Anda di halaman 1dari 8

Pemahaman Pentingnya Perlindungan Hak

Kekayaan Intelektual
Hasnely
Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi
Universitas Gadjah Mada
Jl. Grafika No.2 Yogyakarta 55281
hasnely@gmail.com

terhadap penemuan karya sastra, seni, ilmu

Abstract- Saat ini terdapat banyak pelanggaran


hak
kekayaan
intelektual.
Pemahaman
terhadap pentingnya perlindungan
hak
kekayaan intelektual masih sangat minim.
Padahal,
perlindungan
hak
kekayaan
intelektual adalah salah satu fungsi dasar
pemerintah
untuk
mengembangkan
perekonomian domestik, mengkoordinaksikan
hubungan politik dan ekonomi internasional
serta menjaga lingkungan ekonomi pasar.
Dengan adanya perlindungan hak kekayaan
intelektual akan meningkatkan kreativitas
manusia, memperkuat pembangunan ekonomi
masa
depan
sehingga
tercapainya
kesejahteraan hidup.

pengetahuan [1] yang menghasilkan suatu produk


yang bermanfaat untuk manusia [2]

sering

digunakan dalam perdagangan. Hak kekayaan


intelektual sama halnya dengan hak kekayaan
lainnya. Pencipta atau pemilik dari paten, merek
dagang atau hak cipta dimungkinkan mendapatkan
keuntungan dari kerja mereka sendiri atau dengan
kata lain investasi dalam sebuah penciptaan. Hakhak tersebut diuraikan dalam Pasal 27 pada
Deklarasi Universal Hak Asasi Manusia yaitu, hak

Keywords- hak kekayaan intelektual,


perlindungan, pelanggaran

untuk mendapatkan keuntungan dari perlindungan


moral dan kepentingan materi yang dihasilkan dari
penulisan ilmiah, sastra atau produksi artistik.

I. INTRODUCTION

Bidang Perlindungan Kekayaan Intelektual ,


Hak kekayaan intelektual terdiri dari dua kata,

yaitu [3]:

yaitu hak kekayaan dan intelektual. Hak kekayaan

1. Copyrigth yaitu, hak cipta mencakup karya

berupa hak yang mendapat perlindungan hukum,

sastra (seperti novel, puisi, drama), film,

dilarang penggunaannya oleh orang lain tanpa izin

musik, berbagai karya artistik (seperti gambar,

pemiliknya. Intelektual adalah daya cipta dan daya


pikir

dalam

bentuk

ekspresi,

ciptaan,

penemuan dibidang teknologi dan jasa.

lukisan, foto, patung) dan desain arsitektur.

dan

Hak cipta adalah hak eksklusif bagi pencipta

Hak

atau penerima hak untuk mengumumkan,

kekayaan intelektual adalah padanan kata yang

memperbanyak ciptaannya, memberi izin

digunakan untuk Intellectual Property Rights (IPR),

untuk

yaitu hak yang timbul dari hasil kreasi pikiran


1

tidak

mengurangi

pembatasan-

pembatasan menurut peraturan perundang-

pertumbuhan

ekonomi..

Perlindungan

hukum

undangan yang berlaku.

terhadap kreasi baru yang mendorong komitmen

2. Patemt yaitu, hak eksklusif yang diberikan

sumber daya manusia untuk inovasi lebih lanjut.

oleh negara kepada inventor atas hasil

Kemajuan dan kesejahteraan manusia dalam

invensinya di bidang teknologi, yang untuk

membuat dan

selama waktu tertentu melaksanakan sendiri

yang baru dibidang teknologi dan budaya sehingga

invensinya tersebut kepada pihak lain untuk

dapat meningkatnya kualitas hidup.

menciptakan lapangan pekerjaan

melaksanakannya [4].
3. Trademarks yaitu, tanda membedakan barang
atau jasa dari satu

II. THE WORLD INTELLECTUAL PROPERTY

perusahaan dengan

ORGANIZATION (WIPO)

perusahaan lainnya [5]. Tanda dapat berupa,


World

gambar, nama, kata, angka-angka, susunan

Organization

khusus Organisasi Perserikatan Bangsa-Bangsa

4. Insdustrial Designs yaitu, aspek hiasan atau

(PBB).

estetika desain, Sebuah desain terdiri dari fitur

Konvensi

pembentukan

WIPO

ditandatangani di Stockholm pada tahun 1967 dan

tiga dimensi, seperti (bentuk), atau fitur dua

mulai berlaku secara resmi pada tahun 1970.

dimensi, seperti (pola, garis,warna), serta

Pembentukan WIPO juga merupakan penerapan

dapat dipakai untuk menghasilkan suatu

Konvensi Paris tahun 1883 dan Konvensi Berne

produk, barang, komoditas industri, atau

tahun 1886. WIPO adalah organisasi internasional

kerajinan tangan.

yang

5. Geographical Indications yaitu, tanda pada

seperti

untuk

hak-hak

mambantu

pencipta

dalam

dan

pemilik

kekayaan intelektual dilindungi diseluruh dunia,

kualitas, reputasi atau karakteristik yang


asalnya,

didedikasikan

memastikan

barang yang memiliki asal geografis spesifik,

tempat

Property

(WIPO) adalah salah satu dari 17 badan-badan

warna, atau kombinasi dari unsur tersebut.

didasari

Intellectual

penemu

produk

dan

kecerdasan

pertanian.

penulis

meraka.

diakui
Tindakan

dan

dihargai

perlindungan

internasional ini sebagai pendorong kreativitas

Pentingnya kekayaan intelektual pertama kali

manusia dalam ilmu pengetahuan, teknologi,

diakui pada Konvensi Paris tahun 1883 untuk

memperkaya dunia sastra dan seni. WIPO saat ini

perlindungan kekayaan industri dan Konvensi

memiliki 187 negara anggota, bermarkas di

Berne pada tahun 1886 untuk perlindungan karya

Jenewa, Swiss. Indonesia merupakan salah satu

sastra dan pekerjaan artistik. Sekarang, kedua

anggota WIPO dengan diratifikasinya

kesepakatan perjanjian dikelola oleh World

Paris

Convention for the Protection of Industria

Intellctual Property Organization (WIPO).

Convention Establishing the World Intellectual

Promosi dan perlindungan terhadap kekayaan

Property Organization

intelektual menjadi penting karena berguna untuk


2

Salah satu tugas saat ini yang paling signifikan

termasuk hak cipta di atur dalam perundang-

dari WIPO adalah untuk mengungkap kekayaan

undangan.

intelektual, sehingga diakui sebagai bagian dari

Sejarah singkat mengenai perlindungan program

kehidupan sehari-hari tidak hanya oleh mereka

komputer diawali adanya diskusi internasional

yang terlibat langsung di dalamnya pada, tingkat

selama tahun 1970an sampai 1980an tentang

hukum, industri dan budaya pemerintah, tetapi

perlindungan perangkat lunak komputer. Pada

juga oleh masyarakat sipil, baik dalam organisasi

Februari-Maret Tahun 1985 Komite Ahli yang

non-pemerintah atau usaha kecil, baik petani,

diselenggarakan

kesehatan masyarakat personil, pencipta individu,

menyatakan bahwa program komputer dapat

serta masyarakat umum.

disamakan dengan karya sastra..

oleh

WIPO

dan

Unesco

Dengan adanya lingkungan yang stabil untuk

Perlindungan program komputer dibawah Paten.

pemasaran produk-produk yang dilindungi hak

Pasal 27.1 dari perjanjian TRIPS mengharuskan

kekayaan intelektualnya, WIPO juga bekerja sama

paten juga tersedia di semua bidang teknologi. Di

dengan Negara-negara Anggota dan konstituen

banyak negara, penemuan perangkat lunak yang

lainnya

kekayaan

berhubungan dengan materi pelajaran dipatenkan.

intelektual tetap mudah diterapkan sebagai alat

Perlindungan program Komputer dibawah Hak

kemakmuran dan kesejahteraan sekarang dan

Cipta. Program komputer dalam bentuk kode

generasi masa depan.

objek, karya-karya artistik yang tersimpan dalam

untuk

memastikan

sistem

sistem komputer dalam bentuk yang dapat dibaca


oleh mesin.
III. INFORMATION TECHNOLOGY AND

Pencurian kekayaan intelektual telah menjadi

LEGAL DEVELOPMENT IN INTELLECTUAL

masalah besar dalam beberapa tahun terakhir.

PROPERTY

Ketersediaan internet dengan kecepatan tinggi

Teknologi komputer berperan penting dalam


masyarakat modern.

memainkan peran pentipa negarng dalam distribusi

Menghadapi inovasi yang

ilegal perangkat lunak [7]. Perangkat lunak rentan

cepat dalam teknologi informasi sesuai degan tren

terhadap pembajakan. Di Indonesia hak kekayaan

teknologi,

sosial,

intelektuak perangkat lunak dimasukkan ke dalam

meningkatkan sistem hukum tentang administratif

kategory Hak Cipta. Pada industri perangkat lunak,

kekayaan intelektual [6]. Seperangkat komputer

perusahaan besar memiliki portofolio paten yang

tidak dapat beroperasi tanpa instruksi. Intsruksi

berjumlah

atau sering dikenal dengan program komputer atau

membutuhkan biaya yang lumayan besar untuk

perangkat lunak. Pentingnya adanya suatu lembaga

mematenkannya. Insdustri kecil perangkat lunak

yang dapat menjamin perlindungan yang cukup

juga

untuk program komputer. Program komputer

pembiayaan pengurusan hak paten tersebut.

ekonomi

dan

lingkungan

ratusan,

mengalami

bahkan

ribuan

permasalahan

sehingga

dengan

hal

Media sosial seperti jejaring sosial Facebook,


Twitter,

Linkedln,

MySpace

dan

Undang-undang

media

melindungi

Hak

hasil

Cipta

karya

dibuat

atau

untuk

ciptaan

dari

multimedia seperti Youtube dapat menimbulkan

pelanggaran-pelanggaran yang dilakukan oleh

sejumlah masalah hukum

orang-orang

termasuk privasi,

yang

tidak

bertanggung jawab.

pencemaran nama baik, dan pelanggaran kekayaan

Berikut ini kutipan dari Undang-undang Republik

intelektual [8]. Konten yang dibuat seseorang pada

Indonesia No. 19 Tahun 2002 Pasal 49:

jejaring sosial merupakan salah satu hak paten. Isi

a. Pelaku memiliki

hak

eksklusif

untuk

konten harus asli dan benar, Pengguna konten

memberikan izin atau melarang pihak lain

harus

yang

tunduk

terhadap

license

yang

telah

tanpa

persetujuannya

membuat,

disepakati di awal registrasi, apabila terdapat

memperbanyak, atau menyiarkan rekaman

penyalahgunaan maka konten dan license bisa

suara dan/ atau gambar pertunjukkannya.

dicabut oleh penyedia layanan.

b. Produser

rekaman

Pada perusahaan, proses pencapaian inovasi

eksklusif

teknologi baru merupakan hal kekayaan intelektual

melarang

perusahaan tersebut yang dilindungi oleh hukum

persetujuannya

[9].

menyewakan

Inovasi

teknologi

dapat

meningkatkan

pendapatan perusahaan, hak monopoli produk,

untuk

suara memiliki

memberikan

pihak

lain

izin

atau

yang

memperbanyak
karya

hak

rekaman

tanpa
dan/atau

suara

atau

rekaman bunyi.

serta keuntungan lebih dalam jangka waktu

Penerapan dari aturan perundangan-undangan

tertentu.

yang telah ada memacu setiap manusia yang

Produk hukum hak kekayaan intelektual yang

menciptakan sebuah karya semakin kreativ dan

berlaku saat ini di Indonesia, yaitu [10];

tentu akan merasa senang bila hasil karyanya

1. UU Nomor 14 Tahun 2001 tentang Paten

mendapat penghargaan. Penghargaan tersebut

2. UU Nomor 15 Tahun 2001 tentang Merek

dapat

3. UU Nomor 19 Tahun 2002 tentang Hak Cipta

kaitannya

4. UU Nomor 31 Tahun 2000 tentang Desain

komunikasi, ada banyak cara untuk menghargai

Industri.

bermacam-macam
dengan

bentuknya.

teknologi

Dalam

informasi

dan

hak cipta orang lain.

Aturan hak cipta terkait dengan perangkat lunak

Dampak

negatif
hak

dari

tidak

cipta

diindahkannya

komputer diatur dalam Undang-undang Negara

undang-undang

adalah

maraknya

Republik Indonesia No 19 Tahun 2000 yang terdiri

pembajakan. Kegiatan pembajakan merupakan

dari 15 bab dan 78 pasal. Sebelumnya, negara kita

perbuatan yang dikategorikan sebagai pelanggaran

pernah memiliki Undang-undang Hak Cipta, yaitu:

hukum. Pembajakan merupakan perbuatan yang

1. Undang-undang No. 6 Tahun 1982

dapat merugikan banyak pihak, baik secara

2. Undang-undang No. 7 Tahun 1987

kreativitas maupun secara ekonomi. Jadi sebagai

3. Undang-undang No. 12 Tahun 1997

warga negara yang baik, sudah sepantasnya kita


4

menghargai hak cipta orang lain, misalnya dengan

Di

cara berikut ini :

pelanggaran hak paten oleh Samsung terhadap

1. Selalu menggunakan perangkat lunak yang

Inggris

Apple,

juga

namun

digelar

tidak

persidangan

terbukti

Samsung

legal dan berlisensi. Legal dan berlisensi tidak

menjiplak desain iPad yang dituduhkan. Di

selalu berarti kita harus membayar untuk

Belanda, Samsung menggugat Apple atas

mendapatkannya. Sebagai contoh, kita dapat

paten terkait teknologi untuk menghubungkan

menggunakan sistem operasi Linux yang legal

ponsel atau tablet ke internet, dan dinyatakan

dan berlisensi tanpa harus membayar.

Apple membayar denda disesuaikan dengan

2. Tidak melakukan penggandaan software-

harga penjualan perangkat di Belanda.

software ilegal.

Di Korea, Samsung berhasil memenangkan

3. Selalu menggunakan perangkat lunak untuk

sengketa,

hal-hal positif.

Pengadilan

Samsung

Seoul

memutuskan

tidak melanggar desain Apple.

4. Tidak mengubah atau memodifikasi program

Dikasus berbeda Samsung didenda 25 juta

komputer yang memang tidak boleh diubah

won karena melanggar paten Apple terkait

atau dimodifikasi oleh pembuatnya.

fungsi bouncing back, sedangkan Apple juga

5. Tidak menyalahgunakan perangkat lunak

melanggar dua paten wireless Samsung dan

untuk berbagai hal yang melanggar hukum.

didenda 40 juta won.


Persidangan terakhir yang di adakan di
pengadilan

IV. CASE OF INTELLECTUAL PROPERTY

Amerika

INFRINGEMENT

federal
Serikat

San

Jose,

California

menyatakan

kekalahan

Samsung terhadap Apple. Sejumlah produk


Pelanggaran

kekayaan

intelektual

terjadi

telekomunikasi yang diproduksi oleh Samsung

dibeberapa bidang, salah satunya di bidang

telah melanggar hak paten dari desain dan

Teknologi Informasi.

perangkal lunak yang sebelumnya telah

1. Apple vs Samsung. Berawal dari gugatan

dimiliki oleh Apple. Paten Apple yang

Apple terhadap Samsung di Jerman pada 15

dilanggar Samsung, yaitu :

April 2011. Salah satu yang dipermasalahkan

a) Bounce

adalah PC Galaxy Tab 10.1 yang dituding

menyerupai

Jerman
iPad

karena
2.

dinilai

sangat

Samsung

tidak

berfungsi

saat

kekanan atau kekiri, saat kembali ke

memutuskan larangan pemasaran Galaxy tab


di

yang

pengguna melihat foto dengan menggeser

menjiplak iPad. Keputusan akhir persidangan

10.1

Back

halaman utama foto bisa ditarik keatas atau


kebawah,
b) Single Scroll, Pinch to Zoom yaitu,

diperkenankan menjual perangkat tabletnya di

teknologi

negara Uni Eropa.

untuk

membesarkan

suatu

halaman dengan dua tangan atau sekali

paten teknologi Yahoo yang telah didaftarkan

cubit,

di Amerika Serikat (AS). Pelanggaran yang

c) Tap to Zoom yaitu, teknologi membesar

telah

dilakukan

Facebook

dan mengecilkan suatu halaman dengan

dikompensasi

dengan

dua kali ketukan,

royalti. Pihak

Facebook

tidak

dapat

cara

pembayaran

pun

menanggapi

depan

gugatan itu dalam sebuah pernyataan. Kami

beberapa produk smartphone Samsung

akan mempertahankan diri dengan penuh

yang menyerupai tampilan depan iPhone,

semangat untuk melawan tindakan yang

d) iPhone

e) iPhone

Front

Back

yaitu,

yaitu,

tampilan

bagian

membingungkan ini, jawab juru bicara

belakang

beberapa produk smartphone Samsung

Facebook. Menurut

yang

Facebook yang begitu cepat, bagaimanapun,

menyerupai

tampilan

belakang

iPhone,

Yahoo,

pertumbuhan

didasari oleh penggunaan teknologi jejaring

f) iPhone Home Screen,

sosial yang telah dipatenkan Yahoo.

g) iPad Design.

Namun, dari 10 paten yang dipermasalahkan

Persidangan memutuskan Samsung harus

tersebut

membayar uang kepada Apple sebesar US

periklanan online, termasuk cara penempatan

1,05 miliar atau sekitar Rp9,5 triliun rupiah

iklan dan metode aksesnya. Dari 10 paten,

lebih.

hanya dua yang terkait dengan teknologi

Apple

dan

Samsung

sama-sama

sebagian

besar

merujuk

pada

melakukan pelanggaran beberapa hak paten

media sosial.

diproduk yang mereka buat. Keputusan hasil

Kasus ini seperti ulangan dari keputusan

persidangan di berbeda negara berdampak

Yahoo untuk menggugat Google menyusul

terhadap larangan penjualan produk secara

penawaran saham perdana perusahaan itu pada

bebas.

2004. Sengketa

masalah

hak

paten

itu

2. Yahoo vs Facebook. Menjelang rencana go

dimenangi Yahoo yang memperoleh sejumlah

public Facebook ternyata muncul masalah

pembayaran. Disebutkan, Google melakukan

baru yang menghampiri raksasa jejaring sosial

penyelesaian kasus itu dengan menerbitkan

ini. Yahoo baru saja mengajukan gugatan

2,7 juta saham untuk saingannya.

kepada

Berikut adalah 10 gugatan Yahoo kepada

Facebook

terkait

10

hak

paten. Masalah hak paten biasa terjadi antara

pihak Facebook:

pembuat smartphone, tetapi ini untuk pertama

a. Paten

Amerika

Serikat

6,901,566 : Metode

raksasa internet.

mengoptimalkan penempatan iklan pada

Dalam pengajuan gugatan, Yahoo merasa

halaman Web.

sistem

No

kalinya masalah ini diributkan oleh kedua

dirugikan karena Facebook menggunakan

dan

(AS)

untuk

b. Paten AS No 7,100,111 : Metode dan

pelanggaran etika seperti privasi, pembajakan dan

sistem untuk mengoptimalkan penempatan

cybercrime lainnya.

iklan pada halaman Web.


c. Paten AS No 7,373,599 : Metode dan

V. CONCLUSION

sistem untuk mengoptimalkan penempatan


Pentingnya pemahaman, penerapan dan kesadaran

iklan pada halaman Web.

masyarakat menghargai dan melindungi hak

d. Paten AS No. 7,668,861 : Sistem dan


metode

untuk

menentukan

kekayaan intelektualnya. Jika menemukan atau

validitas

menciptakan suatu inovasi, membuat merek

interaksi pada jaringan.

sebaiknya didaftarkan agar diperoleh hak eksklusif

e. Paten AS No. 7,269,590 : Metode dan


sistem

untuk

menyesuaikan

dari negara untuk dapat dimanfaatkan jika terjadi

tampilan

sengketa atau pelanggaran atas hak kekayaan

informasi yang terkait dengan pengguna

intelektual tersebut di kemudian hari.

jaringan sosial.
f. Paten AS No. 7,599,935 : Kontrol untuk
memungkinkan

pengguna

melakukan
REFERENCES

tampilan preview dari konten yang dipilih

[1]http://www.wipo.int/export/sites/www/freepub

berdasarkan tingkat otorisasi pengguna

lications/en/intproperty/450/wipo_pub_450.pd

lain.
g. Paten

AS

No.

f. .

7,454.509 : Pemutaran

[2] http://e-tutorial.dgip.go.id/wp

sistem online dalam komunitas agar satu

content/uploads/brosur/panduan-2013.pdf. .

sama lain dapat menikmati layanan.


h. Paten

AS

No.

[3]http://www.wipo.int/export/sites/www/freepub

5,983.227 : Dinamisasi

lications/en/intproperty/489/wipo_pub_489.pd

halaman generator, yang memungkinkan

f. .

pengguna mengostumisasi halaman dengan

[4] http://www.dgip.go.id/paten. .

template.
i. Paten

AS

No.

[5]http://www.wipo.int/export/sites/www/freepub

7,747,468 : Konten

lications/en/intproperty/895/wipo_pub_895.pd

konsinyasi penjualan dalam sistem dan

f. .

metode untuk jaringan penyiaran.

[6] Y. Long and S. Shen, The research on the

j. Paten AS No. 7,406,501 : Sistem dan


metode

untuk

instant

legal protection of high technology intellectual

messaging

property, 2010, vol. 1, pp. 454458.

menggunakan protokol e-mail.

[7] M. Ul Iman and A. F. M. Ishaq, Anti-

Pelanggaran hak kekayaan intelektual pada


teknologi

informasi

juga

berkaitan

reversing as a tool to protect intellectual

dengan

property, 2010.

[8] B. M. Gaff, R. A. Loren, and G. J. McCool,


Intellectual property, part i, Computer, vol.
45, no. 1, pp. 1416, 2012.
[9] J.-W.

An

technological

and

S.

Zhang,

innovation

and

Industrial
intellectual

property protection, 2011.


[10]http://www.dgip.go.id/produk-hukum-hki. .

Anda mungkin juga menyukai