Anda di halaman 1dari 19

Sistem digestivus terdiri atas saluran pencernaan yang

meliputi rongga mulut ( cavitas oris) esofaghus


(oesophagus) lambung (gaster) usus halus (
intestinum tenue) usus besar ( intestinum crassum)
rectum dan kanalis analis, selain itu sistem digestivus juga
terdiri dari kelenjar pencernaan yaitu glandula salivari,
hepar, dan pancreas.

Fungsi sistem digestivus adalah memproses makanan


agar menjadi nutrien yang dapat diserap oleh sel mukosa
usus. Nutrien selanjutnya diproses untuk sintesis senyawa
bagi pertumbuhan sel dan jaringan dan bahan regenerasi
sel dan jarigan pembentuk hormon dan enzim.

Saluran pencernaan memanjang dari mulut


sampai anus kecuali rongga mulut lapisan
dinding pada saluran pencernaan adalah
Tunica mukosa
Tela submukosa
Tunica muscularis
Tunica serosa

Labia Oris
l

labia oris tersusun oleh :


1.pars cutanea
2.pars intermedia
3.pars rubra
4.pars mukosa

lingua / lidah

fungsi : menerima kecapan / rasa dan membantu proses pengunyahan dan


penelanan masa makanan
Tersusun oleh :
membran mukosa : papilla filiformis,papilla fungiformis, papilla vallata, dan
papilla valliata
Tunica muscularis : otot lidah bersifat seran lintang

Dens
makroskopis dens : corona dentis, radix dentis, dan cervix dentis

o
o

Perkembangan gigi :
Ectoderma( membetuk organum enamelum)
Mesoderma ( membentuk bagian gigi dan struktur penunjang)

Status perkembangan gigi:


Status gemmalis/ tahap kuntum
Status cappalis / tahap topi
Status campalis / tahap lonceng gereja

Struktur gigi :
Keras : dentimun
enamelum
cementum
Lunak : yaitu pulpa dentis yang berupa jaringan ikat dengan unsur
serabut, fibroblastus, histiocytus

Esofagus merupakan tabung muskuler yang


berfungsi untuk transportasi makanan dari
mulut ke lambung
Penyusun dinding esofagus adalah :
Tunica mukosa
Lamina propria
Tela submukosa
Tunica muscularis
Tunica adventitia

Bagian gaster : cardia,corpus, fundus


Penyusun dinding gaster :
Tunica mukosa : mempunyai epithelium simplex
columnare

Tela submukosa : terdapat jaringan ikat longgar dengan


pembuluh darah dan limfa

Tunica muscularis

Tunica serosa

Kelenjar : mucocytus, exocrinocytus pricipalis,


exocrinocytus parietalis, endocrunocytus gastrointestinalis

Bagian yang tersusun oleh duodenum,jejunum, dan ileum

Penyusun dinding intestinum tenue:


Epithelium:
Epitheliocytus columnaris
Epitheliocytus caliciformis
Endocrinocytus gastrointestinalis
Exocrinocytus cum granulis acidophili

Lamina propria : yang merupakan jaringan ikat longgar


dengan pembuluh darah, limfa, syaraf, dan otot
polos,lapisan otot pada duodenum terputus-putus oleh
glandula duodenalis ( BRUNNER) sedangkan di ileum oleh
noduli lymphatici ( Plaques peyeri).

Tunica mukosa : licin, tanpa plica dinamakan columna rectalis


(MORGAGNI)
Penyusun dinding intestinum :
Epitheliocytus columnaris, vili intestinalis tidak ada lagi, crypta
intestinalis panjang mengandung : exocrynocytus caliciformis dan
argentaffinocytus.
Lamina propria, mengandung banyak lymphocytus dan noduli
lymphatici yang menembus lamina muscularis mencapai tela
submukosa.

Sebagai tonjolan CAECUM dengan lumen


yang sempit, irreguler karena dindingnya
penuh noduli lymphatici.struktur dinding
menyerupai intestinum, crassum dan
mengandung sedikit crypta intestinalis

1.

Glandula salivariae minores :


Glandula labiales
Glandula buccales
Glandula molares
Glandula palatinae : terletak di pallatum
yang dilapisi epitel pipih selapis dan portio
terminalis yang terdiri atas mucocytus murni
Glandula liguales

2. Glandula salivariae malores :


Capsula mempercabangkan septa yang membagi kelenajr menjadi
lobuli, kelenjar terdiri atas : portio terminalis, ductus intercalatus
dan ductus striatus
Myoepitheliocytus: sel kontraktil terdapat didasar portio
terminalis dan ductus itercalatus.
Jenis :
Glandula paratiroidea : berbentuk acinoramosus yang terdiri atas
serocytus.

Glandula submandibularis : berbentuk tubuloacinus ramosus


yang terdiri atas campuran mucocytus dan serocytus

Glandula sublngualis : berbentuk tubuloacinus ramosus yang


terdiri atas mocucytus dan serocytus,semiluna serosa.


1.

Kelenjar terbungkus capsula yang terdri 2 bagian pokok:


Pars exocrina :
Struktur menyerupai glandula paratiroidea

Tersusun oleh acinus yang terdiri atas serocyti disebut


acinocytus.bagian apeks sel berisi granulum zymogeni

Ductus intercalatus dan sel ductus menjadi epitheliocytus


centroacinosus.epitel membatasi pusat acinus yang akan
melanjutkan sebagai rongga ductus intercalatus, ductus
intralobularis dan ductus interlobularis.

Pada manusia sekret mengandung trypsinogen,


chymotripsinogen, carboxypeptidase, ribonuclease, lipase,
amylase.
2. Pars endocrina

Hepar tersusun oleh satuan disebut lobulus hepaticus


dengan sifat sifat :
Bentuk prisma polygonal
Mengandung heratocytus yang tersusun lempeng
radial,
Canaliculus bilifier terdapat antara sel hepar, dibatasi
oleh membran sel hepar dan menuju ke ductus
interlobaris bilifier
Canalis portalis.daerah ini mengandung bangunan
tritunggal (tria hepatica) terdiri atas: arteri
interlobularis,vena interlobaris, ductus interlobaris
bilifier yang mengumpulkan empedu dari ductus
bilifier yang menerimanya dari canaliculus bilifier.

Struktur :
Tunica mukosa
Tunica muscularis
Tunica serosa

Anda mungkin juga menyukai