Anda di halaman 1dari 8

Media Pekan Ini

POJOK MANAJEMEN
Pemimpin Berhasil, Berani Ambil Risiko 2
TRANSFORMASI
BTP, Sarana Berpikir ke Depan 3
TAHUKAH ANDA?
Saksikan Acara TV Favorit Melalui Ponsel Anda 4 SELEKTIF, LUGAS , & INFORMATIF
SUARA PEKERJA
Rapat yang PEDAS 7 TERBIT SETIAP SENIN
No. 30, Tahun XLIII, 22 Oktober 2007
Editorial

Janji Sakral
Beberapa hari menjelang penghujung bulan suci yang
lalu, manajemen puncak Pertamina menorehkan pena
sebagai wujud komitmen pada sebuah pakta integritas.
Komitmen itu merupakan janji sakral yang intinya untuk
mewujudkan budaya perusahaan yang bersih, transparan,
dan selaras dengan semangat GCG tentunya.
Tekad mewujudkan Pertamina yang bersih dari praktek
KKN memang sudah bulat. Dalam beberapa kesempatan
safari Ramadhan Direksi ke sejumah unit operasi berulang
kali ditegaskan oleh Direktur Utama agar semua lini
Pertamina jangan lagi bermain-main dengan hal yang ber-
bau KKN. Tindakan tegas adalah ganjaran bagi yang me-
langgar.
Jika dilihat komitmen para pimpinan kita yang sudah
berikrar untuk menjunjung tinggi integritas, sangat
keterlaluan kalau masih ada segelintir orang di Pertamina
yang masih berani melakukan KKN termasuk menyalah-
gunakan jabatan untuk melakukan pemerasan.
Memang, pakta integritas nantinya akan ditanda-
tangani di seluruh lini. Tapi tidak menutup kemungkinan

Foto :DRP/Dok. Pertamina


masih adanya oknum yang nekat bermain mata dan me-
langgar kaidah GCG. Karena yang namanya pelanggaran
itu lebih ditentukan oleh nurani dan kadar iman seseorang,
bukan ditentukan oleh tandatangan mereka di atas kertas
yang hanya benda mati. PERANG MELAWAN KORUPSI. Direksi Pertamina dan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara Taufiq Effendi mengepalkan tangan sebagai tanda
Pelajaran tentang pelanggaran terhadap integritas su- kebulatan tekad memerangi segala bentuk korupsi sesaat setelah penandatanganan Pakta Integritas Direksi Pertamina di Kantor Pusat Pertamina, Jakarta (9/10).
dah banyak contohnya. Seperti kasus Enron, Worldcom,
Kmart, Global Crossing, dan Arthur Andersen misalnya
yang ikut ambruk seiring dengan kecurangan mereka yang
terkuak. Itu menjadi bukti bahwa semua tampak sama di Penandatanganan Pakta Integritas :
mata hukum. Bahkan tidak hanya pemimpin yang melaku-
kan kecurangan saja yang tersungkur, tetapi para pelaku
yang berada di bawahnya juga ikut tersungkur terkena
Pertamina Perang Lawan Korupsi
pukulan telak palu hukum. Ini bukti bahwa mereka tidak JAKARTA - Direksi Perta- Modul Pakta Integritas katanya. dur Perusahaan. Sebagai
dapat berlindung di balik argumentasi “saya hanya menja- mina menandatangani pakta merupakan panduan rinci Pertamina juga akan contoh awal, Direksi Per-
lankan perintah atasan” karena secara sadar mereka me- integritas di Jakarta, Selasa tentang berbagai aspek me- membentuk Komite Integri- tamina telah mengeluarkan
lakukan pelanggaran. (9/10). Penandatanganan ngenai apa yang harus serta tas Pertamina yang anggota- surat kepada para stakehol-
Kalau pelajaran itu tidak bisa menyadarkan kita, coba tersebut disaksikan oleh apa yang tidak boleh dilaku- anggotanya diangkat dari ders untuk tidak memberi-
cermati salah satu hadits yang soal suap menyuap. Dalam Menteri Negara Pendayagu- kan dan sanksi apa yang tokoh-tokoh masyarakat kan hadiah dalam bentuk
hadits shahih Rasulullah Saw bersabda bahwa Allah Swt naan Aparatur Negara Taufiq akan diberikan bagi para yang dikenal memiliki repu- apapun termasuk parcel ke-
melaknat orang yang menyuap dan yang menerima suap. Effendi. Penandatanganan pelanggar Pakta Integritas. tasi, kredibilitas, serta ting- pada seluruh jajaran Perusa-
Allah Swt juga murka kepada mereka yang melakukan Pakta Integritas ini sebagai Dalam kesempatan ter- kat integritas yang baik. haan beserta edaran bagi
tindakan pemerasan, dalam sebuah hadits Rasulullah Saw suatu pernyataan komitmen sebut, Dirut Pertamina Ari Dengan melaksanakan seluruh pekerja untuk tidak
mengatakan mereka tidak akan masuk surga. untuk melakukan segala tu- H. Soemarno mengatakan Pakta Integritas secara kon- menerimanya.
Editorial ini mengajak pembaca untuk mendukung me- gas dan tanggung jawab se- bahwa pada era reformasi sisten dan bertanggung “Untuk itu Pertamina da-
wujudkan Pertamina yang bersih dari unsur KKN. suai dengan ketentuan yang sekarang ini dengan kesa- jawab diharapkan Pertamina lam dunia bisnis dituntut un-
Tiada maaf bagi oknum yang masih berani melanggar. berlaku. daran sendiri Pertamina te- dapat mewujudkan dirinya tuk memiliki citra yang men-
Akhir kisahmu hanya tinggal menunggu waktu.• Pertamina merupakan lah melakukan berbagai pro- sebagai suatu Pulau Inte- cerminkan profesionalisme
BUMN keempat yang me- gram pembaharuan baik da- gritas yang efektif di Indo- dan kepedulian pada mo-
nandatangani pakta ini se- lam bidang manajerial mau- nesia, sehingga benar-benar ralitas, termasuk etika ber-
telah PT. Bank BTN, PT pun dalam bidang etika dan dapat mengabdikan diri se- bisnis,” ungkap Dirut.
Jamsostek dan Perum Bulog. moral dalam rangka me- cara optimal bagi upaya- Transformasi yang saat
Penandatanganan Pakta lakukan reformasi internal. upaya mensejahterakan rak- ini dilakukan oleh Pertamina
Integritas ini akan dilanjut- Sebagai dasar telah ditetap- yat Indonesia di masa depan. tidak hanya mencakup as-
kan dengan penyusunan Mo- kan visi dan misi serta value Sebagai salah satu lang- pek-aspek bisnis dalam
dul Pakta Integritas Perta- baru perusahaan yang salah kah nyata penegakan integri- rangka meningkatkan daya
mina yang difasilitasi oleh satunya yang terpenting ada- tas di Pertamina, pada 22 saing secara umum tetapi
Tiga Pilar Kemitraan (se- lah integrity. Maret 2007 yang lalu, Direk- juga aspek-aspek yang lebih
buah Koalisi Kebersamaan “Saya ingin Pertamina ke si menandatangani Prinsip- fundamental yaitu mengu-
Penyelenggara Negara, Du- depan benar-benar menjadi Prinsip Dasar Integritas Per- bah budaya, kepemimpinan
nia Usaha dan Masyarakat perusahaan yang bersih, ti- usahaan yang dijadikan acu- dan mewujudkan lingkung-
Madani yang bergerak da- dak ada kasus-kasus korupsi an perilaku di Perusahaan an kerja yang bebas dari
lam Pencegahan Korupsi di yang merusak citra dan kre- dan pedoman dalam penyu-
Indonesia). dibilitas perusahaan kita,” sunan kebijakan dan prose- Bersambung ke halaman 8
2 No. 30
Tahun XLIII, 22 Oktober 2007 Pojok Manajemen
Berita Kita Pemimpin Berhasil, Berani Ambil Risiko
Sosialisasi UU No. 40/2007 Pengantar Redaksi :
Dalam menunjang
dengan baik dan benar.
Nah, untuk mencapai itu
satu, yaitu kita semua
menginginkan Pertamina
transformasi yang dibuat
di seluruh direktorat,
perubahan Pertamina semua dilakukan program menjadi world class dilakukan untuk
JAKARTA - Dengan diundangkannya Undang-Undang
mempersiapkan 150 calon pembangunan kapabilitas national oil company. Dan mewujudkan Pertamina
No.40 tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas, yang akan
pimpinan unggulan masa TLE dengan penekanan betul-betul kelas dunia dan baru. Untuk langkah
membahas tentang tugas dan wewenang organ Perseroan,
depan. Nama-nama yang pada proses on the job tidak main-main lagi. pertama transformasi
yaitu Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS), Direksi,
masuk calon pimpinan learning, yang dilakukan Sudah saatnya Pertamina dikonsentrasikan di
dan Dewan Komisaris. Mengingat UU No.40 tahun 2007
tersebut, merupakan hasil tidak hanya melalui harus bisa bersanding dan Direktorat Pemasaran
yang akan menggantikan UU No. 1 tahun 1995 tentang
dari evaluasi setiap fungsi classroom training saja. setingkat dengan mitra- dan Niaga.
Perseoran Terbatas. Sosialisasi dilakukan di Lantai M
yang digodok lagi oleh Tetapi juga melalui proses mitra Pertamina lainnya
Gedung Utama Kantor Pusat Pertamina Jakarta, Selasa
Direksi. “Itulah mengapa mentoring dan coaching di baik di regional maupun di Mengapa dipilih
(25/9). Hadir dalam acara tersebut jajaran Direksi PT
Anda dipilih dengan tempat kerja masing- dunia. pemasaran dan niaga?
Pertamina (Persero), Pimpinan Anak Perusahaan, dan
berbagai kriteria, dengan masing. Sedikit saya berikan Karena itu merupakan
pekerja Pertamina. Selain itu juga hadir dua narasumber
satu perdebatan panjang gambaran mengenai direktorat paling hilir
Ratnawati W. Prasodjo, SH dan Fred B.G Tumbuan.
yang dilakukan oleh Siapa saja yang dapat pengalaman pribadi saya dan yang bersentuhan
Dalam kesempatan tersebut, Direktur Utama Pertami-
direksi. Dan akhirnya mengikuti pelatihan TLE ketika ditunjuk sebagai lang-sung dengan ma-
na mengatakan bahwa ada berbagai perubahan dalam
sepakat menentukan Anda tersebut? Pekerja yang pemimpin. Ketika saya syarakat. Perubahan fisik
undang-undang ini, yang menyangkut berbagai aspek pe-
sekalian sebagai calon- diusulkan dan diseleksi ditunjuk sebagai calon di SPBU merupakan
ngelolaan perseroan. Meskipun Pertamina sudah melak-
calon leader potensial,” langsung oleh fungsinya Direktur Utama Pertamina sebuah pesan kepada
sanakan ketentuan-ketentuan yang ada di dalam undang-
tegas Direktur Utama masing-masing dan hal pertama yang masyarakat dan para
undang yang baru ini termasuk misalnya rencana anggar-
Pertamina Ari H. kemudian ditetapkan ditanyakan oleh Presiden pimpinan negara, bahwa
an kerja perusahaan (RKAP) juga rencana jangka panjang
Soemarno pada saat Direksi pada sidang DPKP. dan Wapres adalah apa Pertamina sudah berubah
perusahaan (RJ2PP) dan dalam hal pelaksanaan tugas
membuka Pelatihan Forum Dan untuk diketahui juga yang akan anda lakukan menjadi Pertamina baru
komisaris yang membutuhkan komite-komite. Dan juga
I Transformation bahwa peserta program dengan Pertamina? Dengan dan itulah yang kita
masalah keterkaitan pelaksanaan program kemitraan dan
Leadership Engine (TLE) TLE yang terpilih, gamblang saya katakan, lakukan dalam satu
bina lingkungan atau corporate social responsibility.
Pertamina di Hotel semuanya sudah menjadi Pertamina harus diubah tahun pertama ini.
“Namun kita perlu memahami lebih dalam lagi, apa
Borobudur Jakarta, Selasa calon pemimpin di dalam dan harus berubah. Karena
ketentuan-ketentuan baru yang perlu dipahami dan dipa-
(18/9), berikut petikan bidangnya. Bahkan sudah itu transformasi merupakan Apa saja yang
hami oleh undang-undang baru tersebut. Untuk itu dalam
pemaparan Dirut yang merupakan seorang leader program kerja utama saya. sudah dilakukan sejak
acara ini diundang narasumber yang nantinya dapat mem-
dikemas dalam wawancara. di wilayah kerjanya transformasi digulir-
berikan pencerahan dan pendalaman serta pemahaman
masing-masing. Selain itu Bagaimana dengan kan? Transformasi
bagi kami mengenai apa saja ketentuan-ketentuan yang
Apa yang dimaksud merupakan potensial leader masalah perubahan di dibawah kepemimpinan
ada di dalam undang-undang perseroan terbatas yang baru
dengan Transformation Pertamina masa depan. Itu Pertamina? Sebenarnya saya sudah lebih dari
ini,” ujar Dirut.
Leadership Engine? harapan direksi dan upaya perubahan di satu tahun dilakukan di
Lebih lanjut Dirut mengatakan bahwa semua persero-
Pelatihan forum I TLE komisaris. Pertamina sudah dilakukan Pertamina. Selain peru-
an terbatas harus dapat menyesuaikan anggaran dasarnya
Pertamina merupakan satu Itu semua merupakan sejak tahun 1994. Ketika bahan proses bisnis,
dengan UU No. 4 tahun 2007. “Maka pemahamanan ini-
program cepat para calon tantangan yang cukup itu saya menjadi bagian utamanya transformasi
lah yang paling penting bagi kita dalam rangka menye-
pimpinan masa depan besar dalam dunia baru dari tim restrukturisasi ditekankan pada aspek-
suaikan anggaran dasar baik dari Pertamina maupun
Pertamina. Dalam Pertamina. Tapi dengan tersebut. Jadi paling tidak aspek fundamental
anggaran dasar dari Anak Perusahaan Pertamina. Dengan
pelatihan tersebut, para dipilihnya 150 pekerja saya sudah banyak diantaranya mengenai
demikian dalam satu tahun seluruh anggran dasar sudah
calon pimpinan akan berarti perusahaan telah mengetahui seluk beluk pola pikir, perubahan
sepenuhnya mengikuti ketentuan yang berada di dalam
diasah dan dimantapkan menilai bahwa semua yang permasalahan Pertamina. budaya, serta kepemim-
undang-undang perseroan terbatas baru,” katanya.•NDJ
kemampuan leadership- terpilih diharapkan mampu Oleh sebab itu ketika saya pinan. Direksi dan
nya. Diberlakukannya mengelola tantangan dan diberi kesempatan Komisaris sudah
program cepat calon risikonya, serta dapat memimpin Pertamina, hal menyepakati visi, misi
pimpinan, karena ke depan memberikan hasil yang utama yang dilakukan dan apa yang haus
Kunjungan Pertamina membutuhkan diharapkan. Karena mereka adalah mengubah dicapai di masa depan.
pimpinan-pimpinan yang semua merupakan mesin Pertamina lama menjadi Untuk itu telah
Pasis Sesko TNI ke UP V andal dan mampu untuk kepemimpinan tranformasi Pertamina baru yang disusun suatu roadmap
melakukan kompetisi dan masa depan Pertamina. kokoh. Karena dengan jangka panjang 15 tahun
BALIKPAPAN - GM Unit Pengolahan V Balikpapan berdaya saing di luar. adanya perubahan saya ke depan sampai dengan
Masril Moeis baru-baru ini menerima 97 Perwira Siswa Selain itu, dilakukannya Bagaimana harapan berkeyakinan Pertamina tahun 2023. Strategi
Sekolah Staf dan Komando Tentara Nasional Indonesia program TLE adalah untuk ke depan? Yang paling dapat survive, tumbuh dan implementasi lima tahun
(Pasis Sesko TNI) di Ruang Solar, Balikpapan. memastikan bahwa utama adalah menjadi berkembang. pertama akan
Rombongan yang diketuai oleh Brigjen Norman Pertamina memiliki pemimpin yang berani diterangkan dalam
Zamili ini terdiri dari 89 TNI dan beberapa tentara dari pemimpin yang dapat mengambil risiko dan Bagaimana dengan rencana jangka panjang
manca-negara yaitu Amerika, Australia, Thailand, India, mendorong dan mempunyai ambisi yang transformasi yang sedang 2008-2013 yang akan
Pakistan, Singapura dan Malaysia. mempertahankan proses tinggi untuk kemajuan berjalan di Pertamina selesai bulan November
Brigjen Norman Zamili dalam sambutannya menga- transformasi ke depan perusahaan. Karena intinya sekarang? Program 2007 mendatang.•NDJ
takan tujuan dari kunjungan ini adalah memperkenalkan
salah satu contoh obyek vital nasional kepada Pasis Sesko
sebagai fasilitas negara yang mempengaruhi ketahanan
nasional Indonesia. Jajaki Peluang Pasar BBM di Filipina
Pada kesempatan tersebut Pjs Kabag PE/Enj. Manibun
MAKASSAR - Upaya Pertami- hammad pada 11 September akan mempertimbangkan sukkan ke dalam Anggaran
Hutapea di hadapan rombongan Pasis Sesko mempre- na mengembangkan pasar pro- lalu berkunjung ke UPms tawaran Fadel. Pendapatan dan Belanja Da-
sentasikan kegiatan operasional UP V Balikpapan secara duknya ke luar negeri makin ter- VII. Dalam kunjungan in- Dalam kesempatan itu, erah (APBD) Pemprov Go-
umum yang dilanjutkan dengan sesi tanya jawab. buka luas. Setelah UPms VIII formal itu, Fadel menawar- Fadel juga memberikan pe- rontalo.
Pada sesi yang dipandu oleh GM UP V Masril Moeis Jayapura mengekspor BBM ke kan kepada GM UPms VII nawaran pemindahan Depot Untuk itu, kedua belah
tersebut, para Pasis banyak bertanya mengenai hal-hal Papua Nugini, kini peluang se- Alam Yusuf untuk menjajaki Blitung di Gorontalo. Untuk pihak akan membahas dan
yang berkaitan dengan ketahanan nasional, kegiatan ope- rupa terbuka untuk bisa dilaku- kemungkinan mengembang- itu, Pemprov Gorontalo siap mengkaji masalah ini secara
rasional UP V, serta perubahan Pertamina Sebelum meng- kan oleh UPms VII Makassar. kan pasar BBM ke Davao, menyediakan tanah seluas lebih mendalam dan kom-
akhiri kunjungan, rombongan di beri kesempatan melihat Hal itu terungkap saat Gu- Filipina. Menanggapi ajakan 50 hektar. Dana pembebasan prehensif.•UPms VII/Abi
kegiatan ke kilang UP V secara langsung.•UP V/RO bernur Gorontalo Fadel Mu- tersebut, Alam mengatakan lahan tersebut akan dima-

KETUA PENGARAH Vice President Komunikasi WAKIL KETUA PENGARAH / PENANGGUNG JAWAB Manajer Komunikasi Korporat PIMPINAN REDAKSI Wisnuntoro WK. PIMPINAN REDAKSI Adiatma Sardjito REDAKTUR PELAKSANA Arya Dwi
Paramita • TIM REDAKSI Zainal Abidin, Nandang Suherlan, Urip Herdiman K., Nilawati Dj. DESAINER GRAFIS Rianti Octavia FOTOGRAFER PUSAT Dadang Rachmat Pudja, Kuntoro, Burniat Fitrantau SIRKULASI Ichwanusyafa • ALAMAT
REDAKSI Jl. Perwira No. 2-4, Jakarta Telp. 3815946, 3815966, 3816046 Faks. 3815852, 3815936 HOME PAGE http://www.pertamina.com EMAIL bulletin@pertamina.com • PENERBIT Divisi Komunikasi - Sekretaris Perseroan
TRAN
SFORM
ASI
No. 30
Tahun XLIII, 22 Oktober 2007 3
BTP, Sarana Berpikir ke Depan
JAKARTA - Breaktrough traffic light setiap minggu, lesai menyatu dan yang be-
Project (BTP) merupakan challenge session, dan BOD lum selesai perlu diedi-
kegiatan yang melatih men- review. Kemudian, lan- tifikasi apa kontingensi tin-
cari terobosan untuk suatu jutnya, Forum II yang dila- dak lanjut yang akan dila-
hasil yang cepat memper- kukan pada bulan Juli 2007 kukan. “Forum III ini ada-
oleh kinerja performance lalu, tujuannya adalah ku- lah delivering success se-
yang lebih baik, agar dapat rang lebih bagaimana kita hingga kita harapkan BTP II
mencapai countinuous im- bisa melihat dan memperce- ini betul-betul sukses dan
provement dan keluar dari pat program-program BTP II mempunyai satu dampak
kungkungan aturan, birokra- tersebut. “Dan sekarang ini serta pengaruh terhadap ki-
si, kemapanan, serta kema- telah masuk dalam Forum III nerja Pertamina,” ujarnya.
lasan kita. Demikian dikata- bertujuan untuk meyakinkan
kan Direktur Utama sekali- dan memastikan agar BTP PERUSAHAAN KELAS
gus Owner Transformasi yang dilaksanakan dapat DUNIA
Pertamina Ari H. Soemarno mencapai sukses sesuai yang Dikatakan Dirut, bahwa
pada pembukaan Forum III diharapkan,” ujarnya. countinuous improvement
Breaktrough Project III di Lebih lanjut Agus me- itu tinggal wacana saja.
Jakarta, Rabu (26/9). Kegi- ngatakan bahwa berdasarkan Karena sekarang di mana
atan tersebut dilakukan monitoring yang telah dila- kita ingin melakukan
dalam waktu dua hari, 26-27 kukan sampai saat ini telah perubahan yang mendasar

Foto : BFR/Dok. Pertamina


September 2007. Hadir da- dimonitor sejumlah 299 karena dunia lingkungan
lam acara tersebut seluruh traffic light. “Jadi dari traffic Pertamina sudah baru. “Di
BOD sebagai owner trans- light yang dimonitor, 34 sini kita ditantang untuk
formasi Pertamina yang me- adalah merah artinya mele- melakukan perubahan agar
rupakan Champion Trans- set atau tidak seperti yang bisa survive. Dan trans- Champion Transformasi sekaligus Direktur Pemasaran & Niaga A. Faisal memimpin seluruh BOD beserta para peserta Fo-
formasi, seluruh deputi, pro- direncanakan. Kemudian formasi itulah yang dapat rum III BTP II mengucapkan yel-yel “Transformasi Sukses” dan “Pertamina Jaya”. Seluruh pekerja yang hadir pada acara
tersebut sangat antusias mengikuti keseluruhan sesi acara sebagai wujud keseriusan mentransformasi diri dan perusahaan.
ject owner, team leader BTP kuning 62, dan hijau 21. Se- mengubah kebiasaan lama
dan anggotanya. dangkan untuk kategori biru untuk maju ke depan,” cetus
“Jadi BTP ini adalah sa- jatuh pada proyek BTP cost Ari H. Soemarno. ration, harus bisa melakukan selama ini? Apakah sudah jaga akuntabilitas dari peker-
rana untuk melatih kembali saving, world class Plum- “Dan saya selalu tekan- perubahan dan terus beru- mencapai hasil yang diingin- jaan tersebut. Sehingga ke
cara berpikir dan memimpin pang dan excess lay time dari kan, jangan pernah berpikir paya untuk mencapai yang kan? Namun, lanjutnya, se- depan dalam setiap penye-
kita untuk mencapai satu ke- pemasaran dan niaga,” pa- melakukan transformasi lebih baik. untuk itu Perta- benarnya yang paling pen- lesaian pekerjaan yang dila-
berhasilan. Ternyata kalau parnya. secara main-main dan mem- mina terus melakukan studi ting dalam BTP bukan se- kukan lebih cepat, secara ti-
kita mau melakukan dengan Sedangkan tujuan dari punyai pemikiran bahwa banding (benchmark) terha- kadar hasilnya saja, tapi jus- dak langsung akan berakibat
cepat, kita mampu dan bisa. Forum III ini, yaitu tetap transformasi akan dijalankan dap pesainnya. “Karena de- tru yang harus diperhatikan baik bagi perusahaan.
Yang pasti semua accoun- membangun menjaga sinergi oleh direksi sekarang saja. ngan pola pikir seperti itu adalah prosesnya. “Untuk BTP sendiri, hal
table serta bisa dipertang- dan komitmen dari seluruh Jika direksinya diganti pro- saja, Pertamina dapat maju “Apakah proses tersebut yang paling berat adalah
gungjawabkan,” tegas Dirut. yang terkait untuk menyuk- gram pun akan berhenti. Ka- terus ke depan,” ujarnya. sudah on the track dalam mempertahankannya. Ja-
Menurut Koordinator seskan pelaksanaan penca- rena dengan bertransformasi mencapai tujuan?” ngan sampai target sudah
Transformasi Agus Har- paian dari BTP. Kemudian paling tidak dapat dijadikan PENCAPAIAN BREAK- Selain itu, Faisal juga tercapai, dua atau tiga bulan
yanto, BTP II telah berjalan memastikan bahwasanya pegangan yang baik dan di- TROUGH PROJECT mengatakan bahwa dengan ke depan kembali seperti se-
kurang lebih tujuh bulan, BTP yang akan dilaksanakan banggakan oleh perusahaan Menurut Champion adanya project BTP ini, ia mula. Jadi saya mengimbau
sejak kick off yaitu pada Feb- adalah akuntable. Berikut- ini. Itu saja,” tegas Dirut. Transformasi Pemasaran berharap ke depan situasi kepada semua yang terlibat
ruari 2007. Telah dilakukan nya adalah memastikan sus- Menurut Ari, untuk men- dan Niaga A. Faisal, apa atau cara-cara kerja yang di- di BTP ini betul-betul bisa
berbagai tahapan dan upaya tainability atau kelangsung- capai satu tingkat menjadi yang telah dihasilkan dari lakukan di luar kebiasaan te- menjaga sustainability for-
baik melalui monitoring an program BTP telah se- perusahaan world class ope- Breaktrough Project (BTP) tap dipelihara dan tetap men- ever,” cetus Faisal. •NDJ

Culture Change Workshop di UPms VIII Jayapura Kick Off BTP Fase II
JAYAPURA - Sebagai tin- tara dari Tim Transformasi diri untuk mengubah budaya “Sekarang kita dituntut un- UP VI Balongan
dak lanjut program transfor- Pusat hadir sebagai Am- kerja, perilaku pekerja, serta tuk memiliki mindset yang
masi yang telah digulirkan, bassador Djoko Prasetyo tata kelola perusahaan sesu- berorientasi kinerja,” tegas BALONGAN - Di Gedung Pertemuan ‘Patra Ayu’ - Kom-
Unit Pemasaran VIII Jaya- dan Lead Facilitator Tri ai tantangan yang kita ha- Djoko Prasetyo. perta UP VI Bumi Patra, Indramayu, GM UP VI Balongan
pura mengadakan Culture Harso, Nindyo Caroko, dan dapi,” ujar Gandhi Sriwi- Selama dua hari penuh Harijanto K. melakukan kick off dan penandatanganan
Change Workshop. Gerrits M. Nari. dodo. workshop dilaksanakan me- Program Breaktrough Project Fase II untuk UP VI. Kick
Bertempat di Ruang Bu- Pjs. GM UPms VIII Hal tersebut diamini Am- lalui berbagai modul. Dan off ini bertepatan dengan pelaksanaan workshop Pening-
mi Cenderawasih, workshop Gandhi Sriwidodo menya- bassador Transformasi Djo- pada akhir acara, seluruh pe- katan Efisiensi Energi UP VI Balongan yang dilaksanakan
yang dilaksanakan pada ak- takan bahwa transformasi ko Prasetyo. Menurut Djoko, serta menyatakan komitmen pada akhir Agustus lalu.
hir September lalu dihadiri Pertamina adalah kunci ke- pentingnya perubahan bu- untuk melakukan perubahan Pada kesempatan tersebut hadir tim manajemen UP
oleh tim manajemen, asisten suksesan kita. ” Dunia bisnis daya (culture change) bagi budaya, sekecil apapun yang VI, 9 Tim Kelompok Presentasi dan undangan dari UP
manajer/setingkat, dan ke- sekarang ikut mendorong transformasi adalah untuk dimulai dari diri sendiri.•UPms III Plaju dipimpin Manajer Unit Produksi UP III Fachmi
pala depot/DPPU. Semen- kita melakukan transformasi meningkatkan kinerja bisnis. VIII/RO Amrusji. GM UP VI Balongan bertindak sebagai keynote
speaker yang mempresentasikan‘Efisiensi Energi Me-
rupakan Kunci Persaingan Pertamina ke Depan’.
Manajer Kilang UP IV Yuyud Wahyuddin selaku
Kick Off OPI di UP V Balikpapan Project Officer melaporkan bahwa workshop ini diadakan
untuk memotivasi para pekerja UP VI agar meningkatkan
BALIKPAPAN - Program kan bahwa pelaksanaan OPI paikan Execution Coordi- Pertamina. Peningkatan ki- kinerja, khususnya yang berkaitan dengan efisiensi pema-
Operational Performance diharapkan dapat memper- nator Program OPI Joko nerja ini dilakukan melalui kaian energi.
Improvement (OPI) yang baiki technical system, Dwi Widodo. Oleh karena kelompok coach penuh wak- Menurut Yuyud, selama ini biaya pemakaian energi
sedang digalakkan di ling- mindset and capabilities, itu, Joko menegaskan selu- tu yang akan membantu pe- untuk proses produksi pengolahan mencapai 63 persen
kungan Direktorat Pengo- management infrastructure, ruh pekerja Pertamina harus ngembangan kemampuan dari total biaya operasi pengolahan. “Oleh karena itu, su-
lahan kembali diluncurkan. dan leadership di Pertamina. mampu bekerja secara cer- untuk mendukung dan me- dah saatnya kita bekerja lebih efektif, efisien dan tepat
Kali ini di Unit Pengolahan “Ini merupakan satu tugas das, keras, dan ikhlas. latih rekan sejawat dalam sasaran,” imbau Yuyud di hadapan 120 peserta.
V Balikpapan sebagai salah berat yang harus dihadapi Joko menjelaskan, pro- menerapkan metodologi per- Sementara GM UP VI pada kesempatan tersebut
satu pilot project pelaksana- oleh seluruh pekerja dalam gram OPI ini merupakan baikan.”Dengan demikian mengajak kepada seluruh pekerja yang hadir untuk selalu
an OPI di Pertamina, (13/9). menghadapi persaingan be- metodologi perbaikan stan- kinerja perusahaan akan me- ikhlas dalam bekerja, saling bersinergi satu sama lain, ba-
GM UP V Balikpapan bas,” ujar Masril. dar untuk mengubah pening- ningkat,” ujar Joko Dwi Wi- ngun kemampuan bersaing yang sehat di lingkungan kerja,
Masril Moeis menyampai- Hal senada juga disam- katan kinerja Pengolahan dodo.•UP V/RO dan tingkatkan kinerja yang efektif.• UP VI/RO
4 No. 30
Tahun XLIII, 22 Oktober 2007 Tahukah Anda?
Semiloka K3LL :
Save Environment for
Business Sustainable
Existence
JAKARTA - Sebagai perusahaan migas yang terintegrasi
mulai dari hulu hingga hilir, Pertamina senantiasa beru-
paya memberikan kontribusi positif terhadap pembangun-
an ekonomi nasional dengan tekad untuk tetap selalu me-
ngedepankan aspek lingkungan dalam operasional peru-
sahaan. Salah satu bentuk kontribusi dari Pertamina ada-
lah penerapan industri bersih, dengan menghasilkan
menghasilkan produk-produk yang akrab lingkungan se-
perti bahan bakar nabati, di antaranya Biopertamax, Bio-
solar, Pertamina Dex, dan juga bahan bakar gas Liquid
Gas Vechicle (LGV) serta bahan-bahan lain non ODS se-
perti solvent, refrigerant, Hydrocarbon Aerosol Prope-
liant (HAP).
Demikian dipaparkan Direktur Utama Pertamina Ari
H. Soemarno pada pembukaan ‘Semiloka Upaya Perta-
mina dalam Mendukung Produksi Bersih dan Antisipasi
Dampak Lingkungan’ yang berlangsung di Lantai M Ge-
dung Utama Kantor Pusat Pertamina Jakarta, Rabu (3/
10). Hadir dalam acara tersebut Direktur Umum dan SDM
Sumarsono, Direktur Hulu Sukusen Soemarinda, Deputi
Direktur Pemasaran Hanung Budya, Deputi Direktur Ma-
najemen Aset dan SBTI Dwi Martono. Sedangkan pem-
bicara yang hadir, Prof. Dr. EmilSalim, Sudaryatmo dari
YLKI, dan Deputi VII Kementerian Lingkungan Hidup
Isaq Karmisa.
Sebagai wujud kepedulian Pertamina terhadap masa-
lah lingkungan hidup dan mengacu pada Kyoto Protocol
saat ini, Pertamina sedang mengembangkan program
Clean Development Mechanism (CDM) yang meliputi
kegiatan, yaitu pembangunan berbagai pembangkit listrik
tenaga panasbumi (geothermal). Pertamina juga mengu-
rangi gas buang atau Flare Gas Recovery yang diproses
menjadi produk yang bermanfaat seperti LPG. Kemudian
Pertamina menghasilkan produksi dan distribusi bahan
bakar nabati sebagai substitusi bahan bakar fosil seperti
diesel dan bensin premium. “Selain itu Pertamina juga
sudah melakukan perbaikan proses produksi untuk efi-
siensi energi sehingga pada akhirnya akan dapat mengu-
rangi penggunaan bahan bakar dan mengurangi emisi
gas,” ujar Dirut.

TRANSFORMASI
Dirut juga memaparkan bahwa saat ini Pertamina se-
dang melaksanakan suatu program transformasi yang sa-
T eknologi live streaming (tayangan langsung) pada
telepon selular saat ini berkembang sangat pesat.
aplikasikan dalam bentuk siaran TV yang bisa Anda
saksikan langsung pada ponsel Anda.
Apalagi dengan diberikannya lisensi 3G; generasi ke-
ngat mendasar. Program ini meliputi perubahan yang
tiga telepon selular – untuk 3 operator besar Indonesia, Didukung dengan banyaknya HP yang bisa diguna-
mendasar dari aspek fundamental yang menyorot sumber
yaitu Telkomsel, XL dan Indosat. Disusul pula dengan kan untuk layanan EVDO maupun 3G, para provider
daya manusianya dari segi pola pikir, pola tindak, dan
Hutchinson yang sudah resmi meluncurkan produknya, seluler saling berusaha untuk merebut pangsa pasar yang
budaya. Dan juga perubahan yang mendasar dari struktur
yaitu tri (3) akhir Maret 2007 lalu, dan Natrindo Telepon ‘melek’ teknologi.
bisnisnya dengan tujuan agar Pertamina dapat menjadi
Selular (NTS); operator GSM yang akan segera ber-
suatu perusahaan kelas dunia yang dapat bersaing di era
operasi secara nasional. Semua berlomba-lomba untuk Untuk mengakses produk live streaming TV, Anda
persaingan dan pasar terbuka ini.
memasukkan layanan fitur HP terbaru, tercanggih dan tidak perlu melakukan berbagai proses pendaftaran atau
“Untuk mencapai cita-cita itu, Pertamina menyadari
tercepat. apapun. Lalu masuklah pada menu Wireless Access Pro-
dan senantiasa berupaya menerapkan prinsip-prinsip
tocol (WAP), akan tampil pilihan TV Mobile. Tinggal
operasional yang menjadi standar perusahaan kelas dunia,
khususnya yang terkait dengan aspek lingkungan hidup,” Sebenarnya, sebelum lisensi 3G diterapkan di In- klik pilihan channel yang ada.
ungkapnya. donesia, live streaming ponsel sudah diaplikasikan.
Menurut Dirut, dengan diselenggarakan semiloka ini, Dengan teknologi EVDO (Evolution Data Optimized; Ada juga sistem yang ditawarkan provider seluler
diharapkan bisa mencapai tujuan bersama yakni, pema- teknologi untuk akses data dengan cepat), sebuah ope- untuk menikmati siaran TV dengan cara mencari tuning
haman tentang kebijkan dan strategi nasional serta inter- rator selular berbasis CDMA sudah mengeluarkan la- TV tersebut. Sama seperti apabila Anda ingin mende-
nasional dalam pengelolaan lingkungan global. Pema- yanan tersebut. Untuk melihat situasi jalan raya ibukota ngarkan siaran radio. Sehingga siaran yang diterima
haman tentang dampak issue lingkungan global yang ber- pada tujuh titik, seperti Bundaran HI atau Cawang, ada kemungkinan untuk lebih sering terpatah-patah.
kaitan dengan bisnis migas dan energi serta berbagai im- hanya melalui ponsel. Keuntungannya, karena berbasiskan seperti tuner radio,
plikasinya. Anda tidak dikenakan biaya untuk mengakses layanan
Pertamina juga mengharapkan agar memperoleh pe- Namun sayangnya saat itu layanan operator terse- ini. Tapi untuk menikmati layanan ini, Anda harus
mahaman tentang dari para stakeholder terhadap penge- but belum didukung dengan banyaknya ponsel yang membeli HP versi terbaru karena jenis HP yang bisa
lolaan lingkungan untuk menciptakan keharmonisan an- bisa digunakan untuk live streaming. mengakses sistem ini masih sedikit.
tara kepentingan operasi perusahaan dengan masyarakat
konsumen. Peningaktan daya saing perusahaan melaui Pada pertengahan tahun lalu, tepatnya pada saat Bayangkan, Anda kini tak perlu ketinggalan acara
Foto : Kun/Dok. Pertamina

produk atau side product yang inovatif dan akrab ling- berlangsungnya event ‘Indonesia Cellular Show’ di TV favorit Anda, karena Anda tetap bisa menyaksikannya
kungan. Dan memberikan konsep strategi pengelolaan Jakarta Convention Center pada tanggal 5-9 Juli 2006, walaupun sedang dalam perjalanan di KA Ekspress Ja-
lingkungan industri migas dan energi dalam menghadapi dua operator meluncurkan teknologi tersebut yang di- karta-Bogor. Terima kasih pada kemajuan teknologi!•Astri
tantangan perubahan lingkungan global.•NDJ
Berita Kita No. 30
Tahun XLIII, 22 Oktober 2007 5
Silaturahmi dan Berbagi Ilmu Elpiji di Makasar
JAKARTA- Suasana gelap
Warung Kopi
menjelang Maghrib tak Oknum Sekretaris
membuat semangat warga
Mang Warta diminta tolong mengantar menu buka
Kecamatan Makassar surut
ke karyawan Pertamina yang sedang lembur.
saat mengikuti sosialisasi
Pengalaman baru yang menyebalkan tentang oknum
penggunaan Elpiji 3 Kilo.
sekretaris di Pertamina.
Acara yang berlangsung di
Kantor Kecamatan Makas-
Mang Warta : Selamat siang Pak, mau antar pesanan
sar, Selasa 2 Oktober itu Pak Rudi
memang minim penerangan Trimo : Taruh situ aja (menjawab sekenanya)
karena sebagian lampu pa- Shinta : Eh Mang Warta, Pak Rudi tadi bilang
dam. Meski demikian, acara pesanannya tambah satu lagi.
tetap berlangsung meriah Mang Warta : Baik Bu …. Bu Shinta maaf itu yang
dan warga tetap antusias ber- nelepon masih ngomong terus lho.
tanya dan berbagi cerita de- Shinta : Biarin aja memang saya sengaja…
ngan Pertamina. (melanjutkan telepon dengan speaker
”Yang paling sering itu, phone yang masih menyala). Halo, Jeng
begitu beli tabung baru, re- maaf barusan ada tamu. bla..bla..bla

Foto :DRP/Dok. Pertamina


gulatornya longgar kalau di- Mang Warta : (sambil keluar melewati meja Trimo)
pasang,” ujar seorang peser- Pak…emang kalau sekretaris telepon
ta. Keluhan itu langsung di- pakai kedengeran suara yang nelepon
sambut teriakan mengiyakan gitu nggak ganggu yah.
dari ratusan warga lain yang Trimo : Udah lah itu kan urusan mereka
hadir. Gas Domestik PT Pertamina menggunakan kompor dan “Tapi insyaAllah selama kita ngapain juga ikut-ikut (dengan nada
Belum lagi komentar (Persero) mengatakan, bah- tabung Elpiji secara benar. menggunakan secara benar, datar).
Ato, warga Kelurahan Cipi- wa tabung Elpiji 3 kilo yang Puluhan warga juga diberi tidak akan timbul masalah,”
nang Muara yang mengaku beredar telah lolos sertifikasi kesempatan memraktekkan tegas Ifki yang juga menja- Mang Warta bergegas balik ke warungnya.
bingung dengan adanya tiga nasional. Jadi, warga tidak langsung pemasangan kar- bat sebagai Manajer General
merek kompor yang diba- perlu ragu menggunakan- burator ke tabung Elpiji. PR Pertamina. Ujang : Ngapain Mang kok bete?
gikan pemerintah melalui nya. Seandainya ada masa- ”Wah ternyata gam- Acara juga diisi dengan Mang Warta : Itu, orang-orang tetep aja pada cuek ke
Pertamina. lah regulator, Veri panggil- pang,” celetuk seorang ibu tausiyah dari Ustadz Abdul orang lain dan nggak berubah-berubah.
“Setahu saya merek an Dwi Manoveri meminta usai berhasil memasang kar- Kholili dan dihadiri oleh O iya, kamu coba telepon Bu Shinta
kompor yang beredar ada warga segera menukarkan ke burator dan menyalakan Wakil Camat Makassar Sof- tanya pesanan Pak Rudi tadi apa, aku
macam-macam, beberapa itu agen terdekat. ”Untuk yang kompor. yan. Usai berbuka puasa ber- lupa.
apinya tidak bisa disetel be- perdana kita ganti gratis. Di Sementara, Koordinator sama, warga pun dengan Ujang : (langsung bergegas telepon) Bu Shinta,
sar-kecilnya, tolong ke de- sini, kita ada agennya di Ja- Tim Nasional Sosialisasi El- khusyuk melakukan Salat ini dari Mang Warta. Maaf mau nanya,
pan jadi perhatian Pertami- lan Jengki,” jelas Veri. piji 3 Kilo Ifki Sukarya Magrib berjamaah di tengah Pak Rudi tadi minta tambah pesanannya
na,” saran Ato bersemangat. Dalam kesempatan itu, mengimbau warga untuk suasana temaram sebelum apa yah?
Mendapat keluhan itu, Veri dan tim dari gas domes- mengutamakan keamanan akhirnya pulang ke kediam- Shinta : O iya, nambah seperti yang tadi aja.
Dwi Manoveri dari Fungsi tik juga mengajarkan warga dalam memakai kompor gas. an masing-masing.•Abi (sambil mengunyah sesuatu yang
menimbulkan suara mengecap dan
buru-buru menutup telepon)
Prinsip-prinsip Integritas Perusahaan Disosialisasikan Ujang : Yah Mang….bener juga kata Mang
Warta.
kepada Mitra Kerja Mang Warta : Emang kenapa?
Ujang : Barusan saya telepon, eh Bu Shinta
JAKARTA – Dalam rangka ja di Pertamina sudah beru- budaya transaksi illegal da- Faisal, bahwa jajaran Direksi jawab sekenanya. Malah nerima
mengimbangi arus globali- bah, maka mitra kerjanya ha- pat terwujud,” cetus Faisal. Pertamina sudah bertekad telepon sambil ngunyah. Seperti itu kan
sasi perdagangan membuat rus ikut berubah. “Dengan untuk betul-betul menjalan- nggak sopan, ya Mang ? Katanya kelas
kita dituntut untuk bekerja transparansi dan Good Cor- TRANSFORMASI kan dan mendukung prinsip- dunia, kok kelakuannya kampungan.
lebih baik dalam rangka porate Governance (GCG) Dalam kesempatan itu, prinsip GCG dan transparan- Ndeso!
memenangkan kompetisi yang baik ini keinginan Per- Faisal juga menjelaskan se- si. Karena dengan dijalankan Mang Warta : Pusing ah…udah bikinin aja
dari persaingan itu sendiri. tamina menjadi perusahaan karang ini Pertamina sedang hal tersebut akan memberi- pesanannya, trus antar.•Abi
Untuk dapat memenangkan yang diakui oleh mitra di da- melakukan transformasi di kan penghematan secara be-
kompetisi maka kita harus lam maupun di luar negeri seluruh sektor. Hal itu dila- sar-besaran kepada Pertami-
menjalankan perusahaan ini bahwa Pertamina sudah kukan untuk menjadikan na dan juga kepada bangsa
secara transparan. Termasuk
transparan dalam segala
menjalankan bisnis secara
benar dan sesuai dengan
Pertamina menjadi pemain
kelas dunia. Tentunya untuk
dan negara ini.
“Saya berharap kepada
UPms VII Dialog
transaksi bisnis yang dija- prinsip GCG betul-betul ter- menjadi pemain berlevel ke- mitra betul-betul dapat men- dengan Polda Sulsel
lankan Pertamina dengan wujud,” papar Faisal. las dunia, Pertamina perlu dukung GCG dan transpa-
para mitra kerjanya. Demi- Menurut Faisal, untuk menjalankan prinsip-prinsip ransi. Pertamina sekarang MAKASSAR - Pada 6 September 2007 lalu, Unit Pe-
kian disampaikan Direktur mengubah hal tersebut di- GCG dan keterbukaan di ini memang sungguh-sung- masaran VII Makassar berdialog dengan Kepolisian Dae-
Pemasaran dan Niaga Perta- perlukan waktu atau paling dalam menjalankan bisnis guh ingin menjalankan GCG rah (Polda) Sulawesi Selatan (Sulsel) di ruang Rupatama
mina A. Faisal di hadapan tidak satu masa transisi. Tapi itu sendiri. “Karena isu ke- dan ingin membentuk nilai- Lt.3 Mapolda Sulawesi Selatan.
mitra kerja Pertamina, di diharapkan waktu tersebut tidaktransparanan ataupun nilai tambah bagi perusaha- Dialog yang juga di hadiri para pengusaha SPBU
Lantai M Gedung Utama tidak terlalu lama, sehingga tidak GCG akan membuat an dengan integritas penuh wilayah Makassar, Gowa, Maros dan Pangkep ini mem-
Kantor Pusat Pertamina Ja- dalam waktu yang tidak ter- nilai-nilai bisnis Pertamina dalam rangka mendukung bahas tentang antisipasi tindakan yang akan dilakukan
karta, Jumat (5/10). lalu lama pula segala per- menjadi lemah di mata pe- keberhasilan bisnis Per- Polda Sulsel kepada para penimbun BBM. Hal ini sangat
Turut hadir dalam acara mainan bisnis yang ada di saing maupun di mata para tamina di masa akan datang. penting diketahui semua pihak karena kerawanan akibat
tersebut Koordinator Trans- Pertamina akan betul-betul mitra,” ujar Faisal. Sehingga target Pertamina adanya penimbunan BBM dapat berdampak pada ke-
formasi Pertamina Agus mengacu pada GCG. Mungkin dalam era untuk menjadi world class langkaan BBM di masyarakat.
Haryanto, tim dari KPK, dan “Untuk mewujudkan itu transparansi banyak hal yang company bisa digapai dalam Dalam pertemuan tersebut baik pihak Polri dengan
seluruh mitra kerja Pertami- semua, Pertamina tidak da- membuat para mitra Perta- waktu yang tidak terlalu Pertamina sama-sama mempresentasikan tugas, fungsi
na di lingkungan Kantor Pu- pat melaksanakannya sen- mina barang kali melihat se- lama,” harap Faisal. dan posisi masing-masing.
sat. diri. Ini perlu dilakukan ber- suatu yang baru atau sesuatu “Jadi jika masih ada mit- Polri merupakan institusi pemerintah yang memiliki
“Prinsip-prinsip integri- sama-sama antara Pertamina yang tidak mengenakkan. ra kerja atau oknum Perta- tugas pokok memelihara Keamanan dan Ketertiban Na-
tas perusahaan ini perlu dengan para mitra dan juga “Karena dalam era tranpa- mina yang melakukan hal- sional (Kamtibnas), menegakkan hukum, serta membe-
disosialisasikan kepada para para aparat penegak hukum. ransi sekarang ini, baik pe- hal aneh dalam berbisnis, rikan perlindungan, pengayoman, dan pelayanan kepada
mitra kerja karena sekarang Sehingga apa yang ditar- kerja maupun mitra kerja ha- laporkan langsung kepada masyarakat. Sedangkan Pertamina, setelah kini pasar
Pertamina telah berubah,” getkan bahwa Pertamina rus bertindak fair. Dan itu Direksi dengan membuat migas dalam negeri sudah dibuka bebas untuk pemain
ujar Faisal. bebas dari budaya KKN, merupakan tuntutan yang surat secara resmi. Agar pe- lain, posisinya bukan lagi sebagai regulator tapi sebagai
Lebih lanjut Faisal me- bebas dari budaya tidak harus dilakukan,” tegasnya. lakunya dapat langsung di- operator. Untuk urusan regulasi diatur oleh Pemerintah,
ngatakan, karena sistem ker- transparan, dan bebas dari Ditegaskan juga oleh tindak,” tegas Faisal.•NDJ yaitu BP Migas dan BPH Migas.•UPms VII/RO
6 No. 30
Tahun XLIII, 22 Oktober 2007 Sosial
RESUME PEKAN INI Peduli Korban Gempa, UPms II Salurkan Rp. 29,6 Juta
BENGKULU - Pertamina lima tenda ukuran kecil dan
tidak kenal lelah untuk ikut sedang, 260 selimut, dan 100
Pertamina Percepat Pengeboran Minyak di membantu meringankan be- karton air mineral.
Sudan ban masyarakat yang tertim- “Kami seluruh pekerja
Jakarta (Investor Daily) – PT Pertamina mempercepat pa musibah bencana. Sabtu Pertamina sangat prihatin
pengeboran sumur minyak di Sudan. Ini dilakukan seiring (22/9) lalu, Unit Pemasaran atas musibah yang dialami
rencana pemerintah Sudan menggenjot produksi minyak (UPms) II Palembang me- masyarakat Bengkulu,” ujar
menjadi 800.000 barrel oil per day (bopd) pada 2008. nyalurkan bantuan untuk Tjahja yang juga berkesem-
Ketua Tim Operasional Pengembangan Lapangan Mi- korban bencana gempa di patan menyerahkan bantuan
nyak Pertamina di Luar Negeri Suharyanto mengatakan, Bengkulu. secara langsung ke SDN 20
Bantuan tersebut dise- di Jl. Natadirja, Bengkulu.
pengeboran dua sumur di Blok-13 Sudan yang sedianya
rahkan secara simbolik oleh Seperti diketahui, 12
dilakukan awal 2009 dipercepat menjadi akhir 2008.
Asisten Manajer Hupmas September lalu, pesisir barat
Lapangan minyak di Blok-13 Sudan merupakan milik Tjahja Kuntadi dan Kepala Sumatera kembali digun-
Pertamina (15%), China National Petroleum Corporation/ Depot Pulai Baai Basuki cang gempa berkekuatan 7,9
CNPC (40%), Sudan Petroleum (10%), Africa Energy Santoso kepada Wakil Gu- skala richter. Bengkulu ada-
(10%0, Dindir Petroleum (10%), dan sisanya dimiliki bernur Bengkulu M Syam- lah salah satu daerah yang
perusahaan minyak swasta Afrika. “Saat ini, kami mulai lan LC. Bantuan bernilai Rp. mengalami kerusakan parah

Foto : UPms II
melakukan studi seismik, yang dilanjutkan dengan penge- 29,6 juta itu terdiri dari tiga akibat gempa tersebut.•UPms II/
Abi
boran dua sumur dengan luas 300 ribu kilometer persegi,” unit tenda pleton, dua puluh
jelasnya.

Pertamina Tak Keberatan Berbagi dengan


Swasta
UP IV Salurkan Modal Usaha kepada 30 Mitra Binaan
Jakarta (Sindo) – PT Pertamina (Persero) tidak kebe- CILACAP - GM UP IV dan menengah di sekitar area disalurkan untuk 30 mitra gangan, peternakan dan per-
ratan jika swasta ikut mendistribusikan Elpiji bersubsidi Cilacap Yulien Trilaksono operasinya sudah meru- binaan tersebut mencapai ikanan.
tiga kilogram, menyusul rencana pemerintah memberikan menyerahkan bantuan mo- pakan komitmen UP IV Rp 827 juta. Dana sebesar itu Sejak 1994 sampai de-
kesempatan kepada pihak swasta sebagai distributor. dal usaha untuk 30 mitra bi- Cilacap terhadap pengusaha digunakan untuk membantu ngan sekarang, UP IV Ci-
Namun, sampai saat ini pihak Pertamina belum mendapat naannya di Gedung Patria kecil dan menengah di se- pengembangan usaha mitra lacap telah menyalurkan da-
pemberitahuan secara resmi dari pemerintah. “Saya belum Cilacap baru-baru ini. kitar wilayah operasinya. binaan yang bergerak di bi- na kemitraan lebih dari Rp
dengar itu,”papar Direktur Pemasaran dan Niaga Perta- Membantu usaha kecil Jumlah dana kemitraan yang dang industri, jasa, perda- 24,8 miliar.•UP IV/RO
mina A. Faisal. Dia menegaskan, jika memang pemerintah
akan merealisasikan rencana tersebut, pihaknya tidak
keberatan. Sebagai perusahaan pelat merah, pihaknya
senantiasa akan mematuhi semua keputusan yang dibuat Bazma UP II Dumai Benchmark ke Bazma UP IV Cilacap
pemerintah. CILACAP - Melihat ke- but, lima pengurus Bazma dari muzaki (wajib zakat) te- Selain itu dana ZIS dari
majuan yang diperoleh Bai- UP II Dumai mendapat lah disalurkan untuk delapan para pekerja UP IV ini juga
Pertamina Medan Siap Penuhi Kebutuhan tuzzakah Pertamina (Bazma) banyak pelajaran bagaimana asnaf yang berhak meneri- disalurkan kepada ibnu sa-
BBM Selama Lebaran UP IV Cilacap selama ini, mengelola dana ZIS (Zakat, manya. Dana tersebut didis- bil, mualaf, dan fisabilillah.
Medan (Sentana) – PT Pertamina (Persero) Unit mendapat perhatian tak ha- Infak, Sedekah). tribusikan antara lain untuk Sedangkan dana untuk
Pemasaran I Medan siap memenuhi permintaan bahan nya dari kalangan pekerja Untuk dapat meningkat- fakir miskin, gharim, riqab. amilin atau pengumpul zakat
bakar industri meskipun hari libur bersama cukup panjang UP IV dan lingkungan Cila- kan kinerjanya, Bazma UP II Bentuk bantuan untuk go- atas kesepakatan diperguna-
pada Idul Fitri. cap saja tetapi juga dari unit Dumai benchmark bagaima- longan ini berupa bantuan kan untuk biaya operasional
“Pertamina tetap beroperasi meski libur Idul Fitri. Jadi lain. Bazma UP II Dumai na cara pemotongan ZIS pendidikan, kegiatan sosial menggaji tenaga outsourcing
untuk keperluan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum misalnya, pada akhir Agus- melalui upah pekerja, bentuk dan pengobatan, bantuan sehingga kegiatan organisasi
(SPBU) yang diduga meningkat terus memasuki Idul Fitri tus lalu benchmark ke format yang digunakan, modal usaha produktif da- Bazma UP IV tetap eksis.
dan termasuk permintaan industri, semuanya pasti bisa Bazma UP IV Cilacap. program Bazma, mekanisme lam rangka membantu eko- Untuk dana infak yang
dipenuhi,” kata Sales Area Manager Sumut dan Naggroe Rombongan yang dipim- penyaluran dana, jenis ban- nomi usaha rakyat kecil diperolehnya, Bazma UP IV
Aceh Darussalam UPms I Medan, Adi Nugroho. Jumlah pin TM Rum diterima oleh tuan yang bisa mendapatkan yang banyak terlilit hutang memanfaatkannya sebagai
pelanggan industri di UPms I Medan masing-masing Ketua Harian Bazma UP IV ZIS serta realisasi dana akibat lintah darat, serta bantuan pembangunan sa-
sebanyak 1.800 pelanggan untuk jenis solar, 138 Haeruman beserta pengurus lainnya. memberdayakan usaha kecil rana ibadah, bantuan PHBI
pelanggan untuk minyak bakar, 92 pe-langgan minyak lainnya di Sekretariat Bazma Sebagaimana visi dan masyarakat sehingga dapat (Perayaan Hari Besar Islam),
tanah, 70 pelanggan premium dan 5 pelanggan untuk UP IV Cilacap. misinya, hingga kini ZIS meningkatkan pendapatan bakti sosial, dan lain-lain.•UP
diesel.•NDJ Dalam pertemuan terse- yang diterima Bazma UP IV masyarakat miskin. IV/RO

SEREMONIA
Foto : UP VI Balongan

Foto : UPms V
Foto : UPms VII

SURABAYA - Pada waktu yang sama, Pertamina juga mengadakan Festival


INDRAMAYU - UP VI Balongan ikut menyemarakkan Pameran Pembangunan Untuk Pelanggan di Lapangan Sawunggaling Kodam V Brawijaya. Selain
yang diadakan di Sport Center Indramayu dan diikuti oleh BUMN, BUMD MAKASSAR - Grup band GIGI tampil sebagai bintang tamu Pertamina Festival menampilkan bintang tamu ADA Band dan Samsons, para artis lokal yang
dan swasta di lingkungan Kabupaten Indramayu, (1-9/9). UP VI menampilkan Untuk Pelanggan, (9/9) di Lapangan Hasanuddin. Hadir dalam acara tersebut menyanyikan lagu-lagu campur sari juga ikut memeriahkan festival tersebut.
materi yang meliputi visi & misi, profil, CSR dan Lingkungan serta inovasi Gubernur Sulawesi Selatan KH Amin Syam dan Wakil Gubernur Sulawesi Selatan Acara dibuka oleh VP Pemasaran BBM Retail Djaelani Sutomo, VP Industri
dalam pengelolaan limbah B3 (spent catalyst).•UP VI/RO Syahrul Yasin Limpo.•UPms VII/RO dan Marine Djoko Prasetyo dan GM UPms V Maulanatazi HZ.•UPms VII/RO
Suara Pekerja No. 30
Tahun XLIII, 22 Oktober 2007 7
Rapat yang PEDAS
POSISI
Pemborosan yang sering mendapat tugas untuk dikaji sejalan dengan tujuan pemimpin rapat yang baik.
tidak disadari oleh melakukan pengukuran rapat? 1. Ketahui dan
manajemen maupun keefektifan rapat pada rapat Apakah manajemen beritahukan kepada semua
pekerja adalah ketidak yang cukup bergengsi visual digunakan secara perserta maksud dan tujuan
efektifan rapat. Jarang ”Performance Dialogue efektif? rapat.

Foto : Kun/Dok. Pertamina


atau bahkan tidak ada Forum” untuk sebuah BTP. Apakah aksi yang Lingkup, target, POERWO TJAHJONO
sebuah jabatan yang Memang secara keseluruhan, disetujui pada rapat permasalahan yang Vice President Keuangan Hilir
mempunyai job description rapat tersebut cukup baik. sebelumnya telah dikaji? dihadapi, strategic issue yang Direktorat Keuangan
hanya untuk rapat. Tetapi Namun, dalam rapat masih Apakah gap dapat berkembang, harus dipahami tmt 4 Oktober 2007
kenyataannya hampir banyak terjadi hal-hal yang diidentifikasi? oleh semua peserta agar
semua waktu kerja diisi semestinya telah dilakukan muncul brainstorm,
dengan rapat. Ada rapat sebelum rapat. Misalnya, ”Mengapa” memandu kita perdebatan dan alternatif
koordinasi, rapat periodic adanya peserta yang belum untuk melakukan memahami pemecahan.
review, rapat problem mengetahui arah dan tujuan akar permasalahan. 2. Jelaskan arti penting

Foto : Kun/Dok. Pertamina


solving, ataupun rapat rapat dan masih adanya up- Pertanyaan yang dapat rapat yang sedang NAWAZIR
yang tidak jelas maksud date/laporan data. Juga digunakan misalnya, apakah berlangsung. Tanamkan Vice President Finance & Administration
dan tujuannya. terjadi pengembangan akar permasalahan telah kesadaran seberapa besar PT Petral
Suatu ketika saya pembahasan, diskusi teridentifikasi? Apakah sumber daya yang dialokasi
tmt 4 Oktober 2007
diajak rapat oleh atasan, berkepanjangan, dan belum permasalahan telah dalam pelaksanaan rapat
karena tingkatan rapat itu ada prioritas masalah yang diprioritasisasi? Apakah tersebut sehingga bila rapat
cukup tinggi yang akan diselesaikan. rapat difokuskan pada akar gagal mengambil keputusan,
dipimpin langsung oleh Karena seru dan hiruk- permasalahan yang telah perusahaan akan mengalami
direktur dan dihadiri para pikuknya rapat tersebut, diprioritaskan? Apakah kerugian.
kepala divisi (jabatan hingga dilupakan akar diskusi lebih fokus pada 3. Rengkuh semangat

Foto : Kun/Dok. Pertamina


waktu itu) dan minimal permasalahan yang harus masalah dibandingkan pada peserta pada awal rapat (10 BURHANUDDIN A.E
para manajer, saya yang diselesaikan. Bahkan individu? menit pertama) bila perlu Vice President Kontroler
Operasi Keuangan - Direktorat Keuangan
hanya staf biasa tidak cenderung mengarah pada dengan mendramatisir
boleh masuk dan hanya yang bersifat personal, ”Bagaimana” memandu permasalahan sehingga tmt 4 Oktober 2007
diminta menunggu di luar mencari kambing hitam. kita untuk menemukan solusi peserta tertarik dan
ruang rapat. Saya Akhirnya, keputusan bersifat dengan menggunakan bersemangat untuk
diperintahkan membawa mengambang dan tidak pertanyaan : membahasanya.
banyak data, yang terukur serta tidak jelas Apakah semua individu 4. Alokasikan sedikit
mungkin akan dibahas target waktu dan siapa yang dalam kelompok terlibat waktu tapi cukup untuk

Foto : Kun/Dok. Pertamina


YEKTI TRIWAHYUNI
dalam rapat itu dan harus bertanggung jawab. dalam diskusi yang dilakukan pengambilan keputusan, Manajer Analisa Kinerja Unit Usaha
siap setiap saat bila untuk mencari solusi? pacu ritme rapat dengan Keuangan Hilir
dihubungi via sms oleh KITA HARUS CIPTAKAN Apakah diskusi kecepatan penuh. Rapat Operasi Keuangan - Direktorat Keuangan
atasan. Rapat RAPAT YANG PEDAS difokuskan pada solusi? yang baik tidak harus tmt 4 Oktober 2007
berlangsung dari pagi Rapat yang pedas berlama-lama, yang penting
hingga sore. Dan pada adalah rapat yang ”Aksi Lanjut” memandu adalah kejelasan
saat itu tidak ada satupun menggunakan SAMBAL, kita untuk merinci keputusan/ permasalahan dan komitment
sms yang saya harus yang berari Siap-siap, Apa, komitmen lengkap dengan pada keputusan yang
jawab. Mubazirlah waktu Mengapa, Bagamana dan personal in charge-nya. Acuan diambil.
saya dan teman-teman Aksi Lanjut. pertanyaan-pertanyaan yang
Foto : Kun/Dok. Pertamina

lain yang bernasib sama berkaitan dengan hal Sebagai penutup, tulisan RUDI SASTIAWAN
untuk menunggu order “Siap Siap” memandu kita tersebut adalah Apakah ini tidak akan berarti apa- Manajer Bina Lingkungan
atasan di luar ruang untuk melakukan persiapan semua aksi telah ditugaskan apa bila tidak ada yang Direktorat Keuangan
rapat. rapat dengan menggunakan dengan jelas kepada owners menerapkannya, dan
tmt 4 Oktober 2007
Kita sebagai pekerja beberapa pertanyaan. beserta dengan batas kemungkinan pemborosan
harus menyadari dan Misalnya, apakah template waktunya? akibat rapat yang tidak
berani memberi feed back rencana rapat sudah Apakah langkah-langkah efektif akan berlanjut dan
kepada manajemen agar digunakan? Apakah data selanjutnya telah disebutkan mungkin semakin parah,
rapat kita efektif dan telah disiapkan dengan baik dengan jelas? untuk itu kawan, mari kita
efisien. Keberhasilan dan didistribusikan? Apa semangati diri kita,
rapat tidak ditentukan tujuan dan hasil yang ingin BUMBU MASAK RAPAT lingkungan kita, atasan kita,
JUNAEDI
oleh lamanya rapat, dan dicapai telah disebutkan? Selain SAMBAL kita juga untuk dapat meningkatkan Kabag Paraxylene
kerja kita tidak diukur dan Apakah lamanya rapat dapat menambahkan bumbu kualitas rapat-rapat kita di Unit Pengolahan IV Cilacap
Foto : UP IV

dengan berapa sering kita telah disebutkan? masak rapat dari buku Death perusahan. Salam
tmt 1 Oktober 2007
melakukan rapat. Bahkan by Meeting-nya Patrick Transformasi.•
rapat yang berlama-lama ”Apa” memandu kita Lencioni agar rapat kita lebih
dan terlalu sering adalah untuk melakukan identifikasi produktif dan tidak
suatu pemborosan. masalah dengan menyakitkan.
*) Muhadi
••• menggunakan pertanyaan : Patrick memberikan tips Strategic Sourcing Analyst
Minggu lalu saya Apakah kinerja yang bagaimana menjadi Direktorat Pemasaran dan Niaga

SOLIKHAH
Kabag Laboratorium
Rubrik Suara Pekerja dilahirkan untuk menampung aspirasi pekerja Pertamina. Melalui rubrik ini diharapkan dapat tercipta komunikasi dua arah antara
Unit Pengolahan IV Cilacap
Foto : UP IV

pihak manajemen dan pekerja. Rubrik ini terbuka bagi seluruh pekerja yang hendak menyampaikan aspirasinya dan tidak didominasi oleh pihak manapun.
Aspirasi disampaikan dalam bentuk artikel dengan ukuran huruf 12, spasi 1,5 maksimal 2,5 halaman A4. Artikel dikirimkan ke redaksi melalui email:
bulletin@pertamina.com. Artikel yang dikirim menjadi milik redaksi dan pemuatannya menjadi kewenangan redaksi. Artikel yang dikirimkan tidak boleh memuat tmt 1 Oktober 2007
makian dan hujatan. Kritik dan saran yang dilontarkan demi kebaikan Pertamina disampaikan secara sopan dan elegan.•(Red)

Mitra Kerja UP IV Cilacap Ikuti Pelatihan Pemadaman Kebakaran


CILACAP - Pelatihan pema- Selama lebih dari dua pelaksanaan aturan dan pro- oleh Herry Harnoto dan Ha- Peran mereka penting, sebelum api menjadi besar.
daman kebakaran dan aspek minggu, mitra kerja yang se- gram K3LL Korporat. Atur- di Prayitno dari fungsi LL- karena jika terjadi tanda-tan- Sehingga mereka tidak ragu-
Kesehatan dan Keselamatan lama ini bertugas dan berke- an K3LL Korporat memang KK. Para peserta terdiri dari da kebakaran mereka bisa ragu memanfaatkan alat
Kerja, Lindungan Lingkung- cimpung langsung di ling- mewajibkan para pekerja pe- pekerja Pertamina dan mitra melakukan langkah yang pemadam yang telah dise-
an (K3LL) bukan hanya mi- kungan kilang UP IV antu- nunjang dan mitra kerja ha- kerja yang terjun di lapangan harus diambil, seperti lang- diakan di tempat terdekat.
lik pekerja Pertamina saja. sias mengikuti acara yang rus diikutsertakan dalam pe- dan berhubungan dengan si- sung melaporkan petugas. Selain mendapatkan pe-
Para mitra kerja di Unit Pe- berakhir 11 September itu. latihan pemadaman kebakar- tuasi dan peralatan kilang. Mereka juga mendapat- ngetahuan tentang kebakar-
ngolahan (UP) IV Cilacap Pelatihan tersebut dise- an dan aspek K3LL. Termasuk tukang rumput kan pelatihan bagaimana an, peserta juga dibekali pe-
pun berkesempatan untuk lenggarakan oleh Bidang Acara yang diikuti oleh dan petugas yang membantu melakukan pertolongan per- ngetahuan bahaya listrik dan
mengikuti pelatihan itu. LKK UP IV sebagai bentuk 30 peserta itu diinstrukturi tukang pompa. tama pada keadaan darurat jenis-jenis kompor.•UP IV/Abi
No. 30
Tahun XLIII, 22 Oktober 2007 8
Kiprah Anak Perusahaan
Berita Kita PEP Area Cepu Sosialisasikan
Kegiatan PPGJ di Kecamatan Kedungtuban
BLORA - Mengawali ke- mat dan jajaran Muspika
giatan Proyek Pengembang- Kedungtuban beserta Kepala
an Gas Jawa Bagian Timur Desa terpilih dari masing-
(PPGJ) di wilayah Kecamat- masing wilayah.
an Kedungtuban Kabupaten Dalam sosialisasi terse-
Blora, Senin (24/9) tim dari but, Tim PPGJ dan PEP Area
PPGJ beserta Hupmas Area Cepu secara garis besar
Cepu mengadakan sosiali- menjelaskan tentang kegiat-
sasi kepada masyarakat. an proyek tersebut. Setelah
Sebanyak 100 warga dari penjelasan singkat, acara di-
Desa Sogo, Wadu, Pulo dan rangkai dengan tanya jawab
Tanjung berkumpul di Balai dan ditutup dengan buka pu-
Desa Pulo. Turut hadir Ca- asa bersama.• PEP Cepu

Kerja Sama Pembangunan


Bunker Pit di Pelabuhan Sosialisasi Seismik 2D Tawun - Lamongan
Belawan LAMONGAN - Guna mem- panjang 686,8 km dengan memasuki tahapan sosiali- rakat setempat.
BATAM - Pada akhir Agustus lalu, VP Pemasaran BBM buktikan keberadaan pros- jumlah titik tembak ± 11.900 sasi ke tingkat kabupaten, Pada sosialisasi tersebut
Retail Pertamina Djaelani Sutomo menandatangani pek dan lead di Blok Tawun TT yang terdiri dari 43 lin- kecamatan dan desa. So- disampaikan tentang mak-
kesepakatan kerja sama pembangunan bunker pit di dan Lamongan sebagai upa- tasan ini akan melewati be- sialisasi secara intensif di- sud dan tujuan diadakannya
Pelabuhan Belawan Medan dengan PT Pelindo I- Medan ya untuk menambah ca- berapa kecamatan di Ka- lakukan di kecamatan dan survei seismik, urutan pe-
dan PT Della Rohita. Dalam Penandatanganan tersebut, dangan migas, Pertamina EP bupaten Grobogan, Blora, desa yang dilewati oleh lin- kerjaan teknis hingga pem-
PT Pelindo diwakili oleh GM Cabang Pelabuhan Belawan mulai melaksanakan survey Bojonegoro, Tuban, La- tasan seismik dengan di- berian kompensasi tanam
Drs. H. Embay SP, MM dan PT Della Rohita diwakili oleh seismik 2D Tawun – La- mongan, Gresik dan Mo- hadiri oleh aparat peme- tumbuh pada daerah yang
Direkturnya, Terang Ukur Sinulingga. Turut menyaksikan mongan. jokerto. rintahan, tokoh masyarakat, dilewati lintasan seismik.•PEP
acara tersebut VP Pemasaran BBM Industri dan Marine Cepu
Lintasan seismik se- Saat ini, kegiatan telah perangkat desa dan masya-
Pertamina Djoko Prasetyo, Komisaris Utama PT Pelindo
I Zulkarnaen, dan Direktur Utama PT Pelindo I Prajitno.
Dalam perjanjian ini, PT Della Rohita berperan sebagai
investor pembangunan bunker pit . Pembangunan bunker
pit direncanakan akan memakan waktu satu tahun. Setelah Tanam 1000 Pohon,
selesai, bunker pit akan digunakan Pertamina dan PT
Pelindo I Region Medan dalam menyediakan fasilitas yang
Patra Jasa Residential Hijaukan Lingkungan
memadai untuk pengisian BBM kapal yang berlabuh di
Dermaga Belawan dalam bentuk Unit Pelayanan Bunker JAKARTA - Patra Jasa Re- penanaman 1000 pohon Sehingga ke depan, Patra juga terbuka bagi warga di
Terpadu (UPBT). Penyediaan fasilitas ini dimaksudkan sidential baru-baru ini me- produktif di lahan Patra Ku- Kuningan mampu menjadi lingkungan lain di luar Patra
untuk meningkatkan service level layanan pengisian BBM lakukan upaya pelestarian ningan. Diantaranya pohon pemukiman yang mampu Kuningan. “Kalau ada lahan
kapal dari Pertamina di area Dermaga Belawan. lingkungan di Jakarta. Me- jambu biji, mangga, rambut- berkontribusi dalam men- yang bisa ditanami, silahkan
Menurut VP Pemasaran BBM Retail Pertamina Djae- lalui Program Sosialisasi an, melinjo, dan jeruk. Pe- jaga kelestarian lingkungan menghubungi langsung Di-
lani Sutomo, dengan rentang waktu kerja sama selama 20 Penghijauan Lingkungan nanaman dilakukan lang- di Jakarta. nas Pertamina,” katanya.
tahun diharapkan pelayanan yang lebih baik kepada kon- Gerakan Nasional Rehabi- sung oleh warga yang men- ”Kalau gedung berting- Acara sosialisasi tersebut
sumen BBM Kapal di area Dermaga Pelabuhan Belawan litasi Hutan, Patra Jasa Re- dapatkan bibit tanaman gra- kat sebulan bisa selesai, tapi juga dihadiri Direktur Utama
- Medan dapat terwujud. “Semoga kerja sama ini dapat
sidential berupaya untuk ikut tis dari Patra Jasa Residen- agar pohon tumbuh besar Patra Jasa Sudradjat yang
menjadi trigger bagi kami untuk dapat bekerja sama de-
memberi solusi di tengah isu tial. perlu waktu bertahun-tahun. juga turut serta menanam
ngan PT Pelindo region lainnya,” ujar Djaelani.•SY/RO
pemanasan global yang se- Kepala Dinas Pertaman- Karena itu harus dirawat,” pohon secara langsung. So-
dang berkembang. an dan Kehutanan Jakarta ujar Kepala Dinas Pertanian sialisasi juga dihadiri warga
Dengan menggandeng Selatan mengingatkan agar dan Kehutanan Jakarta Se- Rukun Warga (RW) dan Ru-
Penandatanganan Pakta Integritas... Sub Dinas Pertamanan dan warga ikut serta menjaga ke- latan Aswin Saragih. kun Tetangga (RT) di ling-
(Sambungan dari halaman 1)
Kehutanan Jakarta, Patra berlangsungan hidup pohon- Aswin mengatakan, pe- kungan Patra Kuningan.•Patra
Jasa/Abi
Jasa Residential melakukan pohon yang telah ditanam. nanaman pohon gratis ini
KKN atau Corruption Free Zone sesuai dengan tantangan
yang diberikan oleh Presiden dalam kunjungannya ke
Pertamina sekitar 16 bulan yang lalu.
“Kami menyadari sepenuhnya untuk mewujudkan
lingkungan kerja yang bebas dari KKN merupakan suatu
Latih Kesiapan, Area
upaya yang cukup berat. Oleh sebab itu hal paling utama
dan mendasar yaitu aspirasi direksi Pertamina yang ter-
Cepu Gelar Simulasi
dapat dalam program transformasi adalah dapat mewu- Keadaan Darurat
judkan karakteristik, sifat perusahaan, dan sifat para pela-
kunya yang disebut dengan 4C (clean, confident, customer CEPU - Guna melatih kesiapan menghadapi
focus, dan competitive),” papar Dirut. keadaan darurat, Selasa (4/9) digelar simulasi
Menurut Dirut, kesadaran secara global untuk me- keadaan darurat di Pusat Pengumpul Produksi
lakukan bisnis secara beretika kini semakin mengemuka (PPP) Menggung Area Cepu.
antara lain dorong oleh berbagai pranata ataupun konvensi Sebanyak 30 orang pekerja maupun pekarya
internasional yang telah dicetuskan. Hal ini tercermin dari Fungsi Ops. Prod, Layanan Operasi dan HSE
antara lain melalui Konvensi Antisuap OECD, Konvensi mengikuti simulasi yang dibimbing langsung oleh
PBB melawan korupsi, Konvensi-konvensi Antisuap di Kepala HSE Area Cepu Mudjiono.
Amerika Selatan dan Afrika,”Global Compact dari PBB, Mereka mempelajari teori tentang keadaan
International of Inspection Agency, World Economy darurat dan bagaimana mempraktekkan pe-
Forum, dan Pakta Integritas yang diperkenalkan oleh nanganan keadaan darurat tersebut termasuk me-
Transparency International pertengahan tahun 90an. “Di ngenali peralatan yang diperlukan dan cara peng-
Indonesia, Kadin telah pula mencanangkan Kampanye gunaannya.
Nasional Antisuap 2003-2004 dan dilanjutkan dengan Simulasi ini digelar sebagai salah satu wujud
Gerakan Nasional Antisuap 2005-2015,” ujarnya.•ADP-NDJ Loss Prevention Standards Area Cepu.•Cepu

Anda mungkin juga menyukai