral atau euhedral. Butiran biasanya


memanjang dengan rupa tabung

Sistem Kristal

: Monoklin (2/m), kelompok ruang C2/m

Kelas Kristal

: Domatik

Pengembaran

: Memiliki pengembaran carlsbad. Pengembaran baveno dan


manebach juga terdapat pada ortoklas.

Bersihan

: Memiliki bersihan sempurna pada {001} dan bersihan bagus pada


{010}. Bersihan berpotongan pada sudut 90o. Sulit melihat
bersihan pada potongan kecil karena relief ortoklas yang rendah.

Skala kekerasan Mosh

:6

Kilauan

: Kekacaan, kemutiaraan pada permukaan bersihan.

Cerat

: Putih

Diafaneitas

: Transparan hingga translusen

Gravitasi Spesifik

: 2,55-2,63

Dispersi

: Relatif kuat

Karakteristik lain

: Relief negative rendah

Kemagnetan

: Non Magnetik

MUSKOVIT (KAl2(OH)2AlSi3O10)

Golongan Mineral

: silikat

Rumus kimia

: KAl2(OH)2AlSi3O10

Warna

: Colorless

Kilap

: Kaca

Kekerasan

: 2-3

Cerat

: Putih

Belahan

: Sempurna

Pecahan

: Even

Bentuk

: Kristalin

Struktur

: Lamelar

Berat Jenis

: 2,8-3,1

Sifat Dalam

: Elastic

Kemagnetan

: Diamagnetik

Sifat Lain

: Transparant

Sistim Kristal

: Monoklin

Anda mungkin juga menyukai